Anda di halaman 1dari 54

MAKALAH

PENGANTAR EKONOMI
KINERJA PEREKONOMIAN KOTA PALU TAHUN 2015-
2019

Di susun oleh :
Kelompok 3

AANG FRANSISKO F231 19 025


FITRAH NUGRAHA F231 19 004
ANDI FEBRIANI F231 19 074
RELFI F231 19 127
MOH.TAUFIK F231 19 092
RAHMAT A.L.DJIRIMU F231 19 047

PRODI S1 TEKNIK PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA


UNIVERSITAS TADULAKO
2019
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .............................................................................................................................................................................. ii

DAFTAR TABEL ..................................................................................................................................................................... iii

DAFTAR GAMBAR................................................................................................................................................................. iv

BAB 1 PENDAHULUAN ....................................................................................................................................................... 1

A. Latar Belakang......................................................................................................................................................... 1
B. Tujuan Penulisan ................................................................................................................................................... 1
C. Ruang Lingkup Pembahasan ............................................................................................................................ 2

BAB 2 KAJIAN LITERATUR............................................................................................................................................... 3

BAB 3 GAMBARAN UMUM WILAYAH ......................................................................................................................... 5

BAB 4 PEMBAHASAN .......................................................................................................................................................... 7

A. Komposisi Sektor PDRB Menurut Lapangan Usaha atas Dasar Harga Konstan dan
Harga Berlaku .......................................................................................................................................................... 7
B. Perkembangan PDRB 5 Tahun Terakhir Menurut Lapangan Usaha atas Dasar
Harga Konstan dan Harga Berlaku ................................................................................................................ 10
C. Pertumbuhan Ekonomi Kota Palu 5 Tahun Terakhir ........................................................................... 44

BAB 5 KESIMPULAN ............................................................................................................................................................ 45

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................................................................... 46

ii
DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Jumlah penduduk 1 tahun terakhir ........................................................................................................ 6

Tabel 4.1 PDRB harga konstan menurut lapangan usaha(juta rupiah),tahun 2014-2018 ............... 7

Tabel 4.2 Produk domestik regional bruto atas dasar harga belaku menurut lapangan
usaha tahun 2014-2018..................................................................................................................................................... 8

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Peta wilayah kota Palu.............................................................................................................................. 6


Gambar 4.1 Grafik diagram batang sektor Pertanian, kehutanan, dan perikanan atas
dasar harga konstan ............................................................................................................................................................ 10
Gambar 4.2 Grafik diagram garis sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 10
Gambar 4.3 Grafik diagram batang sektor pertambangan dan penggalian atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 11
Gambar 4.4 Grafik diagram garis sektor pertambangan dan penggalian atas dasar harga
konstan ...................................................................................................................................................................................... 11
Gambar 4.5 Grafik diagram batang pada sektor industri pengolahan atas dasar harga
konstan ...................................................................................................................................................................................... 12
Gambar 4.6 Grafik diagram garis pada sektor industri pengolahan atas dasar harga
konstan ...........................................................................................................................................................................12
Gambar 4.7 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 13
Gambar 4.8 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar harga
konstan ...................................................................................................................................................................................... 13
Gambar 4.9 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang atas dasar harga konstan................................................................................ 14
Gambar 4.10 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang atas dasar harga konstan................................................................................ 14
Gambar 4.11 Grafik diagram batang pada sektor konstruksi atas dasar harga konstan ................... 15
Gambar 4.12 Grafik diagram batang pada sektor konstruksi atas dasar harga konstan ................... 15
Gambar 4.13 Grafik diagram batang pada sektor perdagangan besar dan
eceran,resparasi mobil dan sepeda motor atas dasar harga konstan ......................................................... 16
Gambar 4.14 Grafik diagram garis pada sektor perdagangan besar dan eceran,resparasi
mobil dan sepeda motor atas dasar harga konstan ............................................................................................. 16
Gambar 4.15 Grafik diagram batang pada sektor transportasi dan pergudangan atas
dasar harga konstan ............................................................................................................................................................ 17
Gambar 4.16 Grafik diagram garis pada sektor transportasi dn pergudangan atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 17
Gambar 4.17 Grafik diagram batang pada sektor penyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga konstan .................................................................................................................................. 18
Gambar 4.18 Grafik diagram garis pada sektor peyediaan akomodasi dan makan minum
atas dasar harga konstan .................................................................................................................................................. 18
Gambar 4.19 Grafik diagram batang pada sektor informasi dan komunikasi atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 19
Gambar 4.20 Grafik diagram garis pada sektor informasi dan komunikasi atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 19

iv
Gambar 4.21 Grafik diagram batang pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 20
Gambar 4.22 Grafik diagram garis pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas dasar
harga konstan ......................................................................................................................................................................... 20
Gambar 4.23 Grafik diagram batang pada sektor real estate atas dasar harga konstan.................... 21
Gambar 4.24 Grafik diagram garis pada sektor real estate atas dasar harga konstan ........................ 21
Gambar 4.25 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
konstan ...........................................................................................................................................................................22
Gambar 4.26 Grafik diagram garis pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
konstan ...................................................................................................................................................................................... 22
Gambar 4.27 Grafik diagram batang pada sektor administrasi pemerintahan,pertahanan
dan jaminan sosial wajib atas dasar harga konstan ............................................................................................. 23
Gambar 4.28 Grafik diagram garis pada sektor administrasi pemerintahan,pertahanan
dan jaminan sosial wajib atas harga konstan .......................................................................................................... 23
Gambar 4.29 Grafik diagram batang pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
konstan ...........................................................................................................................................................................24
Gambar 4.30 Grafik diagram garis pada sektor jasa pendidkan atas dasar harga konstan.............. 24
Gambar 4.31 Grafik diagram batang pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial atas
dasar harga konstan ............................................................................................................................................................ 25
Gambar 4.32 Grafik diagram garis pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial atas
dasar harga konstan ............................................................................................................................................................ 25
Gambar 4.33 Grafik diagram batang pada sektor jasa lainnya atas dasar harga konstan ................. 26
Gambar 4.34 Grafik diagram baris pada sektor jasa lainnya atas dasar harga konstan .................... 26
Gambar 4.35 Grafik diagram batang pada sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan
atas dasar harga berlaku ................................................................................................................................................... 27
Gambar 4. 36 Grafik diagram garis pada sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan
atas dasar harga berlaku ................................................................................................................................................... 27
Gambar 4. 37 Grafik diagram batang pada sektor pertambangan dan penggalian atas
dasar harga berlaku ............................................................................................................................................................. 28
Gambar 4. 38 Grafik diagram garis pada sektor pertambangan dan penggalian atas
dasar harga berlaku ............................................................................................................................................................. 28
Gambar 4. 39 Grafik diagram batang pada sektor industri pengolahan atas dasar harga
berlaku ....................................................................................................................................................................................... 29
Gambar 4. 40 Grafik diagram garis pada sektor industri pengolahan atas dasar harga
berlaku ....................................................................................................................................................................................... 29
Gambar 4. 41 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 30
Gambar 4. 42 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 30
Gambar 4. 43 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan air, pengolahan sampah,
limbah dan daur ulang atas dasar harga berlaku .................................................................................................. 31
Gambar 4. 44 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan air, pengolahan sampah,
limbah dan daur ulang atas dasar harga berlaku .................................................................................................. 31

v
Gambar 4. 45 Grafik diagram batag pada sektor konstruksi atas dasar harga berlaku ..................... 32
Gambar 4. 46 Grafik diagram garis pada sektor konstruksi atas dasar harga berlaku ....................... 32
Gambar 4.47 Grafik diagram batang pada sektor perdagangan besar dan
eceran;resparasi mobil dan motor atas dasar harga berlaku.......................................................................... 33
Gambar 4.48 Grafik diagram garis pada sektor perdagangan besar dan eceran;resparasi
mobil dan motor atas dasar harga berlaku .............................................................................................................. 33
Gambar 4. 49 Grafik diagram batang pada sektor transportasi dan pergudangan atas
dasar harga berlaku ............................................................................................................................................................. 34
Gambar 4.50 Grafik diagram garis pada sektor transportasi dan pergudangan atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 34
Gambar 4.51 Grafik diagram batang pada sektor penyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga berlaku ................................................................................................................................... 35
Gambar 4.52 Grafik diagram garis pada sektor penyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga berlaku ................................................................................................................................... 35
Gambar 4. 53 Grafik diagram batang pada sektor informasi dan komunikasi atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 36
Gambar 4. 54 Grafik diagram garis pada sektor informasi dan komunikasi atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 36
Gambar 4. 55 Grafik diagram batang pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 37
Gambar 4. 56 Grafik diagram garis pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas dasar
harga berlaku .......................................................................................................................................................................... 37
Gambar 4. 57 Grafik diagram batang pada sektor real estate atas dasar harga berlaku .................. 38
Gambar 4. 58 Grafik diagram garis pada sektor real estate atas dasar harga berlaku ...................... 38
Gambar 4. 59 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
berlaku ............................................................................................................................................................................39
Gambar 4. 60 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
berlaku ............................................................................................................................................................................39
Gambar 4. 61 Grafik diagram batang pada sektor administrasi pemerintahan,
pertahanan dan jaminan sosial wajib atas dasar harga berlaku .................................................................... 40
Gambar 4. 62 Grafik diagram garis pada sektor administrasi pemerintahan, pertahanan
dan jaminan sosial wajib atas dasar harga berlaku ............................................................................................. 40
Gambar 4. 63 Grafik diagram batang pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
berlaku ............................................................................................................................................................................41
Gambar 4. 64 Grafik diagram garis pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
berlaku ....................................................................................................................................................................................... 41
Gambar 4. 65 Grafik diagram batang pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial
atas dasar harga berlaku ................................................................................................................................................... 42
Gambar 4. 66 Grafik diagram garis pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial atas
dasar harga berlaku ............................................................................................................................................................. 42
Gambar 4. 67 Grafik diagram batang pada sektor jasa lainnya atas dasar harga berlaku ............... 43
Gambar 4. 68 Grafik diagram garis pada sektor jasa lainnya atas dasar harga berlaku ................... 43

vi
BAB 1
PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Pembangunan ekonomi daerah adalah suatu proses dimana pemerintah


daerah dan masyarakat mengelola sumber daya yang ada dan mebentuk suatu
pola kemitraan antara pemerintah daerah dan sektor swasta untuk menciptakan
suatu lapangan kerja baru, serta merangsang perkembangan kegiatan ekonomi
dalam wilayah tersebut.

Salah satu indikator ekonomi untuk mengukur kinerja pertumbuhan


ekonomi suatu daerah adalah produk domestik regional bruto ( PDRB) . PDRB
merupakan indikator penting disuatu wilayah yang dapat mengindikasikan
totalitas produksi neto barang / jasa yang selanjutnya dapat digunakakan
sebagai dasar perencanaan dan evaluasi pembangunan wilayah.

Produk Domestik Regional bruto(PDRB),terdiri dari atas 9 sektor yaitu


(1).sektor pertanian,perternakan,kehutanan,dan perikanan ;(2).pertambangan
dan penggalian;(3).industri pengolahan ;(4)listrik,gas,dan air bersih
;(5).bangunan dan konstruksi ;(6).perdagangan,hotel,dan restoran
;(7).pengangkutan dan komuniksi ;(8).keuangan,persewaan,dan jasa perusahaan
;dan (9).jasa-jasa

Produk domestik regional bruto tahun 2017 berdasarkan harga berlaku


sebesar 20.593,7 milyar rupiah. Nilai ini mengalami peningkatan dibandingkan
tahun sebelumnya sebesar 10,27 persen. Demikian pula, pada PDRB menurut
harga konstan berdasarkan tahun dasar 2010 menunjukkan peningkatan
sebesar 5,86 persen dengan total PDRB sebesar 14.716,6 milyar rupiah.

Tahun 2017, laju pertumbuhan PDRB atas dasar harga konstan mencapai
5,86 persen. Kondisi ini mengalami perlambatan ekonomi dibanding tahun 2016
yang mencapai 6,12 persen.

B. Tujuan penulisan

 Untuk mengkaji kinerja pertumbuhan sektor ekonomi wilyah kota palu


 Untuk mengkaji komposisi sector PDRB menurut lapangan usaha atas
dasar harga konstan dan harga berlaku kota palu
 Untuk mengkaji perkembangan PDRB wilayah kota palu 5 tahun terakhir2

1
C. Ruang lingkup pembahasan

Agar lebih terarahnya pembahasan dalam penulisan ini maka penulis


membatasi aspek-aspek yang sesuai dengan judul yaitu kinerja perekonomian
kota palu tahun 2015-2019,kinerja perekonomian yang dimaksud adalah
perkembangan PDRB 5 tahun terakhir menurut lapangan usaha atas dasar harga
konstan dan harga berlaku serta pertubuhan ekonomi wilayah kota palu.

2
BAB 2
KAJIAN LITERATUR

PDRB adalah jumlah keseluruhan nilai tambah barang dan jasa yang dihasilkan
dari semua kegiatan perekonomian di seluruh wilayah dalam periode tahun tertentu,
yang pada umumnya dalam waktu satu tahun.
Menurut BPS, Produk Domestik Regional Bruto atau PDRB merupakan jumlah
nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha dalam suatu daerah tertentu.
PDRB bisa juga didefinisikan sebagai jumlah nilai barang dan jasa akhir (netto) yang
dihasilkan oleh seluruh unit ekonomi.

Adapun fungsi PDRB adalah :

• PDRB harga berlaku (nominal) menunjukkan kemampuan sumber daya ekonomi


yang dihasilkan oleh suatu wilayah. Nilai PDRB yang besar menunjukkan
kemampuan sumber daya ekonomi yang besar, begitu juga sebaliknya.
• PDRB harga konstan (riil) dapat digunakan untuk menunjukkan laju
pertumbuhan ekonomi secara keseluruhan atau setiap kategori dari tahun ke
tahun.
• Distribusi PDRB harga berlaku menurut lapangan usaha menunjukkan struktur
perekonomian atau peranan setiap kategori ekonomi dalam suatu wilayah.
Kategori-kategori ekonomi yang mempunyai peran besar menunjukkan basis
perekonomian suatu wilayah.
• PDRB per kapita atas dasar harga berlaku menunjukkan nilai PDB dan PNB per
satu orang penduduk.
• PDRB per kapita atas dasar harga konstan berguna untuk mengetahui
perumbuhan nyata ekonomi perkapita penduduk suatu negara.

Ada pun kegunaan PDRB adalah :

PDRB yang disajikan secara berkala dapat menggambarkan perkembangan


ekonomi suatu daerah dan juga dapat digunakan sebagai bahan acuan dalam
mengevaluasi dan merencanakan pembangunan regional.
PDRB atas dasar harga konstan menggambarkan tingkat pertumbuhan perekonomian
suatu daerah baik secara agregat maupun sektoral. Struktur perekonomian suatu
daerah dapat dilihat dari distribusi masing-masing sektor ekonomi terhadap total nilai
PDRB atas dasar harga berlaku. Selain itu, pendapatan per kapita yang diperoleh dari
perbandingan PDRB atas dasar harga berlaku dengan jumlah penduduk pada tahun
bersangkutan dapat digunakan untuk membanding tingkat kemakmuran suatu daerah
dengan daerah lainnya. Perbandingan PDRB atas dasar harga berlaku terhadap PDRB
atas dasar harga konstan dapat juga digunakan untuk melihat tingkat inflasi atau deflasi
yang terjadi.

3
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Pendapatan Regional yang
disajikan secara berkala akan dapat diketahui:

a. Tingkat pertumbuhan ekonomi;


b. Gambaran struktur perekonomian;
c. Perkembangan pendapatan per kapita;
d. Tingkat kemakmuran masyarakat;
e. Tingkat inflasi dan deflasi.

Produk domestik regional bruto kota palu tahun 2017 berdasarkan harga
berlaku sebesar 20.593,7 miliyar rupiah.nilai ini mengalami peningkatan dibandingkan
tahun sebelumnya sebesar 10,27 persen.demikian pula pada PDRB menurut harga
konstan berdasarkan tahun dasar 2010 menunjukkan peningkatan sebesar 5,86 persen
dengan total PDRB sebesar 14.716,6 milyar rupiah
Tahun 2017 laju pertumbuhan PDRB atas dasar knstan mencapai 5,86
persen.kondisi ini mengalami perlambatan ekonomi disbanding tahun 2016 yang
mencapai 6,12 persen.
Berdasarkan metode perhitungan terbaru,struktur perekonomian terbagi ke
dalam 17 sektor pembentuk PDRB,4 sektor yang paling besar peranannya dalam PDRB
kota palu tahun 2017 berasal dari sektor konstruksi(15,93%) sektor administrasi
pemerintahan,pertahanan dn jaminan sosial wajib (13,46%),sektor perdagangan besar
dan eceran,repirasi mobil dan sepeda motor (9,97%),dan transportasi dan pergudangan
(9,55%),sedangkan 13 sektor lainnya peranannya di bawah 9 persen.sementara itu,3
sektor dengan peranan paling kecil adalah sektor listrik dan gas (0,12%),sektor
perdagangan air,pengelolaan sampah,limbah dan daur ulang (0,29%),dan jasanya
(1,00%)
PDRB perkapita penduduk kota palu terus meningkat dibandingkan tahun
sebelumnya.PDRB perkapita meningkat dibandingkan tahun sebelumnya PDRB
perkapita atas dasar harga berlaku tahun 2017 mencapai 54.225.263 rupiah atau
meningkat 8,69 persen disbanding tahun 2016,sedangkan berdasarkan harga konstan
tahun 2010,PDRB perkapita penduduk kota pau eningkat 4,25 persen dari 37.167.714
rupiah pada tahun 2016 menjadi 38.750.125 rupiah pada tahun 2017.

4
BAB 3
GAMBARAN UMUM WILAYAH

Secara astronomis kota palu terletak pada posisi 119 045-12101 bujur timur dan
0036 lintang selatan sert 0056 lintang utara.berdasarkan posos geografisnya kabupaten
kota palu memiliki bats-batas :utara kabupaten donggala,selatan kabupaten sigi,barat
kabupaten donggala dan sigi,timur kabupaten parigi moutong dan donggala

Kondisi topografi kota palu berada pada ketinggian 0-700 meter dari permukaan
laut.data curah hujan(mm)adalah ketinggian air hujan yang terkumpul dalam penakar
hujan pada tempat yang data,tidak meyerap,tidak meresap dan tidak mengalir.unsur
hujan 1(satu) millimeter artinya dalam luasan satu meter persegi pada tempat datar
yang tertampung air hujan setinggi satu millimeter atau tertampung hujan sebanyak
satu liter

Suhu udara adalah ukuran energy kinetik rata-rata dari pergerakan molekul-
molekul.suhu suatu benda ialah keadaan yang menentukan kemampuan benda
tersebut,untuk memindahkan (transfer)panas ke benda-benda lain tersebut.dalam
system dua benda,enda yang kehilangan panas dikatakan benda yang bersuhu lebih
tinggi.lamanha penyinaran matahari merupakan salah satu dari beberapa unsure
klimatologi dan dideinisikan sebagai kekuatan matahari yang melebihi 120 w/m2

Kelembapan udara/legas udara adalah jumlah kandungan air yan ada dalam
udara.kandungan air di udara berubah-ubah bergantung pada suhu.makin tinggi suhu
makin banyak kandungan uap airnya.alat pengukur kelembapan udara adalah
hygrometer,kelembapan udara ada 2 jenis sebagai berikut :

Kelembapan mutlak(absolute) yaitu bilangan yang menunjukan jumlah uap air


dalam satuan gram pada satu meter kubik udara.
Kelembapan relative(nibsi)yaitu angka dalam persen yang menunjukan
perbandingan antara banyaknya uap air yang benar-benar dikandung udara
pada suhu tertentu dan jumlah uap air maksimum yang dapat dikandung udara.

Kota palu memiliki luas 395.06 km 2 terdiri atas 8 kecamatan padan tahun 2018.wilayah
ini terbentang dari palu selatan(kecamatan paling selatan)sampai di tawaeli
(kecamatan paling utara).kecamatan terluas yaitu kecamatan mantikulore yaitu 206,8
km2 dan yang terkecil adalah palu timur yaitu 7,7 km 2.

5
Peta wilayah kota palu :

Gambar 3.1 Peta wilayah kota Palu

Tabel 3.1 Jumlah penduduk 1 tahun terakhir :

Jumlah penduduk 1 tahun


kecamatan
terakhir(2018)dalam jiwa

Palu barat 63.251


Tatanga 40.612
Ulujadi 28.190
Palu selatan 71.657
Palu timur 72.552
Mantikulore 64.785
Palu utara 23.550
tawaeli 21.022
palu 385.619

6
BAB 4
PEMBAHASAN

A. Komposisi sektor PDRB menurut Lapangan Usaha atas dasar harga konstan dan
harga berlaku 5 tahun terakhir

Produk domestic bruto atas dasar harga konstan 2010 menurut lapngan usaha (juta
rupiah),tahun 2014-2018.

Tabel 4.1 PDRB harga konstan menurut lapangan usaha(juta rupiah),tahun 2014-2018 :

Lapangan Tahun
usaha(juta
rupiah) 2014 2015 2016 2017 2018
Pertanian,kehu
tanan,dan 553.801,64 588.382,37 613.054,62 645.000,01 662.060,2
perikanan
Pertambangan
731.002,14 830.579.82 920.313,56 1.016.861,47 1.014.917,9
dan penggalian
Industri
1.125.374,27 1.156.560,85 1.184.456,50 1.189.784,68 1.181.667,5
pengolahan
Pengadaan
2.181.74 25.545,22 27.134,22 28.671,65 30.780,3
listrik dan gas
Pengadaan
air,pengelolaan
42.358,70 44.789.84 47.054,85 48.941,69 50.614,6
sampah,libah
dan daur ulang
Konstruksi 1.850.215,34 1.996.665,29 1.996.354,14 2.052.199,03 2.216.300,3
Perdagangan
besar dan
eceran;respara 1.273.901,29 1.351.650,21 1.456.662,15 1.517.812,13 1.547.307
si mobil dan
sepeda motor
Transportasi
dan 1.100.814,44 1.170.299,50 1.260.913,47 1.369.656,60 1.438.204,5
pergudangan
Penyediaan
akomodasi dan 177.161,37 137.159,29 150.736,99 165.032,71 160.878,1
makan minum
Informasi dan
1.123.090,23 1.263.009,60 1.367.158,35 1.481.344,40 1.597.988,3
komunikasi
Jasa keuangan 739.275,92 765.450,42 892.030,84 969.428,98 945.435,9

7
dan asuransi
Real estate 335.004,75 358.499,71 373.269,40 395.423,34 400.804,1
Jasa
143.094,97 153.043,57 164.143,90 175.244,23 179.578,5
perusahaan
Administarsi
pemerintahan,
pertahanan 1.570.695,28 1.713.489,59 1.819.330,12 1.912.530,53 2.005.219,5
dan jaminan
sosial wajib
Jasa
982.447,72 1.056.714,33 1.098.493,12 1.161.360,01 1.209,404,3
pendidikan

Jasa
kesehatan
325.974,42 355.393,86 389.093,25 435.083,21 480.719,5
dan kegiatan
sosial

Jasa lainnya 123.064,87 132.999,27 141.859,72 152.935,30

Produk
domestic 12.159.120,09 13.100.252,05 13.902.069,21 14.717.229,95 15.324.789,7
bruto

Produk domestic regional bruto atas dasar harga belaku menurut lapangan usaha tahun
2014-2018

Tabel 4.2 Produk domestik regional bruto atas dasar harga belaku menurut lapangan usaha
tahun 2014-2018 :

Lapangan Tahun
usaha(juta
rupiah) 2014 2015 2016 2017 2018
Pertanian,kehu
tanan,dan 4,29 4.2 4.19 4.17 4,1
perikanan
Pertambangan
5,96 6.38 6.71 6.96 6,4
dan penggalian
Industri
8,63 8.2 8.01 7.55 7,1
pengolahan
Pengadaan
0,14 0.11 0.12 0.12 0,1
listrik dan gas
Pengadaan 0,31 0,3 0,29 0.29 0,3

8
air,pengelolaan
sampah,libah
dan daur ulang
Konstruksi 16,63 16,99 16,08 15,93 16,5
Perdagangan
besar dan
eceran;respara 9,54 9,6 9,99 9,97 9,8
si mobil dan
sepeda motor
Transportasi
dan 9,33 9,21 9,21 9,55 9,7
pergudangan
Penyediaan
akomodasi dan 1,04 1,1 1,14 1,17 1,1
makan minum
Informasi dan
8,3 8,44 8,43 8,57 8,8
komunikasi
Jasa keuangan
6,04 5,66 6,11 6,17 5,6
dan asuransi
Real estate 2,60 2,56 2,55 2,57 2,5
Jasa
1,18 1,15 1,19 1,18 1,2
perusahaan
Administarsi
pemerintahan,
pertahanan 13,30 13,74 13,73 13,46 14,3
dan jaminan
sosial wajib
Jasa
8,47 8,57 8,36 8,33 8,4
pendidikan

Jasa
kesehatan
2,79 2.85 2.91 3.02 3.1
dan kegiatan
sosial

Jasa lainnya 0,95 0,96 0,98 1 1

Produk
domestik 100,0 100,0 100,0 100,0 100,0
bruto

9
B. Perkembangan PDRB 5 tahun terakhir menurut Lapangan Usaha atas dasar harga
berlaku dan harga konstan.

Grafik beserta diagram PDRB menurut harga konstan menurut lapangan usaha tahun
2014-2018 :

1. Pertanian,kehutanan,dan perikanan,dalam juta rupiah

pertanian,kehutanan,dan perikanan
680,000.00
660,000.00
640,000.00
620,000.00
600,000.00
580,000.00 pertanian,kehutanan,dan
560,000.00 perikanan
540,000.00
520,000.00
500,000.00
480,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.1 Grafik diagram batang sektor Pertanian, kehutanan, dan perikanan atas
dasar harga konstan

pertanian,kehutanan,dan perikanan
680,000.00
660,000.00
640,000.00
620,000.00
600,000.00
580,000.00
pertanian,kehutanan,d
560,000.00 an perikanan
540,000.00
520,000.00
500,000.00
480,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.2 Grafik diagram garis sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan atas
dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor pertanian,kehutanan
dan perikanan dari tahun 2014-2018 tidak mengalami penurunan, meski pada tahun

10
2016 tidak mengalami kenaikan maupun penurunan. Dan, pada tahun 2017
mengalami kenaikan yang cukup signifikan hingga 2018.

2. Pertambangan dan penggalian

pertambangan dan penggalian


1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 pertambangan dan


penggalian
400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.3 Grafik diagram batang sektor pertambangan dan penggalian atas dasar
harga konstan

pertambangan dan penggalian


1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 pertambangan dan


penggalian
400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.4 Grafik diagram garis sektor pertambangan dan penggalian atas dasar
harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor pertambangan dan
penggalian dari tahun 2014-2018 juga tidak mengalami penurunan. Pada tahun
2014-2017 mengalami kenaikan yang stabil dan pada tahun 2018 tidak mengalami
kenikan maupun penurununan.

11
3. Industri pengolahan

insdustri pengolahan
1,200,000.00

1,180,000.00

1,160,000.00

1,140,000.00
insdustri pengolahan
1,120,000.00

1,100,000.00

1,080,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.5 Grafik diagram batang pada sektor industri pengolahan atas dasar
harga konstan

insdustri pengolahan
1,200,000.00

1,180,000.00

1,160,000.00

1,140,000.00
insdustri pengolahan
1,120,000.00

1,100,000.00

1,080,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.6 Grafik diagram garis pada sektor industri pengolahan atas dasar
harga konstan
Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Industri pengolahan
pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan, dan pada tahun 2018 mengalami
penurunan.

12
4. Pengadaan listrik dan gas

pengadaan listrik dan gas


35,000.00

30,000.00

25,000.00

20,000.00

15,000.00 pengadaan listrik dan gas

10,000.00

5,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.7 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga konstan

pengadaan listrik dan gas


35,000.00

30,000.00

25,000.00

20,000.00
pengadaan listrik dan
15,000.00 gas
10,000.00

5,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.8 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Pengadaan listrik dan
gas pada tahun 2014 berada pada harga yang sangat kecil. Namun, pada tahun 2015
mengalami kenaikan yang cukup drastis hingga 2018 terus mengalami kenaikan yang
stabil.

13
5. Pengadaan air,pengolahan sampah,limbah dan daur ulang

Pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang
52,000.00
50,000.00
48,000.00
46,000.00 Pengadaan
air,pengolahan
44,000.00 sampah,limbah dan daur
42,000.00 ulang

40,000.00
38,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.9 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan air,pengolahan


sampah,limbah dan daur ulang atas dasar harga konstan

Pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang
52,000.00
50,000.00
48,000.00
46,000.00 Pengadaan
air,pengolahan
44,000.00 sampah,limbah dan
42,000.00 daur ulang
40,000.00
38,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.10 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan air,pengolahan


sampah,limbah dan daur ulang atas dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Pengadaan air
pengolahan sampah limbah dan daur ulang dari tahun 2014-2018 terus mengalami
kenaikan yang cukup stabil.

14
6. Konstruksi

konstruksi
2,300,000.00

2,200,000.00

2,100,000.00

2,000,000.00

1,900,000.00 konstruksi

1,800,000.00

1,700,000.00

1,600,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.11 Grafik diagram batang pada sektor konstruksi atas dasar harga
konstan

konstruksi
2,300,000.00

2,200,000.00

2,100,000.00

2,000,000.00

1,900,000.00 konstruksi

1,800,000.00

1,700,000.00

1,600,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.12 Grafik diagram garis pada sektor konstruksi atas dasar harga
konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Konstruksi pada tahun
2014 sampa dengan 2018 tidak mengalami penurunan,walaupun pada tahun 2015-
2016 tidak mengalami kenaikan maupun penurunantetapi pada tahun 2017-2018
mengalami kenaikan yang signifikan

15
7. Perdagangan besar dan eceran;resparasi mobli dan sepeda motor

Perdagangan besar dan


eceran;resparasi mobil dan sepeda
motor
2,000,000.00

1,500,000.00

Perdagangan besar dan


1,000,000.00
eceran;resparasi mobil
dan sepeda motor
500,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.13 Grafik diagram batang pada sektor perdagangan besar dan
eceran,resparasi mobil dan sepeda motor atas dasar harga konstan

Perdagangan besar dan


eceran;resparasi mobil dan sepeda
motor
2,000,000.00

1,500,000.00
Perdagangan besar
1,000,000.00 dan eceran;resparasi
mobil dan sepeda
500,000.00 motor

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.14 Grafik diagram garis pada sektor perdagangan besar dan
eceran,resparasi mobil dan sepeda motor atas dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor perdagangan besar
dan eceran resparasi mobil dan sepeda motor mengalami kenaikan pada tahun
2014-2018

16
8. Transportasi dan pergudangan

Transportasi dan pergudangan


1,600,000.00
1,400,000.00
1,200,000.00
1,000,000.00
800,000.00 Transportasi dan
pergudangan
600,000.00
400,000.00
200,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.15 Grafik diagram batang pada sektor transportasi dan pergudangan atas
dasar harga konstan

Transportasi dan pergudangan


1,600,000.00
1,400,000.00
1,200,000.00
1,000,000.00
800,000.00 Transportasi dan
pergudangan
600,000.00
400,000.00
200,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.16 Grafik diagram garis pada sektor transportasi dn pergudangan atas
dasar harga konstan

17
Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Transportasi dan
pergudangan pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan dan pada tahun 2017-
2018 tidak mengalami kenaikan maupun penurunan

9. Peneyediaan akomodasi dan makan minum

Penyediaan akomodasi dan makan


minum
200,000.00
180,000.00
160,000.00
140,000.00
120,000.00
100,000.00 Penyediaan akomodasi
80,000.00 dan makan minum
60,000.00
40,000.00
20,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.17 Grafik diagram batang pada sektor penyediaan akomodasi dan
makan minum atas dasar harga konstan

Penyediaan akomodasi dan makan


minum
200,000.00

150,000.00

100,000.00 Penyediaan akomodasi


dan makan minum
50,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.18 Grafik diagram garis pada sektor peyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga konstan

18
Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor penyediaan
akomodasi dan makan minum pda tahun 2014-2015 mengalami penurunan yang
cukup besar dan pada tahun 2015-2017 mengalami kenaikan dan pada tahun
2017-2018 terjadi sedikit penurunan

10. Informasi dan komunikasi

Informasi dan komunikasi


1,800,000.00
1,600,000.00
1,400,000.00
1,200,000.00
1,000,000.00
800,000.00 Informasi dan komunikasi
600,000.00
400,000.00
200,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.19 Grafik diagram batang pada sektor informasi dan komunikasi atas
dasar harga konstan

Informasi dan komunikasi


1,800,000.00
1,600,000.00
1,400,000.00
1,200,000.00
1,000,000.00
Informasi dan
800,000.00 komunikasi
600,000.00
400,000.00
200,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

19
Gambar 4.20 Grafik diagram garis pada sektor informasi dan komunikasi atas
dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Informasi dan
Komunikasi pada tahun 2014-2018 mengalami kenaikan yang cukup stabil

11. Jasa keuangan dan asuransi

Jasa keuangan dan asuransi


1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 Jasa keuangan dan


asuransi
400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.21 Grafik diagram batang pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas
dasar harga konstan

20
Jasa keuangan dan asuransi
1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 Jasa keuangan dan


asuransi
400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.22 Grafik diagram garis pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas dasar
harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Jasa Keuangan dan
Asuransi pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan dan pada tahun 2017-
2018 terjadi penurunan.

12. Real estate

Real estate
420,000.00

400,000.00

380,000.00

360,000.00
Real estate
340,000.00

320,000.00

300,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.23 Grafik diagram batang pada sektor real estate atas dasar harga
konstan

21
Real estate
420,000.00

400,000.00

380,000.00

360,000.00
Real estate
340,000.00

320,000.00

300,000.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.24 Grafik diagram garis pada sektor real estate atas dasar harga
konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Real Estate pada
tahun 2014-2018 menalami kenaikan yang sangat signifikan .

13. Jasa perusahaan

Jasa perusahaan
200,000.00
180,000.00
160,000.00
140,000.00
120,000.00
100,000.00
Jasa perusahaan
80,000.00
60,000.00
40,000.00
20,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

22
Gambar 4.25 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar
harga konstan

Jasa perusahaan
200,000.00
180,000.00
160,000.00
140,000.00
120,000.00
100,000.00
Jasa perusahaan
80,000.00
60,000.00
40,000.00
20,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.26 Grafik diagram garis pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Jasa Perusahaan pada
tahun 2014-2018 mengalami kenaikan yang cukup stabil

14. Administrasi pemerintahan, pertahanan dan jaminan sosial wajib

23
Administrasi
pemerintahan,pertahanan dan
jaminan sosial wajib
2,500,000.00

2,000,000.00

1,500,000.00
Administarsi
1,000,000.00 pemerintahan,pertahanan
dan jaminan sosial wajib
500,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.27 Grafik diagram batang pada sektor administrasi pemerintahan,pertahanan


dan jaminan sosial wajib atas dasar harga konstan

Administrasi
pemerintahan,pertahanan dan
jaminan sosial wajib
2,500,000.00

2,000,000.00

1,500,000.00 Administarsi
pemerintahan,pertaha
1,000,000.00 nan dan jaminan sosial
wajib
500,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.28 Grafik diagram garis pada sektor administrasi pemerintahan,pertahanan


dan jaminan sosial wajib atas harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Adminitrasi
pemerintahan,pertahanan dan jaminan sosial wajib pada tahun 2014-2018
mengalami kenaikan yang cukup baik.

15. Jasa pendidikan

24
Jasa pendidikan
1,400,000.00

1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 Jasa pendidikan

400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.29 Grafik diagram batang pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
konstan

Jasa pendidikan
1,400,000.00

1,200,000.00

1,000,000.00

800,000.00

600,000.00 Jasa pendidikan

400,000.00

200,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.30 Grafik diagram garis pada sektor jasa pendidkan atas dasar harga
konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Jasa pendidikan pada
tahun 2014-2015 mengalami kenaikan dan pada tahun 2015-2016 tidak
mengalami kenaikan maupun penurunan tetapi pada tahun 2016-2018
mengalami kenaikan

25
16. Jasa kesehatan dan kegiatan sosial

Jasa kesehatan dan kegiatan sosial


600,000.00

500,000.00

400,000.00

300,000.00 Jasa kesehatan dan


kegiatan sosial
200,000.00

100,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.31 Grafik diagram batang pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial
atas dasar harga konstan

Jasa kesehatan dan kegiatan sosial


600,000.00

500,000.00

400,000.00

300,000.00 Jasa kesehatan dan


kegiatan sosial
200,000.00

100,000.00

0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.32 Grafik diagram garis pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial
atas dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Jasa kesehatan dan
kegiatan sosial pada tahun 2014-2018 mengalami kenaikan yang cukup stabil

26
17. Jasa lainnya

Jasa lainnya
180,000.00
160,000.00
140,000.00
120,000.00
100,000.00
80,000.00 Jasa lainnya
60,000.00
40,000.00
20,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.33 Grafik diagram batang pada sektor jasa lainnya atas dasar harga
konstan

Jasa lainnya
180,000.00
160,000.00
140,000.00
120,000.00
100,000.00
80,000.00 Jasa lainnya
60,000.00
40,000.00
20,000.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.34 Grafik diagram baris pada sektor jasa lainnya atas dasar harga konstan

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Jasa Lainnya pada
tahun 2014-2017 mengalami kenaikan dan dari tahun 2017-2018 tidak
mengalami kenaikan maupun penurunan

27
Grafik beserta diagram PDRB menurut harga harga berlaku menurut lapangan usaha
tahun 2014-2018 :

1. Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan

pertanian,kehutanan,dan perikanan
4.35

4.30

4.25

4.20
pertanian,kehutanan,dan
4.15 perikanan
4.10

4.05

4.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.35 Grafik diagram batang pada sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan
atas dasar harga berlaku

pertanian,kehutanan,dan perikanan
4.35

4.30

4.25

4.20

4.15 pertanian,kehutanan,d
an perikanan
4.10

4.05

4.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 36 Grafik diagram garis pada sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan
atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Pertanian,
Kehutanan, dan Perikanan mengalami penurunun yang terus menerus.

28
2. Pertambangan dan Penggalian

pertambangan dan penggalian


7.20
7.00
6.80
6.60
6.40
pertambangan dan
6.20 penggalian
6.00
5.80
5.60
5.40
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 37 Grafik diagram batang pada sektor pertambangan dan penggalian atas
dasar harga berlaku

pertambangan dan penggalian


7.20
7.00
6.80
6.60
6.40
pertambangan dan
6.20 penggalian
6.00
5.80
5.60
5.40
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 38 Grafik diagram garis pada sektor pertambangan dan penggalian atas
dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor


Pertambangan dan penggalian pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan yang
baik dan pada tahun 2017-2018 mengalami penurunan yang cukup drastis

29
3. Industri pengolahan

insdustri pengolahan
10.00
9.00
8.00
7.00
6.00
5.00
insdustri pengolahan
4.00
3.00
2.00
1.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 39 Grafik diagram batang pada sektor industri pengolahan atas dasar
harga berlaku

insdustri pengolahan
10.00
9.00
8.00
7.00
6.00
5.00
insdustri pengolahan
4.00
3.00
2.00
1.00
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 40 Grafik diagram garis pada sektor industri pengolahan atas dasar harga
berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor industri
pengolahan pada tahun 2014-2018 mengalami penurunan yang tidak terlalu
besar tetapi secara terus menerus

30
4. Pengadaan listrik dan gas

pengadaan listrik dan gas


0.16
0.14
0.12
0.10
0.08
pengadaan listrik dan gas
0.06
0.04
0.02
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 41 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga berlaku

pengadaan listrik dan gas


0.16
0.14
0.12
0.10
0.08 pengadaan listrik dan
gas
0.06
0.04
0.02
0.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 42 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan listrik dan gas atas dasar
harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor pengadaan
listrik dan gas pada tahun 2014-2015 mengalami penurunan dan pada tahun
2015-2016 mengalami kenaikan sementara itu pada tahun 2016-2017 tidak

31
mengalami kenaikan maupun penurunan dan pada tahun 2017-2018 mengalami
penurunan

5. Pengadaan air, pengolahan sampah, limbah dan daur ulang

Pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang
0.32
0.31
0.31
0.30 Pengadaan
air,pengolahan
0.30 sampah,limbah dan daur
0.29 ulang

0.29
0.28
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 43 Grafik diagram batang pada sektor pengadaan air, pengolahan sampah,
limbah dan daur ulang atas dasar harga berlaku

Pengadaan air,pengolahan
sampah,limbah dan daur ulang
0.32
0.31
0.31
0.30 Pengadaan
air,pengolahan
0.30 sampah,limbah dan
0.29 daur ulang
0.29
0.28
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 44 Grafik diagram garis pada sektor pengadaan air, pengolahan sampah,
limbah dan daur ulang atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor pengadaan
air,pengolahan sampah,limbah dan daur ulang pada tahun 2014-2016

32
mengalami penurunan yang cukup drastic dan pada tahun 2016-2017 tidak
menglami kenaikan maupun penurunan tetapi pada tahun 2017-2018
mengalami kenaikan yang signifikan

6. Konstruksi

konstruksi
17.20
17.00
16.80
16.60
16.40
16.20 konstruksi
16.00
15.80
15.60
15.40
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 45 Grafik diagram batag pada sektor konstruksi atas dasar harga berlaku

konstruksi
17.20
17.00
16.80
16.60
16.40
16.20 konstruksi
16.00
15.80
15.60
15.40
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 46 Grafik diagram garis pada sektor konstruksi atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Konstruksi
pada tahun 2014-2015 mengalami kenaikan dan pada tahun 2015-2017

33
mengalami penurunan yang cukup drastis tetapi pada 2017-2018 mengalami
kenaikan

7. Perdagangan besar dan eceran;resparasi mobil dan sepeda motor

Perdagangan besar dan


eceran;resparasi mobil dan sepeda
motor
10.10
10.00
9.90
9.80
Perdagangan besar dan
9.70
eceran;resparasi mobil
9.60
dan sepeda motor
9.50
9.40
9.30
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.47 Grafik diagram batang pada sektor perdagangan besar dan
eceran;resparasi mobil dan motor atas dasar harga berlaku

Perdagangan besar dan


eceran;resparasi mobil dan sepeda
motor
10.20

10.00

9.80 Perdagangan besar


dan eceran;resparasi
9.60 mobil dan sepeda
motor
9.40

9.20
2014 2015 2016 2017 2018

34
Gambar 4.48 Grafik diagram garis pada sektor perdagangan besar dan eceran;resparasi
mobil dan motor atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor perdagangan
besar dan eceran,resparasi mobil dan sepeda motor pada tahun 2014-2016
mengalami kenaikan dan pada 2016-2018 mengalami penurunan

8. Transportasi dan Pergudangan

Transportasi dan pergudangan


9.80
9.70
9.60
9.50
9.40
Transportasi dan
9.30 pergudangan
9.20
9.10
9.00
8.90
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 49 Grafik diagram batang pada sektor transportasi dan pergudangan atas
dasar harga berlaku

Transportasi dan pergudangan


9.80
9.70
9.60
9.50
9.40
Transportasi dan
9.30 pergudangan
9.20
9.10
9.00
8.90
2014 2015 2016 2017 2018

35
Gambar 4.50 Grafik diagram garis pada sektor transportasi dan pergudangan atas
dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor Transportasi
dan pergudangan pada tahun 2014-2015 mengalami penurunan dan pada tahun
2015-2016 tidak mengalami kenaikan maupun penurunan tetapi pada tahun
2016-2018 mengalami kenaikan yang signifikan

9. Penyediaan akomodasi dan makan minum

Penyediaan akomodasi dan makan


minum
1.20

1.15

1.10
Penyediaan akomodasi
1.05 dan makan minum

1.00

0.95
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.51 Grafik diagram batang pada sektor penyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga berlaku

36
Penyediaan akomodasi dan makan
minum
1.20

1.15

1.10
Penyediaan
akomodasi dan makan
1.05
minum
1.00

0.95
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4.52 Grafik diagram garis pada sektor penyediaan akomodasi dan makan
minum atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor penyediaan
akomodasi dan makan minum pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan dan
pada tahun 2017-2018 mengalami penurunan

10. Informasi dan komunikasi

Informasi dan komunikasi


8.90
8.80
8.70
8.60
8.50
8.40 Informasi dan komunikasi
8.30
8.20
8.10
8.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 53 Grafik diagram batang pada sektor informasi dan komunikasi atas
dasar harga berlaku

37
Informasi dan komunikasi
8.90
8.80
8.70
8.60
8.50
Informasi dan
8.40 komunikasi
8.30
8.20
8.10
8.00
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 54 Grafik diagram garis pada sektor informasi dan komunikasi atas dasar
harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor informatika
dan komunikasi pada tahun 2014-2015 mengalami kenaikan dan pada tahun
2015-2016 terjadi sedikit penurunan tetapi pada tahun 2016-2018 mengalami
kenaikan yang signifikan

11. Jasa keuangan dan asuransi

Jasa keuangan dan asuransi


6.30
6.20
6.10
6.00
5.90
5.80 Jasa keuangan dan
5.70 asuransi
5.60
5.50
5.40
5.30
2014 2015 2016 2017 2018

38
Gambar 4. 55 Grafik diagram batang pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas
dasar harga berlaku

Jasa keuangan dan asuransi


6.30
6.20
6.10
6.00
5.90
5.80 Jasa keuangan dan
5.70 asuransi
5.60
5.50
5.40
5.30
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 56 Grafik diagram garis pada sektor jasa keuangan dan asuransi atas
dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor jasa
keuangan dan asuransi pada tahun 2014-2015 mengalami penurunan dan pada
tahun 2015-2017 mengalami kenaikan tetapi pada tahun 2017-2018 terjadi
penurunan yang cukup drastis

12. Real estate

39
Real estate
2.62
2.60
2.58
2.56
2.54
2.52 Real estate
2.50
2.48
2.46
2.44
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 57 Grafik diagram batang pada sektor real estate atas dasar harga berlaku

Real estate
2.62
2.60
2.58
2.56
2.54
2.52 Real estate
2.50
2.48
2.46
2.44
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 58 Grafik diagram garis pada sektor real estate atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor real estate
pada tahun 2014-2016 mengalami penurunan dan pada tahun 2016-2017
mengalami kenaikan tetapi pada tahun 2017-2018 mengalami penurunan

13. Jasa perusahaan

40
Jasa perusahaan
1.21
1.20
1.19
1.18
1.17
1.16 Jasa perusahaan
1.15
1.14
1.13
1.12
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 59 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
berlaku

Jasa perusahaan
1.21
1.20
1.19
1.18
1.17
1.16 Jasa perusahaan
1.15
1.14
1.13
1.12
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 60 Grafik diagram batang pada sektor jasa perusahaan atas dasar harga
berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor jasa
perusahaan pada tahun 2014-2015 terjadi penurunan dan pada tahun 2015-
2016 mengalami kenaikan tetapi pada tahun 2016-2017 terjadi penurunan dan
pada tahun 2017-2018 mengalami kenaikan

14. Administrasi pemerintahan, pertahanan dan jaminan sosial wajib

41
Administarsi
pemerintahan,pertahanan dan
jaminan sosial wajib
14.40
14.20
14.00
13.80 Administarsi
13.60 pemerintahan,pertahana
13.40 n dan jaminan sosial
13.20 wajib
13.00
12.80
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 61 Grafik diagram batang pada sektor administrasi pemerintahan,


pertahanan dan jaminan sosial wajib atas dasar harga berlaku

Administarsi
pemerintahan,pertahanan dan
jaminan sosial wajib
14.50

14.00
Administarsi
13.50 pemerintahan,pertaha
nan dan jaminan sosial
13.00 wajib

12.50
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 62 Grafik diagram garis pada sektor administrasi pemerintahan,


pertahanan dan jaminan sosial wajib atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor administrasi
pemerintahan,pertahanan dan jaminan sosial wajib pada tahun 2014-2015
mengalami kenaikan dan pada tahun 2015-2017 terjadi penurunan tetapi pada
tahun 2017-2018 terjadi kenaikan yang cukup signifikan

42
15. Jasa pendidikan

Jasa pendidikan
8.60
8.55
8.50
8.45
8.40
Jasa pendidikan
8.35
8.30
8.25
8.20
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 63 Grafik diagram batang pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
berlaku

Jasa pendidikan
8.60
8.55
8.50
8.45
8.40
Jasa pendidikan
8.35
8.30
8.25
8.20
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 64 Grafik diagram garis pada sektor jasa pendidikan atas dasar harga
berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor jasa
pendidikan pada tahun 2014-2015 mengalami kenaikan dan pada tahun 2015-
2017 terjadi penurunan dan pada tahun 2017-2018 mengalami kenaikan

43
16. Jasa kesehatan dan kegiatan sosial

Jasa kesehatan dan kegiatan sosial


3.15
3.10
3.05
3.00
2.95
2.90
Jasa kesehatan dan
2.85
kegiatan sosial
2.80
2.75
2.70
2.65
2.60
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 65 Grafik diagram batang pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial
atas dasar harga berlaku

Jasa kesehatan dan kegiatan sosial


3.15
3.10
3.05
3.00
2.95
2.90
Jasa kesehatan dan
2.85
kegiatan sosial
2.80
2.75
2.70
2.65
2.60
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 66 Grafik diagram garis pada sektor jasa kesehatan dan kegiatan sosial
atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor jasa
kesehatan dan kegiatan sosial pada tahun 2014-2018 mengalami kenaikan yang
signifikan

44
17. Jasa lainnya

Jasa lainnya
1.01
1.00
0.99
0.98
0.97
0.96 Jasa lainnya
0.95
0.94
0.93
0.92
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 67 Grafik diagram batang pada sektor jasa lainnya atas dasar harga
berlaku

Jasa lainnya
1.01
1.00
0.99
0.98
0.97
0.96 Jasa lainnya
0.95
0.94
0.93
0.92
2014 2015 2016 2017 2018

Gambar 4. 68 Grafik diagram garis pada sektor jasa lainnya atas dasar harga berlaku

Berdasarkan grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa pada sektor jasa lainnya
pada tahun 2014-2017 mengalami kenaikan dan pada tahun 2017-2018 tidak
mengalami kenaikan maupun penurunan

45
C. Pertumbuhan ekonomi kota Palu 5 Tahun Terakhir

Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator makro untuk melihat


kinerja perekonomian secara rill di suatu wilayah.laju pertumbuhan ekonomi dihitung
berdasarkan perubahan PDRB atas dasar harga konstan tahun yang bersangkutan
terhadap tahun sebelumnya.pertumbuhan ekonomi dapat dipandang sebagai
pertambahan jumlah barang dan jasa yang dihasilkan oleh semua lapangan usaha
kegiatan ekonomi yang ada disuatu wilayah selama kurun waktu setahun

Berdasarkan harga konstan 2010 nilai PDRB kota palu pada tahun 2018
meningkat .peningkatan tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya produksi diseluruh
lapangan usaha yang sudah bebas dari pengaruh inflasi.nilai PDRB kota palu atas
dasar harga konstan 2010,berada pada level 15,325 triliun rupiah.angka tersebut naik
dari 14,587 triliu rupiah pada tahun 2017.hal tersebut menunjukan bahwa selama
tahun 2018 terjadi pertumbuhan ekonomi sebesar 5,05 persen.pertumbuhan ekonomi
pada tahun 2018 mengalami perlambatan dibanding tahun sebelumnya dan levl 5,52
persen.

Pertumbuhan ekonomi tertinggi dicapai oleh lapangan usaha jasa kesehatan dan
kegiatan sosial sebesar 11,99 persen.salah satu penyebab kenaikan sektor ini yaitu
terjadinya bencana alam yang membuat kenaikan kebutuhan pada jasa kesehatan dan
kegiatan sosial.dari 17 lapangan usaha ekonomi yang ada,seluruhnya mengalami
pertumbuhan di atas dua persen kecuali pertambangan dan penggalian;industri
pengolahan;penyediaan akomodasi dan makan minum;dan jasa keuangan dan asuransi

Dari empat kategori yang tumbuh dibawah dua persen, dua diantaranya
mempunyai peranan yang tinggi terhadap PDRB kota palu,yakni sektor pertambangan
dan penggalian;dan industri pengolahan.fenomena ini sangat berpengaruh terhadap
pertumbuhan ekonomi secara agregat. pertumbuhan ekonomi kedua sektor ini yang
melambat menyebabkan pertumbuhan ekonomi secara agregat yang melambat menjadi
5,05 persen.

46
BAB 5
KESIMPULAN

Produk domestik regional bruto (PDRB) merupakan data statistik yang


merangkum perolehan nilai tambah dari seluruh kegiatan ekonomi di suatu wilayah
pada periode tertentu PDRB dihitung dalam dua cara, yaitu atas dasar harga berlaku
dan atas dasar harga konstan.

PDRB perkapita penduduk kota palu terus meningkat dibandingkan tahun


sebelumnya.PDRB perkapita meningkat dibandingkan tahun sebelumnya PDRB
perkapita atas dasar harga berlaku tahun 2017 mencapai 54.225.263 rupiah atau
meningkat 8,69 persen dibanding tahun 2016,sedangkan berdasarkan harga konstan
tahun 2010, PDRB perkapita penduduk kota palu meningkat 4,25 persen dari
37.167.714 rupiah pada tahun 2016 menjadi 38.750.125 rupiah pada tahun 2017.

Berdasarkan harga konstan 2010 nilai PDRB kota palu pada tahun 2018
meningkat .peningkatan tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya produksi diseluruh
lapangan usaha yang sudah bebas dari pengaruh inflasi.nilai PDRB kota palu atas
dasar harga konstan 2010,berada pada level 15,325 triliun rupiah.angka tersebut naik
dari 14,587 triliu rupiah pada tahun 2017.hal tersebut menunjukan bahwa selama
tahun 2018 terjadi pertumbuhan ekonomi sebesar 5,05 persen.pertumbuhan ekonomi
pada tahun 2018 mengalami perlambatan dibanding tahun sebelumnya dan levl 5,52
persen.

Dari penjelasan diatas kita juga dapat mengetahui dan memantau pertumbuhan
ekonomi kota palu melalui PDRB harga konstan dan harga berlaku dimana dengan
adanya penjelasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan kita semua.

47
DAFTAR PUSTAKA

BPS (Badan Pusat Statistik), 2019. KOTA PALU DALAM ANGKA (Palu Muncipality in
Figures) 2019. Palu : BPS Kota Palu

Purwanto, DI. 2019. Produk Domestik Regional Bruto Kota Palu menurut Lapangan
Usaha 2014-2018. Palu : BPS Kota Palu

48

Anda mungkin juga menyukai