Anda di halaman 1dari 2

Ulangan Sejarah Indonesia

Nama : Simplisius Bugis Aryanto

Kelas : XII IPA 2

1. Jelaskan secara singkat latar belakang jalannya pemberontak dan penumpasan PKI di
Medium.

Pemberontakan PKI di Medium memuncak di bawah pimpinan Muso dan


Amir Sjarifuddin pada 18 september 1948. Penyebabnya karena ditandatanganinya
perjanjian renville oleh kabinet Amir yang dirasa banyak merugikan manusia. Pada
tahun 1948 digantikan oleh kabinet Hatta. Akibat lengsernya Amir maka beliau
mendirikan FDR pada 28 juni 1948. Pembentukan FDR tidak hanya terdiri dari
sekelompok masyarakat yang tergtabung, melainkan melibatkan sejumlah partai,
seperti Partai Sosialis Indonesia, Partai Komunis Indonesia, Pemuda Sosialis
Indonesi, Partai Buruh Indonesia, Sarekat Buruh Perkebunan Republik Indonesia.
Beberapa partai yang tergabung dalam FDR memperkuat aksi yang dilakukan oleh
Amir Sjarifuddin dan kelompoknya untuk merebut kekuasaan kabinet pada sestem
pemerintahan yang sedang berjalan pada waktu itu. Muncul doktrin baru, Muso dan
Amir mendeklarasikan pimpinan dibawah mereka. Muso dan Amir menggoyahkan
kepercayaan masyarakat dengan menghasut dan memmbuat semua golongan menjadi
bermusuhan dan mencurigai satu sama lain. Menolak Rasionalisasi Kabinet Hatta.
Kabinet Hatta melakukan rasionalisasi dan reorganisasi dalam upaya peperangan yang
berisi: Pembubaran dari pemegang pimpinan TNI beserta gabungan angkatan perang.
Staf perang umum dan wakilnya diangkat untuk sementara waktu untuk panglima
angkatan perang mobil ditetapkan olehPresidan untuk diberikan kepada Jendral
Sudirman. Staf markas besar pertempuran juga dilakukan pengangkatan sementara.
Keputusan tersebut yang membuat Muso marah dan menolak rasionalisasi tersebut.
PKI saat itu didukung oleh dua kaear politik besar yaitu Masyumi dan PNI.

2. Tulislah 5 Teori mengenai pelaku utama pemberontakan PKI


 Gerakan 30 September merupakan Konflik Internal Angkatan Darat.
 Grakan 30 September berkaitan dengan Kepentingan Inggris Dan Amerika
Serikat.
 Dalang gerakan 30 September adalah CIA
 Dalang gerakan 30 September adalah PKI
 Teori Chaos
3. Tulislah 4 tokoh yang anda ketahui yang menjafa keutuhan dan integrasi bangsa.
 Sultan Hamengkubowono IX
 Frans Keisepo
 K.H.Hasyim Asy’ari
 Jendral TNI (Pum) Gatot Soebroto
4. Ketidakseimbangan pembangunan anatara pusat dan daerah menjadi salah satu
pemicu munculnya pemberontakan di Indonesia.Jelaskan pernyataan tersebut!
Karena pembangunan di daerah tidak sebanding dengan pembangunan di
pusat, sehingga masyarakat di daerah merasa bahwa pemerintah tidak terlalu
memperhatikan masyarakat yang di daerah mereka lebih mementingkan
pembangunan di pusat, sehingga masyarakat menganggap bahwa hal ini tidak adil
dan hal ini juga dapat menjadi pemicu dalam pemberontakan.
5. Jelaskan keterkaitan soal nomor 4 dengan kenyataan yang kalian hadapi khususnya
pembunganan di daerah kalian!
Menurut saya pembangunan di daerah saya yaitu Labuan Bajo sekarang mulai
berkembang lebih pesat, itu karena Labuan Bajo adalah kota pariwisata sehingga
pemerintah berfokus pada Labuan Bajo. Tetapi pemerintah tidak terlalu
memperhatikan daerah-daerah yang kurang berpontensi untuk menambah pemasukan
khas negara. Hal ini yang membedakan pembangunan di pusat lebih maju
dibandingkan pembangunan di daerah. Dan ini juga yang menyebabkan tidan
terjadinya pemerataan penduduk yang baik.

Anda mungkin juga menyukai