Anda di halaman 1dari 1

HAL PERTAMA YANG HARUS KALIAN KETAHUI ADALAH APA SIH PENYEBAB GIGI KUNING?

Ada beberapa
faktor perubahan warna pada gigi dapat terjadi, yaitu faktor intrinsic dan faktor ekstrinsic

Faktor intrinsik artinya faktor yang menyebabkan perubahan warna gigi berasal dari dalam gigi itu
sendiri, sedangkan faktor ekstrinsik berasal dariluar gigi. Yang sering terjadi adalah faktor ekstrinsik. Apa
saja faktor ekstrinsik penyebab perubahan gigi? Yang pertama ada makaan dan minuman yang kita
konsumsi. Makanan dan minuman yang bersifat asam seperti minuman bersoda, teh kopi jeruk dan
tomat........ lama kelamaan jika dikonsumsi akan mengikis permukaan luar gigiyang berwarna translucent
yaitu enamel, dan memperlihatkan lapisan dentin yang berwarna kekuningan. Yang kedua adalah
makanan dan minuman yang mengandung kromogen (zat warna pada makanan) seperti kecap, mie,
buah naga dan blueberry, bahkan permen dan coklat......Warna dan pigment dari makanan akan melekat
pada gigi dan lama kelamaan gigi akan menyerap warna tersebut sehingga terjadi perubahan warna
pada gigi. Obat kmur yang mengandung clorhexidine gluconate. Senyawa clorhexidine gluconate dapat
mengubah warna gigi, sehingga lebih baik pengunaannya dikonsultasikan kepada dokter

etelah MAKAN DAN MINUM untuk mencegah noda menempel dan menumpuk terlalu lama di gigi.

Menyikat gigi terlalu sering dapat mengikis permukaan terluar gigi dan memperlihatkan lapisan dentin
yang berwarna kekuningan, Sedangkan jarang menyikat gigi menyebabkan akumulasi plak pada gigi.
Sehingga keduanya dapat menjadi penyebab warna gigi kamu kuning.

Setelah itu lanjut ke faktor intrinsik

Intrinsik cedera pendarahan dalam gigi menyebabkan akar gigi mati sehingga perubahan warna pada
gigi terjadi

Konsumsi obat antibiotik. antibiotik tertentu yang bisa menyebabkan gigi menguning, yaitu obat jenis
tetracycline dan doxycyclie. Selain kedua jenis tersebut, beberapa obat alergi dan tekanan darah juga
mengakibatkan hal yang sama. Oleh sebab itu, selalu ikuti petunjuk dokter agar tidak TERJADI EFEK
SAMPING YANG TIDAK DIKEHENDAKI

etelah MAKAN DAN MINUM untuk mencegah noda menempel dan menumpuk terlalu lama di gigi.

Kebiasaan menggosok gigi yang baik adalah dilakukan dua kali seharI.. Pastikan kebersihan gigi selalu
terjaga dan terkontrol.

Yang terakhir adalah berkonsultasi pada dokter gigi. Jika kamu sudah menghindari penyebab gigi kuning
yang telah disebutkan dan gigi masih tetap kuning. Kamu disarankan berkonsultasi ke dokter gigi untuk
mengetahui penyebab sebenarnya perubahan warna pada gigi kamu dan penanganan terbaik agar gigi
kamu dapat putih kembali

Anda mungkin juga menyukai