Anda di halaman 1dari 2

Forming Adjectives (Membentuk Kata Sifat Bahasa Inggris)

Forming Adjectives

Adjective (kata sifat) merupakan kata yang berfungsi untuk menerangkan noun (kata benda)


atau pronoun (kata ganti).
Meskipun tidak ada aturan umum untuk membentuk adjective, orang cenderung dapat
mengetahui apakah suatu kata adalah adjective dengan melihat fungsinya di dalam kalimat.

Posisi Adjective:

It was easy questions.
Attributive (Itu pertanyaan-pertanyaan yang mudah.)
menerangkan noun “questions”

The questions was easy.


Predicative (Pertanyaan-pertanyaan tersebut mudah.)
menerangkan questions (subjek kalimat)

Adjective tanpa Akhiran Khusus

Selain mengamati fungsinya di dalam kalimat, adjective biasanya dapat pula dikenali dari


akhiran katanya. Namun pada kenyataannya banyak adjective yang tidak memiliki akhiran
khusus.

Contoh adjective:

 big
 cool
 dark
 hard
 hot
 kind
 light
 sad
 warm

Adjective dengan Akhiran Tertentu

Beberapa kata dengan suffix (akhiran) tertentu biasanya merupakan adjective. Kata tersebut


sebagiannya merupakan hasil penambahan adjective suffix pada noun atau verb (kata kerja).
Suffix Contoh Adjective

-able changeable, readable, reasonable, teachable, workable

-al disfunctional, emotional, periodical, procedural, theorical

-ant exultant, observant, ignorant, important, significant

-ary imaginary, ordinary, unitary

-ed bearded, bored, melted, spoiled, tender-hearted

-ent excellent, convenient, different, frequent, patient, sufficient

-ful beautiful, delightful, helpful, hurtful, playful, useful


-ic basic, empiric, energetic, enthusiastic, periodic, romantic

-ing charming, encouraging, terrifying, interresting, sparkling

-ish boyish, brownish, childish, newish, reddish, snobbish

-ive abusive, active, cooperative, initiative, instinctive, sensitive

-less  careless, hopeless, motiveless, priceless, tasteless, useless

-ly  friendly, lively, lovely, neighborly, womanly

-ous adventurous, gaseous, momentous, mysterious, religious

-y angry, busy, cloudy, healthy, juicy, sandy, shaky, windy

-ly Adjective
Sebagian kata dengan akhiran -ly seperti early dan monthly dapat digunakan
sebagai adjective maupun adverb (kata keterangan). Sebagian yang lain hanya
digunakan sebagai adjective: friendly, lively, lonely, lovely, neighborly, silly, dan ugly.

Comparative dan Superlative Adjective


Adapula suffix yang ditambahkan pada adjective yang sudah ada (biasanya terdiri dari
satu suku kata atau dua suku kata berakhiran -y), yaitu: -er dan -est untuk
membentuk comparative dan superlative adjective.

Contoh adjective:
 big – bigger – biggest
 fast – faster – fastest
 hot – hotter – hottest
 easy – easier – easiest
 happy – happier – happiest
 simple – simpler – simplest

Prefix + Adjective
Sebagian prefix (awalan) yang ditambahkan di depan adjective dapat
menyebabkan makna kata tersebut menjadi negatif.
Prefix Adjective

 -il -il + legal = illegal

-im -im + patient = impatient

-in -in + efficient = inefficient

-ir -ir + responsible = irresponsible

-un -un + famous = unfamous

Anda mungkin juga menyukai