Anda di halaman 1dari 4

Nama : Said Ahmad Farid

Nim : P07220419041
Prodi : Sarjana Terapan Keperawatan TK2
Mata kuliah : Keperawatan Menjelang Ajal dan Paliatif
Dosen : Ns. Hesti prawita widiastuti, SST., M.kes.

RINGKASAN
A. Kompetensi Perawat Yang Bekerja Di Area Perawatan Paliatif

- Keterampilan komunikasi

- Keterampilan psikososial

- Keterampilan bekerja tim

- Keterampilan dalam perawatanfisik

- Keterampilan intrapersonal

B. Model Pelayanan Keperawatan Paliatif

1. Perawatan suportif

2. Pelayanan rawat inap

1. Perawatan Paliatif :
a. Ps yang membutuhkan rasa nyaman dari penyakit/ kondisi yang dialaminya
tanpa melihat harapan hidup
b. Ps tetap melanjutkan pengobatannya baik yang bersifat aktif maupun
kontrol gejala saja
c. Tidak ada batasan lama perawatan
d. Perawatan dapat dilakukan di RS, rumah perawatan, PKM, hospis dan
rumah panti
2. Perawatan Hospis :
1. Ps yang membutuhkan rasa nyaman dari penyakit/ kondisi yang dialaminya di
mana harapan hidupnya diperkirakan < 6 bulan.
2. Ps mendapatkan pengobatan yg bersifat mengontrol keluhan spesifik seperti sesak
nafas atau nyeri
3. Masa perawatan maks 6 bulan
4. Rumah hospis, pelayanan hospis yang berbasis di RS

3. Penghambat Proses Implementasi Pelayanan Perawatan Paliatif


1) Budaya kerja
2) Isu mengenai kepemilikan pasien
3) Meragukan kemampunan anggota tim yang lain
4) Kurangnya dukungan dana serta komitmen
5) Komunikasi yang kurang

4. Prinsip Pelayanan Keperawatan Paliatif


a. Perilaku
merawat Perilaku caring: kepekaan, simpati dan iba
menghargai pasien sebagai pribadi yang unik dan hal lainnya
seperti etnis, kemampuan intelektual, agama an kepercayaannya.
b. Komunikasi
Yang perlu diperhatikan yaitu siapa, bagaimana dan apa yang akan disampaikan.\
c. Perawatan
1) Disesuaikan dengan tahap atau fase penyakit pasien serta
prognosisnya.
2) Perawatan paliatif yang baik mencakup perencanaan yang
disusun secara teliti, cermat dan berhati-hati
3) Memperhatikan aspek pencegahan akan terjadinya kondisi
kritis baik secara fisik maupun secara emosional.
5. Perangkat Nilai Tim Yang Baik dan Berkualitas
a. Humor
b. Mudah Untuk Komunikasi
c. Menikmati Pekerjaan
d. Kepedulian
e. Memahami Kebutuhan orang lain
f. Percaya diri & saling percaya

6. Peran Dalam Tim Paliatif (Perawat,Dokter,Pekerja Sosial Medik)


a. Fisioterapis
b. Apoteker
c. Okupasi
d. Terapis
e. Dietician dan Nutrisionist

7. Syarat Bekerja Secara Kolaboratif Dalam Tim Paliatif


a. MERCURY :
Adanya kejelasan tentang keterampilan peran dan pendidikan
b. SATURN :
Memiliki komitmen terhadap target yang disepakati
c. MARS :
Memahami alur komunikasi dalam dan luar tim
d. VENU :
Memahami cara meningkatkan kerjasama dan dukungan antar
sesama anggota tim bekerja secara kolaboratif dalam tim paliatif

8. Peran Perawat (Davies & Oberie,1990)


a. Preserving own integrity
b. Valuing
c. Doing For
d. Connecting
e. Finding meaning

9. Peran Dokter
a. Mengatasi keluhan atau masalah pasien secara kompleks termasuk memahami
kemungkinan penyebab yang berkenaan dengan diagnosa dan prognosis pasien
beserta isu yg berhub, dg keluarga.
b. Menjelaskan siapa yang berhak mengambil keputusan terhadap tindakan yang
akan dilakukan, misalnya penurunan kesadaran.

10. Peran Okupasi Terapis


a. Peran Utama : Mendesain alat bantu sesuai dg kondisi
b. Pendekatan : Menyediakan alat yang sesuai dg keadaan fisik pasien serta
lingkungan tempat pasien berada.

11. POINT VIDEO DI YOUTUBE


Ringkasan dari video tersebut adalah tentang keseluruhan konsep paliatif dan pe
rawatan rumah sakit yang sekarang sudah berdiri lebih dari 30 tahun lamanya. Dan
juga perawatan paliatif dan perawatan rumah sakit / hospital care itu sangat penting,
serta di dalam video tersebut membahas tentang perbedaan keduannya dan menjeskan
secara jelas tentang paliatif dan hospital care. Bagaimana cara kerja mereka seperti
berfocus pada apa dan seterusnya. Serta ada tujuannya mengapa paliatif care &
hospital care sangat penting.

Anda mungkin juga menyukai