Anda di halaman 1dari 1

Skema Pengertian Manajemen

Efektif

Sumber
Memanfaatkan Tujuan
daya

Efisien

1. Apa pengertian Manajemen ?


Manajemen merupakan proses perencanaan (Planning), pengorganisasian (Organizing),
pengarahan (Actuating), dan pengawasan (Controlling) usaha-usaha para anggota organisasi
dan penggunaan sumber daya organisasi lainnya agar tercapai tujuan organisasi yang telah di
tetapkan .

2. Bagaimana organisasi Manajemen bekerja secara efisien dan efektif ?


Sebuah organisasi Manajemen mempunyai sumber daya, penggunaan sumber daya itu harus
hemat guna mencapai hasil yang optimum dan berguna bagi kepentingan serta kebutuhan yang
akan datang sehingga dapat dikatakan sebagai cara yang efisien, serta hal yang dapat organisasi
Manajemen lakukan saat suatu organisasi mengambil atau mengambil suatu keputusan harus
jelas dan tepat dalam mengimplementasikannya selain itu efektif dalam memilih tujuan-tujuan
yang tepat dari serangkaian alternative atau pilihan cara yang ada. Organisasi tidak hanya
dituntut mengejar tujuan semata, akan tetapi bagaimana tujuan itu bisa dicapai dengan cara
efektif dan efisien. Organisasi yang mencapai suatu kesuksesan adalah organisasi yang mampu
menciptakan secara bersama-sama tingkat efisiensi dan efektivitas yang tinggi.

Anda mungkin juga menyukai