Anda di halaman 1dari 2

DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS

KOORDINATOR WILAYAH KECAMATAN CIAMIS


SD NEGERI 2 IMBANAGARA RAYA
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

Mata Pelajaran : PAI & Budi Pekerti Hari/Tanggal : ............................


Kelas : III (Tiga) ...
No. Nama Siswa Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua

A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B ATAU C PADA JAWABAN


YANG BENAR!
1. Nabi Muhammad saw. diutus Allah swt untuk menyempurkan ... manusia.
a. Akhlak b. Kekayaan c. Kebutuhan d. Ilmu
2. Bersungguh-sungguh dalam melaksanakan tugas dan bersedia menerima segala
resiko atau akibat dari perbuatannya merupakan arti dari sifat ...
a. Tawaduk
b. Rendah diri
c. Tanggung jawab
d. Rendah hati
3. Nabi Muhammad saw sejak kecil hidup mandiri, ketika masih anak-anak pernah ikut
Abu Talib berdagang ke negeri ...
a. Syam b. Mekah c. Madinah d. Aman
4. Banyak sekali sifat terpuji salah satunya adalah sikap rendah hati, nama lain dari
sikap rendah hati ialah ...
a. Tawakal b. Tawaduk c. Tawasul d. Tasamuh
5. Pengertiaan salat secara istilah adalah ibadah yang di awali dengan takbiratul
ihram dan di akhiri dengan ...
a. Sujud b. Salam c. Doa iftitah d. Rukuk
6. Anak yang percaya diri akan mendapat keuntungan yaitu ...
a. Dipuji guru
b. Kemampuannya semakin berkembang
c. Selalu mendapat hadiah
d. Menjadi juara kelas
7. An-Nasr surat yang ke 110 yang terdiri dari ... ayat
a. 1. b. 2. c. 3 d. 4
8. Dalam al-Quran surat Al-Ikhlas menjelaskan bahwa Allah Yang Maha Esa.
Artinya ...
a. Allah berbilang b. Allah beranak c. Allah satu d. Allah beranak
9. Kaum Madyan berbuat buruk yaitu curang terhadap takaran timbangannya. Kaum
Madyan juga tidak beriman kepada Allah swt mereka menyembah ...
a. Bintang b. Bulan c. Bumi d. Berhala
10. Menduakan Allah termasuk dosa besar apalagi menyembah selain Allah Swt,
tergolong perbuatan ...
a. Fasik b. Nifaq c. Kafir d. Syirik

B. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Mandiri artinya mengerjakan tugas sesuai kemampuan ...


2. Lanjutan ayat Fasabbih bihamdirabbika wastagfirhu ....
3. Surah An-Nasr menjelaskan kemenangan nabi Muhammad saw atas kota ...
4. Subhana rabbial adzimi wabihamdihi adalah bacaan salat ketika ...
5. Salah satu kelebihan Nabi Yusuf as adalah dapat menafsirkan ...
DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS
KOORDINATOR WILAYAH KECAMATAN CIAMIS
SD NEGERI 2 IMBANAGARA RAYA

Anda mungkin juga menyukai