Anda di halaman 1dari 2

Nama : syamhaji

Nim : 1803511046

Vitamin C

Vitamin C atau Ascorbic acid adalah nutrisi pembentuk kalogen, yaitu zat yang dapat
memperbaiki kulit, tulang, dan gigi. Vitamin C dapat diperoleh secara alami dari buah dan
sayur. Kekurangan vitamin C atau skorbut dapat menyebabkan anemia, gusi berdarah, dan
luka susah untuk sembuh. Pada kondisi demikian. Tubuh membutuhkanasupan vitamin C
tambahan, selain dari makanan yg diperoleh tersebut.

Vitamin C, zat periduksi dan antioksida, vitamin C adalah faktor dalam reaksi yang
dikatalisis oleh monooksi genase yang bergantung pada Cu+ dan Fe2+ dioksigenase.
Disentesis pada vertebrata, dari d-glukoronat. Yang dibentuk melalui hidrolisis langsung
uridine difosfat (UDP)-glukoronat oleh enzim yang terikat pada membran retikulum
endoplasma.

Vitamin C pada manusia harus dicerna untuk bertahan hidup. Vitamin C adalah donor
elektron, dan protein ini memiliki fungsi yang diketahui. Sebagai donor elektron, vitamin C
adalah anti oksidan kuat yang larut dalam air pada manusia. Efek antioksidan pada vitamin C
telah dibuktikan dalam banyak percobaan in vitro.
DAFTAR PUSTAKA

Sebastian J. Padayatty , MRCP, PhD,Arie Katz , MD,Yaohui Wang , MD,Peter Eck ,


PhD,Oran Kwon , PhD,Je-Hyuk Lee , PhD,Shenglin Chen , PhD,Christopher Corpe ,
PhD,Anand Dutta , BS,Sudhir K Dutta , MD, FACN &Mark Levine.

Carole L. Linster

Anda mungkin juga menyukai