Anda di halaman 1dari 2

1.

TUJUAN TUGAS :
Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan Konsep dasar akuntansi manajemen, Konsep
dasar biaya dan Prilaku Biaya.

2. URAIAN TUGAS :
a. Obyek garapan :
1. Defenisi Biaya
definisi dari beberapa referensi
2. Perbedaan Cost dan Expense
3. Objek Biaya
4. Klasifikasi Biaya
minimal 6 klasifikasi
5. Format Laporan LR untuk perusahaan manufaktur, lengkap
6. Pola dan karakteristik Prilaku Biaya
Biaya tetap, variabel dan semi variabel, pembagian biaya tetap, grafik, tabel rangkuman
perbedaan ketiga perilaku biaya perunit dan pertotal
7. Rentang Relevan (grafik)
8. Metode Pemisahan Biaya
minimal 5 metode
9. Estimasi Biaya
Contoh soal

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan :


1) Bentuklah kelompok dengan ketentuan: 1 kelas terdiri dari 8-9 kelompok. Jadi 1
kelompok terdiri dari 3-4 orang mahasiswa.
2) Rancanglah sebuah presentasi kreatif terkait seluruh materi di objek garapan 1-9.
Presentasi kreatif dapat berupa vidio animasi, presentasi, mind map, bincang-
bincang tokoh, drama, kuis tebakan, dll serta dividiokan.
3) Setiap mahasiswa menonton vidio presentasi kelompok lain dan menilai presentasi
kelompok lainnya di google form yang sudah disediakan di moodle. Penilaian
presentasi kelompok berdasarkan kriteria penilaian di poin 3.

c. Metode/ cara pengerjaan, acuan yang digunakan :


1) Kelas akan dibagian menjadi 8-9 kelompok, masing-masing kelompok terdiri dari 3-
4 orang mahasiswa.
2) Menyiapkan seluruh materi sesuai objek garapan 1-9 yang diambil dari buku
referensi di RPS.
3) Setiap kelompok merancang sebuah presentasi sekreatif mungkin terkait seluruh
materi di objek garapan.
4) Memvidiokan presentasi kreatif dalam bentuk vidio berdurasi singkat.
5) Mengunggah vidio ke youtube (jangan lupa like, subscribe dan comment) dan
mengirimkan link nya ke moodle.
6) Menonton vidio presentasi kelompok lain dan menilai presentasi kelompok lainnya.

d. Deskripsi luaran tugas yang dihasilkan/ dikerjakan :


1) Presentasi kreatif dalam bentuk vidio singkat

3. KRITERIA PENILAIAN : terlampir

Hanya
Aspek yang Masih kurang ≤ 2
Kelengkapan Aspek yang menunjukkan
dijelaskan lengkap aspek yang belum
Konsep dijelaskan lengkap sebagian konsep
dan integratif terungkap
saja

Diungkapkan
dengan tepat, Kurang dapat
Sebagian besar
aspek penting mengungkapkan
Diungkap dengan konsep sudah
tidak dilewatkan, aspek penting,
Kebenaran konsep tepat namun terungkap namun
analisis dan tidak ada proses
hanya deskriptif masih ada yang
sintesisnya merangkum hanya
terlewatkan
membantu mencontoh
memahami konsep

Penyajian video Penyajian video


unik, belum Penyajian video standar dan telah Penyajian video
Kreatifitas
pernah ataupun unik dan menarik banyak ditemui tidak menarik
jarang ditemui dikhalayak
Strategi yang
Strategi yang
dipilih selain tepat
dipilih kurang
juga mampu Mampu
Strategi yang sesuai dengan
menyederhanakan menjelaskan
Pemilihan strategi dipilih sesuai konsep yang
kopleksitas walaupun dengan
penjelasan dengan konsep dijelaskan
menjadi hal yang strategi yang
yang dijelaskan sehingga anggota
dapat diterima standar
malah
anggota lain
kebingungan
dengan mudah

Anda mungkin juga menyukai