Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GANJIL

SMP IP YAKIN
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas : VIII A/B/C
Waktu : 120 Menit
Hari/Tanggal :

1. Sebutkan 4 Jenis Gerak Tropisme!


2. Sebutkan 5 Jenis Gerak Nasti!
3. Sebutkan Bagian Tubuh Manusia yang Berbentuk:
a. Tulang Pipa
b. Tulang Pendek
c. Tulang Pipih
4. Sebutkan 5 Macam Sendi Gerak !
5. Seorang anak berjalan mengelilingi taman dari A ke B sejauh 150 meter, kemudian dari B ke
C sejauh 200 meter dan dari titik C ke D sejauh 250 meter. Jika anak tersebut berjalan selama
10 menit, tentukan :
a. Jarak yang ditempuh anak tersebut
b. Kecepatan anak tersebut. (dalam m/s)
6. Lemari bermassa 20 kg di dorong dengan Gaya 120 Newton. Tentukan percepatan lemari
tersebut!
7. Sebuah mobil didorong dengan gaya 50 Newton dan bergeser sejauh 3 meter. Hitunglah:
a. Usaha yang dikeluarkan untuk mendorong mobil tersebut!
b. Daya yang dikeluarkan dalam waktu 10 sekon!
8. Sebuah kereta ditarik dengan 5 mesin yang masingmasing gayanya 6000 Newton dan
bergeser sejauh 300 meter. Hitunglah:
c. Usaha yang dikeluarkan untuk menarik kereta tersebut!
d. Daya yang dikeluarkan dalam waktu 5 menit!
9. Buah mangga bermassa 300 gram jatuh dari pohonnya dengan ketinggian 2,5 meter.
Tentukan besar energi potensial buah mangga tersebut!
10. Sebutkan contoh-contoh yang ada di sekitar kita yang berhubungan dengan:
a. Tuas
b. Katrol
c. Bidang miring

RUMUS KETERANGAN SIMBOL


v = s/t v = kecepatan (m/s atau km/jam) g = percepatan gravitasi (m/s2)
a = v/t s = jarak (meter atau Km) m = massa (kg)
F=m.a t = waktu (sekon atau Jam) Ep = Energi Potensial (Joule)
w=m.g a = percepatan (m/s2) Ek = Energi Kinetik (Joule)
W=F.s F = gaya (Newton) h = ketinggian (meter)
Ep = m . g . h w = berat (Newton)
Ek = ½ . m . v2 W = usaha (Joule)
P = W/t P = daya (Watt)

Anda mungkin juga menyukai