Anda di halaman 1dari 2

ditandai dengan adanya gangguan metabolisme dalam tubuh yang

mengakibatkan terganggunya pankreas yang menghasilkan insulin.

1. Anatomi dan fisiologi

a. Anatomi

Gambar 2.1 Anatomi pankreas

( sumber dari https://images.app.goo.gl/6XnDnn1oPD6oFmD26

diakses tanggal 2 maret 2021 pukul 19.40 wit)

Pankreas adalah suatu organ berupa kelenjar terletak

retroperiontenial dalam abdomen bagian atas, didepan vertebrae

lumbalis I dan II, dengan panjang dan tebal sekitar 12,5 cm dan tebal

+2,5cm. Pankreas terbentang dari atas sampai ke lengkungan besar

dari perut dan biasanya dihubungkan oleh dua saluran doudenum atau

usus 12 jari (Ari, 2011 ).

1) Menurut syarifuddin. (2014), Bagian-bagian pankreas :

a) Bagian kepala pankreas

Merupakan bagian yang paling lebar, terletak di sebelah

kanan rongga itu dan letaknya di belakang lambung dan di

depan vertebra lumbalis pertama.

Anda mungkin juga menyukai