Anda di halaman 1dari 89

Pemrograman Dasar PHP

ISH3D4 – Sistem Informasi

Rahmat Fauzi, S.T., M.T


AGENDA
Week Topic Week Topic
1 Introduction HTML dan CSS 9 Model View Controller pada Framework
Laravel

2 HTML, CSS dan Java Script 10 Model View Controller pada Framework
Laravel

3 Server-Side berbasis web menggunakan 11 •POST dan GET


PHP •Pengenalan Cookies dan Session

4 Operator-operator pada PHP 12 •POST dan GET


•Pengenalan Cookies dan Session

5 Operator-operator pada PHP 13 TUBES

6 Percabangan dan Perulangan pada PHP 14 TUBES

7 mengintegrasikan halaman website dengan 15 UAS


database

8 Mid Term Exam 16 UAS


Home

Pokok Bahasan Capaian Bahasan


Saya Bee.. akan memba
ntu Anda mempelajari
modul ini.
Video Animasi Kuis / Latihan Link
Silahkan pilih materi ya
ng ingin Anda pelajari

Kesimpulan Pustaka
Pokok Bahasan 01 Pengenalan PHP

02 Client-side vs Server-side Scripting

03 Static vs Dynamic website

04 Operator dan Sintaks PHP

05 Array PHP

06 Request Method

07 Database
Pokok Bahasan 08 CRUD

09 Login dan Registrasi

10 Session dan Cookie

11 Ajax PHP

12 Upload File

13 Reporting

14 Web Hosting
Capaian Pembelajaran
Home P02 Kemampuan menganalisis permasalahan, melakukan
identifikasi dan mendefinisikan kebutuhan komputasi
Yang bersesuaian dengan solusi

P03 Kemampuan untuk merancang, melakukan implementasi


Design dan mengevaluasi sistem berbasis komputer, proses,
Principles komponen, atau program untuk memenuhi kebutuhan
yang diinginkan.

P07 Kemampuan untuk menganalisis dampak lokal dan


global dari komputasi pada individu, organisasi dan
masyarakat
Bab I
Pengenalan dan Definisi
PHP
Apa itu PHP ?
PHP adalah bahasa pemrograman script server-side
Home P02
yang didesain untuk pengembangan web. Selain itu, PHP
juga bisa digunakan sebagai bahasa pemrograman
umum (wikipedia). PHP di kembangkan pada tahun 1995
oleh Rasmus Lerdorf, dan sekarang dikelola oleh
The PHP Group.
P03beralamat di http://www.php.net.
Situs resmi PHP
Dasar
PHP

P09
Sejarah PHP
❖ PHP / FI, 1994 ( Personal Home Page / Form Interpreter )
Home
❖ PHP Tools v.1, 1995
P02
❖ PHP Tools v.2, 1997
❖ PHP 3, 1998
• Zeev Suraski & Andi Gutmans
• Zend Technologies
• PHPP03
: Hypertext Preprocessor
Dasar
❖ PHP 4, 2000
PHP
• Zend Engine
❖ PHP 5, 2004
• Zend Engine 2
P09
• OOP PHP
• PHP Data Object ( PDO )
Sejarah PHP
❖ 2008, PHP 4 berhenti dikembangkan
Home • Gerakan
P02 GoPHP5
❖ PHP 6
• Ditunda, dan akhirnya diabaikan
• Masalah di Unicode
• PHP 5.4, sampai 2010
❖ PHP 7, 2014
P03
Dasar
• Zend Engine 3
PHP

P09
Sekilas tentang PHP
❖Ekstensi file .php
Home P02
❖Ditulis didalam tag php
• Delimiter
• Diawali dengan <?php
P03
Dasar • Diakhiri dengan ?>
PHP
❖Bisa digunakan bersamaan dengan HTML
❖Mengikuti kaidah Bahasa C
P09
9 Alasan Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
1. PHP Relatif Mudah
P02 bagi pemula

P03
Design
Principles
Mengapa Kita Belajar PHP ?

2. SyaratHome
belajar pemrograman
P02 PHP

P03
Design
Principles
Mengapa Kita Belajar PHP ?

3. Open Home
Source dan
P02 Gratis

P03
Design
Principles

Source : https://www.php.net/downloads.php
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
4. Dukungan Komunitas
P02 sangat besar

P03
Design
Principles
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
5. Dokumentasi sangat
P02 lengkap

P03
Design
Principles

https://www.php.net/manual/en/index.php
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
5. Dokumentasi sangat
P02 lengkap

P03
Design
Principles

https://www.php.net/manual/en/index.php https://www.petanikode.com/tutorial/php/
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
6. PHP dibuat khusus
P02 untuk Web

P03
Design
Principles

https://www.arpatech.com/blog/wp-content/uploads/2017/02/choose-php-for-website.png
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
7.Mayoritas website
P02 yang ada menggunakan PHP

P03
Design
Principles

https://trends.google.com/trends/explore?date=today%205-y&geo=ID&q=%2Fm%2F060kv,%2Fm%2F02p97,%2Fm%2F03g20,%2Fm%2F015tjh
Mengapa Kita Belajar PHP ?

Home
7.Mayoritas website
P02 yang ada menggunakan PHP

P03
Design
Principles

https://hackernoon.com/8-top-programming-languages-frameworks-of-2019-2f08d2d21a1
Mengapa Kita Belajar PHP ?

8.BanyakHome
CMS yang
P02 menggunakan Bahasa PHP

P03
Design
Principles
Mengapa Kita Belajar PHP ?

9.BanyakHome
Framework
P02 PHP yang Sangat Handal

P03
Design
Principles
Bab II

Client-side vs Server-side Scripting


Dan Environment Development
Client-side Scripting

Home P02

HTML
P03
Design CSS
Principles Js
XML

Web Browser
Server-side Scripting

Home P02
HTTP Request Script Execution

Web Server PHP, Python,


Apache, IIS, Nginx, ASP, Ruby,dll
tomcat,lighttpd,dll
HTTP Response HTML
P03
Design Query
Principles Se Result set

Database
mySQL, Oracle,
Web Browser MongoDB, SQL Server,
(Client Side Scripting) PostgreSQL, dll
HTML, CSS, Js
Server
Persiapan Aplikasi Website PHP

Home P02

Tools yang diperlukan :


1. Code Editor ( Visual Studio Code, Sublime Text, Notepad ++ )
2. XAMPP
3. Browser ( Google chrome, Mozilla Firefox, dll )
P03
Design
Principles
Persiapan Aplikasi Website PHP

Home P02

P03
Design
Principles

https://www.apachefriends.org/download.html
Persiapan Aplikasi Website PHP

Home P02
1.Buka Direktori C:xampp/htdocs
2.Bikin Folder dengan nama misalkan
Phpdasar
3. Didalam folder phpdasar bikin folder
P03 Pertemuan1
Design 4. Di dalam folder pertemuan1 bikin file
Principles Dengan nama index.php
LETS CODE

Home P02
Coba Jalankan / Run
Coddingan ini
Pada browser anda.

P03
Design
Principles
LETS CODE

Home P02 Coba Jalankan / Run


Coddingan ini
Pada browser anda.

P03
Design
Principles
Bab 3
Variabel dan Konstanta
Variabel dalam PHP
Apakah kamu pernah menemukan x dan y dalam pelajaran
Home P02
Matematika ?
X dan Y adalah Variabel yang menyimpan sesuatu.
Di pemrograman juga memiliki arti yang sama seperti dalam
P03
Matematika.
Dasar
PHP Variabel adalah tempat menyimpan nilai sementara.
Variabel akan ada selama kita menjalankan program. Tapi bisa
juga kita
P09menghapusnya dari memori.

Cara membuat Variabel adalah dengan tanda dollar ($)


Konstanta dalam PHP
Konstanta seperti variabel. Ia bisa menyimpan nilai. Tapi tidak bisa diubah.
Home Pada PHP,
P02kita dapat membuat konstanta dengan dua cara.

1. Menggunakan fungsi define();


2. Menggunakan kata kunci const.

P03
Dasar
PHP

[ Tambahan Informasi / Pengayaan ]


P09
https://www.petanikode.com/php-magic-constant
LETS CODE Variabel PHP

Home P02

P03
Dasar
PHP

P09

Contoh Variabel Oya, variabel juga dapat diisi ulang dengan nilai yang baru
Aturan membuat nama Variabel
1. Awal dari nama variabel tidak boleh menggunakan
Home angkaP02
dan simbol, kecuali underscore.
2. Nama variable yang terdiri dari dua suku kata, bisa
dipisah dengan underscore atau menggunakan
style camelCase.
3. Variabel harus berisi saat pembuatannya. Jika
tidak P03
ingin mengisi, cukup diisi dengan nilai
Dasar kosong.
PHP 4. Nama variable bersifat Case Sensitive, artinya
huruf besar dan huruf kecil nilainya berbeda.

P09
Mengambil Nilai dari Variabel PHP

Home P02

P03
Design
Principles
Mengenal Tipe Data

Home P02
Dalam PHP, Variabel yang sudah dibuat
bisa kita simpan dengan berbagai jenis
data. Jenis – jenis Data dalam PHP
adalah :
1. Tipe data char (karakter)
P03
2. Design
Tipe data string (teks)
Principles
3. Tipe data integer (angka)
4. Tipe data float (pecahan)
5. Tipe data boolean
6. Tipe data objek
7. Tipe data Array
8. NULL
9. dll.
Bab 4
Operator dalam PHP
Operator dalam PHP

Home P02
Ada 6 +1 Jenis operator dalam pemrograman PHP yang harus kita ketahui:
1. Operator Aritmatika;
2. Operator Penugasan atau Assignment;
3. Operator Increment & Decrement;
4. Operator Relasi atau pembanding;
P03
5. Design
Operator Logika;
Principles
6. Operator Bitwise;
7. dan Operator Ternary.
Operator Aritmatika

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Aritmatika

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Penugasan

Home P02 Nama Operator Sombol


Operator Penugasan digunakan dengan nilai numerik
Pengisian Nilai =
untuk menulis nilai pada variabel. Operator penugasan
dasar di PHP adalah "=". Ini berarti bahwa operan Pengisian dan Penambahan +=
kiri diatur ke nilai ekspresi tugas di sebelah kanan.
Pengisian dan Pengurangan -=

P03 Pengisian dan Perkalian *=


Design
Principles Pengisian dan Pemangkatan **=

Pengisian dan Pembagian /=

Pengisian dan Sisa bagi %=

Pengisian dan Peggabungan (


.=
string)
Operator Penugasan

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Increment & Decrement

Home P02
Operator increment dan decrement merupakan operator yang digunakan untuk menambah +1 (tambah satu) dan
mengurangi -1 (kurangi dengan satu).
Operator increment menggunakan simbol ++, sedangkan decrement menggunakan simbol --.
Penugasan Nama Deskripsi

++$x Pre-increment P03 Nilai $x ditambah 1 terlebih dahulu,


kemudian nilai $x dikembalikan
$x++ Post-increment Mengembalikan nilai $x terlebih dahulu,
kemudian nilai $x ditambah 1
--$x Pre-decrement Nilai $x dikurangi 1 terlebih dahulu,
kemudian nilai $x dikembalikan
$x-- Post-decrement Mengembalikan nilai $x terlebih dahulu,
kemudian nilai $x dikurangi 1
Operator Increment & Decrement

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Relasi

Home P02
Operator relasi adalah operator
untuk membandingkan dua buah
nilai.

Hasil operasi dari operator relasi


P03
akan menghasilkan nilai dengan
tipe data boolean, yaitu true (benar)
dan false (salah).
Operator Relasi

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Logika

Home P02
Operator Logika digunakan untuk
menggabungkan pernyataan
kondisional.

Jika kamu pernah belajar logika


P03
matematika, kamu pasti tidak akan
asing dengan operator ini.

Operator logika adalah operator


untuk melakukan operasi logika
seperti AND, OR, dan NOT.
Operator Logika

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Logika

Home P02

P03
Design
Principles
Operator Bitwise

Home P02
Operator bitwise merupkan operator
yang digunakan untuk operasi bit
PHP
(biner).
Operator ini berlaku untuk tipe data
int, long, short, char, dan byte.
P03
Operator ini akan menghitung dari
bit-ke-bit.
Misalnya, kita punya variabel a = 60
dan b = 13.
Bila dibuat dalam bentuk biner,
akan menjadi seperti ini:
a = 00111100 ( 60 )
b = 00001101 ( 13 )
Operator Bitwise

Home P02

P03
Operator Bitwise

Home P02

P03
Operator Itenary

Home P02
Operator ternary adalah operator untuk
membuat sebuah kondisi. Simbol yang
digunakan adalah tanda tanya (?) dan
titik dua (:).

P03
Operator Itenary

Home P02

P03
Operator String

Home P02
Operator String memiliki dua operator yang dirancang khusus untuk string, yaitu :

P03
Operator String

Home P02

P03
Operator Array
Operator
HomeArray digunakan untuk membandingkan array. Macam macam operator
P02
array:
Operator Array

Home P02
Percabangan dan perulangan dalam
Program PHP
Percabangan
Percabangan If

Home
Bentuk yang paling sederhana
P02 dari percabangan adalah “If” saja.
Percabangan If

Home P02
Percabangan If/Else

Home P02
Percabangan If/Else memiliki dua pilihan. Jika <kondisi> bernilai false, maka blok else akan dikerjakan.
Percabangan If/Elseif/Else

Home P02
Percabangan If/Elseif/Else memiliki lebih dari dua pilihan kondisi.
Percabangan Switch/Case
Percabangan
Home
Switch/Case adalah bentuk lain dari percabangan If/Elseif/Else.
P02
Format penulisannya seperti ini:
.
Percabangan Switch/Case

Home P02
Percabangan dengan Operator Ternary

PercabanganHome
menggunakan operator ternary adalah bentuk sederhana dari
P02
percabangan If/Else..
Percabangan dengan Operator Ternary

Home P02
Percabangan Bersarang

Percabangan bersarang P02


Home artinya ada percabangan di dalam percabangan (nested).
Perulangan
Perulangan

Home
Fungsi Perulangan adalah
P02 untuk mencetak data yang berulang kali, misalkan 100 x.

Ada dua jenis perulangan dalam pemrogra


man:
1.Counted loop;
2.Uncounted loop.
Perulangan

. Home P02
Apa perbedaanya?
Counted loop adalah perulangan yang sudah jelas
banyak pengulangannya. Sedangkan Uncounted
loop tidak pasti berapa kali dia akan mengulang.

Pada PHP ada 4 jenis perulangan yang bisa


kita gunakan:
1.Perulangan For
2.Perulangan While
3.Perulangan Do/While
4.Perulangan Foreach
1.Perulangan For

Perulangan
. For
Homeadalah perulangan
P02 yang termasuk dalam counted loop, karena kita
bisa menentukan jumlah perulangannya. Bentuk dasar perulangan for:
1.Perulangan For

. Home P02
2.Perulangan While

PerulanganHome
while adalah perulangan
P02 yang termasuk dalam uncounted loop. Karena biasanya
digunakan untuk mengulang sesuatu yang belum jelas jumlah pengulangannya. Namun, perulangan
while juga bisa digunakan seperti perulangan for sebagai counted loop.
2.Perulangan While

. Home P02
3.Perulangan Do/While

PerulanganHome
Do/While samaP02
seperti perulangan while. Ia juga tergolong dalam uncounted loop.
Perbedaan Do/While dengan while terletak pada cara iya memulai pengulangan.
Perulangan Do/While akan selalu melakukan pengulangan sebanyak 1 kali, kemudian melakukan
pengecekan kondisi.
Sedangkan perulangan while akan mengecek kondisi terlebih dahulu, baru melakukan pengulangan.
3.Perulangan Do/While

. Home P02
4. Perulangan Foreach

Perulangan Home
foreach sama seperti perulangan for. Namun, ia lebih khusus digunakan untuk
P02
mencetak array. Rumus umum Foreach :
4. Perulangan Foreach

Home P02
Bonus: Perulangan Bersarang

Perulangan bersarang
Home adalah istilah untuk menyebut perulangan di dalam perulangan. Dalam bahasa
P02
inggris, perulangan bersarang disebut nested loop.
Bonus: Perulangan Bersarang

Perulangan bersarang
Home adalah istilah untuk menyebut perulangan di dalam perulangan. Dalam bahasa
P02
inggris, perulangan bersarang disebut nested loop.
Latihan 1

Bikinkan Tabel dengan Program HTML dan PHP dengan Fungsi pengulangan. Dengan ketentuan 5
Home P02
baris 5 kolom.
Jawaban Latihan 1

Home P02
Any Question ?
Tugas di Rumah

Semua latihan di slide ini dikumpulkan ke email saya :


Dengan subjek : NamaKelas_NamaMahasiswa_TugasPHP1

Lampirkan sintaks coding dan screenshoot hasilnya.


Thank you
Link Referensi Tambahan

www.Youtube.com/webprogrammingUNPAS
Modul Praktikum WAD SI FRI
Modul Praktikum WAD Teknik Informatika FIF
https://www.petanikode.com/tutorial/php/

PHP
Dasar

Anda mungkin juga menyukai