Anda di halaman 1dari 13

UNIVERSITAS

TEKNOLOGI
MATARAM

PENGENALAN WIDGET PADA FLUTTER


UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

APA ITU WIDGET ?


UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Widget secara sederhana merupakan properti yang


kita gunakan untuk membuat tampilan seperti
tombol, list, icon, gambar, dll.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Properti Widget
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Contoh misalnya kita akan membuat


sebuah tombol yang memiliki
background berwarna merah dan
warna tulisannya berwarna putih.
Untuk membuat tombol tersebut
maka kita perlu mengatur semuanya
melalui properti. Seperti contoh kode
berikut.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Dari kode di atas kita bisa mempelajari terkait ciri-ciri


widget, widget selalu diawali dengan huruf kapital
dan berupa class, ada beberapa widget yang ada pada
kode di atas yaitu Scaffold, AppBar dan Text.

Dalam widget Scaffold memiliki properti berupa appBar , sedangkan pada


widgetAppBar terdapat properti title, dan pada widget Text terdapat
properti backgroundColor.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Widget Umum
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Widget yang paling umum digunakan ketika membuat


aplikasi menggunakan Flutter yaitu :
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Stateless
Merupakan widget yang
memiliki fungsi untuk
menampilkan sesuatu yang
bersifat statis artinya tetap
dan tidak akan berubah lagi.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Statefull
Berbeda dengan stateless
widget statefull digunakan
untuk menampilkan data
yang bersifat dinamis atau
selalu mengalami
perubahan.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Scaffold
Scaffold merupakan widget
yang utama pada flutter,
Scaffold memiliki beberapa
parameter yang dapat
digunakan untuk mengatur
tampilan aplikasi android kita,
seperti AppBar serta body.
Bahkan kita bisa merubah
background body pada
aplikasi melalui scaffold.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Container
Container merupakan widget
yang berguna sebagai
pembungkus widget lain
sehingga dapat diberikan
margin, padding, warna
bakground ataupun
dekorasi.
UNIVERSITAS
TEKNOLOGI
MATARAM

Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai