Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN

“Asuhan Keperawatan Anak SD YATAMA”

Untuk Melengkapi Tugas Mata Kuliah

Metodologi Keperawatan

yang dibimbing Dosen:

Ns. Imelda Pujiharti, S.Kep, M.Kep, Sp.Kep. An

Siti Fatimah, S.Kp, M.Pd

Disusun Oleh:

Shella Tiara Agustin ( 1720180049 )

UNIVERSITAS ISLAM AS – ASYAFI’IYAH

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

PRODI D3 KEPERAWATAN

2018/2019
KASUS

Pada tanggal 10 desember 2019 pukul 10.00 WIB dilakukan pengkajian di SD


YATAMA pada An. A berumur 12 tahun. An.A mengatakan batuk dan flu , batuk
mengeluarkan sekret dan lendir. Sejak pagi An. A mengatakan belum makan karena
tidak nafsu dan tidak selera makan terhadap makanan yang biasa disediakan dari
asramah. Jadi An. A memilih jajan, An. A juga mengatakan suka minum es dan makan
tahu pedas yang dijual depan. An. A makan 2x/hari, saat ditimbang BB An. A 44 kg.
(Grafik CDC menunjukkan An.A < 1 kg dari berat badan ideal) Pada pengkajian
tanggal 13 Januari 2020 An. A mengatakan nyeri pada abdomen kuadran kiri atas
seperti panas terbakar. Nyeri timbul pada waktu pagi hari dan pada saat An. A memakan
mie. Pada saat nyeri An. A mengatakan napas menjadi sesak.

PENGKAJIAN KEPERAWATAN ANAK

I. PENGUMPULAN DATA
1. Identitas Klien :
Nama : An. A
Umur : 12 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Kedudukan dalam keluarga : Anak ke 10 dari 9 bersaudara
Tanggal Pengkajian : 10 Desember 2019
Alamat : Asrama Yatim As-Syafi’iyah
2. Identitas Penanggung Jawab
Ayah Ibu
Nama : Tn. S Nama : Ny. P
Umur : - Umur : -
Pendidikan : - Pendidikan : -
Pekerjaan : - Pekerjaan : Tukang Urut
Agama : Islam Agama : Islam
Suku Bangsa :- Suku Bangsa : -
Alamat : Alamat : Lenteng Agung
II. RIWAYAT KESEHATAN
1. Keluhan Utama
Pada saat dilakukan pengkajian pada tanggal 10 Desember 2019, klien
mengatakan batuk dan flu.
2. Keluhan saat ini
Sejak pagi An. A mengatakan belum makan karena tidak nafsu. Klien
mengatakan nyeri pada abdomen kuadran tengan atas
3. Riwayat Kesehatan
a. Riwayat kehamilan dan persalinan
- Riwayat ante natal :
- Riwayat intra natal :
- Riwayat post natal :
b. Riwayat tumbuh kembang
- Riwayat pertumbuhan : TB = 146 cm
BB = 44 Kg
- Riwayat perkembangan :
Kemandirian dalam bergaul : klien mengatakan memiliki banyak
teman saat belajar dan bermain
Motorik halus : Menulis, membaca novel, dan
menyanyi
Motorik kasar : Bermain karet
Kognitif dan bahasa : klien menggunakan bahasa
indonesia dengan lancar dan jelas
- Riwayat nutrisi : klien mengatakan saat ini baru
minum air putih dan makan cemilan.
- Riwayat penyakit dahulu : klien mengatakan pernah sakit dan
dokter menyarankan klien untuk tidak
makan mie selama 1 bulan.
c. Riwayat imunisasi dan KB :
III. PEMERIKSAAN FISIK
a. Keadaan Umum : KU normal
b. Pengukuran antropometri:
- TB = 146 cm
- BB = 44 Kg
- LL = 23 cm
c. Tingkat Kesadaran : compos mentis
d. Tanda-tanda vital :
Suhu : 34,8 °C Nafas : 20x/menit
Nadi : 82x/menit TD : 120/80 mmhg
e. Penampilan : An. A bersih, tidak bau badan dan mulut
1. Sistem Penglihatan
- Posisi mata () simetris ( ) asimetris
- Kelopak mata () normal ( ) ptosis
- Gerakan bola mata () Normal ( ) abnormal
- Konjungtiva () normal/merah ( ) Anemis ( ) sangat
merah
- Kornea () Normal ( ) keruh/berkabut
( ) perdarahan
- Sklera ( ) ikterik () anikterik
- Pupil () isokor ( ) anisokor ( ) midriasis
2. Sistem pendengaran
- Daun telinga : () normal/tidak sakit saat digerakan
( ) sakit saat digerakan
- Karakteristik serumen (warna. Konsistensi, bau) : terdapat sedikit
serumen, warna serumen kuning, konsistensinya lembek, dan tidak ada bau
- Kondisi telinga : () normal ( ) kemerahan
( ) Bengkak ( ) Terdapat lesi
- Cairan dari telinga : () tidak ada ( ) darah ( ) nanah
- Perasaan penuh di telinga : ( ) Ya () Tidak
- Tinitus : ( ) Ya () Tidak
- Fungsi pendengaran : () Normal ( ) Kurang ( ) Tuli
- Pemakaian alat bantu : ( ) Ya () Tidak
3. Sistem Wicara
- Kesulitan gangguan wicara : ( ) Ya () Tidak
( ) Aphasia ( ) Dysphasia
( ) Aphonia ( ) Anarthia
( ) Dysartria
4. Sistem pernapasan
- Jalan napas : ( ) bersih sumbatan ( ) sputum () Lendir
( ) Darah ( ) Ludah
- Pernapasan : ( ) sesak ( )Tidak sesak
( ) Saat Aktivitas ( ) Tanpa aktivitas
- Menggunakan otot bantu pernapasan ; ( ) Ya () Tidak
- Frekuensi : 20x/menit
- Irama : () Teratur ( ) Tidak teratur
- Kedalaman : () Dalam ( ) Dangkal
- Batuk : ( ) Ya () Tidak
( ) Produktif ( ) non produktif
- Sputum : ( ) putih ( ) Kental
- Konsistensi : ( ) Kental ( ) Cair
- Terdapat Darah : ( ) Ya ( ) Tidak
- Suara napas : () Normal ( ) Ronkhi
( ) wheezing ( ) Rales
5. Sistem kardiovaskuler
a. Sirkulasi peripher
- Nadi 85x/menit : irama : () teratur ( ) Tidak teratur
Denyut: ( ) Lemah () Kuat
- Tekanan Darah
- Distensi vena jugularis : Kanan : ( ) Ya () Tidak
Kiri : ( ) Ya () Tidak
- Temperatur kulit : ( ) Hangat () Dingin
- Warna kulit : () Pucat ( ) Dingin
- Pengisian kapiler : 2/detik
- Edema : ( ) Ya () Tidak
( ) Tungkai atas ( ) Tungkai bawah
( ) Periorbital ( ) Anasark ( ) Muka
b. Sirkulasi jantung
- Kecepatan denyut apical : x/menit
- Irama : () Teratur ( ) Tidak Teratur
- Kelainan bunyi jantung : ( ) Murmur ( ) Gallop
- Sakit dada : ( ) Ya () Tidak
- Timbul : ( ) Saat aktifitas ( ) tanpa aktiftas
( ) Seperti ditusuk-tusuk
( ) Seperti terbakar
( ) Seperti tertimpa benda berat
6. Sistem hematologi
Hb : ......Gr/dl, Ht : ..........Vol%, Leukosit : ........Ribu/ul
Eritrosit : .......... Juta/ul, trombosit: ......... Ribu/ul
Mengeluh kesakitan : ( ) Ya () Tidak
( ) Splenomegali ( ) purpura ( ) Mimisan
( ) Perdarahan sukar berhenti ( ) Echimosis
( ) Hepatomegali ( ) Ptechie ( ) Lemah
( ) Pucat ( ) Gusi mudah berdarah
7. Sistem saraf pusat
a. Tingkat kesadaran : () compos mentis ( ) Apatis ( ) somnolent
( ) soporkoma ( ) koma
Pupil : ukuran : () Isokor ( ) Anisokor
Reaksi terhadap cahaya :
Kanan : () Positif ( ) Negatif
Kiri : () Positif ( ) Negatif
b. Glasgow coma scale : E : 4, M : 6, V:4
c. Peningkatan TIK : ( ) Ya () Tidak
d. Terjadi : ( ) Kejang ( ) Kelumpuhan ( ) Kanan
( ) pelo ( ) Mulut mencong
( ) Disatria ( ) Disorientasi
8. Sistem pencernaan
a. Keadaan mulut:
- Gigi : () Caries ( ) Tidak
- Penggunaan gigi palsu: ( ) Ya () Tidak
- Stomatitis : ( ) Ya () Tidak
- Lidah kotor : ( ) Ya () Tidak
- Saliva : () Normal ( ) Abnormal
b. Muntah : - isi : ( ) Makanan ( ) Cairan ( ) Darah
- Warna : ( ) sesuai warna makanan ( ) kehijauan
( ) Cokelat ( ) Kuning ( ) Hitam
c. Mual : ( ) Ya () Tidak
d. Nafsu makan : ( ) Baik () Kurang ( ) Naik
e. Nyeri daerah perut : () Ya ( ) Tidak
f. Rasa penuh di perut : ( ) Ya () Tidak
g. Karakter nyeri : ( ) Seperti ditusuk-tusuk ( ) Melilit-lilit ( )
Cramp
( ) panas/seperti terbakar ( ) setempat ( ) Menyebar
( ) Berpindah-pindah ( ) Kanan atas
( ) Kanan bawah ( ) Kiri atas ( ) Kiri bawah
h. Kebiasaan BAB : 1x/hari
i. Bising usus : 20x/menit
j. Diare : Lamanya.....hari
k. Warna fese : ( ) Kuning ( ) Coklat ( ) Putih seperti air
cucian beras
( ) Hitam ( ) Dempul
l. Konsistensi feses : ( ) berdarah ( ) Terdapat lender ( ) Tidak ada
kelainan
m. Konstipasi : tidak ada konstipasi
n. Hepar : ( ) Teraba () Tidak Teraba
( ) Membesar/mengecil () Tidak ada
kelainan
o. Abdomen : ( ) Baik ( ) Lembek
( ) Kembung ( ) Ascites
9. Sistem endokrin
a. Nafas berbau keton : ( ) Ya () Tidak ( ) Keringat banyak
( ) Urine banyak ( ) sedikit ( ) hipokalemia ( ) Hiperkalemia
( ) poli paghia ( ) Poliuri ( ) Polidipsi
b. Exophtalmia : ( ) Ya () Tidak
Pembesaran kelenjar tiroid : ( ) Ya () Tidak
Tremor : ( ) Ya () Tidak
10. Sistem urogenital
Perubahan pola berkemih : ( ) Retensi ( ) Urgency ( ) Hesitansi
( ) frekuensi ( ) Tidak lampias ( ) nocturia
BAK : pola rutin 3x/hari () terkontrol ( ) Tidak
Jumlah :
Warna : () Kuning jernih ( ) Kuning kental coklat
( ) merah ( ) putih
Distensi ketegangan kandung kencing : ( ) Ya () Tidak
Keluhan sakit punggung : ( ) Ya () Tidak
Pembesaran kelenjar prostat : ( ) Ya () Tidak
Keadaan genetalia : Klien mengatakan genetalianya bersih
11. Sistem muskuloskeletal
a. Kesulitan dalam pergerakan : ( ) Ya () Tidak
b. Sakit pada tulang, sendi, kulit : ( ) Ya () Tidak
c. Fraktur : ( ) Ya () Tidak
d. keadaan tonus otot : ( ) Hipotoni ( ) Hipertoni ( ) Atoni
12. Sistem kekebalan tubuh
a. Suhu : 34, 8°C
b. Pembesaran kelenjar getah bening : ( ) Ya () Tidak
c. BB sebelum sakit : 44 kg
d. BB saat sakit : 44 kg

IV. Pola Kesehatan Sehari-hari


Sebelum sakit Saat sakit
1. Pola nutrisi
a. Makan
Frekuensi Makan 2x/hari
Nafsu Makan Kurang
Jenis makanan
Makanan tidak disukai Mie
Makanan disukai Nuget
Makanan pantangan Mie
b. Minum
Frekuensi Minum 6x/hari
Nafsu Minum Baik
Jenis Minum
Minum tidak disukai Tidak ada
Minuman disukai Es teh
Minuman pantangan Tidak ada
2. Eliminasi
a. BAB
Frekuensi 1x/hari
Waktu 7-8 menit
Warna -
Bau Seperti biasa
Konsistensi lunak
Keluhan tidak ada
Pemakaian laxatif/pencahar tidak menggunakan
b. BAK
Frekuensi 3x/hari
Warna Kuning jernih
Keluhan yang berhubungan dengan BAK Tidak ada
3. Personal Hygiene
a. Mandi
Frekuensi 3x/hari
Pemakaian sabun Pakai (lux, lifebouy)
b. Sikat gigi
Frekuensi 2x/hari
Pemakaian pasta gigi Pakai (pepsodent)
c. Keramas
Frekuensi 2x/hari
Pemakaian shampo Pakai (lifebouy)
4. Pola tidur
Lama tidur 6 jam(21.00-03.00)
Tidur siang Iya
Kebiasaan sebelum tidur Nulis dan baca novel
Keluhan/masalah berkaitan dengan tidur Tidak ada keluhan
(sulit tidur/sering bangun/mudah
bangun/tidak puas tidur saat bangun)
5. Pola aktivitas
Lama kegiatan 13 jam
Jenis kegiatan Sekolah & mengaji
Frekuensi kegiatan Aktif
6. Alergi : Tidak ada
7. Aspek psikologi : Klien saat ini tampak tergesah-gesah
8. Aspek sosial : Klien anak yang ceria dan punya banyak teman
9. Aspek spiritual : Klien mengatakan selalu sholat 5 waktu dan
kesehariannya klien mengaji
10. Pemeriksaan diagnostik :
11. Terapi obat : Analgetik
12. Informasi lain :
13. Ringkasan riwayat keperawatan:
ANALISA DATA

Tanggal NO Data Etiologi Problem

I. Spasme jalan Jalan napas tidak


napas efektif
DS :
1. An. A Mengatakan batuk
dan flu
2. An. A mengatakan batuk
keluar dahak
3. An. A mengatakan
hidung terdapat sekret
dan lendir

Do.

1. RR : 21X/menit
10
Desember
2019

II. DS : Keengganan Resiko defisit


untuk makan nutrisi
1. An. A mengatakan
kurang nafsu makan
2. An. A Mengatakan
jarang sarapan pagi

DO :

1. BB : 44kg
2. TB : 146 Cm
3. Grafik CDC
menunjukkan An.A < 1
kg dari berat badan ideal

13 III. DS : Gejala Gangguan rasa


januari penyakit nyaman (nyeri)
1. An. A mengatakan nyeri
2020 (panas seperti
pada abdomen kuadran
terbakar
kiri atas.
abdomen )
P : Nyeri
Q : Ringan (panas seperti
terbakar
R : Abdomen kuadran
kiri atas
S:2
T : Pagi hari dan pada
saat makan mie
2. Klien mengeluh napas
sesak pada saat nyeri

DO :

3. Klien tampak memegang


abdomen

2. Diagnosa keperawatan
a. Bersihan jalan napas tidak efektif b.d spasme jalan napas d.d batuk tidak
efektif dan terdapat sekret.
b. Resiko defisit nutrisi d.d keengganan untuk makan
c. Gangguan rasa nyaman b.d gejala penyakit d.d nyeri pada abdomen kuadran
kiri atas, sesak, dan tidak nyaman

RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN


Tgl NO Diagnosa Perencanaan
Keperawatan Tujuan Intervensi Rasional

10 I Bersihan jalan napas Setelah Manajemen Jalan Manajemen


dilakukan
Desember tidak efektif b.d Napas Jalan Napas
tindakan
2019 spasme jalan napas keperawatan Observasi : 1. Untuk
selama 2X24
d.d batuk tidak 1. monitor mengetah
jam dengan
efektif dan sputum kriteria hasil : pola ui pola
1. Freku
DS : napas pernapasa
ensi
1. An. A batuk (frekuensi, n
Mengatakan berkur
kedalaman, 2. Anjurkan
batuk dan flu ang
2. An. A 2. Sekret usaha klien
mengatakan dan
napas) untuk
batuk keluar lendir 2. monitor minum air
dahak berkur
sputum hangat
3. An. A ang
mengatakan (jumlah, setiap hari
hidung
warna, agar
terdapat
sekret dan aroma) hidung
lender
Manajemen tidak
DO :
1. RR : Jalan Napas tersumbat
2. 21X/menit
Tindakan :
1. Posisikan
semi-
fowler
2. Berikan
minum
hangat

10 II. Resiko defisit nutrisi Setelah Manajemen Manajemen


Desember d.d keengganan dilakukan Nutrisi Nutrisi
2019 untuk makan tindakan Observasi : 1. Untuk
DS : keperawatan 1. Identifikasi mengetah
3. An. A selama 2X24 status ui
mengatakan jam, nutrisi informasi
n kurang kebutuhan 2. Identifikasi nutris
nafsu makan nutrisi klien makanan klien.
4. An. A dapat yang 2. Untuk
Mengatakan terpenuhi disukai meningkat
jarang dengan 3. Identifikasi kan nafsu
sarapan pagi kriteria hasil : kebutuhan makan
1. Nafsu kalori dan klien.
DO : makan jenis 3. Agar
1. BB : 44 kg klien nutrien dapat
2. TB : 146 cm berta 4. Monitor mengetah
3. Grafik CDC mbah asupan ui intake
menunjuka 2. Berat makan output
An.A < 1 kg badan 5. Monitor nutrisi
dari berat klien berat badan klien.
badan ideal denga 4. Untuk
n mengetah
batas ui
norma keseimban
l gan nutrisi
3. Menin klien.
gkatka 5. Membantu
n memenuhi
penget kebutuhan
ahuan nutrisi
klien klien.
menge 6. Untuk
nai menamba
pentin h
gnya pengetahu
nutrisi an klien.
yang
baik
bagi
tubuh
4. Tidak
sering
jajan
makan
an
yang
tidak
sehat
13 Januari III Gangguan rasa Setelah Manajemen Manajemen
2020 nyaman b.d gejala dilakukan Nyeri Nyeri
penyakit d.d nyeri tindakan Observasi : 1. Untuk
pada abdomen keperawatan 1. Identifikasi memilih
kuadran kiri atas, selama 3X24 lokasi,kara dan
sesak, dan tidak jam, maka kteristik, menentuk
nyaman rasa nyaman durasi, an
DS : klien frekuensi, intervensi
1. An. A
mengatakan terpenuhi kualitas, yang
nyeri pada dengan, intensitas cocok bagi
abdomen
kuadran kiri kriteria hasil : nyeri klien dan
atas. 1. Rasa 2. Identifikasi untuk
P : Nyeri
Q : Ringan nyeri skala nyeri mengeval
(panas pada Edukasi : uasi
seperti
terbakar abdom 1. Jelaskan keefektifa
R : Abdomen en kiri strategi n dan
kuadran
kiri atas atas nyeri terapi
S:2 berkur 2. Anjurkan yang
T : Pagi hari
dan pada saat ang memonitor diberikan
makan mie 2. Klien nyeri secara 2. Untuk
2. Klien
mengeluh meras mandiri meningkat
napas sesak a Kolaborasi : kan
pada saat
nyeri sedikit 1. Kolaborasi kemampu
DO : rileks pemberian an klien
1. Klien
tampak 3. Klien analgetik dalam
memegang mamp meredaka
abdomen
2. TTV : u n nyeri
a. Nadi mengo 3. Agar klien
:
85x/ ntrol dapat
menit nyeri memonito
b. RR :
21x/ r rasa
menit nyerinya
4. Obat-
obatan
analgetik
dapat
membantu
menguran
gi rasa
nyeri pada
klien
Untuk
m

Tabel Catatan Perawatan

Tanggal DX Implementasi Respon Paraf


10 I 1. Memonitor pola napas 1. Klien
Desember (frekuensi, kedalaman, usaha
2019 napas)
2. Memonitor sputum (jumlah,
warna, aroma) SHELLA

II 1. Mengidentifikasi status 1. Klien


nutrisi. mengatakan
2. Mengidentifikasi makanan kurang nafsu
yang disukai. makan
3. Mengdentifikasi kebutuhan 2. klien mengatakan SHELLA
kalori dan jenis nutrien makan yang
4. Memonitor asupan makan disukainya nasi
5. Memonitor berat badan dengan lauk
nuget dan kecap
3. klien mengatakan
makan 2x/hari
4. klien menerima
informasi yang
diberikan oleh
mahasiswa
III 1. Mengdentifikasi 1. Klien
lokasi,karakteristik, durasi, mengatakan
frekuensi, kualitas, intensitas lokasi nyeri di
nyeri abdomen kuadran
2. Mengdentifikasi skala nyeri tengah atas,
3. Menjelaskan strategi karakter hilang
meredakan nyeri timbul dan skala
4. Menganjurkan memonitor nyeri 2
nyeri secara mandiri 2. Klien akan
5. Berkolaborasi pemberian mengikuti
analgetik anjuran
mahasiswa
II 1. Mengidentifikasi status 1. Klien mengatakan
nutrisi. masih kurang
13 2. Mengidentifikasi makanan nafsu makan
yang disukai. 2. Klien mengatakan SHELLA
Januari 3. Mengdentifikasi kebutuhan n hanya jajan tahu
2020 kalori dan nutrien pedas dan minum
4. Memonitor asupan makan es
5. Memonitor berat badan 3. Klien mengatakan
makan masih
2x/hari
16 II 1. Mengidentifikasi status 1. Klien
Januari nutrisi. mengatakan
2020 2. Mengidentifikasi makanan sudah mulai
yang disukai. nafsu makan
3. Mengdentifikasi kebutuhan n 2. Klien
kalori dan nutrien mengatakan
4. Memonitor asupan makan sudah mulai
5. Memonitor berat badan sarapan pagi
3. Klien
mengatakan
sudah
membiasakan
makan 3x/hari
III 1. Mengdentifikasi 1. Klien
lokasi,karakteristik, durasi, mengatakan
frekuensi, kualitas, intensitas lokasi nyeri
20 nyeri diabdomen
Januari 2. Mengdentifikasi skala nyeri kuadran kiri
2020 3. Menjelaskan strategi atas hilang
meredakan nyeri timbul dan SHELLA
4. Menganjurkan memonitor skala nyeri 2
nyeri secara mandiri 2. Klien
5. Berkolaborasi pemberian menerima
analgetik informasi
mengenai
strategi
meredakan
nyeri
3. Klien
mengatakan
akan
mengikuti
anjuran
mahasiswa
4. Klien
mengatakan
setelah
diberikan
analgetik nyeri
berkurang
Tabel Catatan Perkembangan

Tanggal DX Evaluasi Paraf


10 Desember I S :
1. An. A Mengatakan batuk dan flu
2019
2. An. A mengatakan batuk keluar dahak
3. An. A mengatakan hidung terdapat sekret dan
lendir
O:
1. RR : 21x/menit
A : Masalah teratasi
P : Intervensi dihentikan
II S:
1. An. A mengatakan kurang nafsu makan
SHELLA
2. An. A Mengatakan jarang sarapan pagi
O:
1. BB : 44 kg
2. TB : 146 cm
3. Grafik CDC menunjuka An.A < 1 kg dari berat
badan ideal
A : Masalah belum teratasi
P : Intervensi dilanjutkan
1. Mengidentifikasi status nutrisi.
2. Mengidentifikasi makanan yang disukai.
3. Mengdentifikasi kebutuhan n kalori dan nutrien
4. Memonitor asupan makan
5. Memonitor berat badan

13 Januari S:
1. Klien mengatakan masih kurang nafsu makan
2020 II
2. Klien mengatakan hanya jajan tahu pedas dan
minum es
3. Klien mengatakan makan masih 2x/hari
O:
1. BB : 44 kg
2. Grafik CDC menunjuka An.A < 1 kg dari berat
badan ideal
A : Masalah belum teratasi
P : Intervensi dilanjutkan
1. Mengidentifikasi status nutrisi.
2. Mengidentifikasi makanan yang disukai.
3. Mengdentifikasi kebutuhan n kalori dan nutrien
4. Memonitor asupan makan Memonitor berat badan

S:
1. An. A mengatakan nyeri pada abdomen kuadran
kiri atas.
P : Nyeri
Q : Ringan (panas seperti terbakar
III
R : Abdomen kuadran kiri atas
S:2
T : Pagi hari dan pada saat makan mie
2. Klien mengeluh napas sesak pada saat nyeri
O:
1. Klien tampak memegang abdomen
2. TTV :
c. Nadi : 85x/menit
d. RR : 21x/menit
A : masalah belum terarasi
P : intervensi dilanjutkan
1. Mengdentifikasi lokasi,karakteristik, durasi,
frekuensi, kualitas, intensitas nyeri
2. Mengdentifikasi skala nyeri
3. Menjelaskan strategi meredakan nyeri
4. Menganjurkan memonitor nyeri secara mandiri
5. Berkolaborasi pemberian analgetik

S:
16 Januari II 1. Klien mengatakan sudah mulai nafsu makan
2020 2. Klien mengatakan sudah mulai sarapan pagi
3. Klien mengatakan sudah membiasakan makan
3x/hari

O:
1. BB klien naik menjadi 45 kg.
A : Masalah teratasi
P : Intervensi dihentikan
16 Januari III S:
2020 1. Klien mengatakan nyeri pada abdomen kuadran
kiri atas sudah berkurang
2. Klien mengatakan akan melakukan apa yang
diajarkan oleh mahasiswa
O:
1. Klien sudah tidak tampak memegang abdomennya
A : Masalah teratasi
P : Intervensi dihentikan

Anda mungkin juga menyukai