Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Mata kuliah : Perbandingan Hukum Tata Negara (PHTN)


Kode Mata Kuliah : IHK 619219
Dosen : Pipih Ludia Karsa, SH.,MH
Semester / Kelas : IV (Empat)/ F, G, H dan I

………………………………………………………………………………………………….........

Petunjuk :
1. Panjatkan Do’a sebelum mengerjakan soal;
2. Telitilah soal yang akan saudara kerjakan;
3. Soal dikerjakan dikertas bergaris dan tulis tangan;
4. Dikumpulkan via email setelah di Foto ke pipihludiakarsa@ymail.com
5. Sifat Ujian Online.

Soal :
1. Suitens-Bourgois mengatakan bahwa Perbandingan Hukum bukanlah
cabang dari hukum, ia bukan ilmu pengetahuan yang berdiri sendiri
seperti misalnya hukum perdata, hukum dagang, hukum tatanegara,
hukum internasional, dan sebagainya, Bagaimana menurut Pendapat
saudara mengenai perbandingan hukum bukan merupakan cabang dari
ilmu hukum?
2. Negara adalah sebagai organisasi kekuasaan, dalam bentuk suatu sistem
pemerintahan yang tidak terlepas dari sebuah permasalahan, bagaimana
menurut Pendapat saudara mengenai permasalahan saat ini dan
bagaimana cara mengatasinya?
3. Sistem pemerintahan suatu Negara tidak terlepas dari konstitusi Negara
tersebut, begitu juga dengan Negara Republik Indonesia, sejak
kemerdekaan 17 Agustus 1945 sampai tahun 1999 (sebelum dilakukan
perubahan UUD 1945). Bagaimana menurut Pendapat saudara
keterkaitan antara konstitusi/ UUDNRI Tahun 1945 dengan sistem
pemerintahan?
4. Jelaskan menurut Pendapat saudara terkait teori Distribution of Power
dalam relevansinya dengan Amandemen UUDNRI Tahun 1945?

___o0_ Selamat Mengerjakan _0o___

Anda mungkin juga menyukai