Anda di halaman 1dari 2

DOKUMEN NEGARA Paket

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

SOAL PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Desain Komunikasi Visual
Kode : 4627
Alokasi Waktu : 24 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Judul Tugas : Menciptakan Karya Desain

I. PETUNJUK UMUM

1. Perhatikan jadwal dan alur pelaksanaan uji kompetensi.


2. Siapkan bahan dan peralatan yang diperlukan.
3. Patuhi rambu-rambu keselamatan kerja.
4. Laporan hasil setiap tahapan penyelesaian pekerjaan kepada pengawas.

II. DAFTAR PERALATAN

No. Nama Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan


Alat/Komponen/Bahan
1 2 3 4 5
Alat
3. Komputer yang memadai Core i3 1 unit
4. Alat pencetak dan media Printer 1 unit
rekam Scanner
kamera
Komponen
1. Perangkat lunak desain paket 1 paket
terdiri dari perangkat lunak
vector
drawing (penggunaan
bentuk geometri seperti
titik, garis, kurva, dan
bentuk atau poligon-yang
semuanya didasarkan pada
ekspresi matematika, untuk
mewakili gambar dalam
komputer grafis), image-
editing (meliputi proses
mengubah gambar, baik foto
digital, chemical atau
gambar ilustrasi tangan),
dan desktop-publishing
(menghasilkan tata letak,

4627-P3-20/21 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-1/2


No. Nama Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan
Alat/Komponen/Bahan
1 2 3 4 5
kualitas tipografi pada teks
dan gambar sebagaimana
layaknya kualitas pada
cetakan).
Bahan
1. Kertas untuk kebutuhan HVS A4 10 lbr
sketsa manual
2. Alat tulis dan gambar Pencil 1 set
seperti pensil dan lain Buku gambar A3
lainnya Penghapus
penggaris

I. SOAL/TUGAS

Judul Tugas : Menciptakan Karya Desain Brosur tema kuliner daerah


Langkah Kerja :
1. Mengidentifikasi design brief atau project brief
2. Membuat sketsa karya desain
3. Mengembangkan wujud karya desain
4. Mendiskusikan wujud karya desain
5. Menciptakan purwarupa / dummy karya desain

V. GAMBAR KERJA

“SELAMAT & SUKSES”

4627-P3-20/21 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-2/2

Anda mungkin juga menyukai