Anda di halaman 1dari 7

TUGAS KLIPING

Dampak Negatif Ketergantungan


Manusia Pada Gadget

Ary Dharmawan
XII SMA
PPKN
Menurunnya Kemampuan Penglihatan

Membaca huruf – huruf kecil yang terdapat pada smartphone dapat merusak
penglihatan secara permanen. Masalah ini disebabkan karena mata terbiasa
menegang saat melihat spectrum cahaya biru yang dihasilkan oleh layar
smartphone.

Memandang layar smartphone ketika kondisi cahaya disekitar minim juga makin
memperparah presentase penurunan kemampuan penglihatan.
Masalah di Pergelangan Tangan

Cara memegang smartphone dalam jangka waktu yang lama dapat membuat otot
sekitar pergelangan tangan mengalami kenaikan.

Biasanya, kelainan ini ditunjukan dengan pergelangan tangan yang mudah pegal
dan kerap merasakan nyeri.
Melemahkan penalaran induktif

Dengan sekali klik, maka kita mampu mencari hal yang tidak kita ketahui dengan
Google. Akan tetapi ketergantungan terhadap hal tersebut menjadi bumerang
bagi manusia.
Gordon Pennycook, Seorang Psikologi Kognitif dari University of Waterloo,
mengungkapkan ketergantungan pada internet telah menurunkan kecerdasan
mental dan kemampuan untuk memecahkan masalah.

Menurunkan Daya Ingat

Smartphone merupakan salah satu alat untuk mengabadikan momen-momen


berharga di dalam hidup manusia. Pada porsi yang sama, alat tersebut
menurunkan daya ingat manusia.
Hal ini dikarenakan para pengguna smartphone terlalu menggantungkan
kebutuhannya pada gadget, sehingga tidak berusaha untuk melakukan segala
sesuatunya sendiri, termasuk mengingat sesuatu hal.

Dapat Menaikkan Berat Badan


Smartphone memungkinkan untuk mengakses film, permainan, maupun aplikasi
media sosial apapun. Dengan layar kecil tersebut, manusia dapat melakukan
apapun yang mereka inginkan.

Ini akan mengurangi aktivitas fisik, sehingga akan menyebabkan obesitas maupun
penyakit kronis.

Anda mungkin juga menyukai