Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN UJIAN PRAKTEK

KIMIA

“PEMBUATAN HANDSANITIZER”

Nama : Chriesna Darmadi Putra

No Absen : 05

Kelas : XII MIA 6

SMAN 3 LAMONGAN

TAHUN PELAJARAN 2020/2021


BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kesehatan di era modern ini sangat di perhatikan, terutama

mengenai sanitasi perorangan. Kegiatan sehari-hari untuk menjaga kesehatan

adalah membersihkan kulit, kulit sering terkontaminasi berbagai macam

kuman lingkungan, baik udara, tanah ataupun yang lain. Kulit merupakan

tempat awal masuknya kuman ke dalam tubuh, seperti Staphylococcus

aureus yang dapat menimbulkan peradangan di kulit jika respon tubuh

berkurang. Bila kulit bersih dan terpelihara dapat terhindar dari berbagai

macam penyakit, gangguan atau kelainan.

Sebagai contoh kebersihan kulit yaitu dengan cara membersihkan

tangan atau mencuci tangan. Mencuci tangan bukanlah hanya sekedar

pernyataan rasa bersih saja, akan tetapi dapat membunuh mikroorganisme

yang dapat menimbulkan suatu penyakit, gangguan atau kelainan.Mencuci

tangan sebaiknya dengan air mengalir dan memakai sabun.( Sjamsunir,

1978 ).

Kemajuan jaman, masyarakat lebih suka menggunakan cairan

Pembersih Tangan / Hand Sanatizer yang penggunaannya secara langsung

atau tanpa dibilas dengan air, karena di anggap lebih praktis dan efisien.

Cairan pembersih tangan / Hand Sanatizer ini berfungsi untuk membunuh

mikroorganisme. Beberapa contoh cairan pembersih tangan yang beredar di

pasaran yaitu “Dettol dan Nuvo, Yuri”


1
Akan tetapi sebagian besar masyarakat belum mengetahui apakah

cairan pembersih tangan tersebut dapat membunuh mikroorganisme,

misalnya Staphylococcus aureus yang sering terdapat pada pori-pori dan

permukaan kulit (Supardi, 1999).

Bagian tubuh yang sulit dicuci seperti di bawah kuku, dalam mulut,

tenggorokan, lubang hidung, luka kulit akan di jumpai Staphylococcus

aureus dalam jumlah yang lebih besar dibandingkan dengan bagian tubuh

yang mudah di bersihkan. Infeksi Staphylococcus aureus tidak selalu

menimbulkan penyakit, namun manusia menjadi sumber kontaminan utama.

Contoh bakteri lain yang ada pada kulit yaitu Staphylococcus epidermidis,

Streptococcus viridans dan Streptococcus faecalis. Namun yang banyak

menginfeksi adalah Staphylococcus aureus ( Jawetz, 1986 ). Staphylococcus

aureus dapat menyebabkan keracunan dengan membentuk enterotoksik yaitu

toksin yang bekerja pada saluran pencernaan.

B. Rumusan Masalah

Berdasar latarbelakang di atas maka dapat di rumuskan suatu

permasalahan “Apakah Hand Sanitizer dapat membunuh Staphylococcus

aureus.”

C. Tujuan Penelitian

1. Tujuan umum :

Mengetahui daya bunuh Hand Sanitizer terhadap Staphylococcus aureus.


2. Tujuan khusus :

Mengetahui daya bunuh Hand Sanitizer terhadap Staphylococcus aureus

pada waktu kontak 10, 30 dan 60 detik.

D. Manfaat Penelitian

Dapat memberikan informasi kepada masyarakat tentang daya bunuh

Hand Sanitizer terhadap Staphylococcus aureus.

E. Proses Pembuatan Hand Sanitaizer

A. Bahan-bahan
1. Satu batang lidah buaya/Aloevera
2. alkohol 70 persen
3. Gliserol, sorbitol atau propilen glikol (pilih salah satu)
B. Cara membuat

1. Kupas lidah buaya dan ambil dagingnya saja Lalu cuci hingga bersih
sampai lendirnya hilang.
2. Potong kecil-kecil daging lidah buaya, kemudian haluskan
menggunakan blender.
3. Saring hasil blenderan untuk mengambil airnya saja.
4. Masukkan alkohol 70 persen sebanyak 50-70 persen ke dalam botol
bersih.
5. Lalu tambahkan lidah buaya sebanyak 1-2 persen dan gliserol kurang
dari lima persen.
6. Kemudian tambahkan air dan aduk hingga merata.
7. Lalu tambahkan lidah buaya sebanyak 1-2 persen dan gliserol kurang
dari lima persen.
8. Kemudian tambahkan air dan aduk hingga merata.
9. Hand sanitizer lidah buaya siap digunakan.
10. Lalu tambahkan lidah buaya sebanyak 1-2 persen dan gliserol kurang
dari lima persen.
11. Kemudian tambahkan air dan aduk hingga merata.
12. Hand sanitizer lidah buaya siap digunakan.
13. Lalu tambahkan lidah buaya sebanyak 1-2 persen dan gliserol kurang
dari lima persen.
14. Kemudian tambahkan air dan aduk hingga merata.
15. Hand sanitizer lidah buaya siap digunakan.
16. Foto Proses Pembuata
Foto Proses Pembuatan

Anda mungkin juga menyukai