Anda di halaman 1dari 1

KUIS

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia


Dosen Pengampu : Siti Rohmatiah, S.Pd.
Tenggat : Kamis, 17 Desember 2020 pukul 14.00 WIB

Nama Lengkap :
NIM :

Jawablah soal-soal di bawah ini sesuai dengan pemahaman Anda!


1. Tuliskan pengalaman Anda berbicara di depan publik. Metode apa yang Anda gunakan?
Tuliskan apa kelemahan dan kekuatan metode yang Anda gunakan itu!
2. Bila Anda mengikuti suatu acara formal yang melibatkan banyak orang berbicara:
menyampaikan laporan, memberikan sambutan, pengarahan, atau diskusi, perhatikan dan
catatlah adalah gangguan berbicara itu Anda temukan? Dari kelima gangguan bicara itu, jenis
gangguan mana yang paling tinggi frekuensi kemunculannya? Menurut Anda bagaimana cara
mengatasi semua gangguan bicara yang muncul itu?
3. Dalam rangka peringatan Hari Kesetahan Mental Sedunia 2020, di kampus Anda akan
diadakan seminar nasional bertema “Kesehatan Mental di Era Adaptasi Kebiasaan Baru”,
dengan dua orang narasumber, yaitu Psikolog Analisa Widyaningrum, M.Psi. dan Psikiater
dr. Jiemi Ardian, Sp.K.J..
Tugas Anda buatlah skenario pemanduan bila Anda bertindak sebagai moderator
mendampingi narasumber dalam diskusi tersebut!

Anda mungkin juga menyukai