Anda di halaman 1dari 13

PM INTENSIF US 6 SD

KE-1 

BAHASA INDONESIA Maret 2020 M Rajab 1441 H 


90
Meni

Kerjakanlah dengan Jujur dan Sungguh-Sungguh, Minta Tolonglah hanya kepada Allah!
Selamat Mengerjakan, Semoga Sukses! Pilihlah satu jawaban yang benar! 

KERJAKAN 20 SOAL DALAM WAKTU 30


MENIT 

Bacalah paragraf berikut untuk menjawab pertanyaan


nomor 1 dan 2! 

Sayur dan buah memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh. Serat yang terkandung di
dalamnya mampu menjaga kadar lemak. 

1. Makna kata lemak pada paragraf di atas adalah... 


A. air lendir di hidung B. air yang keluar dari dalam mulut C. zat minyak yang melekat
pada daging D. jaringan berupa benang yang berasal dari 
hewan atau tumbuhan 
2. Antonim kata manfaat pada paragraf tersebut 
adalah... A. mualaf B. mudarat C. mujarab D. mufakat 

Bacalah paragraf berikut untuk menjawab pertanyaan


nomor 3-5! 

Pisang dapat diolah menjadi aneka produk yang bernilai jual. Pisang dipotong-potong
dan digoreng dengan terigu menjadi pisang goreng. Pisang difermentasi menjadi
pisang seleh. Pisang bisa menjadi bahan baku jus dan kue basah. Selain itu, pisang
juga bisa dibuat menjadi kue bantal. 

3. Agar bisa menjadi pisang seleh, pisang harus... 


A. direbus B. digoreng C. dibuat jus D. difermentasi 

4. Kalimat utama paragraf tersebut adalah.... 


A. kalimat ke-1 B. kalimat ke-2 C. kalimat ke-3 D. kalimat ke-4 
5. Ide pokok paragraf tersebut adalah... 
A. manfaat pisang B. penjualan pisang C. aneka olahan pisang D.
mengonsumsi buah pisang 
Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan
nomor 6-9! 

Hutan memiliki manfaat yang luar biasa bagi kita. Di hutan tumbuh aneka jenis
tumbuhan yang dapat mencegah banjir dan tanah longsor. Hewan-hewan juga dapat
hidup bebas di hutan. Selain itu kita juga dapat memanfaatkan hutan sebagai tempat
wisata. 

6. Hutan dapat menjadi rumah


bagi... 
A. manusia B. binatang C. kendaraan D.
wisatawan 7. Pernyataan yang sesuai dengan
paragraf di atas adalah... 
A. Hewan dan tumbuhan liar hanya dapat hidup bebas di hutan B. Hutan
bermanfaat untuk menghasilkan kayu dari tumbuh-tumbuhan C. Banjir dan
tanah longsor hanya dapat dicegah dengan menanam tumbuhan. D. Hutan
bermanfaat untuk mencegah bencana dan dimanfaatkan sebagai tempat
wisata. 
Na
ma

Sek
olah

1
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

8. Teks di atas termasuk jenis


paragraf... 
A.
narasi
B.
persuasi
C.
eksposi
si D.
deskrips

9. Kemungkinan yang akan terjadi apabila pohon-pohon di hutan


ditebangi adalah... 
A. wisatawan akan semakin banyak
berkunjung B. terjadi banjir dan tanah
longsor C. hewan hidup dengan bebas
D. hutan terlihat lebih indah 

10. Bacalah kedua teks


berikut! 

Teks 1 Limbah rumah sakit adalah semua limbah yang dihasilkan oleh rumah sakit dalam bentuk padat, cair, pasta (gel),
maupun gas yang dapat mengandung mikroorganisme pathogen yang bersifat
infeksius, bahan kimia beracun, dan sebagian bersifat radiaktif. Berbagai macam
limbah rumah sakit ini dapat memberikan pengaruh tidak baik terhadap kesehatan
manusia ataupun lingkungan sekitar. 

Teks 2 Kehadiran limbah menimbulkan dampak negatif bagi manusia maupun lingkungan. Karena itu perlu dilakukan
penanganan terhadap limbah tersebut. Para pelaku industri diharapkan tidak hanya
memikirkan keuntungan yang banyak saja dan mengesampingkan pengolahan limbah
hasil industri. Karena hal ini dapat berdampak negatif bagi orang lain di sekitar
lingkungan industri tersebut. 

Persamaan kedua teks di atas adalah... A. Rumah sakit


menghasilkan limbah. B. Perlunya kebijaksanaan dari para pelaku
industri. C. Limbah berdampak bagi manusia dan lingkungan. D.
Limbah menghasilkan mikroorganisme pathogen yang bersifat
infeksius. 

11. Bacalah paragraf rumpang


berikut! 

... Misalnya adalah dengan mendaur ulang, menjual ke tukang asongan, atau
melakukan pembakaran pada limbah hasil kegiatan rumah tangga. Selain itu, kita juga
dapat mengurangi pencemaran pada air dengan tidak membuang sampai ke sungai.
Upaya kecil yang kita lakukan ini nantinya akan berdampak besar bagi masa depan
makhluk hidup dan lingkungan di muka bumi. 

Kalimat dengan pokok pikiran yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas adalah... A.
Sampah banyak berserakan di sekitar rumah kita hingga menimbulkan bau yang tak
sedap. B. Sampah bisa didaur ulang dan bisa dimanfaatkan kembali. C. Kita dapat
melakukan kerja bakti bersama warga masyarakat untuk membersihkan got dan sungai.
D. Kita dapat ikut serta menjaga lingkungan dari pencemaran limbah dengan cara-cara
yang mudah. 

Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan


nomor 12-15! 

Arif sibuk membuka-buka halaman buku. Semalam di rumahnya ada acara. Ia lupa
mengerjakan PR. Di atas meja nampak beberapa buku pelajaran. Ia nampak
kebingungan. Sebentar lagi bel masuk sekolah berbunyi. Ternyata ia sedang
mengerjakan soal nomor sembilan belas. Farid yang berada di dekatnya menawarkan
bantuan. Namun, mereka tetap tak menemukan jawaban. 
Tak lama berselang, datanglah Fikri. Ia membantu Arif mengerjakan soal tersebut.
Bahkan Fikri menjelaskan kepada Arif dan Farid cara mengerjakannya. 
Kepada semua teman yang membutuhkan bantuan, Fikri memang tidak enggan dan
selalu memberikan. Ini tak hanya dilakukan di sekolah, di rumahnya pun banyak
teman yang datang. Biasanya mereka datang ke rumah Fikri pada sore hari. Dengan
tekun Fikri mengajari mereka. 
Heru yang sedari tadi memerhatikan, pun memberikan pujian kepada Fikri. Selain
pandai, Fikri tak pernah enggan menolong temannya. 

2
 

PM Intensif US 1 >> B. Indonesia 

12. Mengapa Arif belum mengerjakan PR? 


14. Latar cerita tersebut adalah.... 
A. Ia ketiduran. B. Ia tidak bisa mengerjakannya. C. Semalam di rumahnya ada
acara. D. Ia ingin mengerjakannya di sekolah. 

13. Tokoh utama pada cerita tersebut adalah.... 


A. Arif B. Fikri C. Farid D. Heru 
A. sekolah B. rumah Arif C. rumah Fikri D. ruang kelas 

15. Watak Fikri dalam cerita di atas adalah.... 


A. penolong B. penyabar C. pemurah D. pemalu 

16. Bacalah kutipan cerita berikut! 


Suasana pemakaman itu nampak syahdu. Beberapa kerabat dan handai taulan
nampak mengenakan baju hitam. Mereka sama-sama menunduk haru. 

Simbol baju hitam dalam teks tersebut


bermakna.... A. sengsara B. menderita C.
berkabung D. penyesalan 

Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor


17 dan 18! 

Syifa rajin membaca. Setiap istirahat, ia membaca buku di perpustakaan. Berbagai


jenis koleksi buku perpustakaan pernah ia baca. Pada saat penerimaan rapor, ia
mendapat nilai yang bagus. Kebiasaannya membaca ternyata berdampak pada
peningkatan prestasinya. 

17. Simpulan yang tepat teks tersebut adalah... 


A. Perpustakaan memiliki banyak koleksi 
buku pelajaran dan cerita. B. Rajin membaca dapat meningkatkan 
prestasi belajar siswa. C. Pada saat istirahat, Syifa mengunjungi 
perpustakaan untuk membaca buku. D. Prestasi belajar Syifa meningkat pesat 
setelah rajin membaca buku perpustakaan. 
18. Makna kalimat ketiga teks di atas adalah... 
A. Ia pernah membaca buku yang ada di 
perpustakaan. B. Jenis-jenis buku yang ada di 
perpustakaan sekolah beragam. C. Buku-buku koleksi perpustakaan yang 
dibaca anak-anak sangat banyak. D. Syifa senang membaca berbagai koleksi 
buku yang ada di perpustakaan. 

Bacalah kutipan cerita berikut untuk menjawab pertanyaan nomor


19 dan 20! 

Sudah beberapa sore ini Salim datang ke rumahku. Sore ini ia datang lagi. Alasannya
ingin mengerjakan PR bersama. Namun, sebenarnya Salim hanya inigin meminjam
bukuku, kemudian menyalin PR yang aku kerjakan. Sebenarnya aku tak ingin
meminjamkan bukuku karena membuat Salim jadi malas belajar. Namun Salim selalu
memaksa. Saat di sekolah Salim selalu mengatakan bahwa ia mengerjakan PR
sendiri. 

19. Bagian cerita yang merupakan konflik


adalah.... 
A. Pada waktu Salim berbohong mengatakan selalu
mengerjakan PR. B. Saat Salim malas belajar dan
mengerjakan PR. C. Saat Salim selalu memaksa meminjam
tugas-tugas sekolah. D. Ketika sebenarnya tak ingin
meminjamkan buku pada Salim. 

20. Amanat kutipan cerita di atas


adalah... 
A. Jangan menyontek! B.
Jangan belajar bersama! C.
Jangan meminjamkan buku!
D. Jangan mengerjakan PR
sendiri! 

3
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

Bacalah paragraf berikut untuk menjawab pertanyaan nomor


21 dan 22! 

Sesudah tiga hari Syarla sakit. Syarla diperiksa oleh dokter. Diukur suhu badannya
lalu tekanan darahnya. Hasil pemeriksaan dokter menyatakan bahwa Syarla
mengalami sakit gangguan pencernaan. Dokter memberikan Syarla obat. Dokter juga
menyarankan agar Syarla berhati-hati dalam mengonsumsi makanan. 

21. Tema teks di atas


adalah.... 
A.
pemeriksaa
n B.
kedokteran
C.
kesehatan
D.
penyakit 

22. Peristiwa yang akan terjadi selanjutnya


adalah... 
A. Syarla mendengarkan nasihat dokter, tetapi tidak berhati-hati dalam mengonsumsi
makanan. B. Syarla berhati-hati dalam mengonsumsi makanan sehingga ia tetap
mengalami gangguan pencernaan. C. Syarla tidak meminum obat dan tidak
mendengarkan saran dokter sehingga ia cepat sembuh. D. Syarla meminum obat
pemberian dokter lalu beberapa hari kemudian ia sembuh. 

23. Bacalah kutipan cerita


berikut! 

“Arif, pensil siapa itu?” tanya ibu. “Pensil Bagas, Bu,” jawab Arif. “Kok ada di kamu?”
tanya ibu lagi. “Tadi ketinggalan di kelas. Jadi aku bawa pulang,” jawab Arif.
“Jangan mengambil barang milik orang, ya, Nak? Besok kamu kembalikan ke dia,
ya?” ucap ibu. “Baik, Bu,” ucap Arif sambil tersenyum. 

Nilai moral yang baik dari tokoh di atas


adalah.... A. merasa bersalah B.
menyadari kesalahan C. mematuhi
nasihat orang tua D. mengutamakan
pertemanan 

24. Bacalah paragraf


berikut! 

Sudah satu tahun dr. Irfan bertugas di pedalaman hutan Kalimantan. Ia tinggal
bersama suku yang hidup apa adanya mengandalkan hasil hutan. Ia menjadi satu-
satunya dokter bagi beberapa suku yang mendiami daerah pedalaman tersebut. Ia
melakukan pekerjaannya dengan tulus dan ikhlas. 

Nilai keteladanan dari tokoh di atas


adalah.... A. menjadi dokter B.
menolong tanpa pamrih C. bertugas
di daerah pedalaman D. tinggal
dengan sarana apa adanya 

25. Bacalah kalimat rumpang


berikut! 

Para relawan sedang melakukan .... Para korban luka segera dibawa ke rumah
sakit terdekat. 

Istilah yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut


adalah.... A. evaluasi B. Evakuasi

C. imunisasi D.imunologi 
4
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

26. Bacalah ilustrasi


berikut! 

Setelah membersihkan seluruh meja, kursi, dan lemari dengan kemoceng, Hafiz
menyapu lantai dan mengepelnya. Meskipun keringat mengucur dari tubuhnya, ia
tidak terlihat lelah. 

Ungkapan yang sesuai dengan isi teks di atas


adalah.... A. adu domba B. lintah darat C.
tenaga badak D. kambing hitam 

27. Bacalah ilustrasi


berikut! 

Rina tetap meminta dibelikan sepeda meskipun ibunya tidak memiliki uang. Ibunya
terpaksa memecahkan celengan ayamnya. Setelah dihitung, jumlah uangnya hanya
Rp357.000,00, sedangkan harga sepeda yang diinginkan Rina Rp420.000,00. 

Peribahasa yang sesuai untuk ilustrasi


tersebut adalah.... A. Bagai air di atas daun
talas B. Besar pasak daripada tiang C. Buruk
muka cermin dibelah D. Lempar batu
sembunyi tangan 

28. Bacalah petunjuk acak


berikut! 

(1) Teteskan 2-3 tetes pada mata.


(2) Tutup kembali botol rapat-rapat.
(3) Buka kemasan lalu putar tutup
botol. (4) Gunakan 3-4 kali sehari
sampai sembuh. 

Urutan penggunaan obat tetes mata yang


benar adalah.... A. (3)-(1)-(4)-(2) B. (3)-(4)-(2)-
(1) C. (3)-(1)-(2)-(4) D. (3)-(2)-(1)-(4) 

29. Bacalah petunjuk acak


berikut! 

(1) Jus alpukat sehat siap dinikmati. (2) Tuangkan jus alpukat
ke dalam gelas. (3) Blender semua bahan hingga halus. (4)
Masukkan semua bahan ke blender. (5) Siapkan buah alpukat,
es batu, gula pasir, dan air matang secukupnya. 

Urutan petunjuk membuat jus alpukat


adalah.... A. (5)-(4)-(3)-(2)-(1) B. (5)-
(2)-(3)-(4)-(1) C. (4)-(2)-(5)-(3)-(1) D.
(4)-(3)-(5)-(2)-(1) 

30. Bacalah kalimat acak


berikut! 

(1) Buah ini bisa dibuat jus, saus, atau


sambal. (2) Buah tomat umumnya
berbentuk bulat telur. (3) Warnanya
merah atau kuning bila sudah tua. (4)
Selain itu, tomat juga bisa dibuat pasta. 

Urutan kalimat yang tepat membentuk paragraf deskripsi


adalah.... A. (2)-(3)-(1)-(4) B. (3)-(1)-(2)-(4) C. (2)-(4)-(1)-
(2) D. (3)-(4)-(1)-(2) 

5
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

31. Bacalah kalimat acak


berikut! 

(1) Rupanya ia lupa membawa dompet. (2) Ketika akan


membayarnya, Bu Arini kebingungan. (3) Bu Arini membeli
sayuran di pasar. (4) “Tidak apa-apa, Bu Arini. Besok saja
baru dibayar,” ucap Bu Upik. (5) Untunglah Bu Upik, penjual
sayuran itu, sudah mengenalnya. 

Urutan kalimat-kalimat di atas agar menjadi paragraf


narasi adalah.... A. (3)-(4)-(1)-(2)-(5) C. (3)-(2)-(1)-(5)-(4)
B. (3)-(1)-(5)-(2)-(4) D. (4)-(3)-(1)-(2)-(5) 

32. Bacalah paragraf rumpang


berikut! 

Ruang kelas 5A terlihat bersih. Meja dan kursi tersusun dengan rapi. AC telah
terpasang di kiri dan kanan ruangan. ... 

Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan di


atas adalah... A. Para siswa pun bisa belajar
dengan nyaman. B. Para siswa melaksanakan apel
pagi di lapangan. C. Para siswa sedang
mengerjakan tugas praktik di kelas. D. Para siswa
harus belajar dengan rajin di rumahnya. 

33. Perhatikan gambar iklan di


bawah ini! 
Kalimat yang tepat untuk melengkapi dengan iklan di
atas adalah... A. Menulis lebih mudah B. Membantumu
lebih pintar C. Mencatat semua pelajaran D. Membuat
tulisan semakin rapi dan indah 

34. Bacalah paragraf rumpang


berikut! 

Menjadi sebaik-baik makhluk menjadi tujuan utama bagi seorang Muslim. Siapakah
sebaik- baiknya makhluk itu? Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan
mengerjakan amal saleh adalah sebaik-baik makhluk. ... 

Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pidato di atas yaitu... A. Oleh karena itu,
marilah kita cari tempat tinggal makhluk yang paling baik itu! B. Oleh karena itu,
marilah kita menjadi orang yang beriman dan gemar mengerjakan amal saleh! C.
Oleh karena itu, marilah kita temukan tujuan utama bagi seorang Muslim! D. Oleh
karena itu, marilah kita menjadi orang baik kepada sesama makhluk di dunia ini! 

35. Bacalah kalimat rumpang


berikut! 

Sepatu cokelat itu ia ... di rak sepatu


paling atas. 

Kata bentukan yang tepat untuk melengkapi kalimat


tersebut adalah... A. terletak B. letakkan C. diletakkan D.
meletakkan 

6
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

Bacalah kalimat berikut untuk menjawab pertanyaan nomor


36 dan 37! 

Sepanjang Januari 2020, belasan warga di Kabupaten Cirebon dinyatakan positif


merasakan penyakit demam berdarah dengue (DBD). Dinas Kesehatan di musim
hujan ini setempat mengimbau masyarakat untuk mewaspadai ancaman penyakit
tersebut. 

36. Penggunaan kata yang dicetak miring yang benar


adalah.... 
A. mencari
B.
merawat
C.
menderita
D.
menyelidik

37. Perbaikan tata kalimat kedua pada paragraf di
atas adalah... 
A. Dinas Kesehatan di musim hujan ini setempat mengimbau untuk mewaspadai
ancaman 
masyarakat penyakit tersebut. B. Dinas Kesehatan setempat mengimbau masyarakat
untuk mewaspadai ancaman penyakit tersebut 
di musim hujan ini. C. Dinas Kesehatan di musim hujan ini setempat mengimbau
masyarakat mewaspadai ancaman 
untuk penyakit tersebut. D. Dinas Kesehatan setempat mengimbau di musim hujan ini
masyarakat untuk mewaspadai 
ancaman penyakit
tersebut. 

Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor


38 dan 39! 

Kecelakaan tunggal Land Rover Freelander terjadi di Bundaran Hotel Indonesia (HI),
Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Rabu (5/2) sekitar pukul 04.45 WIB. Diduga,
pengemudi mobil berinisiyal PWH hilang konsentrasi hingga akhirnya menabrak
trotoar dan masuk ke kolam Bundaran HI. 
Peristiwa ini bermula saat mobil tersebut melaju dari arah utara ke selatan di Jalan
MH Thamrin, Jakarta Pusat. Setibanya di lokasi kejadian, pengemudi diduga kurang
berhati-hati, sehingga menabrak trotoar. 

38. Kesalahan penggunaan ejaan pada teks di


atas adalah.... 
A. inisiyal
B. trotoar
C.
menabrak
D.
konsentra
si 

39. Penggunaan tanda baca yang tidak tepat pada kalimat


terakhir adalah.... 
A. tanda koma setelah kata
kejadian B. tanda hubung di
antara kata hati-hati C. tanda
koma setelah kata berhati-hati D.
tanda titik setelah kata trotoar. 

40. Kalimat dengan tanda baca yang


tepat yaitu... 
A. Kemarin Pak Karim, memetik buah
rambutan. B. Bagaimana keadaanmu. Aku
berharap kamu sehat! C. Apakah hari ini
kamu sudah belajar; Aisy? D. Jangan petik
bunga berwarna kunging itu! 
7
 
PM Intensif US 1 >> B.
Indonesia 

Jawablah pertanyaan-pertanyaan
berikut! 

41. Tulislah paragraf deskripsi tentang sekolahmu! Minimal lima kalimat. Perhatikan struktur
dan ejaan 
yang
tepat! 

42. Bacalah teks berikut lalu jawablah pertanyaan di


bawahnya! 

Di Dusun Setiamekar terdapat pabrik minyak dan sabun. Pabrik ini memasarkan hasil
produksinya ke berbagai daerah. Walaupun berada di dusun, pabrik ini berhasil
menguasi pasar di kota-kota besar. Namun sayangnya, kegiatan industri tersebut
kurang memerhatikan pembuangan limbah. Masyarakat Dusun Setiamekar sangat
terganggu dengan bau limbah tersebut. Air sumur penduduk juga ikut tercemar. 

a. Tentukan gagasan utama paragraf di atas! b. Buatlah satu


pertanyaan yang jawabannya terdapat pada paragraf di atas! 

43. Buatlah tabel berdasarkan teks


berikut! 

Ibu Anisa membuat jadwal piket kelas 6.2 selama satu pekan. Tugasnya adalah
menyapu kelas dan merapikan meja dan kursi. Adapun jadwalnya adalah sebagai
berikut: a. Rahmat, Hasan, dan Irma pada hari Senin. b. Fahmi, Rafa, dan Dinar pada
hari Selasa. c. Aisyah, Rahmah, dan Raisa pada hari Rabu. d. Kiandra, Rani, dan
Wahyu pada hari Kamis. e. Qyara, Safa, dan Sofi pada hari Jumat. 

44. Tulislah keteladanan tokoh pada teks


cerita berikut! 

Nenek Afifah adalah penjual nasi uduk di Pasar Pulogebang. Ia telah menjadi
pedagang nasi uduk selama 40 tahun. Setiap hari selesai melaksanakan salat subuh,
ia membuka warung nasinya yang sekaligus menjadi tempat tinggalnya. Menjelang
pukul tujuh, nasi uduknya ludes tak tersisa. Di samping rasanya yang nikmat,
harganya pun cukup murah. Senyum, lucu, dan sabar adalah bagian yang tidak
pernah hilang dari dirinya. Semua pedagang di pasar itu menyukai Nenek Afifah yang
terkenal akan keramahan dan kebaikannya. 

45. Salin dan perbaikilah paragraf di bawah ini dengan huruf kapital, tanda baca, dan
ejaan yang benar! 

Para guru dan siswa di sd mutiara jaya patut bangga karena memiliki kepala sekolah
berprestasi. Ia adalah pak mustofa arif m. pd. Kemarin pak mustofa dinobatkan
sebagai kepala sekolah terbaik tingkat kabupaten. 
8
 

Anda mungkin juga menyukai