Anda di halaman 1dari 2

UJIAN REMIDI SEMESTER GANJIL T.A.

2020 – 2021

Fakultas : Ilmu Komputer


Program Studi : Informatika
Kode Mata Kuliah : ST045
Mata Kuliah : Kecerdasan Buatan
Sifat Ujian : Mandiri

Hari/Tanggal : ... / …
Jam : …
Waktu Ujian :
Dosen Pengampu : HARTATIK

Silahkan kerjakan 2 soal di bawah ini, dan kumpulkan


maksimal 12 jam dihitung dari mulai ujian ini dilaksanakan.
Jawaban ditulis tangan untuk kemudian difoto dan dikirimkan
dalam format pdf
1. American Company adalah sebuah perusahaan di Amerika yang memasok buah apple ke
seluruh restoran di Las Vegas. Untuk memastikan kesegaran, apple dipasok langsung dari
San Francisco dan dikirim melalui ekspedisi darat dari San Francisco ke Las Vegas. Rute
yang bisa dilalui oleh mobil ekspedisi tersebut ditunjukkan di gambar berikut :
Jarak antar kota ditunjukkan di angka angka pada gambar di atas. Pertanyaan : Dengan
menggunakan algoritma A* tentukan rute mana yang harus dipilih untuk mendapatkan
jarak pengiriman terpendek.
2. a. Jelaskan perbedaan penalaran yang menggunakan forward chaining dan backward
chaining!
B. Berikan contoh penalaran forward chaining dan backward chaining !

Anda mungkin juga menyukai