Anda di halaman 1dari 3

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)

SMP NEGERI 1 CIJEUNGJING

MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

KELAS IX (SEMBILAN)

TAHUN PELAJARAN 2013/2014

NO SKL/ MATERI INDIKATOR BENTUK


SOAL
1 Menunjukan sukap positif terhadap norma -Menjelaskan hakekaat norma PG
Norma yang berlaku dalam kehidupan -mengidentifikasi sangsi norma PG
Yang bermasyarakat, berbangsa dan kesusilaan
bernegara -menjelaskan hakikat hukum dalam PG
kehidupan bermasyarakat
-menjelaskan hukum tidak tertulis PG
Dalam ketata negaraan
2 Mendeskripsikan makna proklamasi -menjelaskan isi teks proklamasi PG
Kemerdekaan & konstitusi pertama kemerdekaan
-menguraikan maksud proklamasi PG
kemerdekaan
3 Menampilkan sikap positif terhadap -Menjelaskan latar belakang lahirnya PG
perlindungan dan penegakan HAM perundang – undangan HAM n
Nasional
4 Kemerdekaan mengemukakan pendapat -menunjukan dasar hukum kemer- PG
dekaan mengemukakan pendapat
-Menjelaskan kemerdekaan meng- PG
mukakan pendapat sebagai sebuah
Hak Ajasi Manusia
5 Menampilkan prilaku yang sesuai dengan -Menemukan nilai – nilai pancasila PG
Nilai – nilai pancasila dalam buku negar Kertagama
6 Memahami berbagai konstitusi yang -menjelaskan system ketatanegaraan PG
Pernah digunakan di Indonesia menurut konstitusi RIS
-menunjukan penyimpagan terhadap PG
UUD 1945 pada periode 1945-1949
7 Menampilkan ketaatan terhadap -Menguraikan bentuk dan tata urutan PG
Perundang – undangan nasional Perundang – undangan nasional
-menunjukan upaya pemberantasan PG
Korupsi di Indonesia
8 Memahami pelaksanaan demokrasi dalam -menjelaskan pengertian demokrasi PG
Berbagai aspek kehidupan -membandingkan system pemerintah PG
presidensial dengan parlementer
9 Memahami kedaulatan rakyat dan system -menjelasskan system pemerintahan PG
Pemerintahan di Indonesia Indonesia
10 Menampilkan dalam usaha pembelaan -menguraikan unsur – unsur Negara PG
negara -menemukan hak – hak dan kewajiban PG
warga Negara
-menentukan fungsi Negara PG
-mengidentifikasi peraturan perundang PG
undangan tentang wajib bela Negara
-menunjukan contoh tindakan yang PG
menunjukan upaya membela Negara
-menentukan sikap terhadap pihak- PG
pihak tertentu yang ingin menghancur-
kan NKRI
-menunjukan partisipasi dalam usaha PG
pembelaan Negara dilingkungannya
11 Memahami pelaksanaan Otonomi Daerah -menemukan hakikat Otonomi Daerah PG
-menemukan rumusan tujuan pemben- PG
tukan Otonomi Daerah
-menentukan dasar pemikiran PG
diselenggarakannya Otonomi Daerah
-menjelaskan Azas Desentralisasi PG
-menguraikan pentingnya partisipasi PG
masyarakat dalam perumusan kebijakn
piblik
-menganalisis konsekuensi tidak aktif- PG
nya masyarakat dalam perumusan dan
pelaksanaan kebijakan public didaerah
12 Memahami dampak globalisasi dalam -menjelaskan makna globalisasi PG
Kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan -menguraikan dampak globalisasi PG
bernegara terhadap berbagai kehidupan
masyarakat
-menjelaskan hakekat politik luar negri PG
bebas aktif
-peranan Indonesia dalam percaturan PG
Internasional
-menilai dampak globalisasi yang positif PG
bagi kehidupan brmasyarakat,
berbangsa, dan bernegara
-menjelaskan dampak globalisasi bagi PG
kehidupan bermasyarakat,
berbangsan , dan bernegara
-menentukan sikap terhadap dampak PG
positif globalisasi dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
-menentukan sikap terhadap dampak PG
negative globalisasi dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
13 Menampilkan prestasi diri sesuai -menjelaskan pentingnya prestasi diri PG
Kemampuan demi keunggulan bangsa bagi keunggulan bangsa
-menentukan paktor yang mempengar PG
uhi prestasi diri
-mengenal potensi diri untuk berprstasi PG
sesuai kemampuan
-pentingnya mengenali prestasi diri PG
-menunjukan berbagai aktifitas untuk PG
mewujudkan prestasi diri sesuai
kemampuan demi keunggulan bangsa
-prestasi diri perlu dikembangkan PG
untuk
mencapai keunggulan bangsa

Mengetahui Cijeungjing, Agustus 2013


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Dr.H.ANING EFFENDI,M.Pd TIN SUPARTINI,S.Pd.,M.M.Pd


NIP 195810281981011006 NIP 196308011988032004

Anda mungkin juga menyukai