Anda di halaman 1dari 13

BAB IV

PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA


4.1 Pengumpulan Data
4.1.1 Profil Perushaan
Usaha Tahu Mas Arsy ini didirikan pada tanggal 8
Desember tahun 2005. Usaha home industry ini beralamatkan di
Tanjungsari, Ngkarang, Borobudur, Jawa Tengah. Usaha ini adalah
usaha rumahan dimana kegiatan produksi dilakukan di 3 rumah
dalam 1 blok. Produk tahu ini hanya mendistribusikan di 3 pasar
yang ada di Magelang.

Gambar 4 1 Pembuatan Tahu

Gambar 4 2 Pencetakan Tahu


Gambar 4 3 Pemindahan Tahu Ke Ember

Gambar 4 4 Pengangkutan Tahu Menggunakan Mobil

4.1.2 Pengumpulan data hasil wawancara


Dari hasil wawancara yang telah dilakukan didapatkan hasil
bahwa:
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C menjual tahu ke Pasar Jambu
dengan harga Rp 300/tahu
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C menjual tahu ke Pasar Mbabrik
dengan harga Rp400/tahu
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C menjual tahu ke Pasar
Rejowinangun dengan harga Rp 600/tahu
Dengan ongkos yang berbeda seperti dibawah berikut:
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C ongkos ke Pasar Jambu dengan
harga Rp 10.000/ pengiriman
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C ongkos ke Pasar Mbabrik dengan
harga Rp 12.000/pengiriman
 Pabrik A, Pabrik B, Pabrik C menjual tahu ke Pasar
Rejowinangun dengan harga Rp18.000/pengiriman
Pada data awal, usaha Tahu Mas Arsi ini menjual/mendistribusikan
tahu dari satu pabrik ke tiga pasar
Tabel 4 1 Tabel Data Permasalahan Awal

Pasar Pasar Pabrik Supply


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 1.200 8.3 600 20 1.800 10 3600

Pabrik B 1.020 9.8 1.440 8.3 840 21.4 3300

Pabrik C 1.620 6.2 780 15.4 1.320 13.6 3720

Demand 3840 2820 3960


4. 2 Pengolahan data
4.2.1 Pengolahan Manual
Metode Least Cost
Tabel 4 2 Tabel Metode Awal Least Cost

Pasar Pasar Pabrik Supply


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 120 8.3 20 3480 10 3600

Pabrik B 9.8 2820 8.3 480 21.4 3300

Pabrik C 3720 6.2 15.4 13.6 3720

Demand 3840 2820 3960


TC :Rp 92.538

Iterasi 1
Tabel 4 3 Tabel Perhitungan Iterasi 1

Pasar Pasar Pabrik


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 120 8.3 X12 20 3480 10

Pabrik B X21 9.8 2820 8.3 480 21.4

Pabrik C 3720 6.2 X32 15.4 X33 13.6

Tabel 4 4 Tabel Perhitungan Iterasi 1

Pasar Pasar Pabrik


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 120 8.3 X12 20 3480 10
- 0 3600
Pabrik B X21 9.8 2820 8.3 480 21.4
120 - 360
Pabrik C 3720 6.2 X32 15.4 X33 13.6

X12 = 20 – 8,3 + 21,4 – 10 = 23,1


X21 = 9,8 – 8,3 + 10 – 21,4 = -9,9
X32 = 15,4 -8,3 + 21,4 – 10 + 8,3 – 6,2 = 20,6
X33 = 13,6 – 10 + 8,3 – 6,2 = 5,7
TC : Rp 91.350
Iterasi 2
Tabel 4 5 Tabel Perhitungan Iterasi 2

Pasar Pasar Pabrik


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 0 8.3 X12 20 3600 10

Pabrik B 120 9.8 2820 8.3 360 21.4

Pabrik C 3720 6.2 X32 15.4 X33 13.6

Tabel 4 6 Tabel Perhitungan Iterasi 2

Pasar Jambu Pasar Pabrik


Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 0 8.3 X12 20 3600 10

Pabrik B 120 9.8 2820 8.3 360 21.4


480 - 0
Pabrik C 3720 6.2 X32 15.4 X33 13.6
- 3360 360

X12 = 20 – 8,3 + 21,4 – 10 = 23,1


X32 = 15,4 – 8,3 + 9,8 – 6,2 = 10,7
X33 = 13,6 – 21,4 + 9,8 – 6,2 = -4,2
Tabel 4 7 Hasil Perhitungan Manual

Pasar Pasar Pabrik


Jambu Mbabrik Rejowinangun
Pabrik A 0 8.3 X12 20 3600 10

Pabrik B 480 9.8 2820 8.3 0 21.4

Pabrik C 3360 6.2 X32 15.4 360 13.6

TC : Rp 89.838

4.3 Model Matematika


Min :
8,3 A 1+20 A 2+10 A 3+ 9,8 B 1+8,3 B 2+21,4 B 3+6,2 C 1+15,4 C 2+13,6 C 3
s.t : 8,3 A 1+20 A 2+10 A 3 ≤ 3600
9,8 B 1+ 8,3 B 2+21,4 B 3≤ 3300
6,2 C 1+15,4 C 2+13.6 C 3 ≤ 3720
8,3 A 1+9,8 B 1+6,2 C 1 ≥3840
20 A 2+8,3 B 2+15,4 C 2 ≥ 2820
10 A 3+21,4 B 3+13,6 C 3 ≥3960
4.3.1 Pengolahan Model Matematika Menggunakan Excel
1. Buka Microsoft Excel
2. Klik File > Option

Gambar 4 5 Option Excel

3. Klik Add-ins untuk mengaktifkan Solver


Gambar 4 6 Add-ins

4. Kemudian pilih Inactive Application Add-ins

Gambar 4 7 Mengaktifkan Solver 1

5. Muncul Dialog box sepert dibawah ini:


Gambar 4 8 Mengaktifkan Solver 2

6. Maka pada Menu Data akan muncul Solver

Gambar 4 9 Solver di Menu Data

7. Setelah muncul Tool Solver, lalu buat tabel sebagai berikut :


Tabel 4 8 Tabel Awal Pengerjaan Model Matematika Menggunakan Excel 1

Pada tabel diatas diketahui masing-masing pembatas dari Supply dan


Demandnya ditempatkan di kolom Konst. Ruas Kanan. Untuk angka 1
pada tabel C6:K11 disesuaikan pada variabel awalnya. Pada baris
Koefisien Fungsi Tujuan dimasukan ongkos transportasinya.

8. Setelah dibuat pada sel M4 masukan rumus


=SUMPRODUCT(C3:K3;C4:K4)
Tabel 4 9 Tabel Awal Pengerjaan Model Matematika Menggunakan Excel 2

9. Masukan rumus =SUMPRODUCT($C$4:$K$4;C6:K6) di sel L6 copy


rumus tersebut sampai sel L11

Tabel 4 10 Tabel Awal Pengerjaan Model Matematika Menggunakan Excel 3

10. Setelah memasukan rumus pada kolom L selanjutnya pilih Solver dan
masukan data sebagai berikut :

Gambar 4 10 Rumus Solver

11. Akan muncul Dialog Box seperti dibawah ini :


Gambar 4 11 Dialog Box Solver

12. Maka akan muncul hasil sepeti :

Tabel 4 11 Hasil Pehitungan Model Matematika

4.4 Pengolahan Data Menggunakan POM QM


1. Buka POM QM > modul transportasi

Gambar 4 12 Pemilihan Modul Transportasi

2. Klik File > New


Gambar 4 13 New Problem

3. Lalu akan muncul dialog box untuk memasukan jumlah baris dan kolom

Gambar 4 14 Penambahan Kolom dan Baris Pada Tabel

4. Lalu masukan data awal kedalam tabel yang sudah ada


Tabel 4 12 Tabel Data Awal POM QM

5. Pada Starting Method Pilih metode Minimum Cost Method / Least Cost

Gambar 4 15 Pemilihan Metode

6. Klik Solve
Gambar 4 16 Solve POM QM

7. Maka akan muncul tabel hasil perhitungan POM QM


Tabel 4 13 Tabel Hasil POM QM

8. Klik Iterasi untuk melihat iterasi Stepping Stone

Gambar 4 17 Menu Iterasi

9. Maka akan mucul tabel iterasi


Tabel 4 14 Tabel Iterasi Stepping Stone

Anda mungkin juga menyukai