Anda di halaman 1dari 6

Nama : Atsiila sausan Atmaja

Kelas : XII MIA 2

Hal 98

Aristoteles tahun 384–322 SM

Aristoteles merupakan salah satu pelopor teori ini, teori ini diajukan oleh Aristoteles pada tahun 384
- 322 SM. Menurut Aristoteles, kehidupan berasal dari benda tak hidup yang terjadi secara spontan.
Teori ini dikemukakan oleh Aristoteles berdasarkan pengamatan yang telah ia lakukan. Pengamatan
Aristoteles yaitu, ia meletakkan sepotong daging pada udara terbuka. Kemudian dari daging yang
busuk tersebut muncul larva lalat secara tiba-tiba. Berdasarkan percobaan tersebut Aristoteles
berkesimpulan bahwa larva lalat tersebut berasal dari daging yang busuk.

John Nedham tahun 1713-1781

John Nedham merupakan salah satu pendukung lain teori Abiogenesis. Nedham merupakan seorang
ilmuwan dari Inggris. Pada tahun 1713-1781 John Needham melakukan percobaan untuk
membuktikan teori Aristoteles yaitu dengan cara mengisi beberapa labu tertutup dengan kaldu
daging, kemudian dipanaskan tetapi tidak sampai mendidih. Selanjutnya labu tersebut ditutup dan
disimpan pada suhu kamar. Setelah beberapa hari, ternyata semua labu menjadi keruh yang
menunjukkan bahwa di dalam labu sudah berisi mikrobia. Berdasarkan hasil percobaannya,
Needham menyimpulkan bahwa mikrobia yang menyebabkan kekeruhan dalam labu berasal dari
kaldu daging yang disiapkan. Berdasarkan percoban tersebut, Nedham menyimpulkan bahwa bahwa
kehidupan berasal dari benda mati.

Teori Abiogenesis (generatio spontanea)

Teori abiogenesis adalah teori yang menyatakan bahwa makhluk hidup berasal dari benda mati.

Teori Biogenesis

Teori biogenesis adalah teori asal usul kehidupan yang menyatakan bahwa makhluk hidup berasal
dari makhluk hidup lain. Adapun para ilmuwan yang mengemukakan teori ini Francesco Redi,
Lazzaro Spallanzani, dan Louis Pasteur.

Percobaan Francesco Redi

Francesco Redi adalah orang pertama yang melakukan percobaan untuk menyanggah teori
abiogenesis. Redi membuat percobaan dengan memasukkan daging ke dalam dua buah toples;
toples tanpa penutup (terbuka) dan toples dengan penutup.
Percobaan Lazzaro Spallanzani

Spallanzani berusaha membuktikan bahwa munculnya organisme berasal dari organisme lain yang
hidup. Spallanzani melakukan pengujian dengan memanaskan air kaldu (rebusan daging) di dua
tempat yang berbeda.

Percobaan Louis Pasteur

Louis Pasteur, ahli biokimia kebangsaan Perancis, berhasil menyempurnakan percobaan


Spallanzani. Sekaligus mematahkan teori abiogenesis. Pasteur memodifikasi salah satu wadah yang
digunakan Spallanzani dengan wadah labu berleher panjang. Untuk apa? Leher panjang ini berguna
sebagai indikator yang memberitahukan bahwa masih ada hubungan antara labu dan udara di luar
(masih ada oksigen untuk mikroorganisme hidup).
HAL 99

PERCOBAAN BIOGENESIS

Alat

 Lazzaro Spallansani menggunakan tabung reaksi, pipet tetes, gelas ukur, penjepit, rak
tabung, sumbat gabus bunsen dan cutter.
 Louis Pasteur menggunakan labu Erlenmeyer, pipa kapiler, sumbat gabus dan Bunsen. 

Bahan

 Lazzaro Spallansani menggunakan air kaldu.


 Louis Pasteur menggunakan air kaldu.

Cara kerja

Percobaan Lazzaro Spallanzani

 Mengisi tabung I dengan 10 ml air kaldu lalu ditutup tanpa dipanaskan


 Mengisi tabung II dengan 10 ml air kaldu lalu mempanaskan dan tanpa ditutup
 Mengisi tabung III dengan 10 ml air kaldu lalu menutup dan mensterilkan( memanaskan)
 Mengisi tabung IV dengan 10 ml air kaldu tanpa menutup dan memanaskan
 Mengamati tabung setiap hari selama seminggu

Percobaan Louis Pasteur

 Menyipkan tabung reaksi atau labu yang kemudian diisi dengan 10 mlair kaldu kemudian
ditutup dan menghubungkannya dengan pipa berbentuk leher angsa dan dipanaskan sampai
steril. 
 Membiarkan tabung/ labu tersebut selama 3 pengamatan, kemudian mengamati apa yang
terjadi pada air kaldu.
 Memiringkan tabung/ labu hingga air kaldu menyentuh pipa leher angsa.
 Mencatat hasil pengamatan pada lembar pengamatan
Hasil Pengamatan
Percobaan Lazzaro spallanzani

Hari/tanggal Tabung
No Tabung I Tabung II Tabung III Tabung IV
1. Selasa  Bau air kaldu  Bau air kaldu  Bau air kaldu  Bau air kaldu
10-11-2015  Bergelembung  Warna air kaldu  Bergelembung  Warna keruh
 Warna air  Mengendap  Barna air kaldu
kaldu
2. Rabu  Bau air kaldu  Warna  Warna mengkeruh  Bau air kaldu
11-11-2015  Warna mengkeruh  Terdapat endapan  Warna
mengkeruh  Terdapat  Terdapat uap air mengkeruh
 Bergelembun endapan  Sedikit
 Ada endapan  Bau air kaldu endapan
3. Kamis  Bau mulai  Bau basi  Bau sudah hilang  Bau basi
12-11-2015 hilang  Mengkeruh  Warna mengkeruh   Mengkeruh
 Endapan  Ada endapan  Ada endapan  Ada endapan
mengapung  Ada uap air
 Warna
mengkeruh
4. Jum,at  Bau basi  Warna  Mengkeruh  Bau basi
13-11-2015  Endapan mengkeruh  Bau basi  Warna
mengapun  Ada endapan  Ada endapan kekuningan
 Mengkeruh  Bau basi  Terdapat uap air  Ada endapan
5. Sabtu  Bau basi  Warna kuning  Warna benin  Warna
14-11-2015  Ada endapan  Ada endapan  Bau basi kekuningan
 Warna  tidak berbau  Ada endapan  Ada endapan
kekuningan  Ada uap air Berbau
6. Minggu  Warna  Warna jernih  Warna jernih  Warna benin
15-11-2015 kekuningan  Tidak berbau  ada endapan  Ada endapan
 Bau basi  Ada endapan  Bau basi  Tidak berbau
 Endapan  Ada jamur  Terdapat uap air  Ada jamur
mengapun warna kuning warna
coklat kuning
coklat
7. Senin  Warna kuning  Warna jernih  Warna jernih  Warna
16-11-2015  Bau basi  Tidak bau  Berbau kuning
 Ada jamur  Ada endapan  Ada endapan   Ada endapan
 Ada endapan  Ada jamur  Terdapat uap air  Berbau
berwarna  Ada jamur
kuning coklat berwarna
kuning
coklat

Percobaan Louis Pasteur


Sebelum dimiringakan Sesudah  dimiringkan
No Hari/tanggal Tabung leher
angsa
1. Selasa/10-11-  Tidak
2015 berbau
 Warna air
kaldu
 Tidak ada
endapan
2. Rabu/11-11-  Tidak
2015 berbau
 Warna air
kaldu
 Ada
endapan
3. Kamis/12-11-  Tidak
2015 berbau
 Warna air
kaldu
 Ada
endapan
No Hari/tanggal Tabung leher angsa
HAL 103
1. Jum’at/13-11-  Warna keruh
Evolusi Darwin menyatakan keragaman 2015  Endapan mulai
makhluk hidup terbentuk karena adanya
berkurang
spesiasi(terbentuknya spesies baru dan
spesies lain yang berevolusi). Sedangkan  Berbau amis
Intelligent Design adalah teori yang 2. Sabtu/14-11-  Warna keruh
mengetengahkan bahwa kehidupan dibumi
2015  Endapan  berkurang
danalam semesta. Seacar umum
memperlihatkan sedemikian banyak  Berbau amis
keteraturan,kegunaan dan perancangan 4. Minggu/15-11-  Warna keruh
sehingga sudah pasti harus ada perancang
2015  Endapan berkurang
dibalik kemunculannya.
 Berbau amis
5. Senin/16-11-  Warna keruh
2015  Endapan berkurang
 Bau tidak terlalu
menyengat

Anda mungkin juga menyukai