Anda di halaman 1dari 4

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

ROM AKTIF & PASIF

DI SUSUN OLEH :

NOVITA HARABI LODA

PO 530320318578

3A

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KUPANG

PRODI KEPERAWATAN WAINGAPU

TAHUN AJARAN 2019/2020


STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

1. Persiapan pasien
 Kontrak
 Jelaskan tujuan
 Jaga privacy
2. Prosedur kerja
 Cuci tangan
 Kaji kebutuhan RPS,identifikasi RPS pasif atau aktif
 Dekatkan klien dengan tempat tidurnya dengan perawat dengan posisi berdiri
dan agar memudahkan melatih klien.
a. Lakukan RPS pada kepala :
 Fleksi-ekstensi : tekuk kepala ke depan hingga dagu menempel di
dada,kemudian kembali ke posisi tegak
 Fleksi lateral : tekuk kepala ke arah sampig (ke arah bahu) kanan dan
kiri bergantian
 Rotasi lateral : palingkan muka ke kanan dan ke kiri
b. Lakukan RPS pada bahu :
 Elevasi dan depresi : luruskan tangan di samping tubuh, lalu
bersamaan angkat kedua bahu dan turunkan
 Fleksi-ekstensi : angkat tangan dari samping tubuh ke atas sehingga
mencapai kepala,kembalikan ke posisi semula
 Abduksi-adduksi (anterior & posterior) : angkat tangan klien ke
samping tubuh sehingga sejajr bahu lalu kembalikan sampai melewati
sumbu tubuh (anterior & posterior)
 Rotasi internal-eksternal : posisikan tangan sejajar bahu lalu
menghadap atas dan ke bawah hingga jari-jari menghadap bawah
 Fleksi horizontal bahu
 Sirkumduksi bahu
c. Lakukan RPS pada siku
 Fleksi-ekstensi : gerakan siku hingga jari-jari menyentuh bahu dan
kemudian luruskan
 Supinasi-pronasi : putar lengan bawah ke arah luar sehingga telapak
tangan menghadap atas lalu puta ke arah sebaliknya sehingga telapak
tangan menghadap bawah
 Abduksi/fleksi radial-adduksi/fleksi ulnar : bengkokan telapak tangan
ke samping ke arah ibu jari,luruskan kembali,kemudian bengkokan ke
arah kelingking
 Sirkumdiksi :putar telapak tangan dengan pergelangan tangan sebagai
poros.
d. Lakukan RPS pada jari-jari tangan
 Fleksi –ekstensi : kepalkan jari-jari tangan klien dan kemudian
luruskan kembali
 Hiperekstensi :bengkokan jari-jari ke belakang sejauh mungkin
 Abduksi-adduksi : kembangkan jari-jari tangan dan kemudian rapatkan
kembali.
e. Lakukan RPS pada ibu jari
 Abduksi – adduksi ibu jari : rentangkan ibu jari ke samping dengan
jari-jari lain rapat,kemudian dekatkan kembali
 Oposisi :sentuhkan ibu jari dengan jari-jari lain secara bergantian
f. Lakukan RPS pada pinggul dan lutut
 Fleksi – ekstensi : angkat kaki lurus lalu tekuk lutut.Gerakan lutut ke
arah dada sejauh mungkin.Turunkan kaki,luruskan kaki,kembali ke
posisi semula
 Abduksi – adduksi : gerakan kaki ke samping menjauhi sumbu tubuh
lalu gerakan ke arah sebaliknya sehingga melewati sumbu tubuh
menyilang kaki lainnya
 Rotasi internal/eksternal : putar kaki ke arah dalam lalu ke samping
tubuh
g. Lakukan RPS pada pergelangan kaki
 Dorso fleksi –plantar fleksi : dorong telapak kaki ke atas,kembalikan
ke posisi semula lalu dorong ke atas
 Eversi – inversi : putar telapak kaki keluar lalu ke dalam
 Sirkumdiksi : putar telapak kaki dengan poros pada sendi tumit
h. Lakuka RPS pada jari-jari kaki
 Fleksi – ekstensi : dorong jari-jari kaki ke arah atas dan ke bawah
 Abduksi – adduksi : lebarkan jari kaki kemudian dekatkan jari kai
bersama-sama
3. Tahap terminasi
 Dokumentasikan hasil tindakan ;respon klien dan sebagainya
4. Sikap
 Komunikaso terpeutik
 Bekerja dengan hati-hati da cermat
 Tanggap terhadap respon klien
 Bekerja sistematis

Anda mungkin juga menyukai