Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SELUMA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PAJAR BULAN
Jln. Raya Bengkulu-Manna, Km 103 Kelurahan Pajar Bulan Kab. Seluma
email : Pkmpajarbulan12@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS PAJAR BULAN
Nomor : I / / SK / PKM-PB/ I/ 2018
TENTANG
PENGUMPULAN DATA KINERJA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA PUSKESMAS PAJAR BULAN

Menimbang : a. bahwa dalam upaya memenuhi perbaikan penyeleggaraan dan


pelaksanaan kegiatan pelayanan perlu diadakan pengumpulan
data secara periodik sesuai dengan ketentuan yang berlaku ;

b. bahwa hasil evaluasi kinerja digunakan sebagai bahan


perbaikan kinerja Puskesmas berikutnya ;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam butir a dan b, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Kepala Puskesmas Pajar Bulan.

Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75


tahun 2014 tentang Puskesmas ;
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2016 Tentang Pedoman Manajemen Puskesmas;
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor.
741/Menkes/PER/VII/2008 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang kesehatan Kabupaten/Kota;
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor : 53 Tahun 2010
Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor : 46 Tahun 2011
Tentang Penilaian Prestasi Kerja PNS;
5. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor : 5 Tahun 2014
Tentang Aparatur Sipil Negara.

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PAJAR BULAN TENTANG
PENGUMPULAN DATA KINERJA

KESATU : Evaluasi kinerja disusun berdasarkam ketentuan, prosedur,


indikator dan cara pengumpulan data yang jelas, dengan metoda
evaluasi yang dapat dilakukan secarakualitatif maupun
kuantitatif.
KEDUA : Data kinerja Puskesmas dikumpulkan secara periodik sesuai
ketentuan yang berlaku
KETIGA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Pajar Bulan


Pada Tanggal : ###
KEPALA PUSKESMAS PAJAR BULAN,

TIAR DONA SINAGA


NIP.19760508 200502 2 003

Anda mungkin juga menyukai