Anda di halaman 1dari 11

SEMINAR KESEHATAN NASIONAL – 29 AGUSTUS 2020

KEMENTERIAN KESEHATAN RIz

indonesia maju tanpa rokok

Prof. dr. Hasbullah Thabrany, MPH., Dr.PH


Ketua Umum Komnas Pengendalian Tembakau
sekretariat@komnaspt.or.id
"Dari data yang saya miliki,
ada perbaikan prevalensi
stunting dari 37% di 2013
menjadi 27,6% di 2019. Ada
penurunan yang cukup
lumayan, tapi saya kira ini
tidak cukup.“
"Kita harus menurunkan lebih
cepat lagi dan target kita sesuai
yang saya sampaikan, saya
berikan ke Menteri Kesehatan, di
2024 kita turun menjadi 14%,"

Presiden Joko Widodo


Pengantar Rapat TerbatasPercepatan Penurunan Stunting
5 Agustus 2020
INDONESIA DI ANTARA NEGARA LAIN
Negara Prev Perokok, Rank IQ Rata-rata IQ TB Laki/perembuan Rank Daya
lk2 Saing Ekon
Indonesia 76,2 71 84 158/147,0 Market, 36
Malaysia 43,0 45 93 166,3/155,0 23
Muangtai 41,4 54 89 170,3/159,0 32
Vietnam 47,1 42 94 165,7/155,2 55
Singapura 28,0 1 108 170,6/160,0 2
China 47,6 4 105 167,1/155,8 27
Korsel 49,8 3 106 175,3/162,6 26
Turki 39,5 53 89 173,7/161,4 51
Filipina 43,0 61 86 163,4/151,7 47
ROKOK SEBAGAI RACUN

Di seluruh
Tidak ada dunia:
negara yang merokok
bisa dilarang di
membantah pesawat,
bahwa rokok tempat-tempat
umum, dan
adalah racun
tempat ibadah
INDONESIA SAAT INI

15 tahun terakhir, harga rokok semakin terjangkau karena kenaikan


pendapatan lebih tinggi dari kenaikan harga rokok

Prevalensi perokok di kalangan anak sekolah terus meningkat


(GYTS)

Kemiskinan menurun sangat lambat, karena sebagian besar orang


miskin dan tidak mampu mabuk rokok

Angka stunting masih tinggi, kualitas generasi masih dipertanyakan


BELANJA ROKOK VS BELANJA PROTEIN_KARBOHIDRAT
BELANJA ROKOK PENGARUHI STUNTING
ANAK STUNTING DI KELUARGA PEROKOK

Berdasarkan hasil estimasi


ekonometrika dengan menggunakan
panel (cohort) data serta
memperhitungkan faktor genetik
(tinggi badan orang tua ibu dan
bapak), berat badan anak, pemberian
ASI pada masa anak-anak, konsumsi
pil anemia saat kehamilan, kondisi
kemiskinan rumah tangga, akses
listrik dan air bersih, ditemukan bukti
statistik yang sangat kuat dan
konsisten bahwa anak-anak dari
keluarga/orang tua perokok
cenderung mengalami stunting
terus menerus. (PKJS-UI, 2018)
BELANJA ROKOK DAN KEMISKINAN

(PKJS-UI,
2018)
INDONESIA MAJU TANPA ROKOK

INDONESIA
SDM
MAJU
UNGGUL
BEBAS DARI
STUNTING
BEBAS DARI
KEMISKINAN

BEBAS DARI
ROKOK
terima kasih

Anda mungkin juga menyukai