Anda di halaman 1dari 3

RESUME KELUARGA BERENCANA

Nama Mahasiswa : Asih Tria Wulandari S,kep

NPM : 019.02.1041

Tanggal Pengkajian : 26 september 2020

Tempat : Desa Tangga Rt 04,Rw 02

PENGKAJIAN

I. Data Umum Klien


Inisial klien : Ny ‘’E’’
Usia : 38 tahun
Status Perkawinan : Kawin
Pekerjaan : IRT
Agama : Islam
Suku/ bangsa : Bima

II. Data Umum Kesehatan Saat ini


TB/BB : 155 cm/ 58 kg
Keadaan Umum : Baik
TTV :
 TD : 100/80 mmHg
 P : 20 x/mnt
 N : 89 x/mnt
 S : 36 x/mnt

Kepala dan Rambut :

 Bentuk kepala : Bulat


 Keadaan Rambut : Tebal
 Kebersihan Rambut: Bersih

Mata :

 Konjungtiva : Tidak anemis


 Sclera : Putih
 Gangguan penglihatan : Tidak

Hidung : Simetris, bersih, tidak Nampak adanya polip


Mulut : Simetris, bersih

Telinga : Simetris, bersih, tidak Nampak adanya serumen

Leher : Simetris, tidak Nampak adanya pembesaran kelenjar tiroid

Dada : Simetris, bersih

Payudara : Simetris, tidak mengalami pembesaran

Abdomen : Simetris, tidak mengalami pembesaran

Genitalia : Bersih, tidak terdapat keputihan

Tungkai bawah : Simetris, tidak terdapat varises atau udem

III. Data Umum


Statu obstetric : P2 A0
Jumlah anak di rumah : Tiga

No Umur Jenis kelamin Cara BB lahir Keadaan


persalinan sekarang
1 15 tahun Laki-laki Normal 2900 Sehat
2 10 tahun Laki-laki Normal 3200 Sehat
3 7 tahun perempuan Normal 3100 Sehat

Lama Perkawinan : ±16 tahun


Masalah untuk hamil : Tidak ada
Masalah setelah melahirkan : Tidak ada
Penggunaan Alat Kontrasepsi sebelumnya : Implan
Penggunaan Alat Kontrasepsi Sekarang : Suntik 3 bulan
Riwayat sosisal :
klien tinggal bersama suami dan ke tiga anak,klien
mengerjakan pekerjaan rumah tangga sendiri dan kadang di
bantu oleh suaminya,klien tidak memiliki riwayat merokok
dan konsumsi minuman beralkohol.
RESUME

1. Klasifikasi Data
DS :
1) Klien bertanya kenapa Haidnya tidak teratur
2) Klien mengatakan apakah haidnya tidak teratur di sebabkan karna suntik
DO :
1) Klien nampak bertanya-tanya
2) Penggunaan kontrasepsi suntik 3 bulan
3) Nampak cemas
2. Analisa Masalah Keperawatan/Diagnosa
1. Kurang pengetahuan berhubungan dengan kondisi,kebutuhan,tindakan,dan pemilihan
yang tepat tentang alat kontrasepsi
2.

Anda mungkin juga menyukai