Anda di halaman 1dari 23

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN SKPD

2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD

Kecamatan Bulik mempunyai tugas pokok membantu Bupati dalam


melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk
menangani sebagian urusan otonomi daerah.
Dalam menyelenggarakan tugas pokok tersebut, Kecamatan Bulik mempunyai
fungsi:
1. Perencanaan, Pelaksanaan, Pengawasan dan Evaluasi Pelayanan kepada
Masyarakat di wilayah Kecamatan;
2. Pelaksanaan kegiatan Pemerintahan Umum di Wilayah Kerja Kecamatan;
3. Pembinaan dan Pelaksanaan Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat;
4. Penyelenggaraan Ketentraman dan Ketertiban Umum di Wilayah Kerja
Kecamatan;
5. Pembinaan dan Pengawasan terhadap Penyelenggaraan Pemerintah desa
dan/atau Kelurahan;
6. Pelaksanaan Kegiatan Ketatausahaan/Kesekretariatan.

Untuk melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud di atas,


berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Lamandau Nomor 16 Tahun 2008 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan di Kabupaten Lamandau
mempunyai kewenangan sebagai berikut :
1. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah yang tugas dan
fungsinya di bidang penerapan peraturan perundang-undangan;
2. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah yang tugas dan
fungsinya di bidang penegakan peraturan perundang-undangan dan/atau
Kepolisian Negara Republik Indonesia; dan
3. Melaporkan pelaksanaan penerapan dan penegakan peraturan perundang-
undangan di wilayah Kecamatan kepada Bupati/Walikota;

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
4. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah dan/atau instansi
vertical yang tugas dan fungsinya di bidang pemeliharaan prasarana dan fasilitas
pelayanan umum ;

5. Melakukan koordinasi dengan pihak swasta dalam pelaksanaan pemeliharaan


prasarana dan fasilitas pelayanan umum; dan

6. Melaporkan pelaksanaan pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum di


wilayah Kecamatan kepada Bupati/Walikota;

7. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah dan instansi vertical
di bidang penyelenggaraan kegiatan pemerintahan;

8. Melakukan koordinasi dan sinkronisasi perencanaan dengan satuan kerja


perangkat daerah dan instansi vertical di bidang penyelenggaraan kegiatan
pemerintahan;

9. Melakukan evaluasi penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat


kecamatan; dan;

10. Melaporkan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat kecamatan kepada


Bupati/Walikota;

11. Melakukan pembinaan dan pengawasan tertib administrasi pemerintahan desa


dan/atau kelurahan;

12. Memberikan bimbingan, supervise, fasilitasi, dan konsultasi pelaksanaan


administrasi desa dan/atau kelurahan;

13. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap kepala desa dan/atau lurah;

14. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap perangkat desa dan/atau


kelurahan;

15. Melakukan evaluasi penyelenggaraan pemerintahan desa dan/atau kelurahan di


tingkat kecamatan; dan

10

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
16. Melaporkan pelaksanaan pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan
pemerintahan desa dan/atau kelurahan di tingkat kecamatan kepada
Bupati/Walikota;

17. Melakukan perencanaan kegiatan pelayanan kepada masyarakat di kecamatan;

18. Melakukan percepatan pencapaian stándar pelayanan minimal di wilayahnya;

19. Melakukan pebinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan pelayanan kepada


masyarakat di kecamatan;

20. Melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan pelayanan kepada masyarakat di


wilayah kecamatan;

21. Melaporkan pelaksanaan kegiatan pelayanan kepada masyarakat di wilayah


kecamatan kepada Bupati/Walikota.

Struktur organisasi Kecamatan Bulik berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 16


Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan di
Kabupaten Lamandauterdiri dari :
a. Camat;

b. Sekretariat Kecamatan, membawahi :


1. Sub Bagian Keuangan;
2. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian;

c. Seksi Pemerintahan;

d. Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum;

e. Seksi Ekonomi dan Pembangunan

f. Seksi Kesejahteraan Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat

2.1.1 Camat
Camat mempunyai tugas memimpin, menyelenggarakan, membina,
mengoordinasikan dan mengevaluasi, serta melaporkan jalannya kegiatan
11

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Pemerintahan diwilayah kecamatan serta bertanggung jawab atas terlaksananya Tugas
Pokok dan Fungsi Kantor Kecamatan, untuk melaksanakan tugas sebagaimana
dimaksud, Camat menyelenggarakan fungsi :
1. Pengoordinasian kegiatan pemberdayaan masyarakat;
2. Pengoordinasian upaya peyelenggaraan ketenteraman dan ketertiban umum;

3. Pengoordinasian penerapan dan penegakan peraturan perundang-undangan;


4. Pengoordinasian pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum;
5. Pengoordinasian penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat kecamatan;
6. Pembinaan penyelenggaraan pemerintahan desa dan/atau kelurahan;
7. Pelaksanaan pelayanan masyarakat yang menjadi ruang lingkup tugasnya dan/atau
yang belum dapat dilaksanakan pemerintahan desa atau kelurahan.

2.1.2 Sekretariat
Sekretariat mempunyai tugas merencanakan kegiatan penyusunan program dan
penyelenggaraan tugas masing-masing seksi secara terpadu dan tugas pelayanan
administratif serta perlengkapan, keuangan, kepegawaian, ketatausahaan, dan rumah
tangga, organisasi, tatalaksana dan analisis jabatan serta dokumentasi peraturan
perundang-undangan pada Kantor Kecamatan.Sekretariat mempunyai fungsi :
1. Penyiapan bahan koordinasi pelaksanaan penyusunan program, anggaran belanja
dan pelaporan;
2. Pelaksanaan urusan kepegawaian;
3. Pelaksanaan urusan keuangan;
4. Pelaksanaan urusan penataan organisasi, tatalaksana dan analisis jabatan;
5. Pelaksanaan urusan rumah tangga dan ketatausahaan; dan
Pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas.

2.1.2.1. Sub Bagian Keuangan;


Kepala Sub Bagian Keuangan mempunyai tugas penyiapan bahan penyusunan
rencana anggaran pembiayaan, pengelolaan keuangan dan pelaksanaan

12

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
anggaran.Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Kepala Sub Bagian
Keuangan menyelenggarakan fungsi :
a. Pengelolaan penyusunan rencana anggaran rutin;
b. Pelaksanaan Penyusunan administrasi keuangan dan Laporan Keuangan;

c. Pelaksanaan bimbingan dan pembinaan Bendahara Pengeluaran dan bendahara gaji.


d. Pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan pelaporan tugas

2.1.2.2. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian;


Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugas melakukan
penyiapan bahan untuk keperluan urusan surat menyurat, perlengkapan, urusan rumah
tangga, administrasi perjalanan dinas, inventarisasi barang serta perencanaan dan
pengembangan pegawai, mutasi, peningkatan disiplin, kesejahteraan pegawai,
organisasi, tatalaksana dan analisis jabatan serta dokumentasi perundang-undangan.
Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Kepala Sub Bagian Umum dan
Kepegawaian menyelenggarakan fungsi :
1. Penyelenggaraan urusan ketatausahaan, surat menyurat;
2. Penyelenggaraan urusan perlengkapan/inventaris barang dan urusan rumah tangga;
3. Pengelolaan administrasi perjalanan dinas;
4. Pelaksanaan administrasi kepegawaian;
5. Penyusunan Daftar urutan kepegawaian;
6. Pelaksanaan disiplin dan kesejahteraan pegawai;
7. Pelaksanaan organisasi, tatalaksana, formasi jabatan dan analisis jabatan;
8. Penghimpunan bahan peraturan perundang-undangan; dan pembinaan,
pengendalian, monitoring, evaluasi dan pelaporan tugas.

2.1.3 Seksi Pemerintahan


Kepala Seksi Pemerintahan mempunyai tugas merencanakan kegiatan,
menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat laporan dalam urusan Pemerintahan
13

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Umum. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi
Pemerintahan menyelenggarakan fungsi :
1. Fasilitasi Pemilihan Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD);
2. Fasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala Desa dan Badan
Permusyawaratan Desa (BPD);
3. Pemberian Rekomendasi dan Perijinan tertentu yang mencakup tugas Seksi
Pemerintahan;
4. Pelaksanaan Kegiatan Administrasi Kependudukan;
5. Fasilitasi Penyelenggaraan kerja sama antar desa dan Penyelesaian
perselesihan antar desa;
6. Pembinaan dan Pengawasan Alokasi Dana Desa (ADD) di tingkat Kecamatan;
7. Fasilitasi Penyusunan Peraturan Desa;
8. Pembinaan dan pengawasan tertib administrasi pemerintahan desa dan/atau
kelurahan.

2.1.4 Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum


Kepala Seksi Ketenteraman dan Ketertiban Umum mempunyai tugas
merencanakan kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat laporan dalam
urusan Ketenteraman dan Ketertiban Umum. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana
dimaksud, Kepala Seksi Ketenteraman dan Ketertiban Umum menyelenggarakan
fungsi :
1. Pembinaan Idiologi negara dan kesatuan bangsa;
2. Pembinaan ketenteraman dan ketertiban serta kemasyarakatan;
3. Pelaksanaan serta Pengaturan Perlindungan Masyarakat (LINMAS) diwilayah
Kecamatan;
4. Fasilitasi pembinaan kerukunan hidup antar umat beragama;
5. Pembinaan, Pengawasan dan Pelaporan terhadap Sistem Keamanan Lingkungan
(Siskamling) di wilayah Kecamatan.

2.1.5 Seksi Ekonomi dan Pembangunan

14

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Kepala Seksi Ekonomi dan Pembangunan mempunyai tugas merencanakan
kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat laporan dalam urusan
Ekonomi dan Pembangunan. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud,
Kepala Seksi Ekonomi dan Pembangunan menyelenggarakan fungsi :
1. Fasilitasi dan koordinasi penyelenggaraan pembangunan di tingkat Kecamatan;
2. Fasilitasi pengembangan perekonomian desa/kelurahan;
3. Pengoordinasian, pembinaan, dan pengawasan serta pelaporan langkah-langkah
penanggulangan terjadinya pencemaran dan kerusakan lingkungan;
4. Pelaksanaan pungutan atas pajak dan retribusi daerah di tingkat Kecamatan;
5. Pelaksanaan pencegahan atas pengambilan Sumber Daya Alam tanpa ijin dan,
dapat mengganggu serta membahayakan lingkungan hidup;
6. Pembinaan serta pengawasan kepada Rumah Tangga Sasaran (RTS);
7. Pelaksanaan, Pengawasan, dan Pelaporan Program Beras Miskin (Raskin) di tingkat
Kecamatan;
8. Pembinaan dan pengembangan serta pemantauan kegiatan perindustrian,
perdagangan, pertambangan, kepariwisataan, perkoperasian, Usaha Kecil
Menengah (UKM), dan golongan ekonomi lemah, peternakan, pertanian,
perkebunan, perikanan dan kelautan;

2.1.6 Seksi Kesejahteraan Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat


Kepala Kesejahteraan Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat mempunyai tugas
merencanakan kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat laporan dalam
urusan Kesejahteraan dan Pemberdayaan Masyarakat, Untuk melaksanakan tugas
sebagaimana dimaksud, Kepala Kesejahteraan Sosial dan Pemberdayaan
Masyarakatmenyelenggarakan fungsi :
1. Pembinaan dan pengembangan ketenagakerjaan dan perburuhan;
2. Pembinaan, pengawasan dan evaluasi terhadap keseluruhan unit kerja baik
pemerintah maupun swasta yang mempunyai program kerja dan kegiatan
pemberdayaan masyarakat di wilayah kerja kecamatan;
3. Fasilitasi kegiatan Organisasi Sosial/Kemasyarakatan dan Lembaga Swadaya
Masyarakat (LSM);
15

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
4. Pembinaan Lembaga Adat dan suku terasing;
5. Pencegahan dan penanggulangan bencana alam dan pengungsi;
6. Penanggulangan masalah sosial.
7. Pembinaan dan Pengawasan kegiatan program pendidikan, generasi muda,
keolahragaan, kebudayaan, kepramukaan serta peranan wanita;
8. Pembinaan dan pengawasan kegiatan program kesehatan masyarakat.

16

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
BAGAN SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA LAMPIRAN : PERATURAN DAERAH KABUPATEN
LAMANDAU
KECAMATAN BULIK Nomor : 16 Tahun 2008
KABUPATEN LAMANDAU Tanggal : 19 Juni 2008

CAMAT

SEKRETARIAT

SUB BAGIAN UMUM SUB BAGIAN


DAN KEPEGAWAIAN KEUANGAN

SEKSI PEMERINTAHAN SEKSI EKONOMI & PEMBANGUNAN SEKSI KETENTRAMAN & KETERTIBAN UMUM SEKSI KESEJAHTERAAN SOSIAL &
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

17

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
2.2. Sumberdaya SKPD
a. Gambaran Umum Wilayah Kerja
Kecamatan Bulik adalah salah satu kecamatandi Kabupaten Lamandau berdasarkan
Peraturan Daerah Kabupaten Lamandau Nomor 5 tahun 2005 dengan Ibukotanya terletak
di Nanga Bulik.

Kecamatan Bulik memiliki luas wilayah 665,55 Km2 (sumber Kabupaten Lamandau
dalam Angka, 2011/2012)

Secara administrasi Kecamatan Bulik terbagi menjadi 11 (sebelas) desa definitive, 2


(dua) desa persiapan dan 1 (satu)Kelurahan yaitu :
1. Desa Kujan
2. Desa Batu Kotam
3. Desa Guci
4. Desa Bumi Agung
5. Desa Sumber Mulya
6. Desa Bukit Indah
7. Desa Arga Mulya
8. Desa Bunut
9. Desa Beruta
10. Desa Sungai Mentawa
11. Desa Tamiang
12. Kelurahan Nanga Bulik

Desa Persiapan Perigi Raya dan Nanga Pamalontian

b. Gambaran Umum Satuan Kerja


Sumber Daya Manusia (SDM) adalah faktor sentral dalam suatu institusi/organisasi.
Apapun bentuk serta tujuannya, organisasi dibuat berdasarkan berbagai visi untuk
kepentingan manusia dan dalam pelaksanaan misinya dikelola dan diurus oleh manusia.
Jadi, manusia merupakan faktor strategis dalam semua kegiatan institusi. Kondisi institusi
akan sangat dipengaruhi dan tergantung pada kualitas serta kemampuan kompetitif sumber
daya manusia yang dimilikinya.

18

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Pegawai Kecamatan Bulik berjumlah 20 orang (Subbag Umum & Kepegawaian,
Pebruari 2014), terdiri dari 20 orang Pegawai Negeri Sipil (PNS). Sedangkan jumlah
pegawai berdasarkan pangkat dan golongan adalah sebagai berikut :

40% 38%

35%

30%

24%
25%

20%
14%
15%

10%
5% 5% 5% 5%
5%
0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
0%
I/a I/b I/c I/d II/a II/b II/c II/d III/a III/b III/c IV/a IV/b IV/c IV/d

GAMBAR II.1
GRAFIK PERBANDINGAN PEGAWAI BERDASARKAN GOLONGAN RUANG

19

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
TABEL II.1
DAFTAR NOMINATIF PEGAWAI NEGERI SIPIL BERDASARKAN
GOLONGAN RUANG

Unit Kerja di Lingkungan Kecamatan Bulik

Status Gol/ Seksi


Seksi Seksi Seksi Total
Kepegawaian Ruang Camat Sek Kesos &
Pem. Trantib Ekobang.
PMD

1 2 3 4 5 6 7 8 9
Pembina IV/c - - - - - - -
Utama Muda
Pembina IV/b - - - - - - -
Tingkat I
Pembina IV/a 1 - - - - - 1
Penata III/d - - - - - - -
Tingkat I
Penata III/c - 1 - - - - 1
Penata Muda III/b - 2 - - 1 - 3
Tingkat I
Penata Muda III/a - - 1 - - - 1
Pengatur II/d - - 1 - - - 1
Tingkat I
Pengatur II/c - - - - - - -
Pengatur II/b - 4 2 2 - - 8
Muda Tingkat
I
Pengatur II/a - 2 - - 2 1 5
Muda
Juru Tingkat I I/d - - - - - - -
Juru I/c - - - - - - -
Juru Muda I/b - - - - - - -
Tingkat I
Juru Muda I/a - - - - - - -
TOTAL 1 9 4 2 3 1 20
 Subbag Umum dan Kepegawaian ( Pebruari 2014 )

20

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Jika melihat data pada tabel II.1, maka masih terdapat kekurangan jumlah pegawai
untuk melengkapi struktur organisasi, kekurangan tersebut data dilihat pada tabel II.2.

TABEL II.2
SUSUNAN JABATAN YANG BELUM TERISI

No Jabatan Esselon
1 Kepala Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum IV
2 Kepala Seksi Pemerintahan IV
3 Kepala Seksi Ekonomi dan Pembangunan IV
4 Kepala Seksi Kesejahteraan Sosial dan IV
Pemberdayaan Masyarakat Desa

TABEL II.3
DAFTAR NOMINATIF PEGAWAI NEGERI SIPIL
BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN

Unit Kerja di Lingkungan Kecamatan Bulik


Pendidikan Seksi Seksi Seksi Kesos Total
Camat Sek Seksi Pem.
Trantib Ekobang. & PMD
1 2 3 4 5 6 7 8
SD - - - - 1 - 1
SLTP - - - - - - -
SLTA - 6 2 2 1 1 12
D1 - - - - - - -
D2 - - - - - - -
D3 - - 1 - - - 1
S1 - 2 1 - 1 - 4
S2 1 1 - - - - 2
S3 - - - - - - -
  TOTAL 1 9 4 2 3 1 20

 Subbag Umum dan Kepegawaian ( Pebruari 2014 )

21

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
60% 57%

50%

40%

30%

19%
20%

10%
10%
5% 5%
0% 0% 0% 0%
0%
SD SLTPSLTA D1 D2 D3 S1 S2 S3

GAMBAR II.3
GRAFIK PERBANDINGAN PEGAWAI
BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN

Pada tabel di bawah ini merupakan gambaran mengenai jenis bidang ilmu yang
dimiliki oleh pegawai di antaranya adalah :

TABEL II.4
PENDIDIKAN PEGAWAI NEGERI SIPIL DAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL

No Jabatan Pendidikan Jumlah


1 Camat S2-MAP 1 Orang
2 Sekretaris S2-MAP 1 Orang
3 Kasi Kesejahteraan Sosial dan Pemberdayaan - - Orang
Masyarakat
4 Kasubbag Umum dan Kepegawaian S1-Ekonomi 1 Orang
5 Kasubbag Keuangan S1-T. Informatika 1 Orang
6 Plt.Kasi. Pemerintahan S1- Fisipol 1 Orang
7 Plt. Kasi. Ekonomi dan Pembangunan S1- Fisipol 1 Orang
8 Staf S1 - Orang
DIII 1 Orang 12
SMA Orang
SD 1Orang

22

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Berdasarkan data pada tabel di atas, diketahui bahwa Kecamatan Bulik memiliki
jumlah pegawai yang terbatas dengan berbagai disiplin ilmu. Untuk meningkatkan kualitas
dan kompetensi pegawai, perlu dilakukan pelatihan dan pengembangan kemampuannya,
selain itu jumlah pegawai jugaharus bertambah.
Perlengkapan kantor merupakan sarana penunjang kinerja pegawai yang cukup
penting untuk dipenuhi karena terkait dengan aktivitas dan mobilitas kerja kantor. Saat ini,
jumlah perlengkapan Kecamatan Bulik cukup memadai.Berikut perlengkapan yang
mendukung kinerja pegawai (sumber : pengurus barang, Desember 2013) :

TABEL II.5
DAFTAR SARANA DAN PRASARANA PERKANTORAN

Jumlah
No. Jenis Kondisi (Baik/Rusak)
(Unit)
KIB A (Tanah)
1. Tanah Bangunan Exp Gedung UDKP 1 Bidang Baik
2. Tanah Exp Kantor Wedana 1 Bidang Baik
3. Tanah Bangunan Rumah Dinas Camat
1 Bidang Baik
Lama
4. Tanah Bangunan Kantor PKK 1 Bidang Baik
5. Tanah Bangunan Kantor Camat 1 Bidang Baik
6. Tanah Bangunan Kantor Kelurahan 1 Bidang Baik

KIB B (Mesin dan Peralatan)


1. Mini Bus Kijang 1 Kurang baik, Kelurahan
2. Accu/Listrik Tenaga Surya 1 Rusak
3. Radio SSB 1 Rusak
4. Kursi Tamu/Sofa 4 3 Baik, 1 Rusak Berat
5. Mobil Dinas Operasional 1 Baik
6. Sepeda Motor 7 Baik
7. Kursi Kerja Pejabat Eselon IV 8 7 baik, 1 rusak
8. Kursi 1 Biro 1 Baik
9. Meja Tamu 4 Baik
10 Kursi Lipat 100 Baik, 50 Kecamatan 50
Kelurahan
12. Kursi Plastik 40 Baik
13. Flasdisk 5 Baik
14. TV “21” 2 1 Baik, 1 rusak
15. Digital dan antenna Parabola 2 1 Baik, 1 rusak
16. Papan Tulis White Board 4 Baik
23

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
17. Handycam 3 2 Baik , 1 Rusak Berat
18. Kamera Digital 2 1 Baik, 1 Rusak Berat
19. Laptop 7 6 Baik, 1 Rusak Berat
20. Komputer PC 6 Baik
21. Printer 8 6 Baik, 2 Kurang Baik
22. Mesin Tik 6 4 Baik, 2 Rusak Berat
23. Stabilizer /UPS 6 Baik
24. Jam Dinding 5 Baik
25. Lemari Kayu 2 Baik
26. Kipas Angin 16 Baik
27. Air Conditioner (AC) 2 Baik
28. Meja Komputer 1 Kurang Baik
29. Meja Kerja (meja panjang) 7 Baik
30. Meja Kerja ½ Biro 24 Baik
31. Filling Kabinet 12 Baik
32. Wireless 3 Baik
33. Mesin Pemotong Rumput 4 2 Baik 2 Rusak Berat
34. Generator 1 Rusak Berat
35. Ranjang Olympic 1 Baik, Rumjab
36. Dispenser 4 3 Baik 1 Rusak Berat
37. Meja Makan 2 1 Baik 1 Rusak Berat
38. Kompor Gas 1 Rusak
39. Lemari Pakaian 1 Rusak Berat
40. Rak Piring 1 Rusak Berat
41. Piring Gelas 1 Set Rusak Berat
42. Gorden 4 Baik
43. Teralis 4 Baik
44. Kulkas 1 Baik
45. Alat GPS 1 Baik
46. Mesin Faximile 1 Baik
47. Tenda Pameran 1 Baik
48. Taplak Meja 6 Baik
49. Pompa Air 1 Baik
50. Sound System 1 Set Baik
51. Proyektor (LCD) 1 Baik
52. Printer Dotmatik 1 Baik
53. Unit Power Supply 6 Baik

KIB C (Gedung dan Bangunan)


1. Bangunan Ex Gedung UDKP 1 Rusak
2. Bangunan Gedung PKK Kelurahan 1 Kurang Baik
24

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
3. Bangunan Ex Kantor Kelurahan 1 Kurang Baik
4. Bangunan Gedung PKK Kecamatan 1 Kurang Baik
5. Bangunan Rumah Jabatan Camat (Lama) 1 Baik

Pagar Keliling+ Pintu Gerbang Rumah Baik


6. Camat lama 1

7. Bangunan Gedung Sekolah TK 1 Baik


8. Bangunan Rumah Jabatan Camat (baru) 1 Baik
9. Bangunan Gudang Bulog 1 Baik
10. Bangunan Kantor Kelurahan 1 Baik
11. Bangunan Kantor Camat 1 Baik
12. Pagar Kantor Kelurahan 1 Baik
13. Pagar Kantor Kecamatan 1 Baik
14. Bangunan Aula Kantor Camat 1 Baik
15. Bangunan Pagar Keliling Kantor Camat 1 Baik
16. Bangunan Rumah Kopel Pegawai 1 Baik

KIB D (Jalan, Irigasi dan Jaringan)


1. Instalasi Listrik 2 Paket Baik
KIB E (Aset Tetap Lainnya / Buku) NIHIL

KIB F (Konstruksi Dalam Pengerjaan) NIHIL

2.3 Kinerja Pelayanan SKPD


Kinerja Pelayanan di Kantor Kecamatan Bulik dapat dilihat dari beberapa indikator
kinerja :
1. Meningkatnya pelayanan administrasi perkantoran
2. Meningkatnya Sarana dan prasarana aparatur
3. Meningkatnya kapasitas sumber daya aparatur
4. Meningkatnya Sistim Pengawasan Internal dan Pengendalian

25

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Disamping Kinerja Kecamatan Bulik sebagaimana tercantum dalam penjabaran
diatas maka secara umum dapat dijelaskan beberapa kinerja Kecamatan Bulik
sebagaimana tersebut di bawah ini :

Kinerja Pelayanan di Bidang Pemerintahan :


- Mengadakan pembinaan dan penekanan kepada pemerintah desa untuk membuat
peraturan desa sebagai dasar atau payung hukum di tingkat desa;
- Memberikan kesempatan kepada aparat desa untuk mengikuti diklat, pendidikan dan
kursus baik yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten maupun pihak lainnya;
- Pembinaan kelengkapan administrasi desa termasuk pendampingan membuat Perdes
tentang APBDes, dan Susunan Organisasi dan Tata Laksana Pemerintahan Desa;
- Pembinaan secara rutin ke desa yang berkaitan dengan pelaksanaan penyelenggaraan
pemerintahan desa;
- Pembinaan dan Pengawasan Alokasi Dana Desa (ADD) di tingkat Kecamatan;
- Fasilitasi pemilihan Kepala Desa;
- Fasilitasi pemekaran Desa baru yaitu Desa Perigi Raya dan Nanga Pemelontian;

Kinerja Pelayanan di Bidang Pembangunan :

- Melakukan penataan dan penertiban PKL di Jalan Djagui Mamud;


- Monitoring pelaksanaan musrenbang desa dan melaksanakan musrenbang kecamatan;
- Monitoring penyaluran Beras rumah tangga miskin (Raskin);
- Monitoring dan fasilitasi penyerahan bantuan Balsem di wilayah Kecamatan Bulik;
- Verifikasi dan fasilitasi penyaluran dana bantuan bedah rumah kepada warga;
- Pembinaan, koordinasi dan sinkronisasi kegiatan PKK dan Posyandu;
- Pembinaan anggota Linmas se-Kecamatan Bulik;

Kinerja pelayanan pada Kantor Kecamatan Bulik berdasarkan tugas dan fungsi
periode 2009-2013 dapat dilihat dalam Tabel 2.6.

26

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Tabel 2.6
Pencapaian Kinerja Pelayanan Kecamatan BulikKabupaten Lamandau Tahun 2009-2013

Indikator Target Renstra SKPD Tahun ke- Realisasi Capaian Tahun ke- Rasio Capaian pada Tahun ke- Catatan
Target
N Kinerja sesuai Target Analisis
Target IKK Indikator
O Tugas dan SPM
Lainnya 2009 2010 2011 2012 2013 2009 2010 2011 2012 2013 2009 2010 2011 2012 2013
Fungsi SKPD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20) (22)

Meningkatnya Jumlah
kualitas kegiatan/
1 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 100% 100% 100% 100%
keragaman pertunjukan
budaya kebudayaan
Partisipasi
Dalam Festival 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 1 Kali 100% 100% 100% 100% 100%
Seni Budaya
Meningkatnya Jumlah
kualitas kegiatan
2 1 Keg. 1 Keg. 1 Keg. 3 Keg. 2 Keg. 1 Keg. 1 Keg. 1 Keg. 3 Keg. 2 Keg. 100% 100% 100% 100% 100%
kehidupan keagamaan
beragama
STQ Tingkat
1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 1 keg. 100% 100% 100% 100% 100%
Kabupaten
Pesparawi - - - 1 keg. - - - - 1 keg. - 100% 100% 100% 100% 100%
Pasar
- - - 1 keg. 1 keg. - - - 1 keg. 1 keg. 100% 100% 100% 100% 100%
Ramadhan
Jumlah
Kualitas masukan 282
42 42 282
Lembaga tentang - - masuka - - - - - - 100% 100% -
masukan masukan masukan
Kemasyarakatan pembangunan n
3 Desa di masyarakat
Jumlah Desa
11 11 11 11 11 11 11
Yang 11 Desa, 11 Desa, 11 Desa, 100
Desa, 1 Desa, Desa, 1 Desa, 1 Desa, 1 Desa, 1 Desa, 1 100% 100% 100% 100%
Mengikuti 1 Kel. 1 Kel. 1 Kel. %
Kel. 1 Kel. Kel. Kel. Kel. Kel. Kel.
Musrenbang

27

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, Kecamatan Bulikmembutuhkan
anggaran. Anggaran tersebut digunakan untuk membiayai pelayanan dan penyelenggaraan
pembangunan di Kecamatan Bulik guna memenuhi kebutuhan wilayah dan masyarakat.
Adapun rincian anggaran dan realisasi pendanaannya beberapa tahun terakhir ini
yang dikelola oleh Kecamatan Bulik ditampilkan pada Tabel 2.7.dan Tabel 2.8.

28

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Tabel 2.7.
Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Kantor Kecamatan Bulik Kabupaten Lamandau

Anggaran pada Tahun ke- Realisasi pada Tahun ke- Rasio


URAIAN
2009 2010 2011 2012 2013 2009 2010 2011 2012 2013 2009 2010 2011 2012 2013

BELANJA
1,105,14 1,138,83 1,247,80 1,353,47 1.464.69 1,054,23 1,132,384, 1,174,929, 1,272,21 1,458,566,
TIDAK 95.39 99.43 94.16 94.00 99.58
9,975 2,100 1,873 2,149 1.600 2,030 935 685 2,600 415.00
LANGSUNG

1,105,14 1,138,83 1,247,80 1,353,47 1.464.69 1,054,23 1,132,384, 1,174,929, 1,272,21 1,458,566,
Belanja Pegawai 95.39 99.43 94.16 94.00 99.58
9,975 2,100 1,873 2,149 1.600 2,030 935 685 2,600 415.00

BELANJA 815,125, 1,084,71 1,250,08 1,611,14 2.114.89 749,869, 995,014,1 1,214,284, 1,520,49 1.936.351.
91.99 91.73 97.14 94.37 91.56
LANGSUNG 000 0,310 1,600 5,450 2.150 493 45 384 8,346 294
89,700,0 160,100, 219,191, 221,749, 236.581. 88,629,9 142,561,0 208,788,4 197,786, 227.602.8
Belanja Pegawai 98.81 89.04 95.25 89.19 96.20
00 000 600 200 600 99 00 00 600 00
Belanja Barang 514,299, 403,200, 546,190, 1,091,04 1.017.62 465,013, 344,813,6 530,047,9 1,066,67 970.613.7
90.42 85.52 97.04 97.77 95.38
dan Jasa 200 810 000 6,250 0.550 694 20 59 4,496 44

211,125, 521,409, 484,700, 298,350, 860.690. 196,225, 475,448,0 256,037, 738.134.7


Belanja Modal 507,639,5 92.94 97.36 98.09 85.82 85.76
800 500 000 000 000 800 25 250 50
25
1,920,27 2,223,54 2,497,88 2,964,61 3.579.58 1,804,10 2,127,399, 2,389,214, 2,792,71 3.394.917. 94.84
93.95 95.68 95.65 94.20
4,975 2,410 3,473 7,599 3.750 1,523 080 069 0,946 709

29

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
Tabel 2.8.
Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Kantor Kecamatan Bulik
Kabupaten Lamandau Tahun 2009 - 2013

Anggaran pada Tahun ke –


Uraian
2009 2010 2011 2012 2013
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Kantor Kecamatan
Anggaran pada Tahun ke-
Bulik

1,920,274,975 2,223,542,410 2,497,883,473 2,964,617,599 3,579,583,750

Realisasi Anggaran pada Tahun ke-


DPA Kantor
2009 2010 2011 2012 2013
Kecamatan Bulik
1,804,101,523 2,127,399,080 2,389,214,069 2,792,710,946 3.394.917.709

Rasio antara Realisasi dan Anggaran Tahun ke-


93.95 95.68 95.65 94.20 94.84
Rata-rata
pertumbuhan 13.51 %

Realisasi
94,86 %

30

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018
2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan pelayanan SKPD
Beberapa tantangan yang dimungkinkan dapat mempengaruhi penyelenggaraan
tugas dan fungsi serta pencapaian tujuan meliputi :
1. Kecenderungan semakin menurunnya tingkat perekonomian dan daya beli
masyarakat, sehingga dimungkinkan dapat mempengaruhi tingkat partisipasi
masyarakat;
2. Mobilisasi penduduk datang yang cukup banyak, sehingga dikawatirkan dapat
mempengaruhi sifat gotong royong dan munculnya sifat-sifat individualis;
3. Apriori dan rendah kepercayaan masyarakat kepada pemerintah, sebagai akibat
maraknya kasus korupsi yang terekspos;

Sedangkan peluang-peluang yang secara logis dapat dimanfaatkan, meliputi :


1. Adanya kebijakan otonomi daerah, yang memberi keleluasaan penyerahan sebagian
kewenangan urusan pemerintahan dan urusan umum lain dari Bupati kepada Camat;
2. Ketersediaan anggaran lintas SKPD Pemerintah Kabupaten Lamandau dalam
penyelenggaraan pembanguan;
4. Terdapatnya pengusaha yang banyak bergerak di bidang perkebunan Kelapa Sawit
dan Karet;
5. Posisi wilayah strategis dilewati Jalur Trans Kalimantan Tengah ke Kalimantan Barat
merupakan peluang bagi pertumbuhan penduduk dan perekonomian/perdagangan.

31

Renstra Kantor Kecamatan Bulik


Tahun 2013 - 2018

Anda mungkin juga menyukai