Anda di halaman 1dari 7

2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

NAME :

CLASS :
Pteridophyta
DATE :
30 Questions

1. Tumbuhan paku memiliki nama latin ....

a) Pteridophyta b) Bryophyta
c) Spermatophyta d) Angiospermae

e) Gymnospermae

2. Tumbuhan paku merupakan tumbuhan yang dapat


membuat makanannya sendiri dengan fotosintesis. Hal ini
disebut dengan istilah ...

a) Heterotrof b) Fotoautotrof

c) Kemoautotrof d) Peptidoglikan
e) Proteoglikan

3. Berikut ini merupakan ciri-ciri tumbuhan :1. Memiliki


spora2. Gameto t lebih dominan3. Memiliki protonema4.
Belum memiliki pembuluh angkut5. Tingkat sporo t lebih
dominan dalam hidupnya6. Memiliki protaliumCiri-ciri
tumbuhan paku adalah …..

a) 1,2, dan 3 b) 1,5, dan 6

c) 2,3, dan 4 d) 3,4, dan 5


e) 4,5, dan 6

4. Daun tumbuhan paku yang berfungsi untuk fotosintesis


adalah ….

a) Sporo l b) Tropo l

c) Mikro l d) Makro l
e) Sporo t

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 1/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

5. Tumbuhan paku yang merupakan bentuk peralihan antara


yang homospor dengan heterosfor adalah ...

a) Adiantum b) Equisetum
c) Lycopodium d) Selaginella

e) Marsilea

6. Tumbuhan paku dibedakan menjadi paku homospor,


heterospor, dan peralihan. Dasar yang membedakannya
adalah ...

a) bentuk spora yang dihasilkannya b) cara reproduksi vegetatifnya

c) jumlah spora yang dihasilkannya d) jenis spora yang dihasilkannya

e) cara reproduksi generatifnya

7. Selaginella adalah paku heterospora karena …..

a) menghasilkan spora yang sama b) menghasilkan gamet yang sama

c) menghasilkan spora yang berbeda ukuran d) menghasilkan spora yang berbeda jenis
sama jenis dan ukuran
e) menghasilkan gamet yang berbeda

8. Berikut ini adalah ciri-ciri spora paku kawat (Lycopodium sp.)


....

a) memiliki spora yang sama b) dapat dibedakan menjadi makrospora dan


mikrospora

c) dapat tumbuh menjadi lumut homospora d) berkembang menjadi protalium


e) terdapat dalam sporangium

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 2/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

9. Daun pada tumbuhan paku yang sudah menjadi epidermis,


daging daun, dan tulang daun tersebut …..

a) meso l b) mikro l

c) makro l d) tropo l
e) sporo l

10. Pada daun paku terdapat bahan tempat berkumpulnya


kotak spora, dinamakan ...

a) Sorus b) Meso l

c) Sporo l d) Tropo l

e) Sporangium

11. Tumbuhan paku yang hanya menghasilkan satu jenis spora


saja, bentuk dan ukuran sama misalnya paku kawat
(Lycopodum clavatum ) disebut ...

a) Homospora b) Heterospora
c) Peralihan d) Homo l

e) Hetero l

12. Berikut ini pergiliran keturunan pada tumbuhan paku:1)


spora2) anteridium dan arkhegonium3) tumbuhan paku4)
protalium5) sporangium6) zigotUrutan pergiliran keturunan
yang benar adalah ….

a) 1), 2), 3), 4), 5) dan 6) b) 1), 3), 4), 5), 2) dan 6)

c) 1), 4), 2), 6), 3) dan 5) d) 1), 3), 5), 2), 4) dan 6)

e) 1), 4), 3), 5), 6) dan 2)

13. Manfaat tanaman paku yang digunakan sebagai


pangan(sayuran) adalah ....

a) Platycerium nidus b) Adiantum cuneatum (suplir)

c) Marsilea crenata (semanggi) d) Azolla pinnata

e) Asplenium nidus (paku sarang burung)

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 3/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

14. Spora yang dihasilkan tumbuhan paku jika jatuh ditempat


yang cocok akan tumbuh menjadi ….

a) makro l b) sporo t

c) protalium d) gameto t

e) protonema

15. Protalium ditunjukkan pada huruf ....

a) A b) B

c) C d) D

16. Bagian tumbuhan Pteridophyta yang menunjukkan tingkat


perkembangan lebih maju dari tumbuhan Bryophyta
adalah ….

a) Kapsul spora b) Jaringan steril

c) Rhizoid multiseluler d) Pembuluh angkut

e) Bersifat autotrof

17. Tumbuhan paku sangat berperan dalam kehidupan


manusia, antara lain digunakan sebagai pupuk hijau, yaitu
....

a) Alsophila galuca b) Asplenium nidus

c) Azolla pinnata d) Anabaena azollae


e) Adiantum cunoatum

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 4/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

18. Berikut ini ciri-ciri tumbuhan:1. Memiliki akar, batang, dan


daun2. Memiliki rhizoid3. Memiliki xilem dan oem4. Tidak
memiliki pembuluh angkut5. Fase dominan berupa
gameto t6. Daun muda menggulungCiri tumbuhan paku
adalah ....

a) 1, 2, dan 3 b) 1, 3, dan 6

c) 2, 3, dan 5 d) 2, 4, dan 6
e) 3, 5, dan 6

19. Berikut ini ciri-ciri tumbuhan:1. Kormo ta berspora2. Akar


rhizoid3. Berpembuluh angkut4. Gameto t berumur
panjang5. Sporo t berumur panjang6. Spora tumbuh
menjadi protalium7. Spora tumbuh menjadi protonemaCiri
tumbuhan paku adalah ....

a) 1, 2, dan 5 b) 1, 3, dan 6

c) 2, 4, dan 7 d) 2, 5, dan 7

e) 3, 4, dan 6

20. Paku yang menghasilakan spora yang berukuran sama


tetapi jenisnya berbeda adalah ...

a) paku homospora b) paku heterospora

c) paku peralihan d) paku iospora


e) paku anisospora

21. Gameto t akan membentuk alat kelamin jantan yang


disebut ....

a) anteridium b) arkegonium

c) sporangium d) cormophyta

e) protalium

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 5/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

22. Gameto t juga akan membentuk alat kelamin betina yang


disebut ...

a) anteridium b) arkegonium

c) sporangium d) cormophyta

e) protalium

23. Tumbuhan paku yang memiliki struktur tubuh yang relatif


masih sangat sederhana disebut ...

a) psilopsida b) lycopsida

c) sphenopsida d) equisetopsida

e) pteridopsida

24. Nama tumbuhan paku tersebut adalah ...

a) Marsilea b) Lycopodium

c) Semanggi d) Paku tanduk rusa

e) Suplir

25. Disebut juga club moss (lumut gada) atau ground pine
(pinus tanah) tetapi sebenarnya bukan merupakan lumut
atau pinus adalah....

a) Paku kawat b) Paku purba

c) Paku ekor kuda d) Paku sejati

e) Lumut hati

26. Pada umumnya gameto t berbentuk lembaran seperti hati


atau waru yang disebut...

a) Arkegonium b) Anteridium

c) Equisetum d) Lycopodium

e) Protalium

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 6/7
2/19/2021 Pteridophyta | Print - Quizizz

27. Paku tanduk rusa merupakan gameto t berukuran....

a) Kecil b) Besar

c) Sedang d) Sangat kecil

e) Semua jawaban salah

28. Tumbuhan paku diklasi kasikan berdasarkan ciri tubuhnya


yaitu . . . .

a) Paku Purba, Paku Kawat, Paku Ekor Kuda b) Paku Kawat, Paku Api, Paku Ekor Ayam

c) Paku Sejati, Paku Api, Paku Kawat, dan d) Paku Ekor Ayam, Paku Ekor Kuda, Paku
Paku Ekor Kuda Kawat

e) Paku Purba, Paku Kawat, Paku Ekor Kuda


dan Paku Sejati

29. Berdasarkan Jenis Spora yang dihasilkan ada 3 jenis


tumbuhan paku yaitu ...

a) Annelida, Porifera, dan Mollusca b) Ascomycota, Cilliata, dan Arthopoda

c) Homospora, Heterospora, dan Peralihan d) Heterospora, Peralihan, dan Oomycota

e) Homospora, Deutromycota, dan


Mycomycota

30. Tumbuhan di permukaan bumi yang disebut tumbuhan


paku adalah ...

a) Bawang Merah b) Salak

c) Serai d) Sirih

e) Pakis Haji

https://quizizz.com/print/quiz/5e8aa765e15c45001b817973 7/7

Anda mungkin juga menyukai