Anda di halaman 1dari 8

USULAN

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA


JUDUL PROGRAM
PULAU (PUDDING LABU)

Disusunoleh :

RENI INDAH SARI 1811102413148 201


8
SHERINA FEBRIANTI 1811102413192 201
8
TASYA ANANDA UMMISAIDAH 1811102413176 201
8
201
8
SITI NORWAIDA 17111024130111 201
7
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KALIMANTAN TIMUR
SAMARINDA ULU
2019

LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul : Pulau (Pudding Labu)
2. Bidang Kegiatan :
3. Bidang Ilmu :
4. Ketua Pelaksana Kegiatan :
a. NamaLengkap :
b. NIM :
c. Jurusan/Fakultas :
d. Universitas :
e. AlamatRumah/No.HP :
f. Alamat Email :
5. AnggotaPelaksanaKegiatan/Penulisan :
6. DosenPembimbing :
a. NamaLengkapdanGelar :
b. NIP :
c. AlamatRumah :
d. Nomor HP :
7. BiayaKegiatan :
a. Dikti :
8. JangkaWaktuPelaksanaan :
A. JUDUL PROGRAM
“PULAU” Pudding Labu ,CemilanSehatHargaBersahabat

B. LATAR BELAKANG
Puding terbuat dari agar-agar yang sangatbermanfaatbagikesehatankita,
karenaserat yang terkandung di dalamnya. Salah
satufungsiseratadalahuntukmembersihkanusus, dengancaramemperlancarmetabolisme.
Denganlancarnyametabolisme, tubuhakanmenjadilebihsehat, fungsialat-
alatpencernaanberjalandenganbaik, sehinggatubuhlebihbugar, sehatdantidakmudahsakit.
Belumlagifungsinya yang mengenyangkan, namuntidakmenggemukkan. Untukitu,
Pudingsangatdisarankansebagaipengganti snack yang
berkarbohidrattinggikarenafungsinyatersebut, danlagi pula
Pudingdapatdikonsumsiseseringmungkin.
Puding yang sehatdibuatmenggunakanbahan-bahanalami, sepertigulapasirmurni,
tanpabahanpengawet, danpenambahrasa.Semakinalamibahan-bahan yang dipakai,
semakinmempertinggikhasiatpudingbagitubuhkita.Pudingadalahjenispenganan yang
banyakdigemariolehsiapapun. Rasanya yang lembutketikadimakan, warnanya yang eye
catching pun sangatmenggugahmatakita. Bahanutamadalampembuatanpudingadalah
agar-agar. Untukkesehatan, banyaksekalimanfaat yang bisakitadapatkandari agar-agar.
Pudingjugadisarankansebagaipengganti snack yang mengadungkarborhidrat.Rata-rata
semua orang tahubahwa agar-agar dibuatdarirumputlautjenisgracilariaspataugelidium
sp. Diolahdengan proses yang cukuppanjangsampaikemudianmenjadiserbuk agar-agar
atau agar-agar batanganseperti yang seringkitalihat di pasaran.
adamasyarakat Indonesia sekaranginibanyak yang mudahterkenapenyakit, karenacuaca
yang tidakmenentu, hiduptidaksehat,
seringmengkonsumsimakanansiapsajidanpenambahanbahanpengawetkimiapadamakana
nmembatmetabolismetubuhmenurun. Terutamapadaanakanakdandewasa yang
kesehatannyabelumsempurnamaupunsudahmenurun,
sehinggadenganpudinginidapatmencegahdanmengobatimasalahkesahatan yang sering di
jumpai di kalanganmasyarakatkitaini. Denganmencampurpudingdengananekabuahatau
yogurt yang sangantermanfaatbagitubuh, jugadapatdivariasikandalambentuk yang
menariksehinggamasyarakatsemakingiatuntukmengonsumsimakanpenutupinidenganber
bagaimanfaat yang terkandung di dalamnya.

C. PERUMUSAN MASALAH
1. Mengapa konsep cemilan “pulau” dipilih ?
2. Melatih kemandirian dan kreatifitas mahasiswa dalam mengembangkan usaha serta
menyediakan cemilan sehat dan bergizi untuk konsumen
3. Konsep penyajian produk yang kreatif dan ramah lingkungan sehingga meningkatkan
selera konsumen

D. TUJUAN PROGRAM
1. Membantumemenuhiasupangizipadaanakmelaluiprodukolahanpanganyang
disukaiolehanak-anak.
2. Sebagaimetodekonsumsibarubagi orang yang tidaksukamengonsumsisayur.
3. Meningkatkannilaigunadannilaiekonomistanaman labu .
4. Menghasilkanprodukagarterbaru.

E. LUARAN YANG DIHARAPKAN


Masyarakat yang
inginberdietdapatmemanfaatkanmakananinisebagaicemilansehat.
Berkembangnyaprodukinidiharapkanmampumembukalapanganpekerjaanbagimasyara
katmenengahkebawahdandapatmeningkatkannilaiekonomislabu.

F. MANFAAT PRODUK
1. Potensiekonomipenduduk
Meningkatkanminat para produsennatauntukmemproduksinata yang
terbuatdarisayur-sayuransehinggaprodukagartersebut kaya
gizigunamemenuhipermintaanpasar.
2. Peluang Usaha
Membukalapangankerjabagimasyarakatsekitartempatproduksisehinggasecaras
osialekonomitelahmembantumeningkatkantarafhidup. Selainitu,
jugadapatmemberikeuntunganbagi para wirausaha.
3. KombinasiAsupanGizi
Adanyakombinasiantarasayurdanjajananfermentasipadatajerinimembuatasupan
gizipadanatatersebutlebihkompleksdanlayakuntukdikonsumsianak-anakdan orang-
orang yang sedangmenjalani program diet.
4. AjangPembelajaranMahasiswa
Melatihkemampuanberwirausahabagimahasiswadanmeningkatkankerjasamati
mdalamsuatuorganisasiusahabersama.

G. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA


ProspekPengembanganPulau (Pudding Labu) sebagaimakananpenutup yang
merupakansalahsatuprodukolahandaripemanfaatanlabu.Seperti yang
diketahuibahwalabumengandung Vitamin A dan Beta
Karotenadalahpigmenwarnakuning orange yang jikadicerna di dalamtubuhkita,
akanberubahmenjadi vitamin A. Fungsi vitamin A dan beta karotenantara lain
bergunabagaikesehatanmatadankulit, kekebalantubuhsertareproduksi. Selainitu,
zatgiziinimempunyaimanfaatsebagaiantioksidansehinggadapatmenguntangirisikoterjadi
nyakankerdanpenyakitjantung. Pudding labumengandungbanyak vitamin A dan Beta
karoetan, vitamin C, Zatbesi, danKalium. Hal tersebutdikarenakanbeberapaalasan,
diantaranya: (1) di Samarindabelumpernahadausaha yang memproduksi pudding
menggunakanlabumenjadisebuah agar-agar
denganisianbuahdansususertadesainkartununikdiatasnya. (2)
Bahanbakumudahdiperolehsehinggaketersediannyacukupterpenuhi. (3) Proses
produksitidakmembutuhkanbiayabesar, mudah, danpraktis. (4) Dalam proses
produksitidakmembutuhkankeahliankhusus. (5) Banyak orang dewasa, remajadananak-
anakkhususnya di daerahSamarindadansekitarnya yang
menggemarikudapanringansebagaicamilansehat.

H. METODE PELAKSANAAN
1. Proses Produksi
2 bks agar agar putih
Kesumba cair rasa pandan
4 ons gula pasir
½ kg labu
4 biji telur
2 gelas santan cair
Cara memproduksi :
1. Labu di kukus atau direbus sampe lemah baru ditumbuk sampe hancur
2. Masukan 14 gelas santan sama agar-agar tambah gula tambahkan juga garam
sedikit saja sedikit aja jangan banyak baru di rebus sampe mendidih
3. Tambahkan labunya kedalam agar-agar nya
4. Jika udah benar-benar mendidih angkat agar-agarnya
5. Dinginkan sebentar baru tambahkan vanili
6. Jika sudah baru kamu tuangkan kedalam wadah yang sudah disediakan
7. Jika mau bikin 2 warna setengah nya warna orange setengah warna hijau
2. LokasiProduksi
3. KapasitasProduksi
4. StrategiPemasaran
5. RencanaOrganisasi

I. RENCANA BIAYA
No Nama bahan Harga (rp) Jumlah Total harga
1 Peralatan produksi
Kompor 250.000 1 250.000
Tabung gas 50.000 1 50.000
Panci besar 100.000 1 100.000
Wadah 5.000 25 125.000
Subtotal
2 Bahan produk
Labu 1
Agar putih 10.000 5
Gula pasir 15.000 2
Tepung 15.000 2
Susu kaleng 18.000 2
Santan cair 2
Telur 2.000 10
Air 10.000 2
Biscuit marie 15.000 2
Oreo 8.000 2
Keju 20.000 1
Milo 40.000 1
Subtotal
3 Biaya operasional
Transportasi 200.000
Listrik dan air 50.0000
Subtotal
Total
Daftar riawayat hidup ketua dan anggota pelaksana

Anda mungkin juga menyukai