Anda di halaman 1dari 62

CHECKLIST KELENGKAPAN DOKUMEN

REAL ASSESSMENT
STATUS
NO JENIS DOKUMEN BELUM SARAN PERBAIKAN
ADA
ADA
A. PRA ASESMEN
Form APL 01
1
Permohonan Sertifikasi Kompetensi

2 Portofolio Asesi

Form APL 02
3
Asesmen Mandiri
4 Copy Skema dan Standar Kompetensi
FR-MMA
5 Merencanakan dan Mengorganisasikan
Asesmen
FR MAK.03
6
Formulir Banding Asesmen
FORM MAK.01
7
Formulir Persetujuan Asesmen dan Kerahasiaan
B. MELAKSANAKAN ASESMEN :
8 FORM MPA 01
Mengembangkan Perangkat Asesmen
9 FR. MPA.02 Merancang Dan Mengembangkan
Perangkat Asesmen
FORM MPA PERANGKAT ASESMEN :
1. FR MPA-02.1 Daftar Cek Verifikasi Portofolio
2. FR MPA-02.2 Check List Observasi/Praktik
10 3. FR MPA-02.3 Daftar Pertanyaan Tes Lisan
4. FR MPA-02.4 Daftar Pertanyaan Tertulis
5. ……………………………………
6. …………………………………..
11 FR-MPA.03
Meninjau dan Menguji coba Perangkat Asesmen
C. MEMBERIKAN KEPUTUSAN ASESMEN :
12 FORM MAK.02
Keputusan dan Umpan Balik Asesmen
13 FORM MAK.04
Umpan Balik dari Peserta Sertifikasi
D. MELAKUKAN KAJI ULANG ASESMEN
14 FR-MAK.05
Formulir Laporan Asesmen
15 FR-MAK.06
Meninjau Proses Asesmen
Asesi : Asesor :
Nama : Nama :

Paraf : Paraf :

CATATAN :
 Asesor menandatangani dokumen ini apabila dokumen telah diperbaiki dan tidak ada perbaikan lagi
lagi

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU


MATERI UJI KOMPETENSI
(MUK)
REAL ASSESSMENT
PADA SKEMA SERTIFIKAS KKNI LEVEL II
KOMPETENSI MULTIMEDIA
KLASTER : DESAIN GRAFIS

NO Kode Unit Judul Unit


1 TIK.MM01.007.01 Memilih dan Memakai software dan hardware untuk
multimedia
2 TIK.MM01.012.01 Mengikuti Prosedur kesehatan, keselamatan, dan keamanan
kerja
3 TIK.MM02.032.01 Membuat, memanipulasi dan menggabung gambar 2D
4 TIK.MM02.053.01 Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

NAMA ASESOR :
NAMA PESERTA UJI :

LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI :


LSPP1 SMKN 1 KOTO BARU
FR-APL-01. FORMULIR PERMOHONAN SERTIFIKASI KOMPETENSI

Bagian 1 : Rincian Data Pemohon


Pemohon Sertifikasi

Pada bagian ini, cantumkan data pribadi,


pribadi, data pendidikan formal serta data pekerjaan
pekerjaan anda pada
saat ini.
a. Data Pribadi
Nama lengkap :

Tempat / tgl. Lahir :

Jenis kelamin :

Kebangsaan :

Alamat rumah :

Kode pos :

No. Telepon/E-mail : Rumah : Kantor :

HP : E-mail :

Pendidikan Terakhir : SMK

b. Data Pekerjaan Sekarang


Nama Lembaga/
: Siswa
Perusahaan

Jabatan : Siswa
Alamat :  Jl
Kode pos : 6 

No. Telp/Fax/E-mail : Telp : Fax : - 

E-mail : - 

Bagian 2 : Daftar Unit Kompetensi


Pada bagian 2 ini berisikan Unit Kompetensi yang anda ajukan untuk dinilai/diuji kompetensi dalam
rangka mendapatkan pengakuan sesuai dengan latar belakang pendidikan, pelatihan serta
pengalaman kerja yang anda miliki. Unit kompetensi
kompetensi yang diajukan sesuai dengan
dengan Skema Sertifikasi

Judul
Skema Sertifikasi : KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA
Klaster : Desain Grafis 
Nomor :

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM APL-01-2018 1


Jenis Standar
(Standar
No. Kode Unit Judul Unit Khusus/Standar
Internasional
/SKKNI)
1 TIK.MM01.007.01 Memilih dan Memakai software dan hardware
untuk multimedia
TIK.MM01.012.01 Mengikuti Prosedur kesehatan, keselamatan,
dan keamanan kerja
TIK.MM02.032.01 Membuat, memanipulasi dan menggabung
gambar 2D
TIK.MM02.053.01 Membuat dan memanipulasi gambar-gambar
digital

Bagian 3 : Bukti Kelengkapan Pemohon


a. Bukti kelengkapan persyaratan dasar pemohon :
Ada *)
tidak Tidak ada
No. Bukti Persyaratan memenuhi
memenuhi *)
syarat
syarat
1. Copy Kartu Pelajar 1 lembar

2. Pasfoto 4x6 berwarna sebanyak 2 lembar

3 Foto copy rapor 1 lembar

4.

b. Bukti kompetensi yang relevan :

Lampiran Bukti*
No. Rincian Bukti Pendidikan/Pelatihan, Pengalaman Kerja, Pengalaman Hidup Tidak
Ada
ada
1.

2.

3.

4.

5.

*)diisi oleh LSP

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM APL-01-2018 2


Rekomendasi (diisi oleh LSP):
Pemohon :
Berdasarkan ketentuan persyaratan dasar pemohon,
pemohon: Nama ABDULLAH CHANIF
Diterima/Tidak diterima *) sebagai peserta
sertifikasi*
*) Coret yang tidak sesuai
Tanda tangan/
Tanggal

Catatan : Admin LSP :

Nama

NIK LSP

Tanda tangan/
Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM APL-01-2018 3


FR-APL-02 ASESMEN MANDIRI

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


:
Skema Sertifikasi/
Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

Peserta diminta untuk:


1. Mempelajari Kriteria Unjuk Kerja (KUK), Batasan Variabel, Panduan Penilaian, dan Aspek
Kritis seluruh Unit Kompetensi yang diminta untuk di Ases.
2. Melaksanakan Penilaian Mandiri secara obyektif atas sejumlah pertanyaan yang diajukan,
bilamana Anda menilai diri sudah kompeten atas pertanyaan tersebut, tuliskan tanda pada
kolom (K), dan bilamana Anda menilai diri belum kompeten tuliskan tanda pada kolom (BK).
3. Mengisi bukti-bukti kompetensi yang relevan atas sejumlah pertanyaan yang dinyatakan
Kompeten (bila ada).
4. Menandatangani form Asesmen Mandiri.

:
Kode Unit TIK.MM01.007.01
Unit Kompetensi No. 1
: Memilih dan Memakai software dan hardware untuk
Judul Unit
multimedia

Elemen Kompetensi : Mengembangkan persyaratan fungsi

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mengidentifikasi sesuai
prioritas dan keperluan persyaratan fungsi yang
1.1
akurat, komplit dengan referensi semua tipe
media?
Apakah anda dapat mengidentifikasi
1.2
persyaratan yang berlawanan dan overlapping.
Apakah anda dapat mendokumentasikan
1.3
persyaratan fungsi untuk divalidasi oleh k lien?
Apakah anda dapat mengidentifikasi sumber-
1.4 sumber dan pembiayaan yang tersedia untuk
divalidasi oleh klien

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 1


Elemen Kompetensi : Memilih peralatan

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mengidentifikasi produk-
produk dan peralatan yang relevan dan
2.1
mengevaluasi dengan referensi persyaratan
fungsi?
Apakah anda dapat mengidentifikasi
kemandirian produk dan peralatan dan
2.2
menganalisa dengan referensi pada persyaratan
fungsi dan arsitektur system?
Apakah anda dapat mengidentifikasi dan
mendokumentasikan produk terbaik dan solusi
2.3
peralatan, termasuk keterbatasan-
keterbatasan?
Apakah anda dapat memilih peralatan dan
memesannya sebagaimana diperlukan
2.4
sehubungan dengan kebijaksanaan perusahaan
penjualan?

Elemen Kompetensi : Mengkonfigurasi dan menguji peralatan yang telah dipasang

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat memasang peralatan dan
mengkonfigurasi menurut petunjuk dari vendor 
3.1
dengan referensi pada sistem arsitektur dan
persyaratan fungsi pelanggan?
Apakah anda dapat menyesuaikan sistem
3.2 arsitektur dan konfigurasi sebagaimana
keperluan?
Apakah anda dapat menyiapkan dan
3.3 menjadwalkan Tes untuk dilaksanakan
sebagaimana keperluan?
Apakah anda dapat melacak, menterjemahkan
3.4
dan memperbaiki error sebagaimana keperluan
Apakah anda dapat merubah produk
3.5 sebagaimana diperlukan berdasar pada hasil
pengujian?
Apakah anda dapat mendokumentasikan
3.6 Konfigurasi peralatan sesuai permintaan
pelanggan?
Apakah anda dapat mengidentifikasi,
mendokumentasi dan melaporkan Implikasi
3.7
pembuatan professional sesuai dengan
referensi pada kebijaksanaan perusahaan?

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 2


Elemen Kompetensi : Menggunakan peralatan

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda menggunakan peralatan sebagai
4.1 sesuai keperluan dengan referensi pada
kebijaksanaan perusahaan.
Apakah anda dapat menggunakan peralatan
4.2
sesuai petunjuk vendor?
Apakah anda dapat mengevaluasi peralatan
4.3
berdasarkan referensi kebutuhan klien.

:
Kode Unit TIK.MM01.012.01
Unit Kompetensi No. 2
: Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan
Judul Unit
Kerja

Mengikuti prosedur lingkungan kerja tentang kesehatan,


Elemen Kompetensi :
keselamatan dan keamanan
Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor
Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah Anda dapat mematuhi prosedur
kesehatan, keselamatan dan keamanan dalam
1.1 hubungannya dengan kebijakan organisasi
legislasi yang relevan, persyaratan asuransi, dan
rencana keamanan yang sesuai?
Apakah Anda dapat mengidentifikasi dan
melaporkan sesegera mungkin pelanggaran
1.2
dalam prosedur kesehatan, keselamatan dan
keamanan ?
Apakah anda dapat memastikan bekerja dengan
aman dan melakukan semua aktifitas kerja
1.3
dengan cara yang aman dan tidak menimbulkan
bahaya bagi rekan sekerja atau masyarakat ?

Elemen Kompetensi : Keadaan Darurat

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mengenali sesi darurat dan
yang potensial untuk menjadi darurat serta
2.1 menententukan dan mengambil langkah yang
diperlukan dalam jangkauan tanggung jawab
individu. ?
Apakah anda dapat mengikuti prosedur da rurat
2.2 dalam hubungannya dengan prosedur
organisasi?

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 3


Apakah anda dapat mencari bantuan dari
2.3 kolega dan atau pihak berwenang yang lain dan
menilai bila perlu?
Apakah anda dapat melaporkan detail sesi
darurat secara akurat sebagaimana dibutuhkan
2.4
dalam hubungannya dengan kebijakan
organisasi?

Elemen Kompetensi : Memelihara standar keamanan pribadi

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat menggunakan pakaian
3.1 keamanan yang sesuai, sepatu dan
perlengkapan perlindungan pribadi ?
Apakah anda dapat melakukan pengukuran
untuk mencegah luka atau kerusakan yang
3.2
berhubungan dengan aktivitas tempat kerja dan
mengontrol bahaya tempat kerja ?
Apakah anda dapat melakukan semua
penanganan manual dalam hubungannya
3.3 dengan persyaratan legal, kebijakan perusahaan
dan panduan kesehatan dan keselamatan
nasional ?
Apakah anda dapat memperbantukan Untuk
3.4 mempertahankan lingkungan kerja dalam
kondisi yang aman ?

Menyediakan umpan balik pada kesehatan, keselamatan dan


Elemen Kompetensi :
keamanan
Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor
Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mengindentifikasi isu
4.1 kesehatan dan keselamatan tempat kerja yang
membutuhkan perhatian ?
Apakah anda dapat mendesain Isu kesehatan
dan keselamatan yang berhubungan dengan
4.2 pekerjaan dengan orang yang dalam
hubungannya dengan persyaratan organisasi
dan meningkatkan legislasi ?

:
Kode Unit TIK.MM02.032.01
Unit Kompetensi No. 3
:
Judul Unit Membuat, Memanipulasi dan menggabung gambar 2D

Elemen Kompetensi : Melakukan pekerjaan dengan gambar digital 

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 4


Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor
Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah Anda dapat menggunakan digital
1.1 imaging yang tepat dalam konteks yang
ditentukan?
Apakah Anda dapat menggunakan range format
file grafik, manajemen file dan sistem transfer
1.2
untuk storing, arriving, importing, exporting dan
transfer digital images sebagai file elektronik?
Apakah Anda dapat menggunakan prog ram
software vektor terkini untuk bitmapped
1.3
graphic editing, serta properti dari vector dan
bitmapped images yang ditentukan ?
Apakah Anda dapat mengubah bitmapped ke
1.4 vector dan sebaliknya bila perlu untuk
pekerjaan pekerjaan tertentu?
Apakah Anda dapat mengoperasikan alat scan
untuk mengubah continous tone atau line
1.5
image ke digitised data dengan memperhatikan
tonal detail, half tones dan image correction

Elemen Kompetensi : Menggunakan software grafik multimedia 2D

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah Anda dapat menggunakan software
2.1 video digital yang tepat untuk pekerjaan
tersebut yang dinilai dan dipilih ?
Apakah Anda dapat menggunakan software
2.2 digital video editing untuk menggabungkan aset
video ?
Apakah Anda dapat memvariasikan video
2.3 frame yang dibutuhkan, dikontrol untuk
pekerjaan yang akan dilakukan ?
Apakah Anda dapat menggunakan teknik time
stamping dan diterapkan pada video frames
2.4
yang sesuai dengan pekerjaan yang akan
dilakukan?
Apakah anda dapat menyimpan video digital
2.5
dengan menggunakan teknik file yang t epat

Membuat desain grafik multimedia 2D


Elemen Kompetensi :

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah Anda dapat mengubah / edit video
3.1
track single dan multiple untuk mencapai

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 5


output yang telah ditentukan?

Apakah Anda dapat menggabungkan multiple


3.2 tracks dari video digital sesuai dengan
spesifikasinya?
Apakah Anda dapat menggunakan efek digital
3.3 untuk modifikasi dan integrasi vi deo tracs
sesuai spesifikasi ?
Apakah Anda dapat menerapkan time encoding
3.4 pada edited digital video tracks single dan
multiple sesuai dengan spesifikasinya ?
Apakah Anda dapat menyisipkan video track
3.5 pada rangkaian produksi multimedia sesuai
dengan spesifikasi ?

Elemen Kompetensi : Menyajikan rangkaian video digital 

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah Anda dapat mendesain dan
4.1 melaporkan untuk solusi paling tepat untuk
digital imaging ?
Apakah Anda dapat membuat grafik yang
menggunakan prinsip desain visual dengan
4.2 menggunakan software yang sudah disiapkan
untuk menghasilkan grafik bitmap atau vector
dan digital artwork?
Apakah Anda dapat menggunakan teknik digital
4.3 artwork 2D termasuk penggunaan dengan tepat
untuk painting, editing dan pallets ?
Apakah anda dapat membuat digital collages
and montages dengan menyesuaikan image
4.4 mode and resolution, memodifikasi gambar
menggunakan filter dan memilih colour mode
yang tepat untuk output
Apakah Anda dapat mengedit desain grafik,
memperbaharui dan memperbaiki
menggunakan teknik seleksi yang tepat, special
4.5
effect, cropping dan resizing gambar dan
menyimpan dengan menggunakan software
yang disediakan ?
Apakah anda dapat membuat gambar untuk
kualitas kreatif, dramatis, dan teknis. Dan
4.6 mengevaluasi
Ukuran file dan kesesuaiannya untuk memenuhi
syarat laporan ?
Apakah anda dapat menggabungkan elemen-
4.7 elemen desain visual pada suatu rangkaian
multimedia ?

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 6


Apakah anda dapat menjalan grafik uji sebagai
4.8
bagian dari presentasi multimedia ?
Apakah anda dapat menyajikan desain dengan
4.9
format yang tepat ?

:
Kode Unit TIK.MM02.053.01
Unit Kompetensi No. 4
:
Judul Unit Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

Elemen Kompetensi : Menilai kualitas kamera digital 

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat memilih software camera
1.1 dengan system hardware yang cocok untuk
produksi.
Apakah anda dapat menentukan resolusi pixel
1.2 kamera disesuaikan dengan kualitas dan
resolusi outcome / hasil yang dikehendaki.
Apakah anda dapat memeriksa kapasitas RAM
1.3 kamera untuk melihat kecocokannya dengan
 jumlah gambar yang perlu ditangkap kamera.
Apakah anda dapat menyesuaikan kecepatan
shutter, panjang fokal dan mode feature
1.4
kamera dengan kualitas dan kegunaan gambar
yang dibutuhkan.
Apakah anda dapat menangani dan menyimpan
1.5 Battery lithium dengan kebutuhan kesehatan
dan keselamatan kerja.

Elemen Kompetensi : Mengambil foto dan upload  gambar digital 

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mempertimbangkan fokus
dan exposure dalam operasi kamera digital
2.1
untuk memastikan penangkapan gambar sesuai
dengan kebutuhan
Apakah anda dapat menggunakan software
gambar digital dengan benar termasuk
2.2
memasukkan dan mengeluarkan software yang
dipilih.
Apakah anda dapat menyimpan photo digital
2.3 disimpan dan di-retrieve dengan menggunakan
format file yang telah ditetapkan
Apakah anda dapat mengoperasikan Kamera
2.4 digital sesuai dengan spesifikasi perusahaan dan
sesuai dengan kualitas gambar yang akan difoto

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 7


Apakah anda dapat meng-upload dan
menyimpan gambar/ image pada hard disk
2.5
komputer IBM-PC atau Macintosh card
interface / disk
Apakah anda dapat membuat dan menyimpan
2.6 File gambar fotografi sesuai dengan prosedur
software.
Apakah anda dapat mengubah Enhance, crop,
dan photographic image diubah secara
2.7
elektronik untuk mengirimkan image yang
dikehendaki
Apakah anda dapat memeriksa Photographic
2.8 image untuk kesesuaian dengan tujuan untuk
memenuhi spesifikasi.
Apakah anda dapat menentukan dan mengirim
gambar fotografi untuk mode delivery yang
2.9
relevan (print, CD-ROM, pendekatan visual dan
keefektifan ) dengan benar.

Elemen Kompetensi : Menggabungkan photografi digital kedalam multimedia

Daftar Pertanyaan Penilaian Diisi Asesor


Nomor Bukti-bukti
(Asesmen Mandiri/Self Assessment )
KUK K BK Kompetensi V A T M
Apakah anda dapat mengiidentifikasi dan
3.1 mengorganisir peralatan yang dibutuhkan untuk
transfer image.
Apakah anda dapat mengorganisir dan
3.2 mengidentifikasi stok dan materi yang
dibutuhkan untuk transfer image
Apakah anda dapat mengoperasikan peralatan
3.3 teknik pada standar yang diperlukan untuk
pentransferan yang benar
Apakah anda dapat mengidentifikasi hasil
3.4 transfer dengan jelas dan disimpan dengan
aman
Apakah anda dapat membagikan hasil transfer
3.5
kepada personil yang relevan bilamana perlu

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 8


Nama

Tanda
 tangan/

 Tanggal

Nama

No. Reg.

Tanda
tangan/

Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM-APL02 2018 9


FR-MMA- MERENCANAKAN DAN MENGORGANISASIKAN ASESMEN
KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA
Skema Sertifikasi/ Judul :
Klaster : Desain Grafis 
Klaster Asesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

1. Menentukan pendekatan asesmen

1.1. Kelompok Target :


Peserta Siswa Kelas XI Semester 4 Program Keahlian Multimedia

Tujuan asesmen :
Sertifikasi Sertifikasi Ulang
Konteks asesmen : TUK simulasi/tempat kerja* dengan karakteristik  produk/sistem/tempat
kerja*

Pihak Relevan :
Kepala TUK, Bidang Sertifikasi, dan Kepala LSP

Aturan Organisasi : Aturan BNSP/ LSP :


Aturan Teknis : SOP LSP P1 SMK NEGERI 1 KOTO BARU
Pendekatan/Jalur :
1.2.
Asesmen  Asesmen Portofolio Asesmen Uji kompetensi
Strategi asesmen : Mengikuti*:
1.3
Acuan Pembanding
Pengaturan Asesmen

Metode dan perangkat asesmen,

Pengorganisasian asesmen,
Aturan pemaketan kompetensi

Persyaratan khusus,

Mekanisme jaminan mutu


Identifikasi manajemen risiko

*pilih yang sesuai dengan membubuhkan tanda 

Acuan pembanding Berupa**:


1.4 :
Standar Kompetensi : SKKNI Nomor: KEP.115/MEN/III/2007 tentang
Sektor Komunikasi Sub Bidang Jasa Multimedia
Standar Produk :
Standar Sistem :
Regulasi Teknis :
SOP :
**pilih yang sesuai dengan membubuhkan tanda  dan lengkapi

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA-2018 1


2. Mempersiapkan Rencana Asesmen (pada bagian ini kalau lebih dari 2 unit sisipkan sesuai dengan
 jumlah unit kompetensi)

Kode Unit : TIK.MM01.007.01


Unit Kompetensi No. 1 Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk
multimedia

Metode dan Perangkat Asesmen

Ceklis Observasi (CLO), CLP : Verifikasi Portofolio, VPK:


Jenis Verifikasi Pihak Ketiga, DPL: Daftar Pertanyaan Lisan,
Bukti-bukti Bukti DPT: Daftar Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW:
ELEMEN Pertanyaan Wawancara)
(TL, L,
is ..
T)* is is isl ar is
iol ar n ut ac i …
a oF a ts as a s …
ki vr iL r n ki u …
fi ot es n e a ir s a
r r o s T w a y
e o b m e s a e K n
V P O e T e V i ni
D T W a
L

1. Mengembangkan Hasil observasi


L 
persyaratan fungsi demonstrasi membaca
dan memahami CLO
(TMS)
persyaratan hardware dan
software
Hasil penjelasan
T 
mengidentifikasi
persyaratan fungsi DPT
 Memiliki pemahaman
persyaratan fungsi
hardware dan software
2. Memilih peralatan Hasil observasi
L 
(TMS) demonstrasi identifikasi
hadware dan software CLO
yang diperlukan
Hasil penjelasan pemilihan
T 
perlatan
DPT
 Memiliki pemahaman
spesifikasi teknis yang
dibutuhkan untuk
system bisa berjalan baik
3. Mengkonfigurasi dan Hasil observasi
L 
menguji peralatan yang demonstrasi pengujian
perangkat yang telah CLO
telah dipasang (TMS)
dipasang
Hasil penjelasan
T 
mengidentifikasi
pengujian peralatan yang DPT
telah dipasang
 Memiliki pemahaman
cara konfigurasi
hardware dan software
4. Menggunakan Hasil observasi
L 
peralatan (TMS) demonstrasi penggunaan
hardware dan software CLO

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 2


Hasil penjelasan
T 
mengidentifikasi
penggunaan peralatan DPT
 Memiliki pemahaman
penggunaan hardware
dan software

Kode Unit : TIK.MM01.012.01


Unit Kompetensi No. 2 Judul Unit : Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan
kerja

Metode dan Perangkat Asesmen

Ceklis (CL), CLP : Verifikasi Portofolio, VPK: Verifikasi


Jenis Pihak Ketiga, DPL: Daftar Pertanyaan Lisan, DPT: Daftar
Bukti-bukti Bukti Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
ELEMEN Wawancara)
(TL, L, ..
is si ar
T)* is oi is is …
a l a rat n
as
l
ut ac a
i …
oF vr s
s
ikf n iL r
e n
a ik u …
ot es
ri ri
s a
r o s T w a y
e o b m e s a e K n
V P O e T e V i ni
D T W a
L

1. Mengikuti prosedur Hasil observasi demonstrasi


L 
lingkungan kerja mengikuti prosedur kesehatan,
tentang kesehatan, keselamatan dan keamanan di CLO
keselamatan dan lingkungan kerja
keamanan (TMS) Hasil penjelasan tentang
T 
prosedur penggunaan
hardware yang memenuhi DPT
kesehatan, keselamatan, dan
kemanan
 Memiliki penngetahuan
mengenai efek tindakan
yang tidak memnuhi
prosedur
2. Keadaan Darurat Hasil observasi demonstrasi
L 
(TMS) penanggulangan keadaan
darurat CLO

Hasil penjelasan identifikasi


T 
keadaan darurat
DPT
 Memiliki Prosedur
penanganan keadaan
darurat

3. Memelihara standar Hasil observasi demonstrasi


L 
keamanan pribadi penggunaan standar kemanan
(TMS) pribadi CLO

Hasil penjelasan pelaksanaan


T 
standar keamanan pribadi
DPT
 Memiliki Prosedur
standar keamanan pribadi

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 3


4. Menyediakan umpan Hasil penjelasan identifikasi
T 
balik pada isu keselamatan kerja
kesehatan, DPT
 Memiliki Pemahaman
keselamatan dan mengenai kondisi yang
keamanan (TMS) aman untuk bekerja

Kode Unit : TIK.MM02.032.01


Unit Kompetensi No. 3
Judul Unit : Membuat, Memanipulasi dan menggabung gambar 2D

Metode dan Perangkat Asesmen

Ceklis (CL), CLP : Verifikasi Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak


Jenis Ketiga, DPL: Daftar Pertanyaan Lisan, DPT: Daftar
Bukti-bukti Bukti Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
ELEMEN Wawancara)
(TL, L, ..
is si ar
T)* is oi is ar l i

l a n ut ac …
a oF vr ts as s
ki iL r n u …
ifr ot es n e a s a
r o s T w a y
e o b m e s a K n
V P O e T e i ni
D T W a
L

1. Membuat, Hasil observasi


L 
Memanipulasi dan demonstrasi:
CLO
menggabung  mengidentifikasi
gambar 2D (TMS) berbagai jenis format
gambar
 melakukan import dan
eksport gambar serta
 menggunakan scanner
Hasil penjelasan
T 
pemahaman tentang:
DPT
 tipe file dan ekstensi
file gambar
 membedakan
tampilan jendela kerja
aplikasi vector dan
bitmap
 melakukan import
gambar dengan
menggunakan scan
2. Menggunakan Hasil observasi
L 
software grafik demonstrasi:
CLO
multimedia 2D  Mengatur frame dan
(TMS) mengontrol variasi
video
 Mengatur timeline/
time stamping video
dengan beberapa
input video
 Menyimpan/
mengekspor file video
dengan tepat

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 4


Hasil penjelasan
T 
pemahaman tentang:
DPT
 Penggunaan timeline
dan penggabungan
video
 Penyimpanan video/
ekspor video dalam
berbagai format
3. Membuat desain Hasil observasi
L 
grafik multimedia demonstrasi:
CLO
2D (TMS)  Menggabungkan
beberapa input video
 Memotong dan
menyisipkan video
track lain sesuai
spesifikasi
 Memberi efek digital
pada video sesuai
spesifikasi yang
diinginkan
Hasil penjelasan
T 
pemahaman tentang:
DPT
 Penggunaan menu
dan area kerja yang
digunakan pada
aplikasi software
grafik multimedia 2D
 Penggunaan efek
digital pada video
4. Menyajikan Hasil observasi
L 
rangkaian video demonstrasi:
CLO
digital (TMS)  Membuat grafik
bitmap, vector dan
digital artwork
menggunakan aplikasi
pengolah vector dan
bitmap
 Menggunakan menu
painting, editing, dan
pallet
 Menggabungkan
unsur-unsur visual
dalam karya digital
grafis
 Menerapkan
penggunaan prinsip
desain visual dalam
karya digital grafis
 Menyajikan desain
dalam rangkaian video
digital/ presentasi
Hasil penjelasan
T 
pemahaman tentang:
DPT
 Prinsip Desain Visual
 Unsur/ elemen visual
 Penggunaan Menu,
filter dan effect dalam
aplikasi berbasis
bitmap dan vector
LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 5
Catatan : *) TL = Buklti tidak langsung, L = Bukti langsung, T = Bukti tambahan

Kode Unit : TIK.MM02.053.01


Unit Kompetensi No. 4
Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

Metode dan Perangkat Asesmen

Ceklis (CL), CLP : Verifikasi Portofolio, VPK: Verifikasi


Jenis Pihak Ketiga, DPL: Daftar Pertanyaan Lisan, DPT: Daftar
Bukti-bukti Bukti Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
ELEMEN Wawancara)
(TL, L,
is ..
T)* is oi is ar n isl ra is i …
a l a ts as ut ac a …
oF s
ikf rv n iL r
e n
a ik u …
ir tor es ir s a
o s T w a y
e o b m e s a e K n
V P O e T e V i ni
D T W a
L

1. Menilai kualitas Hasil observasi demonstrasi:


L 
kamera digital   Menggunakan menu-
CLO
menu pada kamera
digital
 Menyesuaikan aperture,
shutter speed dan ISO
untuk menghasilkan
gambar yang baik
 Menentukan resolusi
maksimal yang bisa
dihasilkan dan kapasitas
penyimpanan
 Mengecas dan
melakukan
penyimpanan baterai
kamera
Hasil penjelasan pemahaman
T 
tentang:
DPT
 Aperture, ISO, Shutter
speed
 Macam-macam Lensa
 Penggunaan Menu
Kamera
2. Mengambil foto dan Hasil observasi demonstrasi: 
L
upload  gambar  Menggunakan focus dan CLO
digital  exposure kamera yang
tepat dalam
menghasilkan gambar
sesuai kebutuhan
 Mengimport foto dari
kamera melalui aplikasi
pengolah foto
 Mengubah kualitas foto,
ukuran foto dan efek
pada foto menggunakan
aplikasi
 Mengekspor foto yang
telah diedit ke berbagai
media dan
mencetaknya

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 6


Hasil penjelasan pemahaman
T 
tentang:
DPT
 Focus dan eksposure
 Foto enhance
 Import, eksport dan
print foto sesuai
3. Menggabungkan Hasil observasi demonstrasi: 
L
photografi digital  Menggunakan peralatan CLO
kedalam multimedia transfer foto seperti
scanner dan printer
 Melakukan pencetakan
foto
Hasil penjelasan pemahaman
T 
tentang:
DPT
 Peralatan input dan
output untuk
multimedia
Catatan : *) TL = Buklti tidak langsung, L = Bukti langsung, T = Bukti tambahan

Pemenuhan terhadap seluruh bagian Batasan Variabel Panduan Asesmen


unit standar kompetensi :
Ya Ya
(bila tersedia)

Peran dan tanggung jawab Tim/Personil terkait: *) Khusus persetujuan Asesi dapat dilakukan pada saat Konsultasi
Pra Uji dan ditanda tangani pada formulir khusus persetujuan rencana asesmen.

Nama Peran dan tanggung jawab dalam


Jabatan/pekerjaan Paraf/tanggal
asesmen
Asesor - Merencanakan asesmen,
- Mengembangkan perangkat asesmen,
- Mengorganisasikan asesmen,
- Melaksanakan asesmen (Menetapkan
dan memelihara lingkungan asesmen,
Mengumpulkan Bukti, Mereview bukti,
membuat keputusan asesmen,
menyampaikan keputusan asesmen,
memberikan umpan balik kepada
peserta, meminta umpan balik dari
peserta),
- Meninjau proses asesmen.
- Memastikan seluruh proses asesmen
Penyelia
berjalan sesuai rencana
- Memastikan administrasi uji
kompetensi sudah sesuai

1. Sumber Daya Fisik :


Persyaratan Teknis TUK
 Ruangan , Labor Komputer,

2. Alat:
 Hardware : Laptop, Printer, Scanner
 Software : Corel Draw X7, Adobe Photoshop CS6

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 7


 Tanggal Uji Kompetensi
Kompetensi :
Jangka dan periode
waktu asesmen  Durasi Uji Kompetensi :
1. Observasi : 480 menit

2.Tulis : 120 menit

Lokasi asesmen Tempat Uji Kompetensi Labor Komputer SMKN 1 Koto Baru

3. Kontekstualisasi dan meninjau rencana asesmen :

3.1. Karakteristik peserta : Penyesuaian kebutuhan spesifik peserta :

Peserta memiliki / tidak memiliki berkebutuhan khusus Tidak / memerlukan penyesuaian

Pada batasan variabel :


3.2. Kontekstualisasi standar
kompetensi : Sesuai / tidak sesuai dengan SKKNI ini
(untuk mengakomodasi
persyaratan spesifik industri,
Pada panduan penilaian :
pada batasan variabel dan
panduan penilaian) Sesuai / tidak sesuai dengan SKKNI ini

3.1. Memeriksa metoda dan perangkat asesmen yang Catatan


dipilih (sesuai /tidak sesuai) dengan rencana
sertifikasi (dicoret
(dicoret sesuai atau tidak sesuai) (Tuliskan bila ada) diisi ketika pra-assesmen

3.2. Meninjau Perangkat asesmen yang disesuaikan Catatan


terhadap spesifikasi standar kompetensi (Ya/Tidak)
(Tuliskan bila ada)

3.3. Memperbaharui rencana asesmen sesuai keperluan Catatan


kontektualisasi ( ya / tidak )utk
)utk normal dicoret ya
(Tuliskan bila ada)

3.4. Menyimpan menelusuri rencana asesmen sesuai Catatan


prosedur ( ya / tidak )
(Tuliskan bila ada)

4. Mengorganisasikan asesmen :

4.1. Pengaturan sumber daya Bahan dan Sumberdaya Fisik Status Keterangan

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 8


asesmen
 Tempat Uji Kompetensi Disediakan oleh 15 menit
Kepala TUK sebelum
asesmen telah
siap

 Kelengkapan tempat asesmen Diperiksa 15 menit


(penerangan, AC, in out) meja, kursi ketersediaan dan sebelum
dan ATK sudah dipastikan tersedia kelengkapannya asesmen telah
di ruangan
oleh Teknisi TUK siap

 Alat dan bahan yang digunakan Diperiksa 15 menit


ketersediaan dan sebelum
kelengkapannya asesmen telah
oleh Teknisi TUK siap

4.2. Pengaturan dukungan


spesialis

4.3. Pengorganisasian personil


yang terlibat
Personil : Tugas dan Tanggung Jawab

• Asesor - Memeriksa Kesiapan dokumen/berkas Asesmen


- Memeriksa kesiapan sumber daya asesmen yg dibutuhkan
- Memberikan arahan kepada peserta asesmen
- Melakukan & mengawasi proses asesmen
- Mengumpulkan & memerikasa kelengkapan berkas/dokumen
asesmen

• Peserta - Peserta ditempatkan/dikumpulkan ditempat yg telah disediakan


- Peserta diminta mengisi & menandatangani daftar hadir
- Peserta menerima penjelasan & pengarahan mengenai
pelaksanaan asesmen, termasuk tata tertib asesmen yg berlaku
- Peserta mengikuti jadwal asesmen yg sudah ditetapkan
• Koord. TUK - Menyiapkan ruangan ruangan/fasilitas asesmen
- Menyiapkan berkas/form asesmen
- Menyiapkan peralatan tulis yg dibutuhkan
- Menyiapkan daftar hadir & memeriksa kehadiran peserta
- Memerika, mengumpulkan & mendokumentasikan berkas asesmen
- Menyiapkan konsumsi, akomodasi & transportasi Asesor & peserta
4.4. Strategi Komunikasi (pilih yang sesuai)

 Wawancara, baik secara berhadapan maupun melalui telepon

 Email, memo, korespondensi

 Rapat

 Video Conference/Pembelajaran Berbasis Elektronik

 Fokus Group

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 9


4.5. Penyimpanan Rekaman - Rekaman hasil pengumpulan bukti (hasil observasi demonstrasi dan hasil tes
lisan ) harus diserahkan kepada Lead Asesor setelah selesai asesmen pada hari
Asesmen dan Pelaporan
pelaksanaan asesmen.
- Rekaman hasil pengumpulan bukti, Rekomendasi dan keputusan Asesmen serta
berita acara/laporan hasil asesmen disampaikan oleh Lead Asesor kepada TUK
setelah selesai pelaksanaan asesmen pada hari pelaksanaan asesmen.
- Seluruh berkas rekaman pelaksanaan asesmen diterima dan dikumpulkan oleh
TUK yang selanjutnya disampaikan ke LSP

Konfirmasi dengan pihak yang relevan :

Nama Jabatan Paraf/Tanggal

Ketua LSP

Bidang Sertifikasi

Kepala TUK

Penyusun Rencana dan Pengorganisasi Asesmen : Nama Asesor :

No. Reg.

Tanda tangan/

Tanggal

Diverifikasi oleh Bidang Sertifikasi Nama :

Jabatan : Bidang Sertifikasi

Tanda tangan/

Tanggal

LSP- P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA 2018 10


FR-MAK-03 : FORMULIR BANDING ASESMEN

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ Klaster :
Klaster : Desain Grafis
Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

Jawablah dengan Ya atau Tidak pertanyaan-pertanyaan berikut ini : YA TIDAK

Apakah Proses Banding telah dijelaskan kepada Anda?

Apakah Anda telah mendiskusikan Banding dengan Asesor?

Apakah Anda mau melibatkan “orang lain” membantu Anda dalam Proses


Banding?
Banding ini diajukan atas Keputusan Asesmen yang dibuat pada Unit Kompetensi sebagai berikut :

Kode Unit Kompetensi Judul Unit Kompetensi

Alasan pengajuan banding sebagai berikut :

Tanda tangan Peserta : …………………………………………. Tanggal : …………………………….

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MMA-2018 1


FR-MAK-01 : FORMULIR PERSETUJUAN ASESMEN DAN KERAHASIAAN

Persetujuan Asesmen ini untuk menjamin bahwa Peserta telah diberi arahan secara rinci tentang
perencanaan dan proses asesmen

KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Judul :
Skema Sertifikasi/
Klaster : Desain Grafis 
Klaster Asesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Bukti TL: Foto copy Rapor dan Hasil Ulangan Teori dan
:
Praktek 
Bukti yang akan dikumpulkan : : Bukti L:

: Bukti T:

Pelaksanaan asesmen disepakati pada:

Hari/ Tanggal :

Tempat : Tempat Uji Kompetensi Labor Komputer SMKN 1 Koto Baru 

Peserta Sertifikasi:

Saya setuju mengikuti asesmen dengan pemahaman bahwa informasi yang dikumpulkan hanya
digunakan untuk pengembangan profesional dan hanya dapat diakses oleh orang tertentu saja.

Asesor :

Menyatakan tidak akan membuka hasil pekerjaan yang saya peroleh karena penugasan saya sebagai
asesor dalam pekerjaan  Asesmen  kepada siapapun atau organisasi apapun selain kepada pihak yang
berwenang sehubungan dengan kewajiban saya sebagai Asesor yang ditugaskan oleh LSP.

Tanda tangan Peserta : ………………………………………………… Tanggal :

Tanda tangan Asesor : ……………………………….……….……… Tanggal :

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-01-2018 1


FR-MPA-01. MENGEMBANGKAN PERANGKAT ASESMEN

KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ Judul :
Klaster : Desain Grafis
KlasterAsesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri )*


Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

1. Menentukanfocusperangkatasesmen
Siswa Kelas- Semester
a. Identifikasi kelompok target ……………………………………………..
Peserta sertifikasi : Teridentifikasi Sudah / Belum Memenuhi Aturan Bukti *

1.1 Sertifikasi
b. Identifikasi tujuanasesmen : Sertifikasi Ulang

TUK sewaktu/tempat kerja)* dengan karakteristik


c. Identifikasi konteks asesmen : (produk/sistem/tempat kerja)*

Standar
: SKKNI/SKK/SI *
Kompetensi
:
Standar produk
Akses dan interpretasi acuan :
1.2 : Standar system
pembanding asesmen
:
Regulasi teknis

:
SOP

KodeUnit, Judul Unit, Deskripsi Unit, Elemen, KUK, Batasan


a. Interpretasi semua komponen
: Variable, Panduan Penilaian telah dipelajari dan
standar-standar kompetensi
diinterpretasikan sesuai kebutuhan asesmen
Pada batasan variabel :
b. Kontektualisasi standar-standar Sesuai dengan SKKNI dan Skema
1.3 :
kompetensi Pada panduan penilaian :
Sesuai dengan SKKNI dan Skema
Aturan BNSP/LSP: Pedoman BNSP 301.
:
c. Persyaratan organisasi/ hukum/ etika Pedoman Pelaksanaan Asesmen Kompetensi.
Aturan Teknis: SOP tentang asesmen

1.4 Identifikasi dokumentasi terkait : Dokumen SKKNI, DokumenSertivikasi

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 1


2. Menentukankebutuhanperangkatasesmen

Pilih metode-metode asesmen dengan Observasi


2.1 mempertimbangkan konteks asesmen dan :
Testulis
prinsip-prinsip asesmen.

Tentukan metode-metode asesmen yang Observasi-demonstrasi


2.2 dinominasikan :
Testulis

Pertimbangkan instrument untuksetiap Ceklis observasi (CLO), tugas praktek demonstrasi


:
metodeasesmen
Daftar pertanyaan testulis, kunci jawaban dan lembar
 jawaban
2.3
Ciptakan pilihan (opsi) aktifitas asesmen Peserta sertifikasi dengan kondisi normal tidak
menggunakan ketrampilan berfikir kritis : diperlukan penyesuaian metode dan perangkat
asesmen sebagai pilihan/ opsi.

Disiapkan oleh Tanda tangan/tanggal Disetujui oleh :

1.

Tanda Tangan/Tanggal
2.

3.

4.

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 2


FR. MPA-02 MERANCANG DAN MENGEMBANGKAN PERANGKAT ASESMEN

KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Judul :
Skema Sertifikasi/ Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

1. Bukti Tidak Langsung

No. Skenario Penilaian Bukti-bukti Kompetensi Perangkat Asesmen

1.

2.

3.

4.

5.

2. Bukti Langsung

No. Skenario Tugas Perangkat Asesmen

1. Dalam rangka mencapai kualifikasi Desain Grafis maka perlu Cek List Observasi
disiapkan hardware dan software yang telah ditentukan yang sesuai Demonstrasi
dengan spesifikasi. Daftar Pertanyaan
Untuk mendukung pencapaian hasil sesuai dengan spesifikasi Tertulis
Desain Grafis akan diperlengkapi dengan computer, printer dan
scanner, aplikasi pengolah gambar bitmap dan vector, Kamera dan
kertas Photo.
Dalam rangka penerapannya anda juga diminta untuk memahami Cek List Observasi
prinsip Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan Kerja menggunakan Demonstrasi
2.
perangkat computer, printer, dan kamera dengan tujuan untuk Daftar Pertanyaan
menjaga agar perangkat tidak rusak dan aman bagi p engguna Tertulis
Cek List Observasi
Dalam rangka mencapai kualifikasi Desain Grafis, maka peserta
Demonstrasi
3. harus bisa membuat, memanipulasi dan menggabung gambar 2D
Daftar Pertanyaan
dan gambar dalam format digital
Tertulis

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 1


3. Bukti Tambahan
Kode Unit : TIK. MM01.007.01
Unit Kompetensi No. 1
Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk multimedia

Dimensi Jenis Perangkat


Elemen Kompe Asesmen
KUK Bukti-bukti
Kompetensi tensi No. Soal
DPT DPL PW SK
1. Mengembangkan 1.1 Hasil penjelasan mengidentifikasi system yang TMS 1
persyaratan fungsi diperlukan dengan benar
1.2 Hasil penjelasan cara pengecekan spesifikasi TMS 2
system
2. Memilih peralatan 2.3 Hasil penjelasan produk-terbaik dan solusi TMS 3
peralatan sesuai dengan identifikasi
3. Mengkonfigurasi 3.1 Hasil penjelasan mengenai proses instalasi dan TMS 4
dan menguji konfigurasi peralatan sesuai petunjuk vendor
peralatan yang 3.4 Hasil penjelasan mengenai beberapa error dan TMS 5
telah dipasang pesan kesalahan saat melakukan instalasi dan
konfigurasi
3.5 Hasil penjelasan mengenai perubahan yang TMS 6
dibuat berdasarkan hasil pengujian
3.6 Hasil penjelasan mengenai dokumentasi TMS 7
konfigurasi peralatan sesuai dengan
permintaan pelanggan
4. Menggunakan 4.2 Hasil penjelasan mengenai cara pemakaian TMS 8
peralatan peralatan apakah sudah sesuai dengan
referensi vendor

Kode : TIK.MM01.012.01
Unit Kompetensi No. 2
UnitJudul : Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan Kerja

Jenis Perangkat
Dimensi
Elemen Asesmen
KUK Bukti-bukti Kompetensi
Kompetensi No. Soal
DPT DPL PW SK
1. Mengikuti 1.1 Hasil penjelasan prosedur keselamatan kerja TMS 9
prosedur yang relevan dengan pekerjaan
lingkungan kerja 1.3 Hasil penjelasan cara bekerja yang aman dan TMS 10
tentang kesehatan, tidak menimbulkan bahaya
keselamatan dan
keamanan
2. Keadaan Darurat 2.1 Hasil penjelasan mengenali keadaan darurat TMS 11
dan langkah individu dalam mengatasinya
2.2 Hasil penjelasan mengikuti prosedur darurat TMS 12
sesuai ketentuan organisasi
3. Memelihara 3.3 Hasil penjelasan pelaksanaan penanganan TMS 13
standar keamanan manual dan legal
pribadi 3.4 Hasil penjelasan membantu TMS 14
mempertahankan system aman
4. Menyediakan 4.1 Hasil penjelasan mengidentifikasi isu TMS 15
umpan balik pada kesehatan, keselatan dan kemanan yang
kesehatan, membutuhkan perhatian
keselamatan dan
keamanan

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 2


Kode Unit : TIK.MM02.032.01
Unit Kompetensi No. 3
Judul Unit : Membuat,memanipulasi dan menggabung gambar 2D

Jenis Perangkat
Dimensi
Asesmen
Elemen Kompetensi KUK Bukti-bukti Kompetensi
No. Soal
DPT DPL PW SK
1. Melakukan pekerjaan 1..1 Hasil penjelasan mengenai TMS 16
dengan gambar digital  terminology digital imaging
1.2 Hasil penjelasan mengenai TMS 17
penggunaan berbagai format, dan
proses transfer sebuah grafik
menjadi file elektronik
1.3 Hasil penjelasan menentukan jenis TMS 18
aplikasi pengolah grafik berbasis
bitmap dan vector serta property
masing- masingnya
1.4 Hasil penjelasan bagaimana TMS 19
mengubah bitmap ke vector dan
sebaliknya untuk pekerjaan-
pekerjaan tertentu
1.5 Hasil penjelasan mengenai cara TMS 20
penggunaan scanner untuk merubah
gambar manual kedalam bentuk
digital
2. Menggunakan 2.1 Hasil penjelasan pemilihan software TMS 21
software grafik video digital
multimedia 2D 2.3 Hasil penjelasan menggunakan TMS 22
software video digital untuk
memvariasikan frame video
2.5 Hasil penjelasan penyimpanan video TMS
23
digital dengan file yang tepat
3. Membuat desain grafik 3.4 Hasil penjelasan penerapan time TMS 24
multimedia 2D encoding pada track video yang
diedit
4. Menyajikan rangkaian 4.1 Hasil penjelasan solusi digital TMS 25
video digital  imaging yang paling tepat
4.2 Hasil penjelasan menggunakan TMS 26
prinsip desain visual menggunakan
software digital imaging
4.5 Hasil penjelasan menggunakan TMS 27
special effect pada
Software digital imaging dan
menghasilkan file yang sesuai
ekstensi dan ukurannya
4.7 Hasil penjelasan penggabungan TMS 28
elemen-elemen visual dalam satu
rangkaian multimedia

Kode Unit : TIK.MM02.053.01


Unit Kompetensi No. 4
Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 3


Jenis Perangkat
Dimensi
Asesmen
Elemen Kompetensi KUK Bukti-bukti Kompetensi
No. Soal
DPT DPL PW SK
1. Menilai kualitas kamera 1.2 Hasil penjelasan menyesuaikan TMS 29
digital  . resolusi pixel camera dengan resolusi
gambar yang diinginkan
1.4 Hasil penjelasan penyesuaian shutter, TMS 30
panjang fokal, dan mode feature
camera dengan kualitas dan kegunaan
gambar yang diambil
2. Mengambil foto dan 2.1 Hasil penjelasan mempertimbangkan TMS 31
upload  gambar digital  penggunaan focus dan eksposure
untuk penangkapan gambar yang
sesuai
2.6 Hasil penjelasan pembuatan dan TMS 32
penyimpanan hasil gambar fotografi
sesuai dengan prosedur

3. Menggabungkan 3.4 Hasil penjelasan penyimpanan hasil TMS 33


photografi digital transfer dengan aman
kedalam multimedia

Tim Asesor Perumus Tanda tangan/ tanggal Disetujui oleh : Bidang Sertifikasi

1.

TandaTangan/ Tanggal
2.

3.

4.

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 4


FR-MPA-02.1. : DAFTAR CEK VERIFIKASI PORTO FOLIO

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ :
Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi : Menit

Dokumen bukti/portofolio telah menunjukan pemenuhan Valid Asli Terkini


terhadap aturan bukti : Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak
1.

2.

3.

Isi dari dokumen portofolio telah menunjukkan kemampuan peserta sertifikasi (memadai/sufficient)
terhadap setiap elemen kompetensi/kriteria unjuk kerja sebagai berikut :

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK. MM01.007.01


1 Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk multimedia

Memadai*
Elemen Kompetensi Bukti Kompetensi
Ya Tidak

Mengembangkan persyaratan fungsi Cek list observasi dan Daftar


1
pertanyaan tertulis
Memilih peralatan Cek list observasi dan Daftar
2 pertanyaan tertulis

Mengkonfigurasi dan menguji Cek list observasi dan Daftar


3 peralatan yang telah dipasang pertanyaan tertulis

Menggunakan peralatan Cek list observasi dan Daftar


4 pertanyaan tertulis

Seabagai tindak lanjut hasil verifikasi terhadap bukti-bukti, substansi dari materi dibawah ini diklarifikasi
pada saat wawancara :
Elemen/KUK No. :

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 1


Kode Unit : TIK.MM01.012.01
Unit Kompetensi No.
Judul Unit : Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan
2
Kerja

Memadai*
Elemen Kompetensi Bukti Kompetensi
Ya Tidak

Mengikuti prosedur lingkungan kerja Cek list observasi dan Daftar


tentang kesehatan, keselamatan dan pertanyaan tertulis
1
keamanan

Keadaan Darurat Cek list observasi dan Daftar


2 pertanyaan tertulis

Memelihara standar keamanan Cek list observasi dan Daftar


3 pribadi pertanyaan tertulis

Menyediakan umpan balik pada Cek list observasi dan Daftar


kesehatan, keselamatan dan pertanyaan tertulis
4
keamanan

Seabagai tindak lanjut hasil verifikasi terhadap bukti-bukti, substansi dari materi dibawah ini diklarifikasi
pada saat wawancara :
Elemen/KUK No. :

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.032.01


3 Judul Unit : Membuat,memanipulasi dan menggabung gambar 2D

Memadai*
Elemen Kompetensi Bukti Kompetensi
Ya Tidak

Melakukan pekerjaan dengan gambar Cek list observasi dan Daftar


1 digital  pertanyaan tertulis

Menggunakan software grafik Cek list observasi dan Daftar


2 multimedia 2D pertanyaan tertulis

Membuat desain grafik multimedia Cek list observasi dan Daftar


3 2D pertanyaan tertulis

Menyajikan rangkaian video digital  Cek list observasi dan Daftar


4 pertanyaan tertulis

Seabagai tindak lanjut hasil verifikasi terhadap bukti-bukti, substansi dari materi dibawah ini diklarifikasi
pada saat wawancara :
Elemen/KUK No. :

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 2


Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.053.01
4 Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

Memadai*
Elemen Kompetensi Bukti Kompetensi
Ya Tidak

Menilai kualitas kamera digital  . Cek list observasi dan Daftar


1 pertanyaan tertulis

Mengambil foto dan upload  gambar Cek list observasi dan Daftar


2 digital  pertanyaan tertulis

Menggabungkan photografi digital Cek list observasi dan Daftar


3 kedalam multimedia pertanyaan tertulis

Seabagai tindak lanjut hasil verifikasi terhadap bukti-bukti, substansi dari materi dibawah ini diklarifikasi
pada saat wawancara :
Elemen/KUK No. :

Rekomendasi Asesor :
Nama Asesor :

Peserta telah memenuhi/belum memenuhi seluruh No. Reg.


pencapaian kriteria unjuk kerja direkomendasikan :

Kompeten Tanda tangan/


Tanggal
Uji Kompetensi

Nama Peserta :

Tanda tangan/
Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 3


FR-MPA-02.2. : CEKLIS OBSERVASI - DEMONSTRASI / PRAKTEK

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


:
Skema Sertifikasi/ Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi : 480 menit


* Coret yang tidak perlu

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK. MM01.007.01


1 Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk multimedia

Pencapaian Penilaian
No. Langkah Kerja Poin yang diobservasi
Ya Tidak K BK
1 Mengembangkan  Mengidentifikasi hardware dan software
persyaratan software yang digunakan dalam klaster desain grafis

dan hardware untuk  Mengidentifikasi spesifikasi hardware yang


digunakan
multimedia (TMS)
 mengidentifikasi syarat minimal hardware
yang digunakan untuk instalasi dan
penggunaan software pengolah grafis
 memperkirakan budget yang dibutuhkan
untuk merancang sebuah system

2 Memilih peralatan  Mengidentifikasi produk-produk desain


untuk multimedia grafis dan peralatan yang relevan untuk
digunakan
(TMS)
 membandingkan produk yang dihasilkan
dari dua spesifikasi hardware/ software
yang berbeda
 mengidentifikasi keterbatasan dan solusi
mengatasinya
 melakukan pemilihan hardware / software
sesuai denga spek yang diinginkan

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 1


3 Mengkonfigurasi dan  Perangkat dipasang dan dikonfigurasi sesuai
menguji peralatan yang dengan petujuk dari vendor

telah dipasang (TMS)  melakukan instalasi software yang


dibutuhkan hardware system bisa berjalan
dengan baik
 Menyesuaikan konfigurasi hardware dan
software sesuai dengan arsitektur system
 melakukan test/ pengujian pada system
yang telah terpasang
 menerjemahkan error dan mencarikan
solusi permasalahan yang menyebabkan
pesan error tersebut
 melakukan perubahan pada system sesuai
dengan hasil pengujian
 mengkonfigurasi hardware sesuai dengan
keinginan customer
 Melakukan evaluasi pada produk yang
dihasilkan dari perlatan yang dipilih/ dirakit

4 Menggunakan  Perangkat dipasang dilatihkan sesuai


peralatan multimedia keperluan

(TMS)  Sistem yang telah dipasang digunakan


sesuai petunjuk vendor dengan
memperhatikan manual book hardware
 peralatan dievaluasi kinerjanya dan bila
terjadi penurunan dicarikan penyebab dan
diperbaiki seuai keperluan klien

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM01.012.01


2 Judul Unit : Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan Kerja

Pencapaian Penilaian
No. Langkah Kerja Poin yang diobservasi
Ya Tidak K BK
1 Mengikuti prosedur  Membaca manual book peralatan sebelum
lingkungan kerja menggunakan alat dengan memperhatikan
simbol yang terdapat pada alat
tentang kesehatan,
 Menghidupkan dan mematikan komputer
keselamatan dan sesuai dengan prosedur
keamanan (TMS)  sesegera mungkin melakukan evaluasi saat
mulai mengabaikan kesehatan, keselamatan
dan kemanan kerja
 Memastikan area bekerja nyaman, memiliki
sumber daya listrik dan penerangan yang
cukup, memiliki perangkat hardware yang
standar
 Melakukan sterilasi area kerja dari barang-
barang yang tidak dibutuhkan

2 Penanganan Keadaan  Mengatasi keadaan dimana listrik tidak


Darurat (TMS) stabil, cahaya minim dan banyak kabel yang
terbuka
 Mengikuti prosedur keadaan darurat saat

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 2


mengalami keadaan diatas
 Memperbaiki keadaan dan berusaha
mencari bantuan dari kolega
 Melaporkan keadaan darurat kepada pihak
yang berwenang

3 Memelihara standar  Menggunakan gelang anti statik atau sarung


keamanan pribadi saat tangan anti statik saat memasang peralatan
elektronik seperti motherboard
bekerja dengan
 Menggunakan meja dan kursi yang tidak
perangkat multimedia terlalu tinggi dan rendah saat menggunakan
(TMS) komputer
 Mengatur pencahayaan pada monitor saat
bekerja didepan monitor
 Menggunakan alas kaki saat bekerja dengan
alat elektronik yang terpasang ke jaringan
listrik AC

4 Menyediakan umpan  Mempersiapkan kondisi ruang bekerja


balik pada kesehatan, dengan baik dan memastikan tidak ada yang
akan menyebabkan gangguan pada
keselamatan dan
kesehatan, keselamatan dan keamanan
keamanan(TMS)  Mengatasi permasalahan berkaitan dengan
kesehatan, keselamatan dan keamanan
kerja

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.032.01


3 Judul Unit : Membuat,memanipulasi dan menggabung gambar 2D

Pencapaian Penilaian
No. Langkah Kerja Poin yang diobservasi
Ya Tidak K BK
1 Melakukan pekerjaan  Menyiapkan gambar dalam format vektor
dengan gambar digital dan bitmap untuk digunakan dalam desain

(TMS)  Menghubungkan komputer ke scanner


 Melakukan scanning gambar yang telah
disediakan dengan mengubah tonal detail,
halftone dan image correction
 Mengimpor gambar dari scanner melalui
perangkat lunak berbasis bitmap dan vektor
 Membuka grafik/ gambar bertipe bitmap/
vektor melalui aplikasi pengolah grafis
berbasis bitmap/ vektor
 Merubah gambar bitmap ke vector dan
sebaliknya
2 Menggunakan  Menyiapkan aset video
software grafik  Mengimport aset video kedalam software
multimedia 2D (TMS) digital video editing
 Menggabungkan aset-aset video
menggunakan software digital video editing
 Memberi variasi pada frame dengan
melakukan editing dan pemotongan pada
frame
 Melakukan teknik time stamp pada video

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 3


untuk memberi informasi waktu pada video
 Menyimpan video dengan format file yang
tepat
3 Membuat desain grafik  Menyiapkan beberapa aset video
multimedia 2D (TMS)  Mengimport semua aset video kedalam
software digital video editing
 Menggabungkan aset-aset video
menggunakan software digital video editing
dengan menggunakan menu multitrack
 Memberi variasi pada frame dengan
melakukan editing dan pemotongan pada
frame
 Memberi efek digital pada pada video dan
mengintegrasikan video track tersebut
dengan tepat sesuai spesifikasi
 Menyisipkan video track kedalam file yang
sedang diedit
 Melakukan encoding file pada hasil editing
video
4 Menyajikan rangkaian  Menyiapkan aplikasi pengolah gambar
video digital (TMS) vektor dan bitmap yang dikuasai
 Menyiapkan material dan gambar yang
dibutuhkan untuk membuat digital artwork
 Membuat digital artwork/ grafis yang
menggunakan prinsip-prinsip desain visual
 Menggunakan teknik painting, editing dan
pallet dalam menghasilkan gambar yang
diinginkan
 Menggabungkan gambar dalam kolase dan
montase yang tepat dengan mengatur filter
dan color mode
 Melakukan editing gambar dengan
melakukan teknik cropping, resizing dan
memberika special effect
 Menggabungkan elemen-elemen visual
pada gambar
 Menyajikan gambar dalam format yang
benar dan dipresentasikan dengan baik

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.053.01


4 Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

Pencapaian Penilaian
No. Langkah Kerja Poin yang diobservasi
Ya Tidak K BK
1 Menilai kualitas  Menyiapkan kamera digital yang akan
kamera digital  . (TMS) digunakan
 Menghidupkan kamera dan memeriksa
kapasitas penyimpanan kamera
 Memeriksa kondisi baterai kamera
 Menunjukkan macam-macam mode
pemakaian kamera
 Menunjukkan pengaturan kecepata shutter,

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 4


panjang fokal dan ISO
 Menunjukkan besaran image/ pixel dari foto
yang dihasilkan
2
Mengambil foto dan  Mempraktekkan pengambilan gambar
dengan mempertimbangkan exposure,
upload  gambar digital shutter, panjang fokal, dan ISO
(TMS)  Merubah settingan pada kamera untuk
berbagai mode features
 Menggunakan aplikasi pengolah gambar
untuk mengimport gambar dari kamera
 Menyimpan foto-foto yang telah diimport
kedalam format yang ditentukan
 Menggunakan software fotografi bawan
kamera untuk menangkap gambar
menggunakan kamera dan menyimpan
format digitalnya dalam hardisk
 Menggunakan software yang ada dikamera
sesuai dengan prosedur
 Meng enhance, mengcrop foto yang telah
di ambil dengan kamera menggunakan
software kamera
 Foto/ gambar hasil jepretan kamera digital
diperiksa apakah sudah sesuai dengan
kebutuhan
 Mengemas foto kedalam media visual dan
media penyimpanan seperti flashdisk,
CD/DVD, print)
3
Menggabungkan  Mengidentifikasi perlatan apa saja yang
digunakan untuk memindahkan gambar
photografi digital
 Mengidentifikasi gambar dan mengorganisir
kedalam multimedia gambar yang sudah dipindahkan
(TMS)  Menyimpan gambar yang telah dipindahkan
kedalam format yang telah ditentukan

Rekomendasi Asesor :
Peserta :

Nama

Tanda tangan/
Tanggal

Catatan : Asesor :
Nama
No. Reg.

Tanda tangan/
Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.2. 2018 5


FR-MPA.02.2-1 TUGAS PRAKTEK – DEMONSTRASI / PRAKTEK

Skema Sertifikasi Judul : KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Klaster : Desain Grafis
(KKNI/Okupasi/Klaster) * Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi : 480 menit

A. Petunjuk

1. Baca dan pelajari setiap langkah/instruksi dibawah ini dengan cermat sebelum melaksanakan
praktek
2. Laksanakan pekerjaan sesuai dengan urutan proses yang sudah ditetapkan
3. Seluruh proses kerja mengacu kepada SOP/WI/IK yang dipersyaratkan
4. Waktu pengerjaan yang disediakan 480 menit

B. Skenario :
Langkah-langkah kerja :
NO NO TUGAS PRAKTIK/DEMONSTRASI CHECK
KUK LIST

1 1.1 Mengembangkan persyaratan software dan hardware untuk multimedia

2 1.2 Memilih peralatan untuk multimedia

3 1.3 Mengkonfigurasi dan menguji peralatan yang telah dipasang

4 1.4 Menggunakan peralatan multimedia

5 2.1 Mengikuti prosedur lingkungan kerja tentang kesehatan, keselamatan dan


keamanan

6 2.2 Penanganan Keadaan Darurat

7 2.3 Memelihara standar keamanan pribadi saat bekerja dengan perangkat


multimedia

8 2.4 Menyediakan umpan balik pada kesehatan, keselamatan dan keamanan

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.5. 2018 1


9 3.1 Melakukan pekerjaan dengan gambar digital 

10 3.2 Menggunakan software grafik multimedia 2D

11 3.3 Membuat desain grafik multimedia 2D

12 3.4 Menyajikan rangkaian video digital 

13 4.1 Menilai kualitas kamera digital  .

14 4.2
Mengambil foto dan upload  gambar digital 

15 4.3
Menggabungkan photografi digital kedalam multimedia

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.5. 2018 2


PERANGKAT
ASESMEN
No. Skema sertifikasi :

Judul Skema Sertifikasi  :


KKNI LEVEL II KOMPETENSI
MULTIMEDIA
Klaster : Desain Grafis

Perumus: Asesor Multimedia

2018
FR-MPA-02.4. : PERTANYAAN TERTULIS – JAWABAN SINGKAT

Judul : KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/
Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen

Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi : 100 menit

Petunjuk

a. Jawablah pertanyaan di bawah ini pada lembar jawaban yang disediakan dengan singkat dan jelas
b. Posisikan alat komunikasi seluler Anda dengan getar pada saat asesmen berlangsung

Pertanyaan :

Kode Unit : TIK.MM01.007.01


Unit Kompetensi No.
Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk
1
multimedia

NO KUK NO SOAL SOAL / PERTANYAAN

1.1 1 Tersedia dua pilihan spesifikasi komputer untuk d igunakan sebagai perangkat
pengolah multimedia, dimana komputer 1 memiliki spesifikasi : Processor Core i5
dengan RAM 2 GB dan komputer 2 dengan spesifikasi : Processor Core i7 RAM 4
GB manakah spesifikasi yang lebih baik kinerjanya untuk Pengolah Multimedia
Audio dan Video? Jelaskanlah berdasarkan kinerja kedua komputer (TMS)

1.2 2 Disediakan hardware 64 bit dan software dengan compatibility untuk system 32
bit, maka bagaimanakah saran anda terhadap instalasi system operasi yang
sebaiknya dilakukan?(TMS)

2.3 3 Apa yang pertama anda cek saat akan menginstall aplikasi Adobe After Effect?
(TMS)

3.1 4 Apa saja yang perlu diperhatikan dalam pemasangan processor?(TMS)

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 1


3.4 5 Bunyi beep panjang sebanyak 3 kali berturut-turut dan computer tidak bisa
booting merupakan tanda kerusakan pada…(TMS)

3.5 6 Apakah yang harus dilakukan saat m enginstal versi terbaru dari sebuah aplikasi
yang telah terinstal dalam computer? (TMS)

3.6 7 Permasalahan dimana tampilan pada monitor berubah menjadi besar disebabkan
oleh beberapa factor, sebutkan penyebab-penyebabnya! (TMS)

4.2 8 Terkait dengan HAKI (Hak Atas Kekayaan Intelektual) apakah yang harus
dilakukan saat anda / client anda ingin menggunakan software yang berbayar?
(TMS)

Kode Unit : TIK.MM01.012.01


Unit Kompetensi No.
Judul Unit : Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan
2
Kerja

NO KUK NO SOAL SOAL / PERTANYAAN

1.1 9 Jelaskan prosedur yang baik dalam menghidupkan dan mematikan komputer!
(TMS)

1.3 10 Bagaimana mengatasi tegangan yang turun naik/ tidak stabil saat menggunakan
computer? (TMS)

2.1 11 Sebuah computer melambat dan saat dilakukan scanning terdapat beberapa
register pada system operasi yang korup/ rusak. Apakah tindakan yang akan anda
lakukan untuk mengatasinya? (TMS)

2.2 12 Apa yang anda lakukan bila hasil print anda menunjukkan adanya warna yang
tidak keluar(TMS)

3.3 13 Apakah anda lakukan jika kabel power printer digigit tikus? (TMS)

3.4 14 Apakah yang anda lakukan sebelum menggunakan p eralatan multimedia? (TMS)

4.1 15 Sebutkan beberapa bahan yang berbaya untuk sebuah kamera DSLR? (TMS)

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.032.01


3 Judul Unit : Membuat, Memanipulasi dan menggabung gambar 2D

NO KUK NO SOAL SOAL / PERTANYAAN

1.1 16 Jika gambar yang anda gunakan lebih banyak menggunakan tipe bitmap, maka
aplikasi apakah yang cocok digunakan untuk mengolah tipe gambar tersebut?
(TMS)

1.2 17 Jelaskan bagaimana cara mengimpor gambar dari sebuah scanner(TMS)

1.3 18 Bagaimanakah cara membuat tulisan yang mengikuti lengkungan sebuah lingkaran

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 2


di Corel Draw (TMS)

1.4 19 Bagaimana cara mengubah gambar gambar vector k e bentuk bitmap?(TMS)

1.5 20 Jelaskan secara singkat metode pembuatan gambar vector dari ilustrasi(TMS)

2.1 21 Apakah perbedaan anatara Adobe Premiere dengan Adobe After Effect?
(TMS)

2.3 22 Apakah yang dimaksud dengan transisi pada aplikasi video editig?  (TMS)

2.5 23 Apakah ekstensi file dari Adobe Premiere?  (TMS)

3.4 24 Jelaskan apa yang dimaksud dengan encoding?  (TMS)

4.1 25 Jelaskan aplikasi yang sebaiknya digunakan untuk membuat sebuah poster!
(TMS)

4.2 26 Jelaskan maksud dari prinsip kesatuan( unity) dalam sebuah desain! (TMS)

4.5 27 Sebutkan 5 teknik seleksi yang kamu ketahui di Adobe photoshop! (TMS)

4.7 28 Sebutkan macam-macam elemen visual dalam sebuah desain (TMS)

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.053.01


4 Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

NO KUK NO SOAL SOAL / PERTANYAAN

1.2 29 Apakah yang dimaksud dengan resolusi pada kamera dan apa yang
menentukan besarnya resolusi pada kamera? (TMS)

1.4 30 Apakah pengaruh perubahan nilai shutter pada gambar?  (TMS)

2.1 31 Apakah yang dimaksud dengan eksposure? (TMS)

2.6 32 Apakah yang membedakan RAW file dan JPEG file di kamera digital? (TMS)

3.4 33 Jelaskan prosedur pemindahan gambar yang diambil dengan kamera


android ke dalam computer? (TMS)

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 3


KUNCI JAWABAN SOAL TERTULIS

Kode Unit : TIK.MM01.007.01


Unit Kompetensi No.
Judul Unit : Memilih dan Memakai software dan hardware untuk
1
multimedia

NO KUK NO SOAL Kunci Jawaban

1.1 1 Berdasarkan spesifikasi pada soal maka computer dengan spesifikasi Processor
Core i7 RAM 4 GB akan lebih baik kinerjanya untuk pengolah multimedia audio dan
video disbanding computer dengan spesifikasi processor Core i5 RAM 2 GB
1.2 2 Sebaiknya diinstal software yang memiliki compatibility sesuai dengan hardware
nya. Jika lebih rendah maka tidak akan mamapu mengoptimalkan system
2.3 3 Adobe After Effect membutuhkan minimal RAM sebesar 2G dan system operasi 64
bit
3.1 4 Sesuaikan processor yang dibeli sama socketnya dengan socket yg di
motherboard, perhatikan cache dari processor dan teknologi yang diusung oleh
processor tersebut
3.4 5 Kerusakan pada RAM

3.5 6 Perhatikan apakah ada menu update dari aplikasi, kalo ada maka diupdate
melalui menu tersebut, bila tidak ada maka un install terlebih dahulu versi yan g
lama
3.6 7 Tampilan pada monitor berubah menjadi besar, salah satu nya disebabkan tidak
berfungsinya driver VGA di computer. Untuk itu bisa diatasi dengan menginstall
driver VGA yang sesuai dengan chipset VGA dan sesuai dengan system operasi
yang digunakan
4.2 8 Bersedia untuk membeli / membayar lisesnsi dari software tersebut

Kode Unit : TIK.MM01.012.01


Unit Kompetensi No.
Judul Unit : Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan
2
Kerja

NO KUK NO SOAL Kunci Jawaban

1.1 9 Menghidupkan computer dengan menekan tombol power pada computer sedangkan
untuk mematikan sebaiknya dilakukan dengan menggunakan menu shutdown yang
ada pada system operasi

1.3 10 Tegangan turun/ naik dapat diatasi dengan menggunakan stabilizer atau dengan
menggunakan UPS (uninteruptible power supply)

2.1 11 Memperbaiki register yang rusak tersebut, dan bila tidak berhasil bisa dilkukan
install ulang pada system operasi computer tersebut dengan terlebih dahulu
melakukan backup data

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 4


2.2 12 Melakukan cleaning pada print melalui aplikasi bawaan printer, bila masih tidak
keluar bisa dilakukan dengan perendaman cartridge di cairan dengan PH netral
dan membersihkan cartridge dengan tissue

3.3 13 Jika kabel power putus sebaiknya diganti

3.4 14 Memastikan peralatan bisa dinyalakan, menghubungkan ke computer dan


melakukan instalasi driver. Mengoperasikan sesuai dengan prosedur dan SOP /
manual book

4.1 15 Air laut dan kapur barus

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.032.01


3 Judul Unit : Membuat, Memanipulasi dan menggabung gambar 2D

NO KUK NO SOAL Kunci Jawaban

1.1 16 Aplikasi pengolah gambar bitmap.. contohnya adobe Photoshop

1.2 17 Nyalakan scanner, pastikan driver scanner sudah terinstal, pilih aplikasi adobe
photoshop, klik File-Import-WIA support-Nama scanner, Pilih area yang akan discan
pada priview dan scan

1.3 18 Pertama buat garis lengkung, buat tulisan dan klik tulisan tersebut  – Menu text – Fit
text to path dan arahkan ke garis lengkung yang sudah dibuat

1.4 19 Untuk mengubah gambar vector ke bitmap, Klik Gambar vector  – File – Export dan
pilih tipe file bitmap yg diinginkan

1.5 20 Gambar ilustrasi yang dibuat di kertas di scan dan di lukis ulang menggunakan aplikasi
corel draw

2.1 21 Adobe Premiere merupakan aplikasi yg ditujukan untuk mengolah video sedangkan
Adobe after effect digunakan untuk memberikan effect pada video dan animasi

2.3 22 Transisi adalah efek perpindahan dari satu asset video ke asset video lainnya

2.5 23 .proj

3.4 24 Encoding adalah proses pengkodean dari suatu jenis coding video ke jenis lainnya

4.1 25 Poseter lebih banyak menggunakan gambar yang dibuat melalui ilustrasi, sehingga
sebaiknya untuk membuat Poster digunakan aplikasi pengolah gambar vector
seperti Corel Draw dan Adobe illustrator

4.2 26 Prinsip kesatuan adalah dimana antara elemen –elemen yang terdapat dalam
sebuah desain memiliki sebuah hubungan yang tidak terpisahkan dengan desain
tersebut. Kehilangan elemen pada desain tersebut akan men imbulkan kesan yang
tidak utuh atau susah dipahami

4.5 27  Seleksi menggunakan lasso tool


 seleksi menggunakan crop tool
 seleksi menggunakan marquee tool
 seleksi menggunakan quick selection tool dan magic wand

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 5


 seleksi menggunakan masking tool
4.7 28 Titik, garis, bentuk, tekstur, ukuran, warna

Unit Kompetensi No. Kode Unit : TIK.MM02.053.01


4 Judul Unit : Membuat dan memanipulasi gambar-gambar digital

NO KUK NO SOAL Kunci Jawaban

1.2 29 Resolusi pada kamera adalah jumlah maximal titik warna yang membangun sebuah
gambar yang dihasilkan oleh kamera. Resolusi pada kamera ditentukan oleh image
processor pada kamera

1.4 30 Gambar yang diambil dengan shutter rendah akan terlihat over eksposed dan
terlihat blur, sedangkan gambar yang diambil dengan shutter tinggi akan terlihat
under eksposed dan gambar bergerak yg diambil dengan teknik ini akan terlihat
freeze

2.1 31 Exposure adalah tingkat ketajaman warna dalam fotoyang disebabkan oleh
pengaruh cahaya dan jarak fokal lensa

2.6 32 RAW file merupakan tipe file dari kamera yg berukuran besar dan masih belum
diolah oleh image processor kamera, sedangkan JPEG merupakan tipe file yang
sudah diolah oleh image prosesor kamera

3.4 33 Menggunakan kabel data, pilih transfer file di android, dan akses folder
penyimpanan android melalui computer dan cari folder tempat penyimpanan
gambar hasil jepreta di kamera android

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 6


LEMBAR JAWABAN TES TERTULIS

Nama peserta sertifikasi :

Nama asesor :

Tanggal uji kompetensi :

Keputusan*
No. Jawaban Peserta Sertifikasi
K BK

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 7


Keputusan*
No. Jawaban Peserta Sertifikasi
K BK

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 8


Keputusan*
No. Jawaban Peserta Sertifikasi
K BK

Rekomendasi Asesor : Peserta :

Nama

Tanda tangan/
Tanggal

Catatan : Asesor :
Nama
No. Reg.

Tanda tangan/
Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-02.4.2018 9


FR-MPA 03. MENINJAU DAN MENGUJI COBA PERANGKAT ASESMEN

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ :
Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

1. Observasi-demonstrasi (CLO)

: 2. Tes Tulis (DPT)


Perangkat Asesmen
3.

4.
* Coret yang tidak perlu

1. Memeriksa Perangkat Asesmen:

Mengacu pada kriteria berikut, apakah konsep


perangkat asesmen :

 - Merefleksikan prinsip-prinsip asesmen

 - Relevan dan efektif untuk acuan asesmen

 - Memenuhi aturan bukti

 - Tepat untuk metoda asesmen

 - Tepat untuk target group dan kontek asesmen

 - Memberi peluang bagi peserta untuk


mendemontrasikan kompetensi
 - Jelas dan mudah untuk digunakan serta
mudah untuk dilakukan penyesuaian
 - Menggunakan level bahasa dan literasi yang
sesuai

 - Efektif dari segi biaya

 - Memiliki kesesuaian dengan aspek legal,


persyaratan etika dan organisasi

 - Memenuhi aspek K3LH

2. Mengujicoba Perangkat Asesmen:

Berdasarkan hasil uji coba, apakah perangkat


asesmen :
Validitas:

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-03 2018 1


 - Tugas asemen berbasis pada aktifitas dan
konteks yang realistik dari tempat kerja

 - Penentuan bukti-bukti terkait langsung dengan


acuan asesmen (unit kompetensi)

 - Memenui level kinerja yang dipersyaratkan


oleh acuan asesmen (unit kompoetensi)

 - Tugas asesmen telah dirancang untuk


memungkinkan dilakukannya asesmen secara
holistik dan terintegrasi
 - Penilaian dilakukan dengan menggunakan lebih
dari satu tugas dan sumber bukti, dimana
sumber bukti-bukti tersebut diambil dari variasi
kinerja sepanjang waktu
 - Sumber bukti-bukti yang berbeda
 - Instrumen dan metode asesmen yang dipilih
telah sesuai dan tepat untuk pola asesmen
yang ada di industry
 - Metode dan proses asesmen telah divalidasi
oleh pihak yang memilki keahlian dalam
bidangnya
Reliabilitas :
 - Elemen yang kritis telah diidentifikasi dan
contoh yang ditetapkan sebagai aspek yang
paling penting telah diases
 - lembar perangkat asesmen dan lembar simak
telah disiapkan untuk dipakai oleh asesor
 - Pedoman untuk observasi dan rekaman bukti
telah dikembangkan berbasis pada acuan
asesmen
 - pedoman yang jelas tersedia untuk menjamin
bahwa asesor dalam membuat keputusan
asesmen konsisten tanpa dipengaruhi aspek
awktu dan asesi yang berbeda
 - Instruksi/perintah pengerjaan dan prosedur
bagi asesi harus tersedia agar asesmen dapat
dilaksanakan oleh seluruh asesor
 - Bila asesmen akan dilakukan dengan situasi
yang berbeda, maka harus dijamin bahwa
situasi yang barus tersebut sebanding

3. Catatan dan Umpan Balik dari Personil Relevan

 - Sesama Asesor

 - Para Manejer

 - Para Supervisor

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-03 2018 2


 - Teknisi di bidang terkait

 - Pakar di bidang terkait

 - Pakar K3LH

 - Pakar bahasa, literasi


dan numerasi

 - Koordinator pelatihan
dan asesmen

4. Rekomendasi perbaikan perangkat asesmen

Jenis perangkat asesmen:

 - Kesesuaian Level bahasa,


literasi dan numerasi

 - Kesesuaian terhadap acuan

 - Kesesuaian terhadap metoda

Jenis perangkat asesmen :

 - Kesesuaian Level bahasa,


literasi dan numerasi

 - Kesesuaian terhadap acuan

 - Kesesuaian terhadap metoda

PENINJAU DAN PENGUJI COBA PERANGKAT ASESMEN:

Nama Asesor Tanggal Tanda Tangan

1.

2.

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-03 2018 3


3.

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MPA-03 2018 4


FR-MAK-02 : KEPUTUSAN DAN UMPAN BALIK ASESMEN

KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ Judul :
Klaster : Desain Grafis
Klaster Asesmen
Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

* coret yang dianggap tidak perlu

Asesor diminta untuk :

1. Mengkaji ulang dan menilai bukti kompetensi peserta yang dikumpulkan, apakah bukti kompetensi tersebut
memenuhi aturan bukti Valid, Asli, Terkini dan Memadai (VATM).
2. Membuat keputusan Asesmen atas penilaian bukti kompetensi Peserta, bila Peserta dinyatakan Kompeten
tuliskan tanda pada kolom (K), dan bila dinyatakan Belum Kompeten tuliskan tanda pada kolom (BK) untuk
setiap unit kompetensi sesuai dengan skema ser tifikasi.
3. Memberikan umpan balik kepada Peserta mengenai pencapaian unjuk kerja dan Peserta juga diminta untuk
memberikan umpan balik terhadap proses asesmen yang dilaksanakan (kuesioner).
4. Asesor dan Peserta bersama-sama menandatangani keputusan asesmen.

Pencapaian Kompetensi:

Jenis Pencapaian Keputusan


No. Kode dan Judl Unit Kompetensi Bukti – Bukti
Bukti Ya Tdk K BK
TIK.MM01.007.01 Rekaman Hasil Observasi L
Memilih dan Memakai Rekaman Jawaban Tes tulis
1
software dan hardware T
untuk multimedia
TIK.MM01.012.01 Rekaman Hasil Observasi L
Mengikuti Prosedur
2 Rekaman Jawaban Tes tulis
Kesehatan, Keselamatan T
dan Keamanan Kerja
TIK.MM02.032.01 Rekaman Hasil Observasi L
Membuat, Memanipulasi
3 Rekaman Jawaban Tes tulis
dan menggabung gambar T
2D
4 TIK.MM02.053.01 Rekaman Hasil Observasi L
Membuat dan
Rekaman Jawaban Tes tulis T
memanipulasi gambar-
gambar digital Rekaman Jawaban Tes tulis T

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-02 2018 1


Umpan balik terhadap pencapaian unjuk kerja :

Seluruh Elemen Kompetensi/Kriteria Unjuk Kerja (KUK) yang diujikan telah tercapai

Terdapat Elemen Kompetensi/Kriteria Unjuk Kerja (KUK) yang diujikan belum tercapai

Identifikasi kesenjangan pencapaian unjuk kerja :

Tidak ada kesenjangan

Ditemukan kesenjangan pencapaian, sebagai berikut pada :


Kode & Judul Unit Kompetensi :
Elemen /Kriteria Unjuk Kerja:

Saran tindak lanjut hasil asesmen :


Agar memelihara kompetensi yang telah dicapai

Perlu dilakukan asesmen ulang pada :

Kode dan Judul Unit Kompetensi :


1. …………………………
2. ………………………..
3. .......................................................

Asesor
Rekomendasi Asesor :
Nama

Peserta direkomendasikan No. Reg.


Kompeten/Belum Kompeten*)
pada skema sertifikasi/Klaster Tanda Tangan &
Asesmen *) yang diujikan Tanggal

Peserta
Nama

No. Reg.

Tanda Tangan &


Tanggal

*) coret yang dianggap tidak perlu

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-02 2018 2


FR-MAK-04 : UMPAN BALIK DARI PESERTA

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


:
Skema Sertifikasi/ Klaster Klaster : Desain Grafis
Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

Hasil Catatan/
Komponen Umpan Balik Komentar
Ya Tidak
Peserta
 Saya mendapatkan penjelasan yang cukup memadai mengenai proses
asesmen/ uji kompetensi
 Saya diberikan kesempatan untuk mempelajari standar kompetensi yang
akan diujikan dan menilai diri sendiri terhadap pencapaiannya
 Asesor memberikan kesempatan untuk mendiskusikan/menegosiasikan
metoda, instrument dan sumber asesmen serta jadwal a sesmen
 Asesor berusaha menggali seluruh bukti pendukung yang sesuai dengan
latar belakang pelatihan dan pengalaman yang saya miliki
 Saya mendapatkan jaminan kerahasiaan hasil asesmen serta penjelasan
penanganan dokumen asesmen
 Saya sepenuhnya diberikan kesempatan untuk mendemonstrasikan
kompetensi yang saya miliki selama asesmen
 Saya mendapatkan penjelasan yang memadai mengenai keputusan
asesmen
 Asesor memberikan umpan balik yang mendukung setelah asesmen serta
tindak lanjutnya
 Asesor menggunakan keterampilan komunikasi yang efektif
selamaasesmen
 Asesor bersama saya menandatangani semua dokumen hasil a sesmen

Catatan/komentar lainnya (apabila ada) :

KLSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-04 2018 1


FR-MAK-05 : FORMULIR LAPORAN ASESMEN
Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA
Skema Sertifikasi/ Klaster :
Klaster : DEsain Grafis
Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

No. Nama Peserta K BK Keterangan**

1.

2.

3.

4.

5.

6.

** tuliskan Kode dan Judul Unit Kompetensi yang dinyatakan BK

Aspek Negatif dan Positif Pencatatan Penolakan Hasil Saran Perbaikan :


Dalam asesemen Asesmen (Asesor/Personil Terkait)

Nama Nama
Jabatan Kepala TUK No. Reg

Tanda tangan/
Tanggal

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-05 2018 1


FR-MAK-06 : MENINJAU PROSES ASESMEN

Judul KKNI LEVEL II KOMPETENSI MULTIMEDIA


Skema Sertifikasi/ Klaster :
Klaster : Desain Grafis
Asesmen Nomor :

TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*

Nama Asesor :

Tanggal :

* Coret yang tidak perlu

Penjelasan :
1. Meninjau proses sesmen adalah kegiatan kaji ulang yang dilaksanakan oleh Asesor Kompetensi yang
ditugskan terhadap proses pelaksanaan asesmen.
2. Kaji ulang dilakukan terhadap proses asesmen pada satu skema sertifikasi.

Hasil Kaji Ulang


No. Aspek yang dikaji Ulang
Ya Belum Rekomendasi perbaikan
1. Apakah rencana asesmen memuat rencana
pengumpulan bukti seperti yang digambarkan
pada standar kompetensi yang diukur?
2. Apakah rencana asesmen memastikan bukti
yang dikumpulkan memenuhi kriteria bukti
berkualitas?
3. Apakah metoda yang dipilih dapat secara
konsisten mengumpulkan bukti yang
berkualitas?
4. Apakah metoda yang dipilih dapat secara
konsisten mengumpulkan bukti yang
berkualitas?
5. Apakah metoda yang dipilih dapat secara
fleksibel menguji peserta sesuai dengan latar
belakangnya?
6. Apakah sumber daya asesmen yang ditetapkan
dapat secara konsisten membantu peserta
untuk memperlihatkan kompetensinya?
7. Apakah waktu asesmen yang ditetapkan sudah
memenuhi standar kinerja yang sesuai?

8. Apakah perangkat asesmen konsisten


mengukur yang seharusnya diukur sesuai
dengan tuntutan standar kompetensi?
9. Apakah perangkat asesmen merefleksikan
tuntutan standar terbaik yang ditetapkan di
tempat kerja?

LSP-P1 SMKN 1 KOTO BARU FORM MAK-06 2018 1

Anda mungkin juga menyukai