Anda di halaman 1dari 6

Nama:Raditya Bagas Argana

No:27/X-MIPA 2

UKBM 5:SUMBER HUKUM ISLAM

 KEGIATAN PEMBELAJARAN

A.PENDAHULUAN

TUGAS 1

Jawaban Pertanyaan:

a.)a.Hukum perkawinan, antara lain dijelaskan dalam QS. al-Baqarah [2]: 221;


QS. al-Maidah [5]: 5; QS.an-Nisa’ [4]: 22-24; QS.an-Nur [24]: 2; QS. alMumtahanah [60]:10-11.
b.Hukum waris, antara lain dijelaskan dalam QS. an-Nisa’ [4]: 7-12 dan 176,
QS. al-Baqarah [2]:180; QS. al-Maidah [5]:106.
c.Hukum perjanjian, antara lain dijelaskan dalam QS. al-Baqarah [2]: 279, 280 dan 282; QS. al-Anfal [8]:
56 dan 58; QS. at-Taubah [4]: 4.
d.Hukum pidana, antara lain dijelaskan dalam QS. al-Baqarah [2]: 178; QS. anNisa’ [4]: 92 dan 93; QS. al-
Maidah [5]: 38; QS. Yanus [10]: 27; QS. al-Isra’[17]: 33; QS. asy-Syu’ara [26]: 40.
e.Hukum perang, antara lain dijelaskan dalam QS. al-Baqarah [2]: 190-193;
QS. al-Anfal [8]: 39 dan 41; QS. at-Taubah [9]: 5,29 dan 123, QS. al-Hajj[22]: 39 dan 40.
f. Hukum antarbangsa, antara lain dijelaskan dalam QS. al-Hujurat [49]: 13
⇒ hukum-hukum tersebut sangat bertentangan pada kehidupan saat ini.

b.)Dengan cara mempelajari kebijakan hukum tersebut,mematuhi peraturan hukum, memahami


hukuman terhadap pelanggaran hukum.

 KEGIATAN BELAJAR 1

AYO BERLATIH(TUGAS 2)

1.a.Al-Qur’an:kitab suci umat islam yg berisi firman-firman Allah SWT yg diwahyukan kepada nabi
Muhammad SAW dalam bahasa arab yg membacanya bernilai ibadah. Yang berisi pedoman hidup
manusia.

b.Hadist: segala perkataan (sabda), perbuatan dan ketetapan dan persetujuan dari Nabi Muhammad
SAW yang dijadikan ketetapan ataupun hukum dalam agama Islam.Hadits dijadikan sumber hukum
dalam agama Islam selain Al-Qur'an, Ijma dan Qiyas, dimana dalam hal ini, kedudukan hadits merupakan
sumber hukum kedua setelah Al-Qur'an.

c.Ijtihad: sebuah usaha yang dilakukan dengan sungguh-sungguh untuk memutuskan suatu perkara yang
tidak dibahas dalam Al-Qur'an dan Hadist dengan syarat menggunakan akal sehat dan juga
pertimbangan matang.
2.Mukjizat Al-Qur’an dan Hadis sebagai sumber segala hukum:

-surat an nisa (4):77 => perintah melaksanakan sholad


  -surat al-an'am  (6) : 151 => larangan membunuh jiwa yg di haramkan
   -surat al-maidah (8) : 58 => hukuman bagi pencurian masih banyak lainnya di al-quran.

Mukjizat Al-Qur’an dan Hadis sebagai pedoman hidup:

- al-quran adalah kitap suci yang di jamin kebenarannya


- di al-quran dan hadis telah di terangkan cara menghindari api neraka
- hukum mengonsumsi segal binatang
- cara menegakkan agama

Tugas Rubrik(Tugas 3)

 KEGIATAN BELAJAR 2

AYO BERLATIH (TUGAS 4)

1.Macam-macam Isjtihad

1. Ijma’ artinya suatu kesepakatan para ulama dalam menetapkan hukum agama Islam
berdasarkan Al-quran dan hadits dalam suatu perkara.
2. Qiyas artinya penetapan hukum terhadap masalah baru yang belum pernah ada sebelumnya,
namun mempunyai kesamaan dengan masalah lain sehingga ditetapkan hukum yang sama.
3. Maslahah Mursalah artinya cara penetapan hukum berdasarkan pada pertimbangan manfaat
dan kegunaannya.
4. Sududz Dzariah artinya memustuskan hukum atas hal yang mubah makruh atau haram demi
kepentingan umat.

2.-Melakukan berbagai hal yang sesuai dengan hukum/ajaran islam

-Memakan dan meminum makanan dan minuman yang halal

3.a.Islam

b.Baligh

c.Berakal

d.Adil

 KEGIATAN BELAJAR 3

ANALISIS KASUS

1.Kita harus meniru sifat pekerja keras,pantang menyerah,selalu berusaha,dan suka menolong dari
tokoh Antonio supaya kita bisa menjadi orang yang sukses.

2. Hikmah/manfaat berpegang teguh pada hukum islam:

1. Menjadi muslim yang kaffah atau muslim yang sebenarnya.


2. Terhindar dari taqlid atau mengikuti pendapat orang lain tanpa mencari tahu sumber atau
alasannya.
3. Terhindar dari kesesatan.
4. Menghargai perbedaan pendapat.

Tugas 6

Dibawah
E.PENUTUP (TUGAS 7)

DIMANA POSISIMU?POSISI SAYA YAITU 100

TUGAS 8

1.Taklifi=F.pemberian beban

2.Sunnah=d.boleh dilaksanakan,boleh tidak

3.wajib=h.harus dilaksanakan

4.makruh=j.lebih baik ditinggalkan

5.mubah=g.lebih baik dilaksanakan

6.mushaf=i.kumpulan dari lembaran-2 Al-quran

7.syarat=c.pelengkap terhadap perintah

8.ijtihad=a.mengerahkan segala kemampuan

9.khuluqiyah=b.hukum yang berkaitan dengan perilaku moral

10.Al-quran=e.bacaan

TUGAS 9
1.Kedudukan al qur'an sebagai sumber hukum islam adalah sumber hukum islam yang paling utama.
Semua hukum islam harus merujuk terlebih dahulu kepada al qur'an . karena isi al qur'an merupakan
firman Allah yang sudah pasti kebenaran di dalamnya dan sudah terbukti bermanfaat jika diamalkan.

2.Kedudukan hadist sebagai sumber hukum yang kedua adalah jika suatu perkara tidak begitu jelas
dalam Al Qur'an atau belum ada dalam Al qur'an, maka yang harus dijadikan sandaran berikutnya adalah
hadist.

3. Kedudukan ijtihad dalam sumber hukum islam yang ketiga adalah sebagai penentu hukum setelah AL
Quran dan hadist apabila dalam al quran dan hadist tidak ditemukan secara jelas dan rinci mengenai
hukum yang dimaksud. Ijtihad adalah hasil pemikiran para ulama ahli fikih.

4.a.)menguatkan dan menegaskan hukum yang terdapat dalam Al-Qur’an.

b.) Menguraikan dan merincikan yang global (mujmal), mengkaitkan yang mutlak dan mentakhsiskan
yang umum(‘am), Tafsil, Takyid, dan Takhsis berfungsi menjelaskan apa yang dikehendaki Al-Qur’an.
Rasululloh mempunyai tugas menjelaskan Al-Qur’an sebagaimana firman Alloh SWT dalam QS. An-
Nahl ayat 44:

“Dan Kami turunkan kepadamu Al-Qur’an, agar kamu menerangkan kepada umat manusia apa yang
telah diturunkan kepada mereka dan supaya mereka memikirkan”(QS. An-Nahl : 44

c.) Menetapkan dan mengadakan hukum yang tidak disebutkan dalam Al-Qur’an. Hukum yang terjadi
adalah merupakan produk Hadits/Sunnah yang tidak ditunjukan oleh Al-Qur’an. Contohnya seperti
larangan memadu perempuan dengan bibinya dari pihak ibu, haram memakan burung yang berkuku
tajam, haram memakai cincin emas dan kain sutra bagi laki-laki.

5. Ijtihad menempati kedudukan sebagai sumber hukum Islam ketiga setelah Al-Qur'an dan As-
Sunnah.Ijtihad dilakukan untuk menetapkan hukum sesuatu yang tidak ditemukan dalil hukumnya
secara pasti di dalam Al-Qur'an dan As-Sunnah.

Anda mungkin juga menyukai