Disusun Oleh
Npp : 30.1315
Kelas : C-2
KATA PENGANTAR
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat dan
ridho-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah tugas
ujian akhir semester.
Penulis menyadari jika dalam penyusunan makalah ini masih jauh dari
kata sempurna. Oleh karena itu, penulis menantikan kritik dan saran yang
membangun serta konstruktif dari para pembaca sebagai upaya penyempurnaan
makalah ini.
Penulis
DAFTAR ISI
A. Latar Belakang
Selain adanya MC, dalam suatu acara yang resmi terdapat protokol,
yaitu tata acara, khususnya acara resmi, seperti acara kenegaraan atau
melibatkan pejabat negara, pengaturan keseluruhan kegiatan dari awal hingga
akhir. Pada makalah ini akan dibahas mengenai MC atau pembawa acara.
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penulisan
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
C.Syarat Menjadi MC
Sebagai seorang MC, dia harus bisa menarik perhatian hadirin untuk
segera merasa terlibat dalam pertemuan itu. Kalau upaya ini gagal, jalannya
acara menjadi hambar, tidak berkesan dan mengecewakan. Sebaliknya bila
pembawa acara pandai menguasai dan menghibur hadirin, maka acara tersebut
menjadi lancar dan menyenangkan. Dengan demikian kesuksesan sebuah
acara berada di tangan MC.
Berikut ini adalah beberapa persyaratan utama yang harus dimiliki oleh
seorang Master of Ceremony:
1. Kenali peranmu
Peran seorang MC adalah untuk mempertahankan sebuah acara
agar berjalan lancar, mempertahankan energi para peserta/penonton agar
semangat, membantu para peserta agar merasa disambut dengan baik dan
membuat para pembicara/pengisi acara merasa dihargai, dan masih banyak
lagi. Jadi, tidak hanya untuk memberikan informasi ataupun sebagai
timekeeper saja.
6. Jangan bicara terlalu cepat, ucapkan setiap kata dengan intonasi yang jelas
(training MC).
7. Usahakan untuk rileks, jika gugup tarik nafas yang panjang dan dalam
kemudian bergeraklah untuk melemaskan otot.
8. Buat catatan kecil untuk membantu mengingat apa yang akan dikatakan,
boleh jadi itu joke, cerita atau memberikan informasi.
BAB IV
KESIMPULAN
A. Kesimpulan
B. Saran
Kami yang menyusun makalah ini menyadari jika makalah ini masih
jauh dari kesempurnaan, karena itu segala bentuk kritikan dan saran yang
membangun sangat kami butuhkan guna penyempurnaan makalah ini serta
meningkatkan pemahaman akademis kita bersama.
DAFTAR PUSTAKA
Wisanggeni, Tantra. 2011. Cara Instan Jago MC dan Berpidato dalam Bahasa
Indonesia. Yogyakarta: Pinang Merah Publisher.