Anda di halaman 1dari 5

RPS

MATAKULIAH
PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN

Mata Kuliah : Perpajakan
Dosen : Lintang Venusita, S.E., M.Si., Ak.
Made Dudy Satyawan, S.E., M.Si., Ak.
Dewi Prastiwi, S.E., Ak., M.Si.
Dr. Dian Anita Nuswantara, S.E., Ak., M.Si.
Dr. Dianwicaksih Arieftiara, S.E.,Ak., M.Ak.
Trias Madanika Kusumaningrum, S.E., S.Pd., M.M.
Yuyun Isbanah, S.E., M.SM.

Capaian Pembelajaran Matakuliah/Kompetensi

1. · Mampu memanfaatkan teknologi informasi dalam bidang perpajakan, dan mampu beradaptasi terhadap
situasi yang dihadapi dalam penyelesaian masalah perpajakan.
2. · Menguasai ketentuan umum dan tata cara perpajakan yang berlaku di Indonesia secara umum dan
khusus, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah akuntansi secara prosedural.
3. · Mampu memiliki karakter teliti dan bertanggung jawab di dalam kegiatan pembelajaran Perpajakan.

Deskripsi Matakuliah

Mata kuliah ini membahastentang analisis konsep dasar perpajakan, ketentuan umum perpajakan dan tatacara
perpajakan dikaitkan dengan peraturan pajak terbaru, mengkaji pajakpenghasilan yang diterima oleh wajib pajak
pribadi maupun wajib pajak badanbaik dalam negeri maupun luar negeri yang meliputi PPh pasal 21,22,23,24,
25dan 26; mengkaji pajak penghasilan yang bersifat final dan pajak penghasilanpasal 15; mengkaji pajak
Pertambahan Nilai (PPN) dan Pajak Penjualan BarangMewah (PPnBM); Bea Materai. Pembelajaran dilakukan
dengan metode ceramah dandiskusi.

Referensi

1. Undang-Undang No. 28 tahun 2007 sebagai hasil penyempurnaan UU No. 16 tahun 2000 dan
Undang-Undang No. 6 tahun 1983. tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara PerpajakanUndang-Undang
No. 36 tahun 2008 sebagai hasilpenyempurnaan Undang-Undang No


Pertemuan Ke 1
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi dasar-dasar perpajakanMengidentifikasi dasar-dasar perpajakan
Indikator : Menjelaskan Pengertian dasar perpajakan
Menyebutkan asas-asas perpajakan
Menjelaskan penghindaran dan pengelakan pajak
Menyebutkan jenis tarif pajak
Review Artikel Jurnal Internasional terkait isu terkini perpajakan.
Bahan Kajian : 1.1 Pengertian dasar perpajakan
1.2 Asas-asas dalam perpajakan
1.3 penghindaran dan pengelakan pajak
1.4 jenis tarif pajak
1.5 Artikel Jurnal Internasional
Pendekatan/Metode/Model/ :
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, 12, UU, Artikel Jurnal Internasional
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang pengertian pajak
Membaca buku perpajakan tentang Asas-asas dalam perpajakan
Membaca buku perpajakan tentang penghindaran dan pengelakan pajak
Membaca buku perpajakan tentang tarif pajak
Review dan resume artkel perpajakan
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 2-3
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi ketentuan umum perpajakan (KUP)
Indikator : 2.1 Menjelaskan pengertian umum perpajakan dan NPWP
2.2 Menjelaskan Pembayaran dan penyetoran pajak
3.1 Mengaji SPT, SKP, dan STP
3.1 Menjelaskan pemeriksaan dan penyidikan
Bahan Kajian : 2.1 pengertian umum perpajakan dan NPWP
2.2 Pembayaran dan penyetoran pajak
3.1 SPT, SKP, dan STP
3.2 pemeriksaan dan penyidikan
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, UU KUP
Waktu : 6 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang pengertian umum perpajakan dan NPWP
Membaca buku perpajakan tentang Pembayaran dan penyetoran pajak
Berdiskusi pajak mengenai SPT, SKP, dan STP
Membaca buku perpajakan tentang
pemeriksaan dan penyidikan
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 4
Kemampuan Akhir : Menganalisis Pajak Penghasilan UMUM
Indikator : 4.1 Pengertian pajak penghasilan
4.2 menyebutkan subjek dan objek pajak penghasilan
4.3 Menyusun perhitungan pajak penghasilan
Bahan Kajian : 4.1 pajak penghasilan
4.2 subjek dan objek pajak penghasilan
1.3 pajak penghasilan
4.1 pajak penghasilan
4.2 subjek dan objek pajak penghasilan
4.3 pajak penghasilan
Pendekatan/Metode/Model/ : tugas membaca dan ceramah
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, UU PPh
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang pajak penghasilan
Berdiskusi subjek dan objek pajak
Membaca buku perpajakan tentang perhitungan penghasilan pajak
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 5-7
Kemampuan Akhir : Menganalisis pajak penghasilan pasal 21/26
Indikator : 5.1 Menjelaskan pengertian PPh pasal 21/26
5.2 Menjelaskan subjek dan objek PPh pasal 21/26
5.3. Menghitung PPh pasal 21/26 bagi pegawai tetap
6.1 Menghitung PPh pasal 21` atas pegawai harian, borongan , satuan
7.1 menghitung PPh pasal 21 atas pekerjaan pada kategori usaha tertentu
Bahan Kajian : 5.1 pengertian PPh pasal PPh pasal 21/26
5.2 subjek dan objek PPh pasal 21/26
5.3 PPh pasal 21/26 bagi pegawai tetap
6.1 PPh pasal 21` atas pegawai harian, borongan , satuan
7.1 menghitung PPh pasal 21 atas pekerjaan pada kategori usaha tertentu
pegawai harian, borongan , satuan 7.1 menghitung PPh pasal 21 atas pekerjaan
pada kategori usaha tertentu
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, UUPPh
Waktu : 9 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang PPh pasal 21/26
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 8
Kemampuan Akhir : UTS
Indikator :
Bahan Kajian :
Pendekatan/Metode/Model/ :
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar :
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 9-10
Kemampuan Akhir : Menganalisis pajak penghasilan pasal 22,23,24 dan 25 nsi-
language:IN>Membaca buku perpajakan tentang PPh pasal 21/26
Indikator : 9 . Menjelaskan Pengertian PPh pasal 22,23,24 dan 25
10. Mengaji dasar pemungutan PPh pasal 22,23,24 dan 25
10. Perhitungan pajak PPh pasal 22,23,24 dan 25
Bahan Kajian : 9. Pengertian PPh pasal 22,23,24 dan 25
10. dasar pemungutan PPh pasal 22,23,24 dan 25
10. Perhitungan pajak PPh pasal 22,23,24 dan 25
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, UUPPh 10. Perhitungan pajak PPh pasal 22,23,24 dan 25
Waktu : 6 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang PPh pasal 22, 23,24 dan 25
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 11
Kemampuan Akhir : Mampu mengidentifikasi dan menghitung PPh Pasal 4 Ayat 2 (PPh Final)
Indikator : Mampu menjelaskan pengertian PPh bersifat Final
Bahan Kajian : 11.1. Dasar hukum dan Pengertian PPh bersifat Final
11.2. PPh atas Bunga dan Deposito
11.3. PPh atas Obligasi dan Surat Utang Negara
11.4. PPh atas Bunga Simpanan yg dibayarkan Koperasi kpd Anggota Koperasi
11.5. PPh atas Hadiah Undian
11.6. PPh atas Transaksi Saham dan Sekuritas Lainnya
11.7. PPh atas Pengalihan Hak atas Tanah dan/atau Bangunan
11.8. PPh atas Usaha Jasa Konstruksi
11.9. PPh atas Persewaan Tanah dan/atau Bangunan
Pendekatan/Metode/Model/ : presentasi, diskusi, latihan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7, UUPPh
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar : Mampu mengidentifikasi dan menghitung PPh Pasal 4 Ayat 2 (PPh Final)
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 12-13
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi PPN dan PPnBM
Indikator : 12. Menjelaskan pengertian PPN, BKP/JKP,Objek PPN
13. Menjelaskan pengertian PPnBM, Objek PPnBM
14. Menghitung tarif PPN dan PPnBM
Bahan Kajian : 12. pengertian PPN, BKP/JKP,Objek PPN
13. Menjelaskan pengertian PPnBM, Objek PPnBM
14. Menghitung tarif PPN dan PPnBM
PPnBM
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7 dan UU PPN & PPNBM
Waktu : 6 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang PPN dan PPnBM
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 14
Kemampuan Akhir : Mengidentifikasi BPHTB
Indikator : 15.1 Menjelaskan pengertian PBB
15.2 Menyebutkan Subjek dan Objek PBB
15,3 Menghitung tarif PBB
Bahan Kajian : 15.1 pengertian PBB
15.2 Menyebutkan Subjek dan Objek PBB
15.3 tarif PBB
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan l
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7 dan UU PBB
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar : membaca buku perpajakan tentang PBB
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 15
Kemampuan Akhir : mengidentifikasi BPHTB
Indikator : 16.1 Menjelaskan pengertian BPHTB
16.2 Menyebutkan Subjek dan Objek BPHTB
16.3 Menghitung tarif BPHTB
Bahan Kajian : 16.1 pengertian BPHTB
16.2 Subjek dan Objek BPHTB
16.3 menghitung tarif BPHTB
Pendekatan/Metode/Model/ : Tugas membaca, ceramah dan penugasan
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media : Media:
powerpoint dan LCD
Sumber belajar:
Buku 7 UU BPHTB
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar : Membaca buku perpajakan tentang BPHTB
Strategi Penilaian : Tes Tulis
Bentuk Penilaian : Uraian
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Pertemuan Ke 16
Kemampuan Akhir : UAS
Indikator :
Bahan Kajian :
Pendekatan/Metode/Model/ :
Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar Media :
Waktu : 3 X 50
Pengalaman Belajar :
Strategi Penilaian :
Bentuk Penilaian :
Instrumen Penilaian :
Kriteria Penilaian :

Anda mungkin juga menyukai