Anda di halaman 1dari 4

Latar belakang

Di era globalisasi saat ini, perkembangan dunia


teknologi semakin pesat. Banyak perusahaan besar membuat
berbagai alat-alat canggih seperti pembuatan boneka
terkomputerisasi khusus. Boneka ini dibuat dengan tujuan
agar pemilik merasakan atau dapat memiliki pengalaman
untuk merawat seorang bayi. Kelebihan dari boneka ini yaitu
sama seperti bayi pada umumnya, memiliki sensor untuk
mengenali pemiliknya, memiliki daya otak computer layaknya
seorang bayi (seperti dapat merasakan apa yang pemilik rasakan (contohnya ketika pemilik
merasa senang, bayi juga ikut senang)), dan boneka ini juga dapat dimandikan. Sedangkan
kekurangan dari boneka ini yaitu tidak bisa memberi sinyal kepada pemiliknya ketika boneka
ingin dimandikan.

Alasan boneka dibuat


Dengan keberadaan boneka ini, pemilik dilatih untuk menjaga, merawat, dan
memperhatikan bayi layaknya seperti bayi hidup. Karena adanya sensor yang cukup baik dari
daya otak computer yang sudah diprogram, boneka ini bisa melakukan hal-hal seperti
layaknya seorang bayi sehingga pemilik benar-benar merasakan keberadaannya. Mesin
informasi dapat mendeteksi apa yang sedang pemilik lakukan dan betindak sesuai informasi
yang didapatkannya. Boneka ini bekerja selama 5 jam setelah terisi penuh, dan bekerja
otomatis dengan baterai yang diletakan di punggungnya yang dilindungi dengan logam anti
air. Dengan adanya logam anti air yang menutupi badannya, boneka ini bisa dimandikan
tanpa ada masalah.

Kelebihan
Bisa diperlakukan seperti bayi asli karena bisa melakukan aktivitas mandi

Kekurangan
Tidak dapat memberi kode apapun seperti menangis jika ingin dimandikan
Di era globalisasi saat ini, perkembangan dunia teknologi semakin pesat. Banyak
perusahaan besar membuat berbagai alat-alat canggih seperti pembuatan boneka
terkomputerisasi khusus. Boneka ini dibuat dengan tujuan agar pemilik merasakan atau
dapat memiliki pengalaman untuk merawat seorang bayi.

In the current era of globalization, the development of the technological world is


growing rapidly. Many large companies make a variety of sophisticated tools such as
custom computerized doll making. This doll is made so that the owner feels or can have
the experience to care for a baby.

Kelebihan dari boneka ini yaitu sama seperti bayi pada umumnya, memiliki sensor untuk
mengenali pemiliknya, memiliki daya otak computer layaknya seorang bayi (seperti dapat
merasakan apa yang pemilik rasakan (contohnya ketika pemilik merasa senang, bayi juga
ikut senang)), dan boneka ini juga dapat dimandikan. Sedangkan kekurangan dari boneka ini
yaitu tidak bisa memberi sinyal kepada pemiliknya ketika boneka ingin dimandikan.

The advantages of this doll are that it is the same as babies in general, has sensors to
recognize the owner, has computer brain power like a baby (such as being able to feel
what the owner feels (for example when the owner is happy, the baby is also happy)),
and this doll too can be bathed. While the disadvantage of this doll is that it cannot give
a signal to its owner when the doll wants to be bathed.

Alasan boneka dibuat

Dengan keberadaan boneka ini, pemilik dilatih untuk menjaga, melindungi, dan
memperhatikan bayi layaknya seperti bayi hidup. Karena adanya sensor yang cukup baik
dari daya otak computer yang sudah diprogram, boneka ini bisa melakukan hal-hal seperti
layaknya seorang bayi sehingga pemilik benar-benar merasakan keberadaannya. Mesin
informasi dapat mendeteksi apa yang sedang pemilik lakukan dan betindak sesuai informasi
yang didapatkannya.

The reason dolls were made

With the existence of this doll, the owner is trained to look after, protect, and care for
the baby just like a live baby. Due to the presence of a fairly good sensor of the
preprogrammed computer brain power, this doll can do things like a baby so that the
owner really feels its existence. The information engine can detect what the owner is
doing and act according to the information it gets.

Boneka ini bekerja selama 5 jam setelah terisi penuh, dan bekerja otomatis dengan baterai
yang diletakan di punggungnya yang dilindungi dengan logam anti air. Dengan adanya
logam anti air yang menutupi badannya, boneka ini bisa dimandikan tanpa ada masalah.

This doll works for 5 hours after fully charged, and works automatically with a battery
that is placed on its back which is protected with waterproof metal. With the
waterproof metal covering its body, this doll can be washed without any problems.

Kelebihan

Bisa diperlakukan seperti bayi asli karena bisa melakukan aktivitas mandi

Advantages

Can be treated like a real baby because they can do bathing activities

Kekurangan

Tidak dapat memberi kode apapun seperti menangis jika ingin dimandikan

Deficiency

Unable to code like crying to be bathed

Tambahan :

Aku juga bisa bermain, jika pemiliku meenkan tombol bermain yang ada pada punggungku.

I can play if my master presses the play button on my back, then I will play.

ketika aku dan tuanku ingin tidur, tuanku selalu memberiku minum supaya aku bisa
menemani tidurnya

when my master and I wanted to sleep, my master always gave me a drink so that I
could accompany him to sleep

Anda mungkin juga menyukai