Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 SIMPANGKATIS
Jl. Raya Sungai Selan KM. 9 Ds. Terak, Kec. Simpangkatis, Kab. Bangka Tengah 33674
Telp: (0717) 9102956; Hp: 082177995599; Email : smk1simpangkatis19@yahoo.com; smkn1spkatis@gmail.com

ULANGAN TENGAH SMESTER

MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK LISTRIK


1. Apa yang kamu ketahui tentang gambar teknik?
2. Apa saja peralatan dan kelengkapan gambar teknik?
3. Tuliskan apa perbedaan pensil biasa dan pensil mekanik?
4. Apa maksud dari 5H,HB dan 2B pada pensil ? jelaskan perbedaannya?
5. Jelaskan cara penggunaan jangka?
6. Jelaskan cara penggunaan penggaris segitiga?
7. Apa fungsi etiket pada gambar?
8. Bagaimana langkah cara menggambar garis sejajar sudut 45 derajat? jelaskan!
9. Bagaimana cara membuat garis sejajar tegak lurus menggunakan penggaris segitiga?
10. Sebutkan macam macam standarisasi gambar teknik?

Anda mungkin juga menyukai