Anda di halaman 1dari 7

Simulasi Jumlah Tanaman Pangan Padi Di Kabupaten

Pacitan Provinsi Jawa timur


Ujian Akhir Semester
Matakuliah Model Dan Simulasi Sistem

Di susun Oleh
Nama : Mukhammad Agus Salim
NPM : 13.2016.1.00498
Jurusan : Sistem Informasi

FAKULTAS TEKNIK ELEKTRO DAN TEKNOLOGI INFORMASI


INSTITUT TEKNOLOGI ADHI TAMA SURABAYA
Bab I
Pendahuluan

1.1 Latar Belakang


Tanaman pangan khususnya padi adalah bahan pokok kebanyakan masyarakat indonesia
sejak jaman daluhu, sektor ini bergerak sebagai tanaman utama orang di indonesia karena
mudah di dapat dan pengolahanny sangat mudah, oleh karena itu masyarakat indonesia
sangat bergantung pada padi yang di olah menjadi beras sehingga bisa di konsumsi.

Untuk itu khusus nya daerah yang mayoritas masyarakat jawa timur adalah tempat utama
untuk mengembangkan lahan pertanian, sehingga petak tanah yang berada di jawa timur
kebanyakan di olah masyarakat sekitar menjadi lahan pertanian khuhsnya tanaman padi.

Penelitian menganalisa sistem di daerah Pacitan yang menjadi salah satu tujuan penulis
karena banyak faktor yang mempengaruhi pertumbuhannya padi di daerah Pacitan
Jawatimur pada tahun 2013 sampai dengan 2017. Contoh nya seperti perluasan lahan dan
sumberdaya manusia yang membuat pertumbuhan tanaman padi menjadi semakin pesat pada
tahun berikutnya.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan simulasi penelitian ini.
1. Mampu menganalisa pertumbuhan tanaman padi di daerah Pacitan.
2. Mengetahui perkembangan padi di kabupaten Pacitan.

1.3 Permasalahan
Adapun permasalahan di sektor pertanian.
1. Faktor apa saya yang mempengaruhi pertumbuhan pertanian padi.
2. Bagaimana cara mengatasi pertumbuhan pertanian padi.
BAB II
Pembahasan

2.1 Variabel
Variabel yang digunakan ada beberapa yang sudah di dapatkan melalui sumber yang
terkait.
1. Data luas lahan
2013 18927  
2014 16729 -11.61303957
2015 19540 16.8031562
2016 22907.5 17.23387922
2017 23261.6 1.545781949
    -100

Variabel luas lahan menjadi faktor pertumbuhan padi di kabupaten Pacitan karena
lahan di daerah pacitan terkenal sangat subur, olehkarena itu dari data yang di dapat
setiap tahun lahan terus meningkat membuat luas lahan pertanian sangat bagus untuk
pertumbuhan pertanian dari 2013 sampai 2017 meningkat. Kemungkinan tahun
berikutnya 2018 akan terus meningkat.

2. Data luas padi

Data Padi    
01. Kab.
Kabupaten/Kota
Pacitan  
2013 110119  
2014 94554 -14.13470882
2015 98848 4.541320304
2016 115488 16.83392684
2017 120134 4.022928789
    2.815866779

Untuk variabel berikutnya adalah data padi dimana menjadi faktor penunjang
pertumbuhan padi di kabupaten Pacitan, karena pada tahun 2013 sampai 2017
meningkat, meskipun pada tahun 2014 sampai dengan 2015 mengalami penurunan yang
minim, kabupaten Pacitan tetap terus meningkatkan produksi padi sehingga angka
presentase meningkat kembali.
2.2 Model

1. Model Utama Simulasi


Model ini mensimulasikan jumlah pertumbuhan dan peningkatan padi di kabupaten
Pacitan Jawa timur.

Berikut ini adalah tabel yang memperlihatkan jumlah data padi pada tahun 2013
sampai 2017.

2. Model kedua simulasi


Model ini mensimulasikan persentase padi di kabupaten Pacitan Jawa timur.
Berikut ini adalah tabel yang memperlihatkan presentase sumber daya petani pada
tahun 2013 sampai 2017.

Kesimpulannya adalah data di atas dapat di simpulkan jumlah adi di kabupaten Pacitan
akan terus melangami peningkatan sampai tahun berikutnya dengan presentase 10%.
Dengan adanya peningkatan jumlah padi di kabupaten Pacitan akan berpengaruh
terhadap kenaikan tingkat sumberdaya di kabupaten Pacitan.
BAB III
Studi Kasus

Menurut data Bada Pusat Statistika (BPS) persentase tingkat pertumbuhan padi di kabupaten
Pacitan setiap tahunnya mengalami peningkatan, namun setelah di rata – rata dari tahun 2013 –
2017 ternyata setiap tahunnya terjadi kenaikan sebesar 10 persen. Melihat data tersebut
kemungkinan tingkat peningkatan padi di kabupaten Pacitan akan terus meningkat. Peningkatan
jumlah padi di Pacitan mempunyai pengaruh terhadap sumberdaya petani dan juga luas lahan
padi, sehingga mempengaruhi pertumbuhan perokonomian di wilayah tersebut.

Penambahan Luas Lahan Pertanian


Melihat data peningkatan jumlah peningkatan padi di Pacitan yang mempunyai pengaruh
terhadap pertumbuhan ekonomi, penyediaan lahan merupakan salah satu solusi untuk mengatasi
hal tersebut. Lahan pertanian bisa berupa tanah yang cocok untuk di jadikan cocok tanam padi.
2013 18927  
2014 16729 -11.61303957
2015 19540 16.8031562
2016 22907.5 17.23387922
2017 23261.6 1.545781949
    -100
Data diata merupakan data lahan dari tahun 2013 sampau 2017 yang merupakan peningkatan
luas lahan di kabupaten Pacitan.

Skenario Model
Sekenario model simulasi jumlah tingkat peningkatan pertumbuhan padi dengan menambahkan
variable lahan petani dan sumberdaya manusia.
Kesimpulan
Dengan menambahkan variabel baru luas lahan dan sumberdaya di dalam sekenario model
simulasi jumlah tingkat pertanian di kabupaten Pacitan dapat menekan jumlah padi di Pacitan
sebesar kurang lebih 10%.

Anda mungkin juga menyukai