Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR PUSTAKA

Budiono, Sjamsu, Eddyanto, Moestidjab, dan Trisnowati Taib Saleh. 2012. Ilmu
Kesehatan Mata. Surabaya: Airlangga University Press.

Ilyas, Sidharta dan Sri Rahayu Yulianti. 2019. Ilmu Penyakit Mata. Jakarta:
Badan Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.

Henderson, Pam. 2015. LASIK Eye Surgery Explained. America: Lulu.com

Pamenan L. Dhiraja. 2018. “Bagian-Bagian Mata dan Fungsinya,”. Jakarta:


Alumni.

Aggripina Katarina. 2015. “Anatomi Mata,”. Yogyakarta: Alumni.

Nirma Donna. 2017. “Anatomi Mempelajari Organ Mata,”. Jakarta: Alumni

Dimas Farid. 2012. “Organ Mata Manusia,”. Bandung: Alumni

Alodokter. 2019. “Sklera, Si Putih yang Melindungi Bola Mata”.


https://www.alodokter.com/sklera-si-putih-yang-melindungi-bola-mata.
Diakses pada 22 Oktober 2019.

Klinik Mata Nusantara. 2019. “Sejarah Perkembangan LASIK Mata di Jakarta”.


www.klinikmatanusantara.com/id/ketahui-lebih-lanjut/info-kesehatan-mata-
dari-kmn-eyecare/artikel/sejarah-perkembangan-lasik-mata-di-jakarta. Diakses
pada 10 December 2019.
RIWAYAT PENULIS

Penulis bernama Kaniya Atika Tabina, biasa dipanggil Kaniya. Penulis


lahir pada tanggal 21 Juni 2005 di Jakarta Selatan. Penulis merupakan anak
pertama dari 2 bersaudara. Penulis mempunyai adik laki-laki bernama Mirza
Artha Tantoso. Penulis merupakan putri dari pasangan Indira Prabhandari dan
Mahadi Tantoso.

Sebelumnya penulis bersekolah di SD Islam Harapan Ibu, lalu penulis


melanjutkan jenjang pendidikannya di SMP Labschool Kebayoran yang terletak
di Jalan Achmad Dahlan. Penulis merupakan murid di kelas IX E, angkatan 17,
Savetry Dyasara. Penulis indin melanjutkan sekolahnya di SMA Labschool
Kebayoran di jurusan IPA. Penulis inigin masuk ke Universita Indonesia jurusan
kedokteran. Penulis menaruh perhatian besar terhadap operasi LASIK dan teman-
teman yang menggunakan kacamata. Oleh karena itu, penulis memilih topik itu
menjadi judul karya tulis. Penulis mempunyai kegemaran dalam bidang biologi
dan dunia medis.

Anda mungkin juga menyukai