Anda di halaman 1dari 1

Akuntansi pajak Beban dibyar dimuka

Definisi :

Transaksi yang pada saat terjadinya dikelompokan sebagai harta (aktiva), tetapi akan menjadi
beban ini merupakan harta perusahaan yang akan memberikan manfaat dimasa yang akan dating

Contoh :

Sewa ibayar dimuka, asuransi dibayar dimuka, iklan dibayar dimuka, pajak dan sebagainya

Metode penctatan :

 Dicatat sebagai harta


 Dicatat sebagai beban

Ilustrasi Pencatatan

Pada tanggal 1 agustus 2008 perusahaan membayar sewa kantor untuk masa dua tahum sebesar
Rp 12.000.000,00

Jika dicatat sebgai harta, maka ayat jurnal pada tanggal 1 agustus adalah :

 Sewa dibayar dimuka 12.000.000


 Kas 12. 000.000

Misalnya akhir periode akuntansi ditetapkan pada tanggal 31 desember 2008

Sehingga bagian dari sewa kantor yang telah menjadi beban sampai dengan akhir periode
akuntansi adalah 5 bulan (1 agustus 2008- 31 desember 2008) dengan nilai sebesr

Rp 2.500.000,00 ( 5/24 x Rp 12.000.000,00)

Jurnal Penyesuaian pada tanggal 31 desember 2008

 Beban sewa 2.500.000


 Sewa dibayar dimuka 2.500.000

Anda mungkin juga menyukai