Anda di halaman 1dari 2

Kementerian Keuangan RI

Dokumen apa saja yang dikenakan Apakah meterai tempel tahun 2009 masih bisa
Bea Meterai? Direktorat Jenderal Pajak
dipergunakan?

Jenis Dokumen Tarif Meterai tempel tahun 2009 masih bisa


dipergunakan sampai dengan 31 Maret 2015.
Surat perjanjian dan surat-surat lainnya
yang dibuat dengan tujuan untuk
digunakan sebagai alat pembuktian
Meterai Tempel Tahun 2009 Tahukah Anda
mengenai perbuatan, kenyataan, atau
keadaan yang bersifat perdata
Bentuk, Ukuran, dan Warna
Akta-akta notaris termasuk salinannya Meterai Tempel Tahun 2014?
Akta-akta yang dibuat PPAT termasuk
rangkap-rangkapnya

Surat yang memuat jumlah uang, dengan


nilai nominal di atas Rp1.000.000,00 Rp6.000,00 Meterai tempel tahun 2009 tidak dapat ditukarkan
Surat berharga seperti wesel, promes, dan dengan meterai tempel tahun 2014.
aksep, dengan nilai nominal diatas
Rp1.000.000,00

Dokumen yang akan digunakan sebagai Apakah sanksi bagi seseorang yang membuat dan
alat pembuktian di muka pengadilan,
yaitu: menggunakan meterai tempel palsu?
1. Surat-surat biasa dan surat-surat
kerumahtanggaan;
2. Surat-surat yang semula tidak Pembuatan, pengedaran, dan/atau penggunaan
dikenakan Bea Meterai berdasarkan
tujuannnya, jika digunakan untuk meterai tempel palsu dan/atau bekas pakai
tujuan lain atau digunakan oleh orang dikenakan sanksi pidana berdasarkan KUHP
lain, selain dari semula.
dengan ancaman pidana penjara selama-lamanya
7 (tujuh) tahun.

Jenis Dokumen Tarif


Surat yang memuat jumlah uang, dengan Untuk keterangan lebih lanjut, hubungi:
nilai nominal lebih dari Rp250.000,00
sampai dengan Rp1.000.000,00 Account Meterai Tempel Tahun 2014
Representative
Surat berharga seperti wesel, promes, dan
aksep, dengan nilai nominal lebih dari Rp3.000,00
Rp250.000,00 sampai dengan
Rp1.000.000,00
Panduan ini bersifat informasi untuk memudahkan pemahaman
masyarakat mengenai peraturan terkait.
Cek dan Bilyet Giro Beberapa ketentuan dalam panduan ini dapat berubah
mengikuti peraturan perundang-undangan yang berlaku
Tahun pencetakan leaflet 2014
Nomor: PJ.091/BM/L/001/2014-00
Apa yang dimaksud dengan Bea Meterai? Bagaimana desain Meterai Tempel Rp3.000 Bagaimana desain Meterai Tempel Rp6.000
Tahun 2014?
Pengertian Tahun 2014?
Bea Meterai adalah pajak atas dokumen
sebagaimana dinyatakan dalam Undang-Undang
Hologram Hologram
Nomor 13 Tahun 1985 tentang Bea Meterai.

Bea Meterai atas dokumen dilunasi dengan: Tinta akan memendar dibawah Tinta akan memendar dibawah
1. Menggunakan benda meterai (Meterai Tempel); sinar Ultra Violet sinar Ultra Violet
2. Menggunakan cara lain yang ditetapkan oleh
Menteri Keuangan, yaitu dengan:
Mikro Teks Mikro Teks
a. Mesin teraan meterai digital;
b. Teknologi percetakan;
c. Sistem komputerisasi.
Nomor Seri Nomor Seri
Bagaimana cara pelunasan dengan menggunakan
Meterai Tempel?

Cara mempergunakan Meterai Tempel:


- Meterai Tempel direkatkan seluruhnya dengan
utuh dan tidak rusak di atas dokumen yang
dikenakan Bea Meterai.
- Meterai Tempel direkatkan di tempat dimana
tanda tangan akan dibubuhkan.
- Pembubuhan tanda tangan disertai dengan
pencantuman tanggal, bulan, dan tahun
dilakukan dengan tinta atau yang sejenis
dengan itu, sehingga sebagian tanda tangan di Perforasi Bintang dan Oval Perforasi Bintang dan Oval
atas kertas dan sebagian lagi di atas Meterai
Tempel.
- Jika digunakan lebih dari satu Meterai Tempel, Cetakan yang dapat diraba Cetakan yang dapat diraba
tanda tangan harus dibubuhkan sebagian di
atas semua Meterai Tempel dan sebagian di atas
kertas. Motif roset blok dengan color shifting Motif roset blok dengan color shifting
- Pelunasan Bea Meterai dengan menggunakan green to blue (hijau-biru) magenta to green (magenta-hijau)
Meterai Tempel tetapi tidak memenuhi Berlaku sejak tanggal 17 Agustus 2014 berdasarkan
ketentuan di atas, dokumen yang bersangkutan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 65/PMK.03.2014
dianggap tidak bermeterai.

Anda mungkin juga menyukai