Anda di halaman 1dari 1

SHORT CASE

Nama Mahasiswa : SUKARNI

NIM : 2011040042

Kasus : Fraktur vertebra thorakolumbal (System Muskulosceletal)

Pengkajian : tanggal 09/10/2020 jam 14.30 WIB

Deskripsi kasus/ : Seorang pasien laki-laki Tn. H usia 26 tahun dirawat di ruang
rangkuman Cempaka RSUD Banyumas dengan diagnose medis Fraktur
pengkajian vertebra thorakolumbal. Pasien datang ke IGD tanggal
7/09//2020 jam 21.15 WIB dengan keluhan habis jatuh dari
pohon kelapa dan post jatuh tidak sadar 2 jam, badan sulit untuk
bergerak dan ada luka di sekitar bibir. Pasien kesulitan
berbicara karena ada luka di daerah mulut dan tertutup kasa.
Hasil pemeriksaan fisik didapatkan pasien hanya tiduran
berbaring tanpa ada gerakan yang aktif, kedua kaki bisa
digerakan tapi pelan. Tanda-tanda vital TD: 120/70 mmHg, N:
100 x/mnt, Rr: 22 x/mnt, S:36,90C. Hasil laboratorium Hb; 14,9
gr/dl, SGOT/SGP: 83/59 u/l, cl: 115mEq/l. Hasil vertebra
thorakolumbal: wedge RO wirst compresi L1, Scan: soft tissue
swelling diregio nasal, septum nasi deviasi ke sinistra. Therapi,
O2 3lpm, inj, ceftriaxone 2x1 gr, inj OMZ 2x 1 0ns , inj
citikolin 2x250 mg, inj ketorolac 2x30 mg .

Anda mungkin juga menyukai