Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL PROGRAM

KREATIVITAS MAHASISWA
( JUDUL ? )
BIDANG KEGIATAN
PKM KEWIRAUSAHAAN
OLEH

1. CUT ANISA ROSNIAWAN (41


2. MELISA GRACE SIPAYUNG (
3. MITA MIRANDA GULTOM ( 4183141047)
4. WULANDARI (4183341045)
5. YUSUP MANALU (

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


MEDAN
2019

1
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUl................................................................................................i
DAFTAR ISI...........................................................................................................ii
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang..........................................................................................................1
1.2. Rumusan Masalah.....................................................................................................1
1.3. Tujuan........................................................................................................................1
1.4. Kegunaan...................................................................................................................2
1.5. Luaran........................................................................................................................2
BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1. Kondisi Umum Lingkungan Usaha...........................................................................3
2.2. Analisis Peluang Usaha.............................................................................................3
2.3. Analisis Pesaing........................................................................................................3
2.4. Analisis Ekonomi Usaha.......................................
BAB 3 METODE PELAKSANAAN
3.1. TahapPersiapan.........................................................................................................4
3.2. TahapProduksi...........................................................................................................4
3.3. TahapPromosidanPemasaran....................................................................................4
3.4. TahapEvaluasi...........................................................................................................5
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1. AnggaranBiaya..........................................................................................................6
4.2. JadwalKegiatan.........................................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA.................................................................................................................7

2
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Gula darah adalah istilah yang mengacu kepada tingkat glukosa di


dalam darah. Konsentrasi gula darah, atau tingkat glukosa serum, diatur dengan
ketat di dalam tubuh. Glukosa yang dialirkan melalui darah adalah sumber utama
energi untuk sel-sel tubuh. Umumnya tingkat gula darah bertahan pada batas-batas
yang sempit sepanjang hari: 4-8 mmol/l (70-150 mg/dl). Tingkat ini meningkat
setelah makan dan biasanya berada pada level terendah pada pagi hari, sebelum
orang makan.
Diabetes mellitus adalah penyakit yang paling menonjol yang disebabkan oleh
gagalnya pengaturan gula darah. Pengobatan Diabetes mellitus dapat dilakukan
secara medis dengan obat-obatan modern atau suntikan, tetapi karena tingginya
biaya pengobatan medis ini terkadang sulit dilakukan. Diabetes mellitus juga
dapat diatasi dengan pengobatan tradisional dengan memanfaatkan tanaman obat
berkhasiat. Salah satu tanaman yang digunakan secara empirik untuk mengatasi
penyakit diabetes mellitus adalah biji petai cina (Leucaena leucocephala L).

Biji petai cina (Leucaena leucochepala L) diyakini masyarakat sebagai salah


satu tanaman obat yang mampu mengobati berbagai penyakit, salah satunya
diabetes. Karena biji petai cina mengandung mimosin, leukanin, leukanol,
dan protein, daun tumbuhanini juga mengandung
alkaloid, saponin, flavonoid, tanin, protein, lemak, kalsium, fosfor, besi, dan
1
sejumlah vitamin (A, B , dan C).

1.2 Rumusan Masalah

1. Bagaimana menciptakan peluang usaha di kalangan mahasiswa untuk


menumbuhkan keterampilan berwirausaha yang berorientasi pada profit?
2. Bagaimana membuat teknologi tepat guna khususnya dalam sektor
kesehatan masyarakat yang mengacu pada bidang herbal agromedicine ?
3. Bagaimana cara mengolah dan mengembangkan biji petai cina untuk
dijadikan obat herbal dalam bentuk kopi yang berkhasiat untuk
mengobati diabetes melitus ?

1.3 Tujuan

3
1. Menciptakan peluang usaha di kalangan mahasiswa untuk menumbuhkan
keterampilan berwirausaha yang berorientasi pada profit.
2. Membuat teknologi tepat guna khususnya dalam sektor kesehatan
masyarakat yang mengacu pada bidang herbal agromedicine yang dapat
dimanfaatkan masyarakat.
3. Mengetahui cara pengolahan dan pengembangan biji petai cina untuk
dijadikan sebagai obat herbal dalam bentuk kopi yang berkhasiat untuk
mengobati diabetes melitus.

1.4 Kegunaan
1. Memberi wawasan dan kesempatan bagi mahasiswa yang ingin
berwirausaha.
2. Membuat teknologi tepat guna yang mengacu pada bidang herbal
agromedicine yang dapat dimanfaatkan masyarakat.
3. Menjadikan bahan tradisional sebagai obat yang berkhasiat untuk
mengobati diabetes melitus.

1.5 Luaran
Luaran yang diharapkan dari program kewirausahaan ini adalah:

1. Memberikan wawasan kepada masyarakat mengenai pemanfaatan bahan-


bahan alami untuk kesehatan tubuh.
2. Terciptanya peluang usaha mandiri yang bergerak di sektor kesehatan
masyarakat yang mengacu pada herbal agromedicine.
3. Meningkatkan karya kreativitas inovatif mahasiswa dalam rangka
bereksperimen dan menemukan hasil karya yang bermanfaat dan tepat
guna bagi masyarakat.
4. Membangun pemahaman masyarakat bahwa obat herbal mempunyai
kualitas yang tidak kalah dengan obat kimia dan aman dikonsumsi serta
tidak menimbulkan efek samping yang berbahaya bagi tubuh.

4
BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Kondisi Umum Lingkungan Usaha


Peluang pengembangan obat tradisional di Indonesia sangat besar seiring
dengan pertambahan penduduk Indonesia dan meningkatnya kesadaran
masyarakat akan pentingnya kesehatan. Masyarakat membutuhkan obat yang
aman dikonsumsi yang tidak menimbulkan efek samping yang berbahaya bagi
tubuh dengan harga yang relatif murah. Kesadaran masyarakat akan bahaya
konsumsi obat sintetik dalam jangka panjang dan semakin mahalnya harga obat
sintetik membuat obat tradisional diminati kembali oleh masyarakat.
Indonesia mempunyai potensi tanaman obat yang sangat besar. Hal ini
dapat dilihat dari kontribusi Indonesia dalam produksi obat dunia. Hasil-hasil
agromedicine asli Indonesia telah banyak dimanfaatkan oleh negara maju sebagai
bahan baku pembuataan obat herbal, suplemen makanan, kosmetik, maupun
parfum.
2.2.Analisis Peluang Usaha
a) Jenis Kegiatan
i.Nama Produk :
ii.Bentuk Produk :
iii.Keunggulan Kegiatan
1) Manfaat yang tinggi
2) Originalitas produk
3) Nilai kreatif dan inovatif yang tinggi
4) Lebih ekonomis.
5) Menggunakan bahan.
6) Bahan baku yang digunakan cukup melimpah di Indonesia.
7) Pembuatan yang relatif mudah dan alat yang sederhana.
b) Target yang dituju
i. Mahasiswa Universitas Negeri Medan.
ii. Masyarakat kota Medan dan sekitarnya.
iii. Toko-toko di kota Medan.

2.3.Analisis Pesaing
Di wilayah Medan dan sekitarnya belum ada produk herbal dari petai cina
yang mengandung manfaat yang baik dan berguna dalam mengobati penyakit
diabetes mellitua seperti yang akan tim PKM buat ini. Oleh sebab itu produk ini
tergolong masih baru dan menarik di kalangan masyarakat. Apalagi produk ini

5
tidak ada yang mengandung bahan kimia yang berdampak buruk bagi kesehatan.
Ditambah lagi produk ini terbuat dari bahan-bahan alami membuat kualitasnya
bertahan sampai jangka waktu yang lama. Kemudian harga jual produk ini juga
terbilang terjangkau oleh semua kalangan dan ditambah lagi dengan tingginya
kandungan manfaat pada produk ini membuat usaha ini menjadi sangat unggul di
bandingkan dengan usaha lain.
2.4.Analisis Ekonomi Usaha
Analisis ekonomi Usaha dari produk JUDUL  meliputi Analisi SWOT, yaitu:
a.Strength (Kelebihan)

 Bahan baku mudah didapat.


 Lokasi strategis.
 Sumber daya mahasiswa potensial.
 Berkualitas tinggi.
 Higenis tanpa bahan kimia.
 Kualitas tahan lama.
 Harga terjangkau.

b.Weakness (Kelemahan)

 Membutuhkan peralatan yang modern.


 Rasanya yang pahit.

c.Opportunity (Peluang)

 Produk ini cukup diminati oleh semua kalangan. 


 Dapat dikonsumsi dari berbagai kalangan dari rentangan usia
6 – 60tahun.
 Lokasi pemasaran yang cukup luas.

d.Threat (Ancaman)

 Munculnya pesaing baru yang meniru konsep kami. 


 Rasanya yang pahit dapat menyebabkan pusing bagi penderita
darah rendah.

Anda mungkin juga menyukai