Anda di halaman 1dari 21

MAKALAH PEMBUATAN E-COMMERCE TOKO ONLINE

ELEKTINDO KIOSKOSONG

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas Ujian Akhir Semester


(UAS) Mata Kuliah Perancangan WEB Diploma Tiga ( D.III )

INDRI WULANDARI 12160184


ARIFAH PUTRI ANDITA 12161398
TEUKU MULIA RAMADHAN 12164505
KRISTINA MAULIDIA 12165683
ARI KUSNANTO 12166161

Sistem Informasi
Fakultas Teknologi Informasi Universitas Bina Sarana Informatika
Tangerang
2018
KATA

PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas

terselesaikannya Makalah dengan judul : "Pembuatan E-Commerce Toko

Online Elektindo Kioskosong". yang merupakan salah satu syarat untuk

mendapatkan nilai Ujian Akhir Semester Mata Kuliah Perancangan Web

Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Bina

Sarana Informatika.

Ucapan terimakasih penulis haturkan kepada semua pihak yang telah

membantu dalam penyelesaikan makalah ini, karena makalah ini dapat berjalan

dengan lancar dan selesai tepat pada waktunya.

Kelompok kami menyadari sepenuhnya bahwa tugas ini belum sempurna,

penulis berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak

yang membantu, meskipun dalam laporan ini masih banyak

kekurangannya. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun tetap

penulis harapkan.

Tangerang, November 2018


Penulis

DAFTAR

ISI

Lembar Judul Makalah…............………………………………………………...


i Kata
Pengantar………………………………………………………………........ ii
DaftarIsi.........................……………………………………………………….....
iii

BAB I PENDAHULUAN……………………………………………………...
1.1 Latar Belakang...………………………………………………….....
1.2 Maksud dan Tujuan………………………………………………....
1.3 Metode Penelitian…………………………………………………...
1.5 Ruang Lingkup..........…………………………………………….....

BAB II PEMBAHASAN........…………………………………………………...
2.1 Analisis Kebutuhan..............………………………………………....
2.2 Konsep Dasar Web...............................................................................
2.2.1 Rancangan Antar Muka................................................................
2.2.2 Rancangan Struktur Navigasi.......................................................
2.2.3 Rancangan Basis Dta ( ERD,LRS,Spesifikasi File).....................
2.3 Implementasi dan Pengujian................................................................

BAB III PENUTUP......................................………………………………….....


3.1 Kesimpulan.......................................................................................
3.2 Saran.................................................................................................
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Beberapa tahun terakhir, teknologi informasi berkembang dengan pesat,

sehingga mengubah paradigma masyarakat dalam mencari dan mendapatkan

informasi yang tidak lagi terbatas pada informasi surat kabar, audio visual dan

elektronik, tetapi juga sumber-sumber informasi lainnya yang salah satu

diantaranya dapat diperoleh melalui jaringan nternet. Salah satu bidang yang

mendapatkan dampak yang cukup berarti dengan perkembangan teknologi

internet ini adalah bidang elektronik. Teknologi internet dapat

dimanfaatkan untuk mempermudah dan memperlancar proses transaksi jual

beli, sehingga dapat dikatakan teknologi internet dapat meningkatkan peluang

bisnis para pengusaha. Beberapa bagian dari elektronik seperti penjualan,


pemasaran, pembelian dan transaksi jual beli mendapatkan sentuhan media

teknologi informasi dalam hal ini internet, sehingga mencetuskan lahirnya ide

tentang penjualan jarak jauh atau yang biasa disebut penjualan online atau e-

commerce (Electronic Commerce). Salah satu aplikasi yang memanfaatkan

teknologi e- commerce adalah Web E-commerce (penjualan berbasis website) .

Indonesia sudah menjadi negara yang cukup maju, dapat dibuktinya

bahwa tidak hanya orang tua yang dapat mengakses internet namun anak

mudapun dapat mengaksesnya, dengan hal itu memungkinkan para pengusaha,

baik pengusaha kecil, menengah, maupun pengusaha besar dibidang elektronik

untuk mengembangakan bisnisnya melalui penggunaan teknologi internet.

Salah

satu hal yang sangat terkenal di zaman sekarang ialah handphone, tidak ada

yang bisa melewatkan benda elektronik ini, bahkan hapir bisa dikatakan

bahwa handphone sudah menjadi kebutuhkan primer manusia.

Toko Online Elektindo Kioskosong dibuat tak terkecuali dirasa penting,

karena website toko online elektindo kioskosong ini menjual sebuah

produk elektronik yang sangat lengkap mulai dari handphone sampai

dengan laptop, harddisk, TV dan masih banyak produk lainnya yang

mengenai tentang elektronik. Oleh karena itu pembuatan website ini dirasa

penting terutama fokus targetnya adalah kalangan muda, karena menurut kami

kalangan muda sangat membutuhkan elektronik dengan berbagai aneka

macam pilihan namun tidak perlu membuang waktu banyak untuk mendatangi

ke berbagai toko. Penjualan yang bersifat konvensional yang hanya dibatasi


pada pertemuan di tempat penjualan produk atau toko saja dirasa kurang

efektif dan efisien baik bagi penjual dan pembeli. Waktu yang tersedia bagi

penjual dan pembeli untuk bertransaksi langsung di tempat penjualan produk

sangat terbatas. Hal tesebut dapat menghambat meningkatnya pendapatan

penjualan. Maka Website E- commerce dapat menjembatani dan mengatasi

hambatan tersebut, karena dapat melayani pembeli dalam jumlah banyak, waktu

yang diperlukan relatif sedikit, sebagai media promosi dan proses jual beli yang

efektif dan efisien.

1.2. Maksud dan Tujuan

Maksud kami membuat makalah ini adalah untuk menambah pengetahuan

kami mengenai cara merancang sebuah web kemudian mengaplikasikannya

menjadi sebuah website yang kami buat.

Dan adapun tujuan dari pembuatan makalah ini adalah untuk memenuhi Nilai

UAS (Ujian Akhir Semester) mata kuliah Perancangan Web pada jurusan sistem

informasi fakultas teknologi informasi.

1.3 Metode Penelitian

Didalam penulisan Makalah ini, Kami tidak melakukan penelitian , jadi

tidak ada metode penelitian yang kami gunakan.

1.4 Ruang Lingkup


Didalam penulisan Makalah ini, penulis membahas mengenai website e-

commerce toko online elektindo kioskosong. dan akan menjelaskan tentang

website e-commerce took online elektindo kioskosong ini.

BAB II
PEMBAHASAN

2.1. Analisis Kebutuhan

Hal pertama yang diperlukan dilakukan dalam analisis kebutuhan sistem

adalah menentukan dan mengungkapkan dari pada kebutuhan-kebutuhan .

mengindentifkasi kebutuhan yang diperoleh berdasarkan kebutuhan pengguna dan

kebutuhan sistem.
A. Kebutuan Pengguna

Dalam web e-commmerce terdapat dua pengguna yang dapat saling

berinterkasi dalam lingkungan sistem, yaitu ; Admin dan Customer. Kedua

pengguna tersebut memiliki karakteristik interkasi dengan sistem yang

berbeda-beda dan memiliki kebutuhan informasi yang berbeda-beda,

seperti berikut

A.1 Skenario Kebutuhan admin

a) Mengelola data-data produk dan web itu sendiri

b) Mengupdate produk

c) Mengecek stok produk

d) Mengupdate mengenai iklan

e) Mengupdate mengenai Mitra / Pemasok

f) Memberikan dan menyediakan informasi tentang web tersebut

g) Melalukan Login ke web itu sendiri

h) Melakukan Logout

A.2 Skenario Kebutuhan Customer

a) Melihat informasi dari web tersebut

b) Melakukan pemesanan produk

c) Melakukan input kritik dan saran

B. Kebutuhan sistem

1. Pengguna harus melakukan login dahulu untuk dapat mengakses

dengan cara memasukan username dan password agar privasi masing-

masing pengguna tertap terjaga keamanannya.


2. Sistem Melakukan kalkulasi stok barang

3. Pengguna harus melakukan logout setelah menggunakan web tersebut

4. Mengindetifiasi masalah

2.2 Perancangan Perangkat Lunak

Setelah dilakukan analisis, maka tahap selanjutnya adalah tahap

perncangan perangkat lunak. Perancangan perangkat lunak secara umum

tahap persiapan dan tahap perancangan terhadap sistem penjualan sistem

berbasis web yang akan dibuat. Adapun langkah- langkah yang harus

diperhatikan dalam perancangan sebuah sistem yaitu proses penyimpanan

database dan perancangan form

2.2.1. Rancangan antar muka ()

1. Rancangan Login Admin meliputi input username dan

input password.

2. Rancangan Data Produk

Rancangan Data Produk Meliputi ID Produk , Nama Produk , Edit

Produk dan Delete Produk.


3. Rancangan data File Download.

Rancangan Data File Download meliputi ID, Judul atau nama

file, delete dan tambah file

4. Rancangan Data Mitra

Rancangan Data Mitra Meliputi ID, Nama Mitra, Tambah Mitra,

dan
Delete Mitra.

5. Rancangan Data Admin.

Rancangan Data Admin Meliputi ID, Nama Admin, Tambah

Admin, dan Delete Admin.

6. Rancangan Data Iklan


Rancangan Data Iklan meliputi ID, Alamat Gambar, Alamat

Website, Status Tampil, Keterangan , Detele, dan Tambah iklan

7. Rancangan Menu Utama Admin

8. Rancangan Menu Utama User


9. Rancangan antar muka mengisi kritik dan saran
10. Rancangan antar muka melihat kritik dan saran

11. Rancangan antar muka tentang kami


12. Rancangan antar muka hubungi kami

2.2.2 Rancangan Struktur Navigasi

Rancangan Struktur Navigasi Stuktur navigasi adalah susunan menu atau hirarki dari

suatu situs yang menggambarkan isi dari setiap halaman atau link atau navigasi tiap pada

halaman suatu situs web. Struktur navigasi dapat dikatakan sebagai penggambar dari hubungan

atau rantai kerja dari seluruh elemen yang akan digunakan dalam aplikasi. Struktur navigasi

dapat digolongkan menurut kebutuhan akan objek, kemudahan pemakaian,

keinteraktifitasannya dan kemudahan membuatnya yang berpengaruh terhadap waktu

pembuatan suatu situs web. Dalam penggambarannya struktur navigasi terbagi kedalam 4

struktur yang berbeda yaitu: linier, nonlinier, hirarki dan campuran. Adapun struktur navigasi

yang digunakan dalam pembuatan web kami yaitu struktur navigasi campuran.
2.2.3 Rancangan Basis Data (ERD, LRS, Spesifikasi File)

A. Entity Relation Diagram


B. Logical Relational Structure

C. Spesifikasi File

Spesifikasi File Menjelaskan tentang file tabel yang terbentuk dari transformasi ERD

(dan atau file-file penunjang untuk web). Contoh Spesifikasi File ;

Sepesifikasi File Admin


Field Type Null Default
id int(11) Yes NULL
username varchar(20) Yes
password varchar(50) Yes

Sepesifikasi File buku_tamu


Field Type Null Default
id int(11) Yes NULL
nama varchar(35) Yes
email varchar(50) Yes
tanggal date Yes
pesan text Yes

Sepesifikasi File download


Field Type Null Default
id int(11) Yes NULL
judul varchar(50) Yes
link varchar(100) Yes

Sepesifikasi File iklan


Field Type Null Default
id int(11) Yes NULL
alamat varchar(100) Yes
link varchar(100) Yes
status varchar(1) Yes
ket varchar(100) Yes

Sepesifikasi File kantong


Field Type Null Default
kantong int(11) Yes 1
id int(11) Yes 1

Sepesifikasi File mitra


Field Type Null Default
id int(5) Yes NULL
nama varchar(255) Yes
link varchar(255) Yes

Table structure for table pelanggan


Field Type Null Default
nama varchar(35) Yes
alamat varchar(50) Yes
telepon varchar(25) Yes
email varchar(50) Yes
catatan varchar(255) Yes NULL

Sepesifikasi File produk


Field Type Null Default
id int(11) Yes NULL
nama varchar(50) Yes
jenis varchar(50) Yes
deskripsi text Yes
harga int(11) Yes
gambar text Yes
status varchar(1) Yes

Sepesifikasi File transaksi


Field Type Null Default
ip varchar(255) Yes 0
id int(11) Yes 0
nama varchar(50) Yes
harga int(11) Yes 0
jumlah int(11) Yes 0
total int(11) Yes 0

Sepesifikasi File visits


Field Type Null Default
visits_ip int(11) Yes
visits_time int(11) Yes NULL

2.3 Implementasi dan Pengujian

Implementasi dan Pengujian Tahap implementasi sistem adalah tahap

instalasi sistem siap dioperasikan. Dalam menjalankan implementasi perlu

dilakukan beberapa hal:

1. Menerapkan rencana implementasi

2. .Malakukan tindakan implementasi

3. Tindak lanjut implementasi .

Supaya kegiatan implementasi dapat beroperasi sesuai yang diharapkan maka

perlu jadwal rencana kegiatan implementasi, sebagai berikut:

1. Implementasi Basis Data Implementasi basis data meliputi penentuan tipe data

pada masing– masing field sekaligus pembuatan daripada database tersebut,

berikut adalah implementasi dari database yang direncanakan. Mysql adalah

sebuah database yang mampu berinteraksi dengan apa saja, untuk dapat

menghubungkan database dengan program aplikasi php diperlukan beberapa

fungsi yang sudah ada di mysql, seperti mysql_connect(), mysql_select_db(),


2. Implementasi program dan uji coba program

BAB
III
PENUT
UP

3.1. Kesimpulan

Dari pembahasan yang telah di tulis oleh penulisa dalam makalah ini,dapat

di ambil kesimpulan bahwa, sebagai berikut:

Di Zaman Modern seperti ini, masyarakat lebih menyukai hal apapun

yang serba cepat, tidak suka membuang waktu banyak terutama dalam hal

berbelanja, oleh karenanya kami membuat website toko online elektronik untuk

mempermudah aktifitas masyarakat dalam hal pembelian, jadi pembeli bisa

berbelanja dimana saja dan kapan saja tanpa harus datang ke toko tersebut.

Selain itu saat ini elektronik sudah menjadi kebutuhan pokok bagi masyarakat

yang tentunya akan mereka cari dan sebagai penjual ini bisa menjadi ajang

wirausaha untuk memperluas penjualan.

3.2. Saran

Dengan semaki majunya zaman modern ini kemudahan bertransaksi online

sangatlah mudah namun masih banyak kelemahan yang tidak disadari. Salah

satunya adalah banyak penipuan online yang sering kali disalah gunakan oleh
pihak yang tidak bertanggung jawab oleh karena itu pembeli harus cermat

dalam memilih toko

online yang terpercaya, hal ini agar pembeli terhindar dari penipuan.

DAFTAR

PUSTAKA

Munir Fuady, 2002, Pengantar Hukum Bisnis, menata bisnis modern


di era global, Bandung, PT. Citra Aditya.

Onno W Purbo dan Aang Arif Wahyudi, 2001, Mengenal E-commerce,


Jakarta, PT Elek Media Komputindo.

Anda mungkin juga menyukai