Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PENDAHULUAN

MASTERPLAN KAWASAN WISATA RELIGI MAKAM MBAH SEMENDHI KECAMATAN WINONGAN


DI KABUPATEN PASURUAN
TA 2020

BAB 5
RENCANA KERJA DAN JADWAL
PELAKSANAAN KEGIATAN

Sesuai dengan kerangka acuan kegiatan, maka lingkup rencana kerja kegiatan Masterplan Kawasan
Wisata Religi Makam Mbah Semendhi ini terbagi menjadi beberapa jenis analisa diantaranya adalah:

1. Persiapan tim dan mobilisasi tim


2. Persiapan penyusunan laporan pendahuluan
3. Pengumpulan data yang dilakukan melalui studi data sekunder maupun pengambilan data
primer di lapangan
4. Analisa Kelayakan Teknis yang meliputi kesesuaian rencana tata ruang kawasan, rencana
tapak dan rancangan awal (preliminary design) proyek
5. Analisa kelayakan ekonomi untuk mengetahui Pertumbuhan aktivitas ekonomi ikutan
(multiplier effect) dan perencanaan pembangunan Wisata Religi dan Peningkatan kualitas
lingkungan. (aksesibilitas, efisiensi , lingkungan yang nyaman, dll).
6. Analisa kelayakan keuangan yang meliputi biaya investasi dan Proyeksi manfaat yang
diperoleh pemerintah daerah dan kondisi perekonomian sektor pariwisata Kabupaten
Pasuruan secara umum.
7. Analisa kelayakan sosial dan lingkungan
8. Analisa kelayakan kelembagaan
9. pembahasan terkait indikasi kebutuhan jenis wisata khususnya Wisata Religi di Kabupaten
Pasuruan dengan instansi terkait
10. Penyusunan laporan akhir

Rangkuman kegiatan tersebut dapat dilihat pada tabel kurva S berikut ini.

Halaman 1 dari 3
LAPORAN PENDAHULUAN
MASTERPLAN KAWASAN WISATA RELIGI MAKAM MBAH SEMENDHI KECAMATAN WINONGAN
DI KABUPATEN PASURUAN
TA 2020

Tabel 5.1 Rencana Kerja Kegiatan

Halaman 2 dari 3
LAPORAN PENDAHULUAN
MASTERPLAN KAWASAN WISATA RELIGI MAKAM MBAH SEMENDHI KECAMATAN WINONGAN
DI KABUPATEN PASURUAN
TA 2020

Halaman 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai