Anda di halaman 1dari 3

TR MENELAAH KEKURANGAN SETIAP PROPOSAL

TELAAH PROPOSAL 002 -

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN

MODEL PEMBELAJARAN PLANTET QUESTION PADA TEMA 4 BERBAGI

PEKERJAAN KELAS IV SD NEGERI NO 0605 SIMANULDANG

T.A 2020/2021

A. TELAAH JUDUL
 Judul yang di paparkan penulis terlalu panjang
Hendaknya pembuatan judul lebih spesifik dan tidak menimbulkan multitafsir (≤ 20 kata)

B. TELAAH SUBSTANSI PROPOSAL


 Daftar isi yang di gunakan kurang akurat seperti yang digunakan biasanya , daftar isi
pada proposal ini tidak memberikan titik – titik sebagai pemberi batasan informasi dalam
dokumen berdasarkan judul dan nomor halaman sehingga pembaca bisa keliru saat
membaca isi proposal penelitian ini
Hendaknya peneliti membuat titik – titik pada daftar isi agar dapat digunakan sebagai
peta bagi pembaca, sehingga membuat pembaca lebih mudah untuk menemukan
informasi dalam dokumen berdasarkan judul dan nomor halaman
 Penulis tidak mencantumkan lampiran (Sarana & Prasarana, Anggaran penelitian,Biodata
tim peneliti) , padahal jika di tinjau pada proposal halaman 36 memaparkan deskripsi
lembar observasi untuk guru dan siswa namun peneliti tidak melampirkkan lembar
observasi nya.
Hendaknya jika suatu penelitian menggunakan lembar observasi maka peneliti harus
melampirkan lembar observasi pada laporan proposal skripsi yang digunakan saat
meneliti. Karena Setiap butir tersebut akan ditelaah secara cermat, objektif & taat asas.
Dan perlunya melengkapi lampiran Sarana & Prasarana, Anggaran penelitian,Biodata tim
peneliti agar isi proposal dapat di kategorikan baik dan benar.

C. TELAAH PENDAHULUAN
 Uraian latar belakang terlalu panjang tidak langsung pada deksripsi masalah
Hendaknya cukup 2-3 paragraph saja, tidak lebih dari 2 halaman dengan pernyataan –
pernyataan yang lugas
 Rumusan masalah tidak diakhiri dengan tanda tanya
Jika mengawali kalimat tanya dengan “Apakah” maka hendaknya pada setiap rumusan
masalah di beri tanda tanya

D. TELAAH KAJIAN PUSTAKA


 Uraian terlalu ekstensif, banyak teori-teori yang terkesan “hanya kliping”, kurang ada
ulasan dari peneliti
Tidak semua informasi dari situs internet dapat dipertanggung-jawabkan isinya (tidak
semua situs permanen) sehingga peneliti dapat juga memberikan ulasan sesuai pendapat
sendiri, tidakharus berasa dari artikel sepenuhnya.
 Mutu proposal ilmiah sangat ditentukan oleh mutu pustakanya yang berasal dari (acuan
primer: artikel jurnal, paten, & disertasi yang relevan 10 tahun terakhir. Buku ajar =
acuan sekunder)
Hendaknya perhatikan acuan yang hendak dipilih , peneliti jangan sembarang mengambil
acuan agar isi penelitian layak untuk di publikasikan

E. TELAAH JADWAL KEGIATAN 


 Pada bab III , point B. Lokasi dan Waktu Penelitian , diketahui bahwa pelaksanaan
penelitian tidak dipaparkan secara rinci
Hendaknya pelaksanaan penelitian di paparkan secara rinci sehingga isi dari proposal
skripi memperjelas pelaksanaan kegiatan

TELAAH PROPOSAL 003-

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBANTUAN LECTORA INSPIRE

TEMA 1 GERAK HEWAN DAN MANUSIA PADA GURU KELAS V


SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN PANGURURAN

KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2020/2021

A. TELAAH PENDAHULUAN
 Uraian latar belakang terlalu panjang tidak langsung pada deksripsi masalah
Hendaknya cukup 2-3 paragraph saja, tidak lebih dari 2 halaman dengan pernyataan –
pernyataan yang lugas

B. TELAAH KAJIAN PUSTAKA


 Uraian terlalu ekstensif, banyak teori-teori yang terkesan “hanya kliping”, kurang ada
ulasan dari peneliti
Tidak semua informasi dari situs internet dapat dipertanggung-jawabkan isinya (tidak
semua situs permanen) sehingga peneliti dapat juga memberikan ulasan sesuai pendapat
sendiri, tidakharus berasa dari artikel sepenuhnya.
 Mutu proposal ilmiah sangat ditentukan oleh mutu pustakanya yang berasal dari (acuan
primer: artikel jurnal, paten, & disertasi yang relevan 10 tahun terakhir. Buku ajar =
acuan sekunder)
Hendaknya perhatikan acuan yang hendak dipilih , peneliti jangan sembarang mengambil
acuan agar isi penelitian layak untuk di publikasikan

C. TELAAH JADWAL KEGIATAN 


 Pada bab III , point B. Lokasi dan Waktu Penelitian , diketahui bahwa pelaksanaan
penelitian tidak dipaparkan secara rinci
Hendaknya pelaksanaan penelitian di paparkan secara rinci sehingga isi dari proposal
skripi memperjelas pelaksanaan kegiatan

Anda mungkin juga menyukai