Anda di halaman 1dari 3

JAWABAN UJIAN MATA KULIAH BIOSTATISTIK

Nama : Huril Ainiah


Kelas :C
Dosen Pengajar : Achmad Kusyairi, S.Kep.,Ns.,M.Kep.

JENIS SOAL UMUM :


Perintah Untuk Soal Berikut :
a. Susunlah dalam bentuk judul
b. Tentukan Jenis Uji Hipotesis yang tepat
1. “Perbedaan kadar glukosa antara kelompok ekonomi rendah, ekonomi sedang
dan ekonomi tinggi”
Keterangan :
Ket: (Skala data)
Kadar Glukosa numerik
Kelompok ekonomi kategorik
Distribusi Data TIDAK NORMAL
2. “Ingin mengetahui perbedaan tingkat kesuburan pada laki-laki perokok dan
bukan perokok”
Ket : (Skala data)
Perilaku merokok  rokok, tidak merokok
Infertilitas  Fertil, tidak fertil
Nilai Expected<5
3. “Perbedaan kadar Hb sebelum transfusi, setelah transfusi 1 kalf dan setelah
transfusi 2 kalf”
Ket: (Skala data)
Kadar Hb  numerik
transfusi  kategorik
Distribusi Data NORMAL
4. “Perbedaan kemampuan penanganan syncope sebelum simulasi kegawatan
syncope, sesaat setelah dan 1 minggu setelah simulasi kegawatan syncope”
Ket : (Skala Data)
Kemapuan  Mahir, Menengah, Dasar

JENIS SOAL KHUSUS


1. Tulislah judul penelitian anda masing-masing !
2. Tentukan variabelnya !
3. Buatlah skala datanya !
4. Tentukan berpasangan atau tidak berpasangan !
5. Tentukan berapa kelompok data (untuk skala data numeric saja) !
6. Tentukan jenis uji hipotesisnya !

JAWABAN SOAL UMUM


1. Judul : Hubungan kelompok ekonomi dengan kadar glukosa
Uji Hipotesis : Uji hipotesis yang digunakan yakni uji hipotesis bivariat
berupa uji non parametrik yang kategorik (ordinal) yakni
sebagai alternatif karna menunjukkan data distribusi yang
tidak normal. Dan menggunakan kruskallwallis karna tidak
berpasangan serta kategorinya lebih dari 2 kelompok.
2. Judul : Hubungan merokok dengan tingkat kesuburan
Uji Hipotesis : Uji hipotesis yang digunakan yakni uji hipotesis bivariat
berupa uji non parametrik yang kategorik (nominal/ordinal)
yang Tabel BxK yakni yang kolmogorov Smirnov karena
uji expectednya <5 dan (kategori varibel x dan y. Nya
2x>2)
3. Judul : Pengaruh transfusi terhadap kadar Hb
Uji Hipotesis : Uji hipotesis yang digunakan yakni uji hipotesis bivariat
non parametrik kategorik (nominal/ordinal) berupa Tabel
PxK
4. Judul : Pengaruh simulasi kegawatan syncope terhadap
kemampuan penanganan syncope
Uji Hipotesis : Uji hipotesis yang digunakan yakni uji hipotesis bivariat
non parametrik kategorik (nominal/ordinal) berupa Tabel
PxK
JAWABAN SOAL KHUSUS
1. Judul : Hubungan kesadaran diri dengan kebersihan diri pada remaja saat
menstruasi
2. Variabel x (kesadaran diri) dan variabel y (kebersihan diri saat menstruasi)
3. Skala data:
Variabel x: rendah, sedang, tinggi
Variabel y: kebersihan genetalia, penggantian pembalut, perawatan diri mandi
dan kuku.
4. Tidak berpasangan
5. Jenis uji hipotesisnya yakni menggunakan uji hipotesis bivariat berupa uji non
parametrik yang kategorik (nominal/ordinal) yang (Tabel BxK). Dan untuk uji
awal hipotesis menggunkan Chi Square.

Anda mungkin juga menyukai