Anda di halaman 1dari 34

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

DAN
RENCANA PEMBELAJARAN

MATA KULIAH: KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1


KODE: KMB I 6134
SKS: 3 SKS
SEMESTER: III
TAHUN AKADEMIK 2019/2020

YAYASAN RUSTIDA
AKADEMI KESEHATAN RUSTIDA
PRODI D III KEPERAWATAN
TAHUN 2019
MATA KULIAH KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1
KMB I 6134/3 SKS/SEMESTER III

Capaian Pembelajaran Prodi:


1. Menguasai teknik, prinsip, dan prosedur pelaksanaan asuhan/ praktek keperawatan
yang dilakukan secara mandiri atau berkelompok. P.7
2. Mampu memberikan askep kepada individu, keluarga, dan kelompok baik sehat, sakit,
dan kegawat daruratan dengan memperhatikan aspek bio, psiko, sosial kultural, dan
spiritual yang menjamin keselamatan klien (patient safety), sesuai standar askep dan
berdasarkan perencanaan keperawatan yang telah tersedia. KK.1
3. Mampu memilih dan mengunakan peralat dlm memberikan askep sesuai dg standar
askep. KK.4
4. Mampu mengumpulkan data, menyusun, mendokumentasikan dan menyajikan informasi
askep. KK.5
5. Menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur. KU.2
6. Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang
keahlian terapannya, didasarkan pada pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan
bertanggungjawab atas hasilnya sendiri mandiri. KU.3
7. Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat dan sahih,
mengomunikasikan secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkannya. KU.4

Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu


mampu mampu me- mampu Menyusun asuhan Menyusun asuhan
menyusun nyusun asu- menyusun keperawatan gang- keperawatan gang-
asuhan kepe- han kepera- asuhan ke- guan kebutuhan guan kebutuhan ca-
rawatan pe- watan penya- perawatan oksigen akibat pato- iran akibat patologis
nyakit tropis kit infeksi HIV AIDS logis sistem perna- sistem perkemihan
dengan benar endemis de- dengan be- fasan dan cardio- dan metabolik endo-
ngan benar nar vaskuler dengan be- krin dengan benar
nar

Mahasiswa mampu peran perawat medikal bedah dalam Kebijakan


pelayanan kesehatan (nasional dan internasional)dengan benar

Mahasiswa mampu menguraikan konsep dan perspektif keperawatan


medikal bedah dengan menggunakan kata-katanya sendiri dengan benar

Entry Behavior

Kebutuhan Dasar Manusia & Proses Keperawatan, Konsep Dasar Keperawatan,


Psikologi Kesehatan, Komunikasi Keperawatan
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
AKADEMI KESEHATAN RUSTIDA
MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Direvisi
29
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1 KMB I 6134 Ilmu Keperawatan T=2 S=1 3 Agustus
2019
OTORISASI Pengembang RP Koordinator MK Ka PRODI

Ns. ROSHINTA SONY ANGGARI, M.Kep EKO PRABOWO, S.Kep., EKO PRABOWO, S.Kep., Ns, M.Kes EKO PRABOWO, S.Kep., Ns,
Ns, M.Kes M.Kes
Capaian Pembelajaran (CP) Program Studi
1. Menguasai teknik, prinsip, dan prosedur pelaksanaan asuhan/ praktek keperawatan yang
dilakukan secara mandiri atau berkelompok. P.7
2. Mampu memberikan askep kepada individu, keluarga, dan kelompok baik sehat, sakit, dan kegawat
daruratan dengan memperhatikan aspek bio, psiko, sosial kultural, dan spiritual yang menjamin
keselamatan klien (patient safety), sesuai standar askep dan berdasarkan perencanaan
keperawatan yang telah tersedia. KK.1
3. Mampu memilih dan mengunakan peralat dlm memberikan askep sesuai dg standar askep. KK.4
4. Mampu mengumpulkan data, menyusun, mendokumentasikan dan menyajikan informasi askep.
KK.5
5. Menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur. KU.2
6. Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang keahlian
terapannya, didasarkan pada pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan bertanggungjawab atas
hasilnya sendiri mandiri. KU.3
7. Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat dan sahih, mengomunikasikan
secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkannya. KU.4
Diskripsi Singkat MK Mata ajaran ini membahas tentang konsep dan perspektif keperawatan medikal bedah, peran perawat
medikal bedah dalam kebijakan pelayanan kesehatan (nasional dan internasional), kajian penyakit
tropis: Malaria, DHF, Thypoid, Filariasis, kajian penyakit infeksi endemis: SARS, Flu Burung, kajian
penyakit HIV/AIDS, gangguan kebutuhan oksigen akibat patologis sistem pernafasan dan
cardiovaskuler, gangguan kebutuhan cairan akibat patologis sistem perkemihan dan metabolik
endokrin. Proses pembelajaran dengan tutorial, ceramah dan diskusi di kelas dan pengalaman
praktikum di laboratorium dan klinik. Penugasan individu dan kelompok seperti menyajikan materi
dalam bentuk seminar dan membuat pelaporan tentang praktikum di laboratorium dan klinik akan
melengkapi pengalaman mahasiswa dalam mencapai kompetensi mahasiswa.
Pustaka Utama :
1. Moorhead et all. 2008. Nursing Outcomes Classification (NOC): Fourth Edition. Missouri: Mosby.
2. NANDA International. 2013. Diagnosis Keperawatan: Definisi dan Klasifikasi 2012 – 2014. Jakarta:
EGC.
3. Nursalam, dkk, 2008, Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Gangguan Sistem Perkemihan,
Jakarta. Salemba Medika
4. Pears. EC. 2011. Anatomi dan fisiologi untuk paramedic, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
5. Perry, Potter . 2005. Fundamental Keperawatan. Jakarta EGC.
6. Price, Sylvia A. 2006. Patofisiologi: Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit Volume 2. Jakarta. EGC
Pendukung :
1. Purnomo, B.B. 2011. Dasar-dasar Urologi Edisi Ketiga. Jakarta. Sagung Seto
2. Sudoyo A. W. dkk. 2010, Ilmu Penyakit Dalam Jilid II Edisi V, Jakarta, Interna Publishing
3. Soeparman, dkk. 2001. Ilmu Penyakit Dalam jilid II edisi 3. Jakarta : Balai penerbit FKUI.
4. Syafuddin. 2006. Anatomi fisiologi untuk mahasiswa perawat edisi 3, Jakarta: EGC
5. Tim Pelaksana Siklls Lab, 2012, Seri Keterampilan Pemeriksaan Fisik, Padang, FK. Universitas
Andalas.
6. Ward. J et all, 2009, At a Glance Fisiologi, Jakarta, Erlangga
7. Wartonah dan Tarwotoh . 2004. Kebutuhan Dasar Manusia dan Proses Keperawatan. Jakarta.
Salemba Medika
Media Pembelajaran Software : Hardware :
- PC & LCD Projector, manekin
Team Teaching Eko Prabowo, Hendrik Probosasongko, Fitria Maria Ulfa
Matakuliah Syarat Anatomi Fisiologi, Patofisiologi
Materi Metode Assessment
Mg Kemampuan Akhir
Pembelajaran Pembelajaran Bobot
Ke (Sesuai tahapan belajar) Indikator Bentuk
[Pustaka] [Estimasi Waktu] (%)
ASUHAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1
Kompetensi 1. Menguraikan konsep dan perspektif keperawatan medikal bedah
1 1. Menguraiakan konsep kepera- 1. Konsep keperawatan 1. Kuliah, 1. Ketepatan me- Non-Tes :
watan medical bedah medical bedah 2. Brainstorming nguraikan ide 1. Lembar ker-
2. Menguraikan perspektif ke- 2. Perspektif kepera- 3. Diskusi 2. Keruntutan pe- ja
perawatan medikal bedah watan medikal bedah kelompok, njelasan 2. Resume (ke-
[TM: (2x50”)] 3. Kemampuan me- jelasan dan
Tugas-1 : njelaskan ketajaman],
1. Kajian pustaka 3. Test MCQ
2. Melakukan re-
sume dari kajian
pustaka,
3. Menyususun
Portofolio & Slide
[BT+BM:2x(2x50”)]
Kompetensi 2. Menguraikan Peran perawat medikal bedah dalam Kebijakan pelayanan kesehatan (nasional dan internasional)
1 Menguraikan peran perawat Peran perawat medikal Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
medikal bedah dalam Kebijakan bedah dalam Kebijakan Diskusi kelompok, penjelasan tulis 1. Portofolio
pelayanan kesehatan (nasional dan pelayanan kesehatan Presentasi maupun lisan, [aktualisasi
internasional) (nasional dan interna- [TM: (1x50”)] 2. Kemampuan materi &
sional) Menyususun menjelaskan kejelasan
Portofolio & Slide 3. Ketepatan tulisan],
[BM:2x(1x50”)] prosedur 2. Slide
Presentasi
3. Test MCQ
Kompetensi 3. Menguraikan Kajian penyakit tropis
1-2 1. Menguraikan kajian penyakit 1. Kajian penyakit Mala- Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
Malaria ria Diskusi kelompok, penjelasan 1. Portofolio
2. Menguraikan kajian penyakit a. Konsep medis Presentasi tulis maupun [aktualisasi
DHF penyakit Malaria [TM: 2x(3x50”)] lisan, materi &
3. Menguraikan kajian penyakit yang meliputi : Menyususun 2. Kemampuan kejelasan
Thypoid definisi, etiologi, Portofolio & Slide menjelaskan tulisan],
4. Menguraikan kajian penyakit patofisiologi, [BM:2x(3x50”)] 2. Slide
Filariasis manifestasi klinis, Presentasi
pemeriksaan dan 3. Test MCQ
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit Malaria
yang meliputi
yang meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
2. Kajian penyakit DHF
a. Konsep medis
penyakit DHF
yang meliputi :
definisi, etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit DHF
yang meliputi
yang meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
3. Kajian penyakit
Thypoid
a. Konsep medis
penyakit Thypoid
yang meliputi :
definisi, etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit Thypoid
yang meliputi
yang meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
4. Kajian penyakit
Filariasis
a. Konsep medis
penyakit
Filariasis yang
meliputi : definisi,
etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit
Filariasis yang
meliputi yang
meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
Kompetensi 4. Menguraikan Kajian penyakit infeksi endemis
2 Menguraikan kajian penyakit 1. Konsep medis SARS, Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
SARS, Flu Burung Flu Burung yang Diskusi kelompok, penjelasan 1. Portofolio
meliputi : definisi, Presentasi tulis maupun [aktualisasi
etiologi, patofisiologi, [TM: (1x50”)] lisan, materi &
manifestasi klinis, Menyususun 2. Kemampuan kejelasan
pemeriksaan dan Portofolio & Slide menjelaskan tulisan],
penatalaksanaan, [BM:2x(3x50”)] 2. Slide
2. Konsep asuhan Presentasi
keperawatan pada 3. Test MCQ
SARS, Flu Burung
yang meliputi yang
meliputi : Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
Kompetensi 5. Menguraikan Kajian penyakit HIV/AIDS.
2 Menguraikan kajian penyakit 1. Konsep medis Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
HIV/AIDS penyakit HIV/AIDS Diskusi kelompok, penjelasan 1. Portofolio
yang meliputi : Presentasi tulis maupun [aktualisasi
definisi, etiologi, [TM: (2x50”)] lisan, materi &
patofisiologi, Menyususun 2. Kemampuan kejelasan
manifestasi klinis, Portofolio & Slide menjelaskan tulisan],
pemeriksaan dan [BM:2x(3x50”)] 2. Slide
penatalaksanaan, Presentasi
2. Konsep asuhan 3. Test MCQ
keperawatan pada
penyakit HIV/AIDS
yang meliputi yang
meliputi : Pengkajian,
Diag-nosa
Keperawatan,
Perencanaan
Kompetensi 6. Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan oksigen akibat patologis sistem pernafasan dan cardiovaskuler
3-6 Menerapkan asuhan keperawatan Gangguan kebutuhan Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
gangguan kebutuhan oksigen oksigen akibat patologis Diskusi kelompok, penjelasan 1. Portofolio
akibat patologis sistem sistem pernafasan dan Presentasi tulis maupun [aktualisasi
pernafasan dan cardiovaskuler cardiovaskuler: [TM: 5x(3x50”)] lisan, materi &
a. Anamesa gangguan Praktimum LAB, 2. Kemampuan kejelasan
sistem pernapasan [PL:7x(3x100”)] mendemontras tulisan],
dan cardiovaskuler Menyususun ikan 2. Slide
b. Perekaman EKG Portofolio & Slide 3. Ketepatan Presentasi
c. Pengambilan [BM:10x(3x50”)] prosedur [disain &
specimen darah : vena skill
dan arteri presentasi],
d. Pemeriksaan fisik: 3. Test MCQ
kecukupan oksigen 4. Skill Test
dan sirkulasi,
perubahan irama
napas dan irama
jantung; bunyi napas
dan bunyi jantung.
e. Menyiapkan pasien
untuk pemeriksaan
echocardiographi,
treadmel test
f. Masalah perawatan
pada ISPA, COPD, cor
pulmonale, effusi
pleura, TBC, CAD,
dekompensasi kordis,
hipertensi, anemi,
gangguan pembuluh
darah perifer, DHF
g. Tindakan
keperawatan pada
gangguan kebutuhan
oksiegn:
1) Memberikan
posisi fowler dan
semi fowler
2) Memberikan
oksigen simple
mask
3) Melakukan
Postural drainage
4) Melakukan
inhalasi
(nebulizer)
5) Melakukan
penghisapan
lendir
6) Memasang dan
memonitor
transfusi darah
7) Memberikan obat
sesuai program
terapi
h. Melaksanakan
evaluasi kebutuhan
oksigen
Kompetensi 7. Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan cairan akibat patologis sistem perkemihan dan metabolik endokrin
7-14 Menerapkan asuhan keperawatan Gangguan kebutuhan Kuliah, 1. Kejelasan Non-Tes :
gangguan kebutuhan cairan akibat cairan akibat patologis Diskusi kelompok, penjelasan tulis 1. Portofolio
patologis sistem perkemihan dan sistem perkemihan dan Presentasi maupun lisan, [aktualisasi
metabolik endokrin metabolik endokrin [TM: 6x(3x50”)] 2. Kemampuan materi &
a. Anamesa gangguan Praktimum LAB, mendemontrasi kejelasan
sistem perkemihan [PL:8x(3x100”)] kan tulisan],
dan endokrin Menyususun 3. Ketepatan 2. Slide
b. Persiapan pasien Portofolio & Slide prosedur Presentasi
dengan BNO/IVP, [BM:14x(3x50”)] [disain &
USG ginjal skill
c. Pemeriksaan fisik: presentasi],
dehidrasi, overload 3. Test MCQ
cairan/edema, 4. Skill Test
kurang mineral
d. Masalah perawatan
pada pielonepritis,
glomerulonepritis,
neprotik syndrome,
batu saluran kemih,
gagal ginjal, diabetes
insipidus
e. Tindakan
keperawatan pada
gangguan kebutuhan
cairan:
1) Merawat infus
2) Merawat kateter
3) Melaksanakan
bladder training
4) Memberikan
obat sesuai
program terapi
f. Melaksanakan
evaluasi kebutuhan
cairan dan elektrolit
Evaluasi Akhir Semester (Evaluasi yg dimaksudkan untuk mengetahui capaian akhir hasil belajar mahasiswa)
RANCANGAN PEMBELAJARAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
AKADEMI KESEHATAN RUSTIDA

MATA KULIAH : KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH I


KODE : KMB I 6134
BOBOT : 3 SKS /2T/1S
SEMESTER : III
Tujuan Pembelajaran 1. Menguasai teknik, prinsip, dan prosedur pelaksanaan asuhan/ praktek keperawatan yang dilakukan
secara mandiri atau berkelompok. P.7
2. Mampu memberikan askep kepada individu, keluarga, dan kelompok baik sehat, sakit, dan kegawat
daruratan dengan memperhatikan aspek bio, psiko, sosial kultural, dan spiritual yang menjamin
keselamatan klien (patient safety), sesuai standar askep dan berdasarkan perencanaan keperawatan
yang telah tersedia. KK.1
3. Mampu memilih dan mengunakan peralat dlm memberikan askep sesuai dg standar askep. KK.4
4. Mampu mengumpulkan data, menyusun, mendokumentasikan dan menyajikan informasi askep. KK.5
5. Menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur. KU.2
6. Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang keahlian
terapannya, didasarkan pada pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan bertanggungjawab atas
hasilnya sendiri mandiri. KU.3
7. Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat dan sahih, mengomunikasikan secara
efektif kepada pihak lain yang membutuhkannya. KU.4
Kompetensi 1. Menguraikan konsep dan perspektif keperawatan medikal bedah
2. Menguraikan Peran perawat medikal bedah dalam Kebijakan pelayanan kesehatan (nasional dan
internasional)
3. Menguraikan Kajian penyakit tropis
4. Menguraikan Kajian penyakit infeksi endemis
5. Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan oksigen akibat patologis sistem pernafasan dan
cardiovaskuler
6. Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan cairan akibat patologis sistem perkemihan dan
metabolik endokrin
Materi 1. Konsep dan perspektif keperawatan medikal bedah
2. Peran perawat medikal bedah dalam Kebijakan pelayanan kesehatan (nasional dan internasional)
3. Kajian penyakit tropis
4. Kajian penyakit infeksi endemis
5. Asuhan keperawatan gangguan kebutuhan oksigen akibat patologis sistem pernafasan dan
cardiovaskuler
6. Asuhan keperawatan gangguan kebutuhan cairan akibat patologis sistem perkemihan dan metabolik
endokrin
Pustaka Utama :
1. Moorhead et all. 2008. Nursing Outcomes Classification (NOC): Fourth Edition. Missouri: Mosby.
2. NANDA International. 2013. Diagnosis Keperawatan: Definisi dan Klasifikasi 2012 – 2014. Jakarta: EGC.
3. Nursalam, dkk, 2008, Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Gangguan Sistem Perkemihan, Jakarta.
Salemba Medika
4. Pears. EC. 2011. Anatomi dan fisiologi untuk paramedic, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
5. Perry, Potter . 2005. Fundamental Keperawatan. Jakarta EGC.
6. Price, Sylvia A. 2006. Patofisiologi: Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit Volume 2. Jakarta. EGC
Pendukung :
1. Purnomo, B.B. 2011. Dasar-dasar Urologi Edisi Ketiga. Jakarta. Sagung Seto
2. Sudoyo A. W. dkk. 2010, Ilmu Penyakit Dalam Jilid II Edisi V, Jakarta, Interna Publishing
3. Soeparman, dkk. 2001. Ilmu Penyakit Dalam jilid II edisi 3. Jakarta : Balai penerbit FKUI.
4. Syafuddin. 2006. Anatomi fisiologi untuk mahasiswa perawat edisi 3, Jakarta: EGC
5. Tim Pelaksana Siklls Lab, 2012, Seri Keterampilan Pemeriksaan Fisik, Padang, FK. Universitas Andalas.
6. Ward. J et all, 2009, At a Glance Fisiologi, Jakarta, Erlangga
7. Wartonah dan Tarwotoh . 2004. Kebutuhan Dasar Manusia dan Proses Keperawatan. Jakarta. Salemba
Medika
Media Pembelajaran Software : Hardware :
PC & LCD Projector, manekin
Team Teaching Eko Prabowo, Hendrik Probosasongko, Fitria Maria Ulfa
Matakuliah Syarat Anatomi Fisiologi, Patofisiologi
RANCANGAN PEMBELAJARAN
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH I

Spesific Learning Pembelajaran Mhs. Asesmen


Minggu Objective Materi Pembelajaran
[Pustaka] Indikator Pencapaian [ Estimasi waktu ]
Ke (Sub-Kompetensi) Bentuk [Unsur] Bobot
ASUHAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1
Menguraikan konsep dan perspektif keperawatan medikal bedah
1 1. Menguraiakan 1. Konsep keperawatan 1. Ketepatan 1. Kuliah, Non-Tes :
konsep keperawatan medical bedah menguraikan ide 2. Brainstorming 1. Lembar kerja
medical bedah 2. Perspektif 2. Keruntutan 3. Diskusi kelompok, 2. Resume
2. Menguraikan keperawatan medikal penjelasan [TM: (2x50”)] (kejelasan
perspektif bedah 3. Kemampuan Tugas-1 : dan
keperawatan menjelaskan 1. Kajian pustaka ketajaman),
medikal bedah 2. Melakukan 3. Test MCQ
resume dari
kajian pustaka,
3. Menyususun
Portofolio & Slide
[BT+BM:2x(2x50”)]
Menguraikan Peran perawat medikal bedah dalam Kebijakan pelayanan kesehatan (nasional dan internasional)
1 1. Menguraikan peran 1. Peran perawat medikal 1. Kejelasan Kuliah, Non-Tes :
perawat medikal bedah dalam Kebijakan penjelasan tulis Diskusi kelompok, 1. Portofolio
bedah dalam pelayanan kesehatan maupun lisan, Presentasi [aktualisasi
Kebijakan pelayanan (nasional dan 2. Kemampuan [TM: (1x50”)] materi &
kesehatan (nasional internasional) menjelaskan Menyususun kejelasan
dan internasional) 3. Ketepatan prosedur Portofolio & Slide tulisan],
[BM:2x(1x50”)] 2. Slide
Presentasi
3. Test MCQ
Menguraikan Kajian penyakit tropis
1 1. Menguraikan kajian 1. Kajian penyakit Malaria 1. Kejelasan Kuliah, Non-Tes :
penyakit Malaria a. Konsep medis penjelasan tulis Diskusi kelompok, 1. Portofolio
2. Menguraikan kajian penyakit Malaria maupun lisan, Presentasi [aktualisasi
penyakit DHF yang meliputi : 2. Kemampuan [TM: 2x(3x50”)] materi &
3. Menguraikan kajian definisi, etiologi, menjelaskan Menyususun kejelasan
penyakit Thypoid patofisiologi, Portofolio & Slide tulisan],
4. Menguraikan kajian manifestasi klinis, [BM:2x(3x50”)] 2. Slide
penyakit Filariasis pemeriksaan dan Presentasi
penatalaksanaan, 3. Test MCQ
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit Malaria
yang meliputi yang
meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
2. Kajian penyakit DHF
a. Konsep medis
penyakit DHF yang
meliputi : definisi,
etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit DHF yang
meliputi yang
meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
3. Kajian penyakit
Thypoid
a. Konsep medis
penyakit Thypoid
yang meliputi :
definisi, etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
b. Konsep asuhan
keperawatan
penyakit Thypoid
yang meliputi yang
meliputi :
Pengkajian,
Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
4. Kajian penyakit
Filariasis
a. Konsep medis
penyakit Filariasis
yang meliputi :
definisi, etiologi,
patofisiologi,
manifestasi klinis,
pemeriksaan dan
penatalaksanaan,
5. Konsep asuhan
keperawatan penyakit
Filariasis yang meliputi
yang meliputi :
Pengkajian, Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
Menguraikan Kajian penyakit infeksi endemis
2 Menguraikan kajian 1. Konsep medis SARS, Flu 1. Kejelasan Kuliah, Non-Tes :
penyakit SARS, Flu Burung yang meliputi : penjelasan tulis Diskusi kelompok, 1. Portofolio
Burung definisi, etiologi, maupun lisan, Presentasi [aktualisasi
patofisiologi, 2. Kemampuan [TM: (2x50”)] materi &
manifestasi klinis, menjelaskan Menyususun kejelasan
pemeriksaan dan Portofolio & Slide tulisan],
penatalaksanaan, [BM:2x(3x50”)] 2. Slide
2. Konsep asuhan Presentasi
keperawatan pada 3. Test MCQ
SARS, Flu Burung yang
meliputi yang meliputi :
Pengkajian, Diagnosa
Keperawatan,
Perencanaan
Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan oksigen akibat patologis sistem pernafasan dan cardiovaskuler
3-6 Menerapkan asuhan Gangguan kebutuhan 1. Kejelasan Kuliah, Non-Tes :
keperawatan gangguan oksigen akibat patologis penjelasan tulis Diskusi kelompok, 1. Portofolio
kebutuhan oksigen sistem pernafasan dan maupun lisan, Presentasi [aktualisasi
akibat patologis sistem cardiovaskuler: 2. Kemampuan [TM: 5x(3x50”)] materi &
pernafasan dan a. Anamesa gangguan mendemontrasikan Praktimum LAB, kejelasan
cardiovaskuler sistem pernapasan dan 3. Ketepatan [PL:7x(3x100”)] tulisan],
cardiovaskuler prosedur Menyususun 2. Slide
b. Perekaman EKG Portofolio & Slide Presentasi
c. Pengambilan specimen [BM:10x(3x50”)] [disain &
darah : vena dan arteri skill
d. Pemeriksaan fisik: presentasi],
kecukupan oksigen dan 3. Test MCQ
sirkulasi, perubahan 4. Skill Test
irama napas dan irama
jantung; bunyi napas
dan bunyi jantung.
e. Menyiapkan pasien
untuk pemeriksaan
echocardiographi,
treadmel test
f. Masalah perawatan pada
ISPA, COPD, cor
pulmonale, effusi pleura,
TBC, CAD, dekompensasi
kordis, hipertensi,
anemi, gangguan
pembuluh darah perifer,
DHF
g. Tindakan keperawatan
pada gangguan
kebutuhan oksiegn:
1) Memberikan posisi
fowler dan semi
fowler
2) Memberikan oksigen
simple mask
3) Melakukan Postural
drainage
4) Melakukan inhalasi
(nebulizer)
5) Melakukan
penghisapan lendir
6) Memasang dan
memonitor transfusi
darah
7) Memberikan obat
sesuai program
terapi
h. Melaksanakan evaluasi
kebutuhan oksigen
Menyusun asuhan keperawatan gangguan kebutuhan cairan akibat patologis sistem perkemihan dan metabolik endokrin
7-14 Menerapkan asuhan Gangguan kebutuhan 1. Kejelasan Kuliah, Non-Tes :
keperawatan gangguan cairan akibat patologis penjelasan tulis Diskusi kelompok, 1. Portofolio
kebutuhan cairan akibat sistem perkemihan dan maupun lisan, Presentasi [aktualisasi
patologis sistem metabolik endokrin 2. Kemampuan [TM: 6x(3x50”)] materi &
perkemihan dan a. Anamesa gangguan mendemontrasikan Praktimum LAB, kejelasan
metabolik endokrin sistem perkemihan dan 3. Ketepatan [PL:8x(3x100”)] tulisan],
endokrin prosedur Menyususun 2. Slide
b. Persiapan pasien Portofolio & Slide Presentasi
dengan BNO/IVP, USG [BM:14x(3x50”)] [disain &
ginjal skill
c. Pemeriksaan fisik: presentasi],
dehidrasi, overload 3. Test MCQ
cairan/edema, kurang 4. Skill Test
mineral
d. Masalah perawatan
pada pielonepritis,
glomerulonepritis,
neprotik syndrome,
batu saluran kemih,
gagal ginjal, diabetes
insipidus
e. Tindakan keperawatan
pada gangguan
kebutuhan cairan:
1) Merawat infus
2) Merawat kateter
3) Melaksanakan
bladder training
4) Memberikan obat
sesuai program
terapi
f. Melaksanakan evaluasi
kebutuhan cairan dan
elektrolit
Evaluasi Akhir Semester (Evaluasi yg dimaksudkan untuk mengetahui capaian akhir hasil belajar mahasiswa)

Catatan :
1 sks = (50” TM + 50” BT + 50” BM)/Minggu
TM = Tatap Muka (Kuliah)
BT = Belajar Terstruktur.
BM = Belajar Mandiri
PS = Praktikum Simulasi
PL = Praktikum Laboratorium
JADUAL PERKULIAHAN
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1
d3keperawatan.akesrustida.ac.id
samoke2012.wordpress.com

No Kls Hari Tanggal Jam Materi Dosen Ket.


1 04 Sept 11.00- Konsep dan perspektif
A Rabu keperawatan medikal bedah Eko P
2019 13.05
Peran perawat medikal
03 Sept 08.00- bedah da-lam Kebijakan
B Selasa pelayanan kesehatan Eko P
2019 10.05
(nasional dan internasional)
2 05 Sept 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis 12.35 Hendrik
2019 dengan Malaria
05 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis dengan DHF Hendrik
2019 10.05
3 11 Sept 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu Hendrik
2019 11.05 dengan BPH
10 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Selasa Hendrik
2019 10.05 dengan Strukture uretra
4 12 Sept 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis Eko P
2019 12.35 dengan Thypoid
12 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis Eko P
2019 10.05 dengan Filariasis
5 18 Sept 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu Eko P
2019 11.05 dengan dekompensasi
kordis
17 Sept 08.00-
B Selasa Asuhan keperawatan pasien Eko P
2019 10.05
dengan PJK
6 19 Sept 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis Hendrik
2019 12.35 dengan SARS, Flu Burung
19 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis Hendrik
2019 10.05 dengan HIV/AIDS
7 25 Sept 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu Eko P
2019 11.05 dengan ISPA
24 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Selasa Eko P
2019 10.05 dengan COPD
8 26 Sept 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis 12.35 Eko P
2019 dengan pielonepritis,
26 Sept 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis dengan TBC Eko P
2019 10.05
9 02 Okt 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu Eko P
2019 11.05 dengan cor pulmonale
01 Okt 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Selasa Eko P
2019 10.05 dengan effusi pleura
10 A Kamis 03 Okt 10.30- Asuhan keperawatan pasien Eko P

1
2

2019 12.35 dengan IMA


03 Okt 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis dengan Angina Eko P
2019 10.05
11 09 Okt 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu Hendrik
2019 11.05 dengan batu saluran kemih,
08 Okt 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Selasa Hendrik
2019 10.05 dengan Tumor ginjal
12 10 Okt 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis Eko P
2019 12.35 dengan glomerulonepritis,
Asuhan keperawatan pasien
10 Okt 08.00- dengan neprotik syndrome,
B Kamis Eko P
2019 10.05 Asuhan keperawatan pasien
de-ngan gagal ginjal,
13 16 Okt 09.00- Asuhan keperawatan pasien
A Rabu dengan hipertensi Hendrik
2019 11.05
Asuhan keperawatan pasien
15 Okt 08.00- de-ngan anemi, gangguan
B Selasa Hendrik
2019 10.05 pembuluh darah perifer
14 17 Okt 10.30- Asuhan keperawatan pasien
A Kamis Hendrik
2019 12.35 dengan diabetes mellitus
17 Okt 08.00- Asuhan keperawatan pasien
B Kamis Hendrik
2019 10.05 dengan CAD
UTS 21-26 Oktober 2019
15 30 Okt 09.00-
A Rabu Eko P
2019 11.05 Pemeriksaan fisik system
29 Okt 08.00- pernapasan
B Selasa Eko P
2019 10.05
16 31 Okt 10.30-
A Kamis Eko P
2019 12.35
Memberikan oksigen
31 Okt 08.00-
B Kamis Eko P
2019 10.05
17 06 Nov 09.00-
A Rabu Hendrik
2019 11.05
Hygiene bronkial
05 Nov 08.00-
B Selasa Hendrik
2019 10.05
18 07 Nov 10.30-
A Kamis Fitri
2019 12.35 Melakukan inhalasi
07 Nov 08.00- (nebulizer)
B Kamis Fitri
2019 10.05
19 13 Nov 09.00-
A Rabu Fitri
2019 11.05
Mantaoux test
12 Nov 08.00-
B Selasa Fitri
2019 10.05
20 14 Nov 10.30-
A Kamis Fitri
2019 12.35
Perawatan Trakheostomy
14 Nov 08.00-
B Kamis Fitri
2019 10.05
3

21 20 Nov 09.00-
A Rabu Fitri
2019 11.05
Suction
19 Nov 08.00-
B Selasa Fitri
2019 10.05
22 21 Nov 10.30-
A Kamis Fitri
2019 12.35
Perawatan WSD
21 Nov 08.00-
B Kamis Fitri
2019 10.05
23 27 Nov 09.00-
A Rabu Hendrik
2019 11.05 Pemeriksaan fisik system
26 Nov 08.00- perkemihan
B Selasa Hendrik
2019 10.05
24 28 Nov 10.30-
A Kamis Pemasangan, pelepasan, Fitri
2019 12.35
spooling kateter dan
28 Nov 08.00-
B Kamis perawatan kateter Fitri
2019 10.05
25 04 Des 09.00- Pemeriksaan fisik system
A Rabu Hendrik
2019 11.05 endokrin, menghitung BMR,
03 Des 08.00- pemeriksaan gula darah,
B Selasa Hendrik
2019 10.05 injeksi insulin
26 05 Des 10.30-
A Kamis Fitri
2019 12.35
Rawat Luka Ganggren
05 Des 08.00-
B Kamis Fitri
2019 10.05
27 11 Des 09.00-
A Rabu Hendrik
2019 11.05 Pemeriksaan fisik system
10 Des 08.00- kardiovaskuler
B Selasa Hendrik
2019 10.05
28 12 Des 10.30-
A Kamis Fitri
2019 12.35
Perekaman EKG
12 Des 08.00-
B Kamis Fitri
2019 10.05
UAS 16-21 Desember 2019
Krikilan, 29 Agustus 2019

PJMK KMB I

EKO PRABOWO, S.Kep., Ns, M.Kes

NIK: 200603.07
4

MAKALAH

ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN DENGAN


GAGAL JANTUNG KONGESTIF

Oleh:
………………………………………….

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN


AKADEMI KESEHATAN RUSTIDA
2019
5

LEMBAR PENGESAHAN

MAKALAH
ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN DENGAN
GAGAL JANTUNG KONGESTIF

Telah di koreksi dan disetujui pada tanggal …………………….. oleh:

Pembimbing

(………………………………..)
NIK: ……………………………

Mengetahui,
Kaprodi D III Keperawatan

EKO PRABOWO, S.Kep., Ns, M.Kes


NIK: 200630.07
6

Kata pengantar
7

Daftar Isi
8

BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………….
B. Batasan Masalah
………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………..
C. Rumusan Masalah
………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………..
D. Tujuan
1. Tujuan Umum
………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
………………………………………………………..
2. Tujuan Khusus
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
…………………………………………………..

BAB 2
TINJAUAN PUSTAKA
9

A. KONSEP PENYAKIT
1. Definisi
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………..
2. Etiologi
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………....
3. Tanda dan gejala
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………...
4. Patofisiologi
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………..
5. Klasifikasi
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………..
6. Komplikasi
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………..
10

B. KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN


1. Pengkajian
a. Identitas `
………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
………………………………………………...
b. Status kesehatan saat ini
1) Keluhan Utama
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………………...
2) Alasan Masuk Rumah Sakit
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………………...
3) Riwayat penyakit sekarang
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………
c. Riwayat kesehatan terdahulu
1) Riwayat Penyakit Sebelumnya
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………………..
2) Riwayat penyakit keluarga
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………………...
11

3) Riwayat pengobatan
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
……………………………………………………...
d. Pemeriksaan Fisik
1) Keadaan umum
a) Kesadaran
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………..
b) Tanda-tanda vital
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………...
2) Body System
a) Sistem pernafasan

b) Sistem kardiovaskuler

c) Sistem persarafan

d) Sistem perkemihan

e) Sistem pencernaan

f) Sistem integument

g) Sistem muskuloskeletal

h) Sistem endokrin
12

i) Sistem reproduksi

j) Sistem penginderaan

k) Sistem imun

e. Pemeriksaan penunjang
……………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
…………………………………………………..
f. Penatalaksanaan
……………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
…………………………………………………..
2. Diagnosa keperawatan
(Ditulis seperti contoh)
Menurut Wilkinson (2013) diagnosa keperawatan gagal jantung yang
muncul antara lain :
a. Penurunan curah jantung
Definisi: ketidakadekuatan darah yang dipompa oleh jantung untuk
memenuhi kebutuhan metabolik tubuh
Batasan karakteristik:
Gangguan frekuensi dan irama jantung
Aritmia (takikardi, bradikardi), perubahan pola EKG, palipitasi, gangguan
afterload, edema, keletihan, peningkatan atau penurunan tekanan vena
sentral (CVP), distensi vena jugularis, murmur, kenaikan berat badan.
Gangguan afterload
Kulit dingin dan berkeringat, denyut perifer menurun, dispnea, oliguria,
gangguan kontraktilitas, bunyi crackles, batuk, ortopne atau dispnea noktural
13

paroksimal, penurunan curah jantung, bunyi jantung S3 S4, perilaku/Emosi,


ansietas, gelisah, murmur, kenaikan berat badan.
faktor yang berhubungan
gangguan frekuensi atau irama jantung
gangguan volume sekuncup
gangguan preload, gangguan afterload, gangguan kontraktifitas (Wilkinson,
2013: 105).
3. Intervensi
(Ditulis seperti contoh)
a. Penurunan curah jantung (Wilkinson, 2013: 105-111)
1) Tujuan: …………………………………….
2) Kriteria hasil : Klien mempunyai indeks jantung dan fraksi ejeksi dalam
batas normal, klien mempunyai haluaran urine dalam batas normal, klien
menunjukkan peningkatan toleransi terhadap aktivitas fisik (misalnya
tidak mengalami dispneu, nyeri dada atau sinkope).
3) Intervensi (NIC)
Aktivitas Keperawatan
a) Kaji dan dokumentasikan tekanan darah, adanya sianosis, status
pernafasan dan status mental
b) Pantau tanda dan kelebihan cairan (misalnya edema dependen,
kenaikan berat badan)
c) Kaji toleransi aktivitas pasien dengan memperhatikan adanya awitan
napas pendek, nyeri, palpitasi.
d) Evaluasi respon pasien terhadap terapi oksigen.
Penyuluan untuk pasien/keluarga
a) Jelaskan tujuan pemberian oksigen per kanul atau sungkup
Regulasi hemodinamik (NIC):
a) Pantau denyut perifer, pengisian ulang kapiler, dan suhu serta warna
ektremitas
b) Pantau asupan dan haluaran urine
14

c) Auskultasi suara paru terhadap bunyi crackle atau suara napas


tambahan lainnya.
d) Pantau dan dokumentasi frekuensi jantung, irama dan nadi.
Aktivitas Kolaboratif
a) Konsultasikan dengan dokter menyangkut parameter pemberian
atau penghentian obat tekanan darah.
b) Berikan dan titrasikan obat antiaritmia (amiodaron), inotropik
(dobutamin), nitrogliserin dan vasolidator untuk mempertahankan
kontraktilitas, pleload dan afterload sesuai dengan program medis.
c) Berikan antikoagulan (heparin) untuk mencegah pembentukan
trombus perifer, sesuai dengan protokol.

DAFTAR PUSTAKA

Hidayat, A.A. 2009. Metode Penelitian Keperawatan dan Tekhnik Analisis Data.
Jakarta: Salemba Medika.

Dinkes Banyuwangi. 2014. Banyuwangi Menuju Sehat 2014.


http://www.banyuwangikab.go.id. Diunduh tanggal 27 mei 2016, jam 13.00 WIB.

Catatan: Ditambah soal kasus multiple choice sejumlah 10 lengkap dengan kunci
jawaban
15

TUGAS KELOMPOK

NO MATERI KELOMPOK
1 Asuhan keperawatan pasien dengan Malaria 1
2 Asuhan keperawatan pasien dengan DHF 2
3 Asuhan keperawatan pasien dengan BPH 3
4 Asuhan keperawatan pasien dengan Strukture uretra 4
5 Asuhan keperawatan pasien dengan Thypoid 5
6 Asuhan keperawatan pasien dengan Filariasis 6
7 Asuhan keperawatan pasien dengan dekompensasi kordis 7
8 Asuhan keperawatan pasien dengan PJK 8
9 Asuhan keperawatan pasien dengan SARS, Flu Burung 9
10 Asuhan keperawatan pasien dengan HIV/AIDS 10
11 Asuhan keperawatan pasien dengan ISPA 11
12 Asuhan keperawatan pasien dengan COPD 12
13 Asuhan keperawatan pasien dengan pielonepritis, 13
14 Asuhan keperawatan pasien dengan TBC 14
15 Asuhan keperawatan pasien dengan cor pulmonale 15
16 Asuhan keperawatan pasien dengan effusi pleura 16
17 Asuhan keperawatan pasien dengan IMA 17
18 Asuhan keperawatan pasien dengan Angina 18
19 Asuhan keperawatan pasien dengan batu saluran kemih, 19
20 Asuhan keperawatan pasien dengan Tumor ginjal 20
21 Asuhan keperawatan pasien dengan glomerulonepritis, 21
22 Asuhan keperawatan pasien dengan neprotik syndrome, 22
23 Asuhan keperawatan pasien dengan gagal ginjal, 23
24 Asuhan keperawatan pasien dengan hipertensi 24
25 Asuhan keperawatan pasien dengan anemi, gangguan 25
pembuluh darah perifer
26 Asuhan keperawatan pasien dengan diabetes mellitus 26
27 Asuhan keperawatan pasien dengan CAD 27
16

Tugas diketik dalam kertas A4, huruf times new roman font 12 dengan spasi 1,5.
Dikumpulkan paling lambat tanggal 06 September 2019 Jam 12 di PJMK dengan sudah ada
tanda tangan pembimbing (Dosen pengampu)
Email: akesrustidaprodikeperawatan@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai