Satuan Acara Penyuluhan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PENYULUHAN

DIABETES MELLITUS

Nama Kelompok :

Indryawan Thamrin S.Kep : 032020041


Irlamuddin S.Kep : 032020042
Isnad Andzaliah S.Kep : 032020047
Juliarti S.Kep : 032020049
Juniyanti S.Kep : 032020050
Kurniace Doda S.Kep : 032020052
Lili Sugianti Basir S. Kep : 032020054

Nama Pembimbing : Ns. Lestari Lorna Lolo. S.Kep,. M.Kep

PROGRAM STUDI PROFESI NERS SEKOLAH TINGGI ILMU


KESEHATAN KURNIA JAYA PERSADA PALOPO
TAHUN 2020/2021
SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan : Diabetes Milletus


Sub Pokok Bahasan : Diabetes Milletus (DM)
 Pengertian Tentang Diabetes Mellitus
 Gejala- gejala dari Gejala Gejala Diabetes
Milletus
 Penyebab Penyebab Diabetes Milletus
 Komplikasi Dari Diabetes Milletus
 Penanganan Diabetes Milletus
Sasaran :Pengunjung RS (Ruangan Perawatan Krisan)
Hari/Tanggal : Sabtu, 22 Februari 2021
Tempat : Ruangan Perawatan Krisan
Pukul : 10.00- 11.00 WITA
Pemberi Materi : Mahasiswa Program Ners IKB Kurnia Jaya Persada

A. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Setelah mengikuti kegiatan Penyuluhan tentang Pencegaan dan
Penanganan Hernia di Ruang Perawatan Krisan RSBG selama   40
menit, diharapkan yang menderita atau beresiko dapat memahami
tentang Penyakit Diabetes Milletus dan cara pencegahanya
2. Tujuan Kusus
Setelah mengikuti kegiatan Penyuluhan tentang Diabetes Milletus
selama 40 menit, diharapkan seluruh pasien atau keluarga dapat
mengetahui tentang:
1) Pengertian Tentang Diabetes Mellitus
2) Gejala- gejala dari Gejala Gejala Diabetes Milletus
3) Penyebab Penyebab Diabetes Milletus
4) Komplikasi Dari Diabetes Milletus
5) Penanganan Diabetes Milletus
3. MATERI : Terlampir
4. MEDIA
Leaftlet
5. METODE PENYULUHAN
Ceramah dan Tannya Jawab

6. KEGIATAN PENYULUHAN
NO Waktu Kegiatan Penyuluhan Respon Peserta
1 10 Menit Pembukaan :
10.00- - Memberi salam - Menjawab salam
10.10 - Memperkenalkan diri - Mendengarkan
- Menjelaskan Tujuan - Memperhatikan
- Kontrak waktu - menyetujui
2 60 Menit Inti :
10.10- - Menjelaskan Materi - Memperhatikan
11.10 - Bertanya - Menjawab
- Menjawab - Bertanya
3 20 Menit Penutup :
11.10- - Merangkum Materi - Memperhatikan
11.30 - Mengevaluasi - Menjawab
- Mengakhiri kegiatan - Menjawab salam
dengan
mengucapkan salam

7. EVALUASI
LAMPIRAN MATERI PENYULUHAN
A. Pengertian
Diabetes Adalah penyakit kronis atau yang beralangsung jangka panjang yang
di tandai dengan meningkatnya kadar gula darah sehingga diatas nilai normal.
Ada dua tipe jenis utama diabetes yaitu diabetes tipe 1 dan tipe dua
B. Penyebab
Diabetes disebabkan oleh gangguan dalam tubuh sehingga tubuh tidak
mampu menggunakan glukosa darah kedalam sel sehingga glukosa
menempuk dalam darah. Pada DM tipe , gangguan ini disebabkan karna
pangkreas tidak dapat memproduksi hormone tertentu. Sedangkan DM tipe 2
gangguan ini terjadi akibat tubuh tidak efektif menggunakan hormone
tertentu, atau kekurangan hormonyang relative dibandingkan glukosa darah.
C. Gejala Diabetes Milletus
Gejala DM Tipe 1 dan tipe 2, antara lain:
 Sering merasa haus
 Freukensi buang air kecil meningkat, terutama pada malam hari
 Rasa lapar yang terus menerus
 Berat badan turun tanpa sebab yang jelas
 Lemas dan merasa lelah
 Pandangan yang kabur
 Luka yang lama sembuh
 Sering mengalami infeksi pada kulit, saluran kemih, gusi atau vagina
D. Kompikasi Diabetes Millitus
Baik DM tipe 1 dan 2 dapat menyebabkan komplikasi berupa kerusakan
retina mata, kerusakan saraf, penyakit stroke dan jantung coroner, kerusakan
ginjal keguguran, atau bayi lahir mati dari ibu yang mengidap Diabetes
E. Pengobata Diabetes Milletus
Pengobatan DM tipe 1
 Hormon tertentu pengontrol glukosa darah atau suntik insulin 3-4 kali
sesuai anjuran dokter
 Polah makan sehat dan olahraga teratur
 Merawat kaki dan memeriksa mata secara berkala untuk mencegah
komplikasi lebih lanjut
Pengobatan DM tipe 1
 Menghindari makanan yang berlemak
 Meningkatkan makanan serat tinggi
 Melakukan olahraga secara teratur, minimal 3 jam setiap minggu
 Menurunkang dan menjaga berat badan agar tetap ideal
 Menghindari atau berhenti merokok
 Mejaga kesehatan kaki dan mencega kaki terluka ataupun bagian tubuh
lainnya
 Memeriksa kondisi mata secara rutin

Anda mungkin juga menyukai