Anda di halaman 1dari 1

TUGAS : 3.8.

1
Materi : Energi
Batas pengumpulan : Rabu, 17 Februari 2021 (pukul 23.59)
Media Pengumpulan : e_8

1. Dua balok dihubungkan dengan seutas tali melalui sebuah katrol licin seperti
ditunjukkan pada gambar ! Kedua balok mula-mula ditahan diam. Jika penahan
dihilangkan, tentukan : a. Energy kinetic balok 2 kg saat t = 5 s
b. Perbandingan energy kedua balok saat t = 2 s

2 kg 3 kg

2. Perhatikan gambar berikut. Jika permukaan bidang miring licin dan g = 10 m/s2,

2 kg
3 kg
37o 5m

a. Berapa percepatan balok ?


b. Berapa energy kinetic balok 2 kg saat sampai di permukaan bidang datar ?

3. Kelereng jatuh bebas dari ketinggian H meter di atas permukaan tanah. Saat
ketinggian kelereng ½ H energy kinetiknya 20 J.
a. Berapa energy kinetic kelereng saat ketinggianny ¼ H ?
b. Berapa ketinggian kelereng saat energy kinetiknya 10 J ?

4. Perhatikan gambar lintasan kelereng di bawah ! Kelereng di lepas dari titik A dan
A bergerak melalui titik B dan C yang
licin. Jika energy mekanik kelereng
saat di titik A sebesar 5 joule,
a. Berapa energy kinetik saat di B
b. Berapa energy kinetic saat di C

C
5m

3m

B
TUGAS FISIKA / SMT_2 / 2020 - 2021 halaman 1

Anda mungkin juga menyukai